Anda di halaman 1dari 6

KEPUTUSAN DIREKTUR RSU ANANDA SRENGAT BLITAR

NOMOR : 034/SK/RSUA/III/2022

TENTANG

PENGANGKATAN SEBAGAI KEPALA RUANG IPSRS


RUMAH SAKIT UMUM ANANDA SRENGAT – BLITAR

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM ANANDA SRENGAT BLITAR

MENIMBANG : a. bahwa perkembangan kebutuhan pelayanan jasa Rumah sakit yang makin meningkat
dan bersaing , diperlukan Pejabat Kepala Ruang IPSRS yang memenuhi syarat untuk
menghadapi tantangan dimasa depan.

b. bahwa untuk mengangkat seorang pejabat Kepala Ruang IPSRS. Perlu diterbitkan suatu
surat keputusan dari Direktur RSU Ananda.

MENGINGAT : 1. Surat Keputusan Direktur RSU ANANDA Nomor : 017/SK/RSUA/III/2022 tertanggal


8 Maret 2022, tentang Pemberlakuan Struktur Organisasi Rumah Sakit Umum Ananda
Srengat Blitar.
2. Perizinan Berusaha Berbasis Resiko Nomor 91200073833040002 tentang Ijin Tetap
Operasional Rumah Sakit Umum Ananda.
3. SK. PT Ananda Pratama Husada no : 013/SK.PT/III/2022 tentang Pengesahan Struktur
Organisasi Rumah Sakit Umum Ananda Srengat Blitar

MEMUTUSKAN
MENETAPKAN :
Pertama : Mengangkat Wahyu Handriyono sebagai Kepala Ruang IPSRS Rumah Sakit Umum
ANANDA Srengat – Blitar mulai 10 Maret 2022.
Kedua : Dalam melaksanakan tugasnya sebagai Kepala Ruang IPSRS Rumah Sakit Umum
ANANDA Srengat – Blitar yang bersangkutan tersebut butir pertama bertanggung jawab
atas semua pelaksanaan, pengelolaan, fungsi-fungsi manajemen secara terpadu, efektif dan
kreatif kearah tercapainya misi Rumah Sakit. Untuk uraian tugas terdapat dalam lampiran.
Ketiga : Dalam melaksanakan tugasnya, yang bersangkutan tersebut pada butir pertama
bertanggung jawab kepada Direktur RSU Ananda.
Keempat : Kepada yang bersangkutan tersebut pada butir pertama diberikan gaji dan tunjungan
sesuai dengan peraturan yang berlaku setiap bulannya yang dibebankan kepada anggaran
pendapatan & belanja Rumah Sakit ANANDA.
Kelima : Mencabut semua penetapan yang bertentangan dengan surat keputusan ini.
Keenam : Keputusan ini mulai berlaku efektif sejak tanggal tersebut penetapan pertama dengan
ketentuan akan diadakan pembetulan seperlunya bilamana di kemudian hari terdapat
kesalahan di dalam penetapan ini.

Ditetapkan di: BLITAR


Pada Tanggal: 10 Maret 2022
Direktur
RSU ANANDA

(dr. Dedi Ismiranto, SH., MH., Sp.PD)

Surat Keputusan ini disampaikan:

1. Kepada yang bersangkutan Wahyu Handriyono


2. Arsip

LAMPIRAN : PENGANGKATAN KEPALA RUANG IPSRS RSU ANANDA SRENGAT BLITAR


NOMOR : 034/SK/RSUA/III/2022
TANGGAL : 10 Maret 2022

RUMAH SAKIT UMUM ANANDA SRENGAT BLITAR


Jl. Mastrip No 14 Srengat Blitar
Telp. (0342) 553472
BLITAR

1 Nama Jabatan KEPALA RUANG IPSRS


2 Pengertian Jabatan Seorang tenaga yang diberi tanggung jawab sebagai teknisi
pemeliharaan fasilitas umum di rumah sakit dan bertanggung jawab
kepada Kasubag. Penunjang Non Medis.
3 Persyaratan Jabatan a. Lulusan Setingkat SMU/SMK yang mempunyai pengalaman
dalam Pelayanan IPS Rumah Sakit 3 tahun.
b. Berstatus karyawan organik dan telah bekerja di RSUA minimal 1
tahun.
c. Menguasai Manajemen Pelayanan Rumah Sakit .
d. Mampu mengoperasionalkan komputer minimal microsoft office.
e. Memiliki pengalaman berorganisasi.
4 A. Bertanggung Jawab Kasubag. Penunjang Non Medis
Kepada
B. Bertanggung jawab Tim IPS RS
Atas
5 Tugas Pokok Fungsi Kepala Ruang IPSRS adalah sebagai :
a. Evaluasi dan usulan revisi SOP dan kebijakan terkait pelayanan unit
terkait.
b. Pelaksanaan dan orientasi unit terkait.
c. Pembinaan dan perencanaan jenjang karir, pelatihan dan
pengembangan unit terkait
d. Perencanaan dan evaluasi fasilitas, sarana prasarana.
e. Evaluasi dan pengembangan mutu layanan unit terkait.
f. Evaluasi jasa unit terkait.
6 Uraian Tugas TUGAS HARIAN
a) Supervisi dan evaluasi pelayanan di unit IPSRS.
b) Bersama unit terkait melakukan penyelesaian kasus atau temuan di
unit.
c) Perencanaan jumlah dan kategori SDM unit terkait yang dibutuhkan
untuk menjamin kontinuitas pelayanan
d) Bimbingan teknis pelayanan unit terkait di bawah tanggung jawab
divisi IPSRS dan SOP secara langsung maupun bersama tim diklat.
e) Pengelolaan tata ruang unit terkait.

