Anda di halaman 1dari 303

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 3098901
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH


NOMOR : 421.7/ /433.107.20.7/2013

TENTANG

SUSUNAN PERWAKILAN KELAS, PENGURUS OSIS, PEMBINA OSIS


PERIODE 2022/2023
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Menimbang : 1. Bahwa satu-satunya organisasi di sekolah adalah OSIS


2. Bahwa Penanggungjawab pembina OSIS di sekolah adalah
Kepala Sekolah dibantu guru sebagai pembinanya
3. Agar OSIS dapat melaksanakan tugas dan fungsinya, maka
menyerahkan dan melantik perwakilan kelas, pengurus OSIS
dan Pembina OSIS untuk masa jabatan pada tahun pelajaran
2013/2014

Mengingat : Peraturan Menteri Pendidkan Nasional RI Nomor 39 Tahun 2008


Tentang Pembinaan Kesiswaan

Memperhatikan : Hasil Rapat Perwakilan kelas tanggal 26 Oktober 2013, pemilihan


ketua OSIS 1 Nopember 2013 serta pembentukan pengurus OSIS
tanggal 8 Nopember 2013

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Perwakilan Kelas
Kelas 7 A :
Kelas 7 B :
Kelas 7 C :
Kelas 7 D :
Kelas 8 A :
Kelas 8 B :
Kelas 8 C :
Kelas 8 D :
Kelas 9 A :
Kelas 9 B :
Kelas 9 C :
Kelas 9 D :

Kedua : Susunan Pengurus OSIS


1. Ketua : Sabrina Naila M
2. Wakil Ketua I : Lailatul Husna
3. Wakil Ketua II : Taufik Ramadanil M
4. Sekretaris : Silvia Novitasari
5. Wakil Sekretaris : Mutia Hasanah
6. Bendahara : Nuril Agustin
7. Wakil Bendahara : Winda

8. Seksi Bidang Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap


Tuhan YME
a. Badrul Tamam
b. Nur Iraini

9. Seksi Bidang Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia


a. Desta Pramudia Putra
b. Zainabal Asyira

10. Seksi Bidang Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan


Kebangsaan dan Bela Negara
a. Achmad Bayhaqi
b. Reva lena Agustin

11. Seksi Bidang Pembinaan Prestasi Akademik, Seni dan atau


Olahraga Sesuai Bakat dan Minat
a. Dicky Wahyudi
b. M.Jibril Kurniawan

12. Seksi Bidang Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia,


Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan Toleransi
Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural
a. Andika Ariansyah
b. Rifki Ramadhani

13. Seksi Bidang Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan


Kewirausahaan
a. Silvi Amelia
b. Qori’Aini
14. Seksi Bidang Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi
berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi
a. Sulton Fuad T
b. Romy Septiawan
c. Anhar

15. Seksi Bidang Pembinaan Sastra dan Budaya


a. Haniyatul Azmi
b. Wulan Zahra

16. Seksi Bidang Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi


(TIK)
a. Dafa Hilmi M
b. Natasya Dwi R

17. Seksi Bidang Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris


a. Nur Mala Fauziah
b. Zahra

Ketiga : Susunan Pembina OSIS


1. Repelita Ayu Winarni Selaku Ketua/ Kepala Sekolah
2. Wiwik Alfiati Selaku Wakil Ketua/Wakasek
3. R. Ida Wahyuni Selaku Pembina /Kesiswaan
4. Abd. Lathief, S. Ag. Selaku Anggota/Pemb. Keagamaan
5. Akhmad Rofii Selaku Anggota/Pemb. Pramuka
6. Fatimatus Zahrah Selaku Anggota/Guru BK
7. Fatimatus Junaida Selaku Anggota/Pembina Olah Raga
8. Drs. A. Sugiarto Selaku Anggota/Humas
9. Wiwik Alfiati Selaku Anggota/Kurikulum

Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ini ditetapkan.

