Anda di halaman 1dari 3

HUBUNGAN ANTARA MEDIA PEMBELAJARAN DENGAN HASIL BELAJAR

BAHASA ARAB SISWA KELAS VIII MTSN 2 KOTA KEDIRI

Proposal ini disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah:

Metodologi Penelitian PBA Kuantitatif 5D

Dosen Pengampu :

Anggi Nurul Baity

Disusun Oleh:

Latifulloh Al Fatah (932510219)

PRODI STUDI PENDIDIKAN BAHASA ARAB (PBA)

FAKULTAS TARBIYAH

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) KEDIRI

2021
A. Latar Belakang
Sebagai pelajar, mempelajari bahasa Arab sangat penting untuk menunjang
kemahiran dalam bahasa Arab. Mempelajari bahasa Arab pada dasarnya agar
dapat berinteraksi dengan bahasa tersebut secara lisan maupun tulisan dengan baik
dan benar.
Untuk Menunjang hasil maksimal pada pemahaman bahasa arab media
berperan penting sebagai sarana keberlangsungan kegiatan belajar mengajar dalam
kelas. Sebagai pelajar, mempelajari bahasa Arab sangat penting untuk menunjang
kemahiran dalam bahasa Arab. Mempelajari bahasa Arab pada dasarnya agar
dapat berinteraksi dengan bahasa tersebut secara lisan maupun tulisan dengan baik
dan benar.
Istilah media pembelajaran memiliki beberapa pengertian. Salah satupendapat
memberikan pengertian media secara luas dan secara sempit.Adapun secara luas
media pembelajaran dimaknai sebagai setiap orang,materi, atau peristiwa yang
memberikan kesempatan kepada siswa untukmemperoleh pengetahuan,
keterampilan dan sikap. Adapun pengertiansecara sempit yang dimaksud dengan
media pembelajaran adalah sarananon personal ( bukan manusia) yang digunakan
oleh guru yang memegangperanan dalam proses belajar mengajar untuk
menacapai tujuan. Dengandemikian pengertian tersebut cenderung menganggap
wujud mediaadalah alat-alat grafis atau elektronik untuk menangkap, menyusun
kembali informasi visual atau verbal.1
Media pengajaran berperan penting dalam pembelajaran bahasa asing
termasuk untuk pembelajaran bahasa Arab. Media pembelajaran bukan saja baik
untuk pembelajar anak-anak tetapi juga untuk pembelajar dewasa. Telah banyak
penelitian yang membuktikan keefektifan penggunaan media dalam pembelajaran
bahasa asing (Arab), sayangnya tidak banyak guru yang menggunakan media
pembelajaran sebagai salah satu unsur penunjang proses pembelajaran bahasa
(Arab), salah satu diantaranya adalah karena menurut guru, penyediaan media
pembelajaran membutuhkan biaya yang banyak dan waktu yang cukup panjang.
Dalam hal ini guru tidak mau banyak mengambil resiko, sehingga pembelajaran
bahasa menjadikan siswa cepat mengalami kebosanan. Media pembelajaran juga
merupakan salah satu unsur yang penting dan harus dipenuhi dalam proses

1
Abd. Wahab Rosyidi, Mamlu’atul Ni’mah, Memahami Konsep DasarPembelajaran Bahasa Arab, (malang:
UIN-Maliki Press, 2012), h. 101
pembelajaran. Sebagaimana dijelaskan Abdurochman bahwa: “Unsur-unsur yang
harus dipenuhi dalam pembelajaran adalah sebagai berikut: kurikulum, materi
pembelajaran Bahasa Arab, metode pembelajaran bahasa Arab, media
pembelajaran.

C. Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) Pengaruh penggunaan


media pembelajaran bahasa arab kelas VIII MtsN 2 Kediri (2) Perbedaan
pengaruh antara siswa yangmemiliki motivasi berprestasi tinggi dengan mahsiswa
yang memiliki motivasiberprestasi rendah terhadap prestasi belajar Bahasa Arab.2

2
Zaenuri Siroj. 2006. Metode dan Model Pembelajaran Bahasa Arab. Makalahdalam Seminar Nasional
Pembelajaran Bahasa Arab.UNES. Semarang

Anda mungkin juga menyukai