Anda di halaman 1dari 4

A.

Soal
1. Gen-gen terpaut kromosom autosom
a. Jelaskan mengapa sampai terjadi pautan gen pada kromosom autosom.
Jawab : Karena adanya lokus gen yang terletak di satu kromatid yang sama, jadi
ketika mereka bersegregasi, kedua lokus gen itu akan bersama di kromatid
saudara, sementara pasangan homolognya juga biasanya ada di kromatid saudara
yang lain.
b. Buatlah bagan persilangan pada penyakit albino.
Jawab :

c. Buatlah peta silsilah yang menggambarkan penurunan penyakit menurun albino.


Jawab :

d. Seorang laki-laki normal heterozigot menikah dengan wanita heterozigot pula.


Adakah keturunan yang menderita albino ?
Jawab :
Maka kemungkinan keturunan yang menderita albino adalah 25 %
2. Gen-gen terpaut kromosom-X
a. Jelaskan bagaimana pautan gen yang terjadi pada kromosom-X
Jawab : Pautan s e x kromosom X yaitu jika pewarisan sifat keturunan terpaut
pada kromosom X. Pautan s e x kromosom X ini dapat menyebabkan adanya
suatu peluang terjadinya kelainan genetik yang dapat muncul pada pria atau
wanita. Kelainan yang terjadi dapat berupa buta warna (colour blind), hemofilia,
Anodontia, dll
b. Buatlah bagan persilangan yang memunculkan wanita normal, wanita buta warna,
wanita carrier, pria buta warna dan pria nomal.
Jawab :

c. Mengapa tidak pernah terdapat pria carrier ?


Jawab : karena hanya mempunyai satu kromosom X, maka apabila kromosom
tersebut terkena, maka penyakit akan bermanifestasi gejala. Oleh karena itu, tidak
ada istilah carrier pada laki-laki.
d. Jelaskan faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya buta warna ?
Jawab : Pada seseorang yang menderita buta warna, sel pigmen tersebut
mengalami kerusakan atau tidak berfungsi, sehingga mata tidak dapat mendeteksi
warna-warna tertentu atau bahkan seluruh warna. Kerusakan sel tersebut terjadi
karena adanya kelainan gen yang diturunkan dari orang tua ke anak.
e. Seorang wanita buta warna menikah dengan pria normal. Mereka mempunyai 10
anak (6 pria dan 4 wanita).
1) Berapa anak yang berpenglihatan normal ?
2) Berapa anak yang menderita buta warna

Jawab :
3. Gen-gen terpaut pada kromosom-Y
a. Jelaskan bagimana pautan gen yang terjadi pada kromosom-Y
Jawab : Pautan s e x kromosom Y yaitu jika pewarisan sifat keturunan terpaut
pada kromosom Y. Kelainan genetik akibat pautan s e x kromosom Y yaitu
Hypertrichosis, penyakit ini hanya  terjadi pada pria.  
b. Buatlah peta silsilah yang menggambarkan dimunculkannya keturunan yang
bergenotip wanita normal, pria normal, dan pria hypertrichosis,
Jawab :

c. Mengapa tidak pernah terdapat wanita hypertrichosis ? buatlah bagan


persilangannya.
Jawab :

Kesimpulan :
Gen yang terdapat dalam kromosom yang menyebabkan adanya pewarisan sifat dan
kelainan atau penyakit bawaan dari lahir.

Anda mungkin juga menyukai