Ditetapkan di : Bangkalan
Pada Tanggal : 18 Nopember 2013

Kepala Sekolah
Selaku Ketua Pembina OSIS
Drs. SLAMET RIADI
NIP. 195504071979031006

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

SUSUNAN PENGURUS OSIS PERIODE 2013 - 2014


Penanggung jawab
No. Nama Jabatan
/Pembina

1. Sabrina Naila M Ketua Drs. Slamet Riadi


2. Lailatul Husna Wakil Ketua I Heri Suharto
3. Taufik Ramadanil M Wakil Ketua II R. Ida Wahyuni
4. Silvia Novitasari Sekretaris
5. Mutia Hasanah Wakil Sekretaris
6. Nuril Agustin Bendahara
7. Winda Wakil Bendahara

8. Badrul Tamam Sekbid Pembinaan Keimanan Abd. Lathief, S. Ag


Nur Iraini dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan Nur Fadilah, S. ThI
YME Mathudi, S.Sos.

9. Desta Pramudia P Sekbid Pembinaan Budi Pekerti Fatimatus Zahrah, S,Pd


Zainabal Asyira Luhur atau Akhlak Mulia Siti Mutmainah, S.Pd.
Asmawati, S.Pd

10. Achmad Beyhaqi Sekbid Pembinaan Kepribadian A.Rofii, S. Pd.


Reva lena Agustin Unggul, Wawasan Kebangsaan Jumhari
dan Bela Negara Suhartini N., S.Pd

11. Dicky Wahyudi Sekbid Pembinaan Prestasi Wiwik Alfiati


M.Jibril K. Akademik, Seni dan atau Jauhairin Aini, S.Pd.
Olahraga Sesuai Bakat dan
Minat

12. Andika Ariansyah Sekbid Pembinaan Demokrasi, Hak Imam Hidayat


Rifki Ramadhani Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Halimatus Sa’diyah, SE
Lingkungan Hidup, Kepekaan dan
Toleransi Sosial dalam Konteks
Masyarakat Plural

13. Silvi Amelia Sekbid Pembinaan Kreativitas, Dra. Sunarmi


Qori’Aini Keterampilan dan Kewirausahaan Munirah, S.Pd
Bahtiar Heru C., SE

14. Sulton Fuad T Sekbid Pembinaan Kualitas Fatimatus Junaida, S.Pd


Romy Septiawan Jasmani, Kesehatan dan Gizi Sri Wahyuni, S.Pd
Anhar berbasis Sumber Gizi yang Yulia Sari, S. Pd.
Terdiversifikasi

15. Haniyatul Azmi Sekbid Pembinaan Sastra dan Ainur Rofik, S.Pd.
Wulan Zahra Budaya Ellisa, S. S

. Khoirun Nisa’, S.Pd


16. Dafa Hilmi M Sekbid Pembinaan Teknologi
Natasya Dwi R Informasi dan Komunikasi (TIK) Drs. A. Sugiarto
Edi Wahyoto, S.Pd

Sekbid Pembinaan Komunikasi


17. Nur Mala F dalam Bahasa Inggris Halimatus Sakdiyah, S.Pd
Zahra Nanang Wirasta, S.Pd

Mengetahui Bangkalan, 18 Nopember 2013


Kepala Sekolah Pembina OSIS

Drs. SLAMET RIADI R. IDA WAHYUNI


NIP. 195504071979031006 NIP. 196909141995122003
PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

BERITA ACARA PELANTIKAN PENGURUS OSIS


PERIODE 2013 – 2014

Pada hari Senin tanggal 18 Nopember 2013 bertempat di lapangan SMP Negeri 7
Bangkalan telah dilaksanakan pelantikan pengurus OSIS periode 2013 – 2014
berdasarkan hasil pemilihan pada tanggal 26 Oktober, 1 dan 8 Nopember 2013.

Berkenaan dengan pelantikan ini, segala tanggung jawab dan segala yang
berkenaan dengan masalah OSIS dari pengurus OSIS periode 2012 – 2013 dilimpahkan
kepada pengurus OSIS periode 2013 – 2014.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggung jawab.

