Anda di halaman 1dari 3

Dukumentasi:

Nama : Rizky Rinardy Kore


Nim : 1901110060
Semester : IV
Tugas : Praktek kayu

Job Sheet

Job sheet berisikan tentang petunjuk – petunjuk serta persiapan mengenai alat

dan bahan dalam kegiatan praktikum.

Tujuan:

1. Mahasiswa dapat mempraktekan ilmu yang dipelajarinya.


2. Mahasiswa terampil membuat Sambungan Memanjang.
3. Sebagai salah satu pekerjaan (Praktek), untuk nilai dari mata kuliah praktek kayu.

Instruksi Umum:

1. Pada umumnya Sambungan Kayu dibuat dalam berbagai bentuk dan berbagaibahan
sesuai dengan kebutuhan manusia. Jenis-jenis Sambungan Kayu berdasarkan bentuk dan
cara pengerjaan yang kita kenal umumnya ialah:
a) Sambungan Memanjang,
b) Sambungan Melebar,
2. Lakukan kegiatan praktek ini dengan cermat dan teliti sesuai dengan gambar kerja yang
telah dibuat.
3. Perhatikan keselamatan kerja.
4. Gunakanlah peralatan sesuai dengan fungsinya.

Perkakas, Perlengkapan dan Bahan-bahan:

 Meteran.
 Pensil.
 Siku –siku.
 Ketam.
 Perusut.
 Pahat
 Gergaji
 Alat bantu yang lain.
 Bahan Kayu ukuran bersih 2 ( 3,5 x 5,5 x 20 ) cm
Dukumentasi:

Tindakan Pencegah:

1. Pergunakan alat-alat yang baik untuk menghindarkan kegagalan dan dapat mencapai hasil
yang memuaskan dengan waktu yang lebih cepat.
 PRAKTEK KAYU TOPIK: SAMBUNGAN

MEMANJANG

 KAYU JUDUL: Sambungan Bibir lurus tekan dada mulut ikan


2. Perhatikan keselamatan alat-alat maupun keselamatan pekerja.
3. Curahkanlah perhatikan/pikiran pada pekerjaan.

Langkah Kerja:

1. Menyiapkan alat dan bahan sesuai petunjuk pada joob sheet.


2. Mengetam 4 sisi.
3. Menggambari.
4. Menggergaji.
5. Memahat.
6. Menghubungkan.
7. Menghaluskan.
8. Membersihkan kembali lokasi pekerjaan dan alat-alat yang digunakan serta
menyimpannya kembali pada bengkel kerja.
9. Menyimpan dengan baik bahan sisa pekerjaan.
Dukumentasi:

Anda mungkin juga menyukai