Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN PIDIE

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MUTIARA BARAT
Jalan Babul Muarif Gampong Mee Teungoh Kecamatan Mutiara
Kode Pos : 24173 Email.pkmsmutiarabarat@gmail.com

LAPORAN HASIL KEGIATAN PERJALANAN DINAS

I. Pendahuluan
a. Latar Belakang
Pemantauan Kesehatan ibu Nifas dan Neonatus adalah melakukan pemantauan dan
memberikan pelayanan kesehatan sesuai standar pada ibu dan Neonatus mulai 6 jam
sampai 42 Hari Pasca Persalinan dan bayi dari lahir sampai 28 hari oleh Tenaga kesehatan.
Ibu Nifas dan neonatus dipantau seoptimal mungkin secara fisik dan mental selama masa
nifas dan neonatal sehingga didapatkan ibu dan bayi sehat. Pelayanan Kesehatan dilakukan
dengan kunjungan rumah oleh petugas kesehatan kepada setiap ibu setelah melahirkan dan
neonatal

b. Landasan Hukum
Surat Perintah Tugas Nomor : / /PUSK-MTB/2021

c. Maksud dan tujuan


Melakukan pemantauan kesehatan ibu nifas dan neonatus serta memberikan dukungan
secara berkesinambungan selama masa nifas sesuai dengan kebutuhan ibu Nifas ke
Gampong :

II.Kegiatan Yang Dilaksanakan


Pemantauan Kesehatan Ibu Nifas dan neonatus meliputi pemeriksaan secara Umum, Vital
Sign, Inspeksi, Pemeriksaan Subjectif objektif, kemungkinan terjadinya komplikasi atau
resti pada ibu dalam masa nifas dan bayi dalam masa neonatal serta memberikan konseling
dan perencanaan Ber KB.

III. Hasil Yang Dicapai


Nama Ibu : Umur : Alamat :
G P AB Tgl Melahirkan :
TD: Nadi : RR: Suhu:
Personal Hygiene : Kondisi Perineum :
BAB : BAK: Lochea: Puting Susu:
Produksi ASI: Cara,waktu,posisi dan pelekatan dalam menyusui :
Pemberian ASI Ekslusif : Cara Perawatan Bayi:
Tali Pusat Bayi : Daya Hisap bayi :
Vit A 1 VitA 2 adanya komplikasi/Resti
Penanganan Kompliksi/resti Rencana memilih kontrasepsi KB apa ?
Tempat pelayanan KB yang dipilih :
Konseling :

IV. Kesimpulan dan Saran :


V. Penutup
Demikian Laporan ini kami sampaikan dan terima kasih.

Dibuat di : Beureunuen
Pada Tanggal :
Yang Membuat Laporan

1.
Nip :

2.
Nip :

Anda mungkin juga menyukai