Bangkalan, 18 Nopember 2013


Pembina OSIS, Ketua OSIS

R. IDA WAHYUNI M.AINUR RIDHO


NIP. 196909141995122003 NIS. 1594

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006
PELANTIKAN OSIS BARU
PERIODE 2014 – 2015

SEBELUM SAYA MELANTIK ANDA, SAYA AKAN BERTANYA KEPADA ANDA,


BERSEDIAKAH ANDA ?

1. BERSEDIAKAH ANDA MENJADI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7


BANGKALAN?
2. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENGEMBAN TUGAS SEBAGAI PENGURUS
OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN?
3. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENJALANKAN AD/ART OSIS DI SMP NEGERI 7
BANGKALAN ?
4. BERSEDIAKAH ANDA MENJAGA NAMA BAIK OSIS DI SMP NEGERI 7
BANGKALAN ?

DENGAN MENGUCAP : “ BISMILLAHIRROHMANIRROHIM “


SAYA LANTIK ANDA SEBAGAI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN.

BANGKALAN, 24 NOVEMBER 2014


KEPALA SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006
SUSUNAN ACARA
PELANTIKAN OSIS PERIODE 2014 – 2015
SENIN, 24 NOVEMBER 2014
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

1. PERSIAPAN
2. PENYERAHAN BENDERA KEBESARAN
3. PEMBACAAN SK PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2014 – 2015 OLEH
BAPAK KEPALA SEKOLAH
4. PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2014 – 2015 OLEH BAPAK KEPALA
SEKOLAH⁷
5. PENANDATANGANAN BERITA ACARA OLEH KETUA OSIS PERIODE 2014-
2015, PEMBINA OSIS DAN KEPALA SEKOLAH
6. MENYANYIKAN LAGU “PADAMU NEGERI”
7. SEPATAH KATA DARI PENGURUS OSIS LAMA PERIODE 2013 – 2014
8. SAMBUTAN KETUA OSIS BARU PERIODE 2014– 2015
9. UCAPAN SELAMAT KEPADA PENGURUS OSIS PERIODE 2014 – 2015 (Diawali
oleh Bapak Kepala Sekolah dan diikuti oleh semua dewan guru beserta staf TU dan
pengurus OSIS lama)
10. PASUKAN DI BUBARKAN

BANGKALAN, 20 NOPEMBER 2014


PEMBINA OSIS

Program Kerja Osis SMP.N 07 BANGKALAN


-Sekbid Keimanan & :
ketaqwaan

-Sekbid Budi Pekerti luhur


Dan Akhlaq Mulia:
-Melaksanakan tata tertib dan kultur sekolah
-Melaksanakan kerja bakti dan gotong
-Melaksanakan kegiatan 7K
(Keamanan,kebersihan,Ketertiban,Keindahan,Kekeluargaan,Kedamaian Dan Kerindangan)

-Sekbid Kepribadian Unggul Wawasan


Kebangsaan Dan Bela Negara:
-Melaksanakan Upacara Bendera Pada Hari Senin/Hari Nasional
- Menyanyikan Lagu Nasional/Mars
-Mengadakan Extra Pramuka

Sekbid Prestasi Akademik Seni


/ OR Sesuai Bakat Dan Minat:
-
-
-

-Sekbid Demokrasi,hak asasi manusia,


Pendidikan politik,lingkungan hidup
Kepekaan Dan Toleransi Sosial Dlm
Konteks Masyarakat Prural:
-Memilih Dan Mendata Calon Pengurus Osis
-Ikut Serta Dalam Pemilihan Anggota Osis
- Mengadakan LDK Untuk Anggota Osis Baru
-Mengadakan MPLS Untuk Peserta Didik Baru

-Sekbid Kreatifitas Keterampilan dan


Kewirausahaan:
-
-
-
-

-Sekbid Kualitas Jasmani Kesehatan Gizi


Dan Berbasis Gizi Yang Terdiversifikasi:
-
-
-
-

-Sekbid Sastra Dan Budaya:


