Anda di halaman 1dari 2

Nama: Nurul Suhada

Nim: 212112129

Kelas: P3

Tugas Farmakologi

1. Farmakokinetika adalah ilmu yang mempelajari perjalanan obat di


dalam tubuh, mulai dari absorpsi, distribusi obat ke seluruh tubuh, dan
eiiminasi melalui proses inetabolisme dan atau ekskresi.
2. Farmakodinamik adalah bagian dari ilmu farmakologi yang mempelajari
efek biokimia dan fisiologi obat, serta mekanisme kerjanya.
3. Yang di maksud dengan :
a. Absorpsi adalah Perpindahan obat dari tempat pemberian (permukaan tubuh,
saluran cerna, jaringan), bersamaan makanan atau obat langsung à sirkulasi aliran
darah dan limfe.
b. Distribusi adalah Penyebaran obat dari sirkulasi sistemik ke seluruh tubuh (otak,
hati, paru, jantung, ginjal, usus, dll) mengikuti sistem peredaran darah.
c. Metabolisme adalah transformasi struktur zat /obat akibat proses seluler dengan
jalan oksidasi, hidrolisis dan konjugasi/hepar.
d. Ekskresi adalah mengeluarkan zat (metabolit) yang tidak terpakai oleh tubuh
ataupun racun yang memasuki tubuh. Baik/tidaknya ekskresi tergantung pada atau
dipengaruhi oleh berbagai faktor, yakni baik tidaknya fungsi berbagai organ
ekskresi, yakni, paru-paru, ginjal, usus besar, kelenjar keringat, kelenjar ludah,
kelenjar air mata, kelenjar air susu, dll.
4. Organ yang ada di dalam :
a. Metabolisme
Organ metabolisme utama : liver / hiper
b. Ekskresi
Organ Ekskresi : Ginjal
5. Hubungan bentuk sediaan obat dengan proses absorbs
a. terhadap kecepatan absorbsi obat secara tidak langsung dapat mempengaruhi
intensitas respon biologis
b. Pil, tablet, kapsul, suspensi, emulsi, serbuk dan larutan proses absorbsi obat
memerlukan waktu yang berbeda-beda dan ketersediaan hayati kemungkinan juga
berbeda
c. Makin kecil ukuran partikel luas permukaan yang bersinggungan dengan pelarut
kecepatan melarut semakin besar
d. Bahan tambahan: pengisi, pelicin, penghancur, pembasah dan emulgatordapat
mempengaruhi waktu hancur dan melarut obat berpengaruh pada kecepatan
absorbsi
6. Reseptor adalah satu atau sekelompok sel saraf dan sel lainnya yang
berfungsi mengenali rangsangan tertentu yang berasal dari luar atau
dari dalam tubuh.
7. Agonis dan antagonis
a. senyawa agonis yang dapat menghasilkan respon biologis
tertentu serupa dengan senyawa agonis endogen.
b. Senyawa antagonis adalah senyawa yang dapat menetralisir atau
menghilangkan respon biologis senyawa agonis. 
8. 5 tahap penemuan obat hingga di pasarkan
a. Tahap 1 Penemuan dan perkembangan obat baru
b. Tahap 2 pengujian Pra-Klinik
c. Tahap 3 pengujian Klinik
d. Tahap 4 persetujuan FDA
e. Tahap 5 Monitoring keamanan obat di pasaran

Anda mungkin juga menyukai