KOORDINASI
a. Koordinasi dengan Kasie Jangmed Non-Medis minimal 1x dalam 1
minggu dan segera saat kasus cito.
b. Koordinasi dengan Tim IPSRS untuk melakukan perawatan atau
perbaikan sarana prasarana rumah sakit.
c. Koordinasi dengan SDM terkait perencanaan jumlah SDM,
penempatan, analisa, dan evaluasi SDM unit terkait.
d. Koordinasi dengan divisi logistik untuk pengadaan terkait usulan
perencanaan sarana, dan fasilitas yang dibutuhkan.
e. Koordinasi dengan Tim Case manager dan tim komplain terhadap
adanya kasus beresiko dan komplain di pelayanan.
f. Koordinasi dengan Divisi Excellent dalam bimbingan kinerja SDM.
g. Koordinasi in house tim diklat untuk peningkatan mutu pelayanan.

EVALUASI dan LAPORAN


a. Laporan evaluasi harian
b. Laporan evaluasi bulanan
c. Laporan tahunan
d. Laporan DP3

Direktur Rumah Sakit Umum Ananda

(dr. Dedi Ismiranto, SH., MH., Sp.PD)


NIP : 08020002
RUMAH SAKIT UMUM ANANDA SRENGAT BLITAR
Jl. Mastrip No 14 Srengat Blitar
Telp. (0342) 553472
BLITAR

1 Nama Jabatan KEPALA RUANG IPSRS


2 Pengertian Jabatan Seorang tenaga yang diberi tanggung jawab sebagai teknisi
pemeliharaan fasilitas umum di rumah sakit dan bertanggung jawab
kepada Kasubag. Penunjang Non Medis.
3 Persyaratan Jabatan a. Lulusan Setingkat SMU/SMK yang mempunyai pengalaman
dalam Pelayanan IPS Rumah Sakit 3 tahun.
b. Berstatus karyawan organik dan telah bekerja di RSUA minimal 1
tahun.
c. Menguasai Manajemen Pelayanan Rumah Sakit .
d. Mampu mengoperasionalkan komputer minimal microsoft office.
e. Memiliki pengalaman berorganisasi.
4 A. Bertanggung Jawab Kasubag. Penunjang Non Medis
Kepada
B. Bertanggung jawab Tim IPS RS
Atas
5 Tugas Pokok Fungsi Kepala Ruang IPSRS adalah sebagai :
1. Evaluasi dan usulan revisi SOP dan kebijakan terkait pelayanan unit
terkait.
2. Pelaksanaan dan orientasi unit terkait.
3. Pembinaan dan perencanaan jenjang karir, pelatihan dan
pengembangan unit terkait
4. Perencanaan dan evaluasi fasilitas, sarana prasarana.
5. Evaluasi dan pengembangan mutu layanan unit terkait.
6. Evaluasi jasa unit terkait.
6 Uraian Tugas TUGAS HARIAN
a. Supervisi dan evaluasi pelayanan di unit IPSRS.
b. Bersama unit terkait melakukan penyelesaian kasus atau temuan di
unit.
c. Perencanaan jumlah dan kategori SDM unit terkait yang dibutuhkan
untuk menjamin kontinuitas pelayanan
d. Bimbingan teknis pelayanan unit terkait di bawah tanggung jawab
divisi IPSRS dan SOP secara langsung maupun bersama tim diklat.
e. Pengelolaan tata ruang unit terkait.

KOORDINASI
a. Koordinasi dengan Kasie Jangmed Non-Medis minimal 1x dalam
1 minggu dan segera saat kasus cito.
b. Koordinasi dengan Tim IPSRS untuk melakukan perawatan atau
perbaikan sarana prasarana rumah sakit.
c. Koordinasi dengan SDM terkait perencanaan jumlah SDM,
penempatan, analisa, dan evaluasi SDM unit terkait.
d. Koordinasi dengan divisi logistik untuk pengadaan terkait usulan
perencanaan sarana, dan fasilitas yang dibutuhkan.
e. Koordinasi dengan Tim Case manager dan tim komplain terhadap
adanya kasus beresiko dan komplain di pelayanan.
f. Koordinasi dengan Divisi Excellent dalam bimbingan kinerja SDM.
g. Koordinasi in house tim diklat untuk peningkatan mutu pelayanan.

EVALUASI dan LAPORAN


1. Laporan evaluasi harian
2. Laporan evaluasi bulanan
3. Laporan tahunan
4. Laporan DP3

Kasubag. Penunjang Non Medis Kepala Ruang IPSRS

Teguh Yudi Anto Wahyu Handriono

Mengetahui
Direktur RSU ANANDA

dr. H. Dedi Ismiranto, SH.,MH.,Sp.PD

Anda mungkin juga menyukai