-Menyelenggarakan Festival Lomba Sastra Dan Budaya
-Memanfaatkan Budaya Musik Tradisional
-Mengadakan Lomba Kreasi Kelas

-Sekbid Teknologi Informasi Dan


Komunikasi:
-Mendokumentasikan Kegiatan Sekolah
-Pembuatan Profil Osis Dan sekolah
-Mengelola Akun Media Sosial Osis

-Sekbid Komunikasi Bhs.Inggris:


-
-
-
Sekbid Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan
Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural

Sekbid Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan


Sekbid Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi

Sekbid Pembinaan Sastra dan Budaya

Sekbid Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)


Sekbid Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris a. Melaksanakan peribatan sesuai dengan
ketentuan agama masing-masing

b. Melaksanakan peringatan hari besar agama

c. Melaksanakan perbuatan amaliah sesuai dengan norma agama

d. Membina toleransi ummat beragama

e. Mengadakan Kegiatan lomba bersifat keagamaan

f. Mengembangkan dan memberdayakan kegiatan keagamaan di sekolah

a. Melaksanakan tata tertib dan kultur sekolah


b. Melaksanakan gotong royong dan kerja bakti (bakti sosial)

c. Melaksanakan norma-norma yang berlaku dan tatakrama pergaulan

d. Menumbuhkembangkan kesadaran untuk rela berkorban terhadap sesama


e. Menumbuhkembangkan sikap hormat dan menghargai warga sekolah

f. Melaksanakan kegiatan 7K (keamanan, kebersihan, ketertiban, keindahan, kekeluargaan,


kedamaian dan kerindangan)

a. Mengadakan Upacara Bendera setiap Senin dan atau hari Sabtu serta hari besar nasional

b. Menyanyikan lagu-lagu nasional (mars dan hymne)

c. Melaksanakan kegiatan kepramukaan

d. Menjunjung dan mempelajari tempat-tempat bernilai sejarah


e. Mempelajari dan meneruskan nilai-nilai luhur, kepeloporan, dan semangat perjuangan para
pahlawan

f. Melaksanakan kegiatan bela negara

g. Menjaga dan menghormati simbol-simbol dan lambang-lambang negara

h. Melaksanakan pertukaran siswa antar daerah dan antar negara

a. Mengadakan lomba mata pelajaran/program keahlian

b. Menyelenggarakan kegiatan ilmiah


c. Mengikuti kegiatan workshop, seminar, diskusi panel yang benuansa ilmu pengetahuan dan
teknologi

d. Mengadakan studi banding dan kunjungan ke tempat-tempat sumber belajar

e. Mendisain dan memproduksi media pembelajaran

f. Mengadakan pameran karya inovatif dan hasil penelitian

g. Mengoptimalkan pemanfaatan perpustakan sekolah

h. Membentuk klub sains, seni dan olahraga

i. Menyelenggarakan festival dan lomba seni

j. Menyelenggarakan lomba dan partandingan olahraga


a. Memantapkan dan mengembangkan peran siswa di dalam OSIS sesuai tugas dan bidangnya masing-
masing
b. Melaksanakan latihan kepemimpinan siswa

c. Melaksanakan kegiatan dengan prinsip kejujuran, transparan, dan operasional


d. Melaksanakan kewajiban dan hak diri dan orang lain dalam pergaulan masyarakat

e. Melaksanakan kelompok belajar, diskusi, debat dan pidato

f. Melaksanakan kegiatan yang berorientasi siswa baru yang bersifat akademik dan pengenalan
lingkungan tanpa kekerasan
g. Melaksanakan penghijauan dan perindangan lingkungan sekolah

a. Meningkatkan kreativitas dan keterampilan dalam menciptakan suatu barang menjadi lebih
berguna
b. Meningkatkan kreativitas dan keterampilan di bidang barang dan jasa
c. Meningkatkan usaha koperasi siswa dan unit produksi

