Anda di halaman 1dari 3

LembarKerjaPesertaDidik (LKPD)

SatuanPendidikan : SMA Negeri 97 Jakarta


Kelas : X IPS
Materi/Sub Materi : Badan Usaha dalam Perekonomian Indonesia
KompetensiDasar :
3.7 Mendeskripsikan konsep badan usaha dalam perekonomian Indonesia.

4.7 Menyajikan peran, fungsi, dan kegiatan badan usaha dalam perekonomian Indonesia.

Nama ;……………………………………..

Kelas/Tanggal :……………………………………..

A. Petunjuk Belajar (PetunjukSiswa)


a. Baca secara cermat bahan ajar sebelum mengerjakan tugas
b. Baca literatur lain untuk memperkuat pemahaman siswa
c. Kerjakan setiap langkah sesuai tugas
d. Diskusikan dalam kelompok dan konsultasikan dengan guru dalam mengerjakan tugas
e. Kumpulkan laporan hasil kerja sesuai waktu yang sudah disepakati
B. Tugas
Lengkapi tabel berikut ini sesuai judul materi yang dipelajari

1. Badan Usaha Milik Negara, Badan Usaha Milik Daerah

No. Pertanyaan Jawaban

1. Pengertian BUMN ...........................


berdasarkan UU No. 19
Tahun 2003.

Pengertian BUMD
menurut PP no. 25 tahun ..........................
2000

2. Peran BUMN dan Peran BUMN,


BUMD dalam
1.
perekonomian
2.

3.

Peran BUMD,

1.

2.

3.

3. Bentuk BUMN 1. PT. Persero ( uraikan penjelasannya)

Contoh: (sebutkan lima)

2. Perusahaan Umum /Perum (uraikan penjelasan)


Contoh: (sebutkan lima)

4. Kelebihan BUMN (sebutkan tiga)

Kelemahan BUMN (sebutkan tiga)

Kelebihan BUMD (sebutkan tiga)

Kelemahan BUMD (sebutkan tiga)

2. BUMS (Badan Usaha Milik Swasta)

No. Pertanyaan Jawaban

1. Pengertian BUMS

2. Peran BUMS dalam (sebutkan empat)


Perekonomian

3. Bentuk BUMS Badan Usaha Perseorangan,

Ciri-ciri: (sebutkan empat)

Kelebihan (sebutkan empat)

Kelemahan (sebutkan empat)

4. Bentuk BUMS Badan Usaha Firma,

Ciri-ciri (sebutkan empat)

Kelebihan (sebutkan empat)

Kelemahan (sebutkan tiga)

5. Bentuk BUMS Badan Usaha Persekutuan Komanditer (CV)

Ciri-ciri: (sebutkan dua)

Kelebihan (sebutkan empat)

Kelemahan (sebutkan tiga)

6. Bentuk BUMS Badan Usaha Perseroan Terbatas (PT)

Ciri-ciri: (sebutkan empat)

Kelebihan (sebutkan empat)

Kelemahan (sebutkan empat)

7. Tahap-tahap mendirikan (sebutkan tujuh)


usaha dalam badan
usaha milik swasta
8. Jelaskan 5 1.(jelaskan)
Jenis-Jenis/Sektor
Contoh:…….
Badan Usaha

Anda mungkin juga menyukai