a. Melaksanakan prilaku hidup besih dan sehat

b. Melaksanakan usaha kesehatan sekolah (UKS)

c. Melaksanakan pencegahan penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat adiktif (narkoba),


minuman keras, merokok dan HIV AIDS

d. Melaksanakan Pengamanan jajan anak sekolah


a. Mengembangkan wawasan dan keterampilan siswa di bidang sastra
b. Menyelenggarakan festival/lomba sastra dan budaya
c. Meningkatkan daya cipta sastra

d. Meningkatkan apresiasi budaya

a. Memanfatkan TIK untuk memfasilitasi kegiatan pembelajaran


b. Menjadikan TIK sebagai wahana kreativitas dan inovasi

a. Melaksanakan lomba debat dan pidato


b. Melaksanakan lomba menulis dan korepondensi
c. Melaksanakan kegiatan English Day
d. Melaksanakan kegiatan bercerita dalam bahasa Inggris (story Telling) - Sholat wajib
berjamaah yang dlaksanakan setiap selesai pejaran terakhir di musholla

- Memperingati Isro’ mi’raj, 1 Muharram, Idul Fitri, Idul Adha, Maulid Nabi Besar Muhammad SAW
- Mengadakan pondok Romadhon

- Pengumpulan dana bagi korban bencana alam


- Bakti social/Santunan Anak Yatim
- Melasanakan zakat fitrah
- Memotong dan membagi daging kambing
- Pengumpulan dana Infaq Musholla

- Mengadakan ceramah agama


- Diskusi agama

- Mengadakan lomba antar kelas yang berupa :


1. Kaligrafi
2. Tartil Qur’an
3. Busana muslim
4. Pidato Islami
5. Puitisasi terjemahan Al-Qur’an
- Mengadakan kegiatan ekstrakurikuler tartil Qur’an

- Peningkatan tata tertib sekolah

- Melaksanakan tugas/piket kebersihan kelas


- Lomba kebersihan antar kelas
- Mengadakan kerja bakti di lingkungan sekolah dan di luar sekolah

- Pemberian Materi Tata Krama masa MOS

- Mengadakan Dansos bagi siswa yang tertimpa musibah atau mengalami kesusahan
- Penanggulangan bencana alam

- Peningkatan kerukunan antarsiswa, siswa dengan guru, staf TU dan kepala sekolah
- Memberi salam setiap bertemu diperlukan kepada orang tua, guru dan sesama teman

- Melaksanakan dan menjaga kegiatan 7 K

- Upacara bendera setiap hari Senin


- Upacara bendera pada hari-hari besar nasional

- Menyanyikan lagu nasional dan kebangsaan Indonesia dalam upacara bendera setiap senin atau
hari besar nasional

- Mengadakan Ekstrakurikuler Kepramukaan ramuka setiap hari Jum’at


- Mengadakan perkemahan
- Membuat karya tulis tentang kepahlawan/tempat-tempat bersejarah
- Mengadakan kunjungan ke tempat-tempat bersejarah terutama di daerah Bangkalan ataupun
daerah lain

- Mengadakan/Mengikuti Lomba HUT Kemerdekaan RI


- Latihan PKS
- Latihan PBB

- Mengadakan lomba antar kelas menggambar atau membuat suatu karya dari bahan tertentu untuk
simbol-simbol atau lambang negara
- Mengadakan studi banding antar sekolah

- Mengikuti Olimpiade sains


- Mengikuti lomba Matematika dan Sains

- Mengadakan kegiatan Ekstrakurikuler KIR

- Mengikuti kegiatan seminar, diskusi, pelatihan/ workshop tentan IPTEK

- Mengadakan kunjungan ke perpustakan Umum di Kab. Bangkalan, dan tempat lainnya

- Membuat media pembelajaran yang sederhana dari bahan bekas, murah


- Membuat gambar/charta untuk bahan pembelajaran

- Mengikuti pameran di Kab. Bangkalan


- Peningkatan minat baca siswa diperpustakaan

- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler vokal group, hadrah, bola voli dan basket setiap hari jumat

- Mengadakan lomba paduan suara dan melukis antar kelas

- Mengadakan lomba :
a. Basket
b. Voli
c. gerak jalan santai
d. Tarik tambang
e. Permainan olah raga lainnya

- Mengikuti pelatihan/penataran bagi pengurus OSIS

- Mengadakan Pelatihan dasar Kepemimpinan bagi pengurus OSIS


- Mengadakan lomba antar kelas dengan panitia pengurus OSIS

- Peningkatan kesadaran atas hak dan kewajiban siswa terhadap sekolah dan lingkungannya
- Pemberian materi hak dan kewajiban siswa dalam MOS

- Membantu kelompok belajar siswa sehingga kesulitan siswa dapat diatasi

- Melaksanakan MOS yang murah dan menyenangkan


- Penanaman bunga atau pohon untuk kerindangan atau penghijauan di halaman sekolah

- Mengikuti lomba daur ulang sampah

- Pemanfaatan sampah dalam pembuatan media pembelajaran

- Mengadakan piket jaga KOPSIS

- Menyediakan kelengkapan siswa berupa :


1. Atribaut siswa
2. Alat tulis siswa
3. Buku tulis
4. Kartu pelajar siswa

- Mengadakan penyuluhan tentang kesadaran hidup sehat


- Kerja bakti

- Menyediakan obat-obatan/P3K di UKS


- Pelayanan kesehatan
- Pembinaan lingkungan sekolah sehat
- Mengadakan penyuluhan dan diskusi tentang penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat
adiktif (narkoba), minuman keras, merokok dan HIV AIDS

- Menjaga kebersihan dan kandungan gizi jajanan di koperasi/kantin sekolah dari bahan zat aditif
- Menyediakan makanan yang memenuhi syarat kesehatan

- Pelaksanaan Mading setiap minggu

- Mengadakan lomba anta kelas


1. Membaca puisi
2. Mengarang cerpen

- Mengadakan pentas seni saat pelepasan siswa kelas 3


- Lomba Duta Wisata Kacong Jebbing

- Membantu siswa dalam peningkatan keterampilan, misal komputer, dsb.


- Mengikuti lomba di luar sekolah

- Mengadakan lomba antar kelas pidato berbahasa Inggris


- Mengadakan lomba antar kelas menulis artikel dalam bahasa Inggris
- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler bahasa Inggris setiap hari Jumat
- Mengikuti lomba story telling pada temu siswa se-kab. Bangkalan - Meningkatkan
ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa.
- Untuk menghindarkan dari perbuatan mungkar
- Siswa dapat mengenal dan menghayati ajaran-ajara Rosul untuk mensuri teladani

- Tumbuhnya kepekaan siswa terhadap lingkungan sekitar dengan membiasakan membantu kesulitan
orang lain
- Memiliki rasa solidaritas sosial
- Merealisasikan perbuatan amal

- Tercipta suasana yang rukun antar siswa sehingga mereka dapat menjalankan ajaran agama dengan
baik
- Mendekatkan siswa pada Al-Qur’an sehingga timbul gairah untuk meningkatkan kemampuan untuk
membaca, memahami, menghayati dan mengamalkan dalam kehidupan sehari-hari

- Menumbuhkan kecintaan terhadap baca tulis Al-Qur’an yang benar


- Tercipatnya suasana aman, tertib, bersih dan tenang
- Tercipta disiplin dan patuh pada peraturan-peraturan
- Pengenalan terhadap lingkungan sekolah sebagai wawasan wiyata mandala

- Membiasakan mengucapkan salam jika bertemu dan di dalam kelas pada awal dan akhir pelajaran

- Memiliki rasa solidaritas sosial


- Merealisasikan perbuatan amal

- Menumbuhkan rasa cinta terhadap lingkungan


- Memiliki tasa tanggung jawab terhadap kelestarian lingkungan hidup

- Tercipata kerukunan sesama warga sekolah sebagai suatu keluarga besar dan utuh

- Tercapainya 7 K

- Menumbuhkan sikap cinta dan hormat terhadap bendera merah putih


- Menumbuhkan sikap rela berkorban demi bendera dan kehormatan terhadap bendera merah putih

- Menumbuhkan jiwa patriot dan mempertebal semangat kebangsaan

- Meningkatkan kedisiplinan diri sebagai anggota pramuka


- Melatih kemandirian siswa
- Lebih mengenal lingkungan dan dapat melestarikannya

- Mempertinggi kesadaran pada sejarah bangsa serta memiliki sikap menggai jasa para pahlawannya
- Menumbukan kesadaran berbangsa dan bernegara
- Tercipatanya kerjasama antar sekolah dan masyarakat sekitar sekolah
- Mempertebal rasa cinta tanah air
- Menjaga keamanan sekolah dari hal-hal yang dapat merusak sekolah
- Melatih baris-berbaris siswa, sehingga terbentuk jiwa yang disiplin dan cara bersikap yang baik

- Agar siswa memiliki rasa patriotisme, idealisme, kepribadian dan budi pekerti luhur sehingga dapat
menumbuhan rasa tanggung jawab dan disiplin yang tinggi; serta agar siswa dapat memiliki pengetahuan
dan minat tentang kepemimpinan

- Agar siswa dapat menambah dan meningkatkan wawasan ilmu pengetahuannya

- Menguji kemampuan siswa SMP 7 Bangkalan untuk berkompetisi dengan siswa sekolah lain

- Melatih siswa untuk mencari, meneliti, mengamati serta menulis hal-hal yang berkaitan dengan
lingkungan atau kejadian
- Mengikuti diklat yang diadakan dinas/ lembaga yang ada di kab. Bangkalan atau lainnya

- Untuk menambah wawasan ilmu pengetahuan yang diambil dari kajian pustaka

- Membantu pemahaman tentang suatu ilmu melalui media pembelajaran

- Meningkatkan keterampilan siswa agar tercipta kreatifitas dan inovatif yang baik dalam membantu
proses belajar
- Berpartisipasi dan memamerkan hasil-hasil karya siswa SMP 7 Bangkalan

- Meningkatkan ilmu pengetahuan siswa tentang suatu peristiwa baik yang terjadi di lingkungan
sekitar, di dalam negeri dan negara lain.

- Meningkatkan keterampilan siswa di bidang seni dan olahraga

- Meningkatkan keterampilan olahvokal dan melukis siswa


- Meningkatkan pengenalan, penghayatan, penciptaan dan pelaksanaan kesenian
- Meningkatkan keterampilan dan kemampuan siswa mencipta kreasi seni
- Meningkatkan kemampuan hidup sehat dan meningkatkan kesehatan fisik dan mental
- Sebagai sarana hiburan bagi siswa dan mempererat tali persaudaraan serta kesetiakawanan antar
siswa

- Agar siswa memahami dan menghayati manfaat berorganisasi

- Agar pengurus OSIS lebih paham akan tugas dan tanggung jawabnya sebagai pengurus OSIS dalam
meningkatkan kegiatan sekolah sehingga dapat bersaing dengan sekolah lain

- Siswa dapat melaksanakan hak dan kewajibannya dengan baik dan benar

- Peningkatan kelompok belajar siswa dalam mengatasi kesulitan belajar dan menambah ilmu
pengetahuan

- Tercipta semangat belajar dan krasan di sekolah

- Agar lingkungan sekolah bersih, sehat, indah


- Mengurangi sampah dan dampaknya bagi siswa dan lingkungan sekitarnya

- Menciptakan suatu karya yang kreatif dan inovatif dari sampah sehingga membantu prose belajar di
kelas

- Meningkatkan kemampuan siswa dalam berkoperasi serta meningkatkan kesadaran dalam ikut
serta memajukan koperasi siswa di sekolah
- Siswa dapat dengan mudah mendapatkan atau membeli kebutuhan sekolah dengan jarak yang
sangat dekat

- Agar lingkungan dan suasana belajar menjadi bersih dan sehat


- Mencegah awal terhadap suatu kecelakaan kecil yang terjadi di sekolah
- Peningkatan tanggungjawab sekolah terhadap warga sekolah tentang kesehatan
- Agar siswa memiliki daya hayat dan tangkal terhadap pengaruh buruk narkoba
- Menghayati perilaku yang menyimpang sehingga dapat berbuat baik

- Melindungi siswa dari makanan yang tidak sehat dan membiasakan makanan sehat

- Agar siswa mendapat informasi tentang ilmu pengetahuan dan menumbuhkembangkan minat tulis
siswa dalam sebuah karya

- Menciptakan siswa yang trampil dalam baca tulis puisi serta cerpen
- Pelaksanaan pelepasan berjalan dengan baik dan lancar, serta menyenangkan dan berkesan
- Menguji kemampuan siswa dalam ajang duta wisata kacong jebbing

- Meningkatkan keterampilan siswa dalam komputer dan teknologi yang lain


- Menguji kemapuan siswa dalam komputer/teknologi yang lain

- Terbentuk siswa yang fasih berbahasa Inggris

- Menguji kemapuan siswa dalam lomba story telling antar siswa se-kab. Bangkalan
Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 18 Nopember 2015
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

PROGRAM KERJA OSIS


SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2013 – 2014

No. Materi Sub/Bentuk Kegiatan Waktu ( Bulan ) Pembina


12 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
16 17
1.

2.
3.
4.
5.
6.

7.

8.

9.
10. Sekbid Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME

Sekbid Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia


Sekbid Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara

Sekbid Pembinaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat
Sekbid Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan
Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural
Sekbid Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan

Sekbid Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi

Sekbid Pembinaan Sastra dan Budaya


PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

BERITA ACARA PELANTIKAN PENGURUS OSIS


PERIODE 2013 – 2014

Pada hari Senin tanggal 18 Nopember 2013 bertempat di lapangan SMP Negeri 7 Bangkalan telah
dilaksanakan pelantikan pengurus OSIS periode 2013 – 2014 berdasarkan hasil pemilihan pada tanggal 26
Oktober, 1 dan 8 Nopember 2013.

Berkenaan dengan pelantikan ini, segala tanggung jawab dan segala yang berkenaan dengan
masalah OSIS dari pengurus OSIS periode 2012 – 2013 dilimpahkan kepada pengurus OSIS periode 2013 –
2014.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggung jawab.


Pembina OSIS,

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003 Bangkalan, 18 Nopember 2013
Ketua OSIS

M.AINUR RIDHO
NIS. 1594

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006

PELANTIKAN OSIS BARU


PERIODE 2014 – 2015

SEBELUM SAYA MELANTIK ANDA, SAYA AKAN BERTANYA KEPADA ANDA, BERSEDIAKAH ANDA ?

1. BERSEDIAKAH ANDA MENJADI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN?


2. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENGEMBAN TUGAS SEBAGAI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7
BANGKALAN?
3. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENJALANKAN AD/ART OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN ?
4. BERSEDIAKAH ANDA MENJAGA NAMA BAIK OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN ?
DENGAN MENGUCAP : “ BISMILLAHIRROHMANIRROHIM “
SAYA LANTIK ANDA SEBAGAI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN.

BANGKALAN, 24 NOVEMBER 2014


KEPALA SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006

SUSUNAN ACARA
PELANTIKAN OSIS PERIODE 2014 – 2015
SENIN, 24 NOVEMBER 2014
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

1. PERSIAPAN
2. PENYERAHAN BENDERA KEBESARAN
3. PEMBACAAN SK PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2014 – 2015 OLEH BAPAK KEPALA SEKOLAH
4. PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2014 – 2015 OLEH BAPAK KEPALA SEKOLAH
5. PENANDATANGANAN BERITA ACARA OLEH KETUA OSIS PERIODE 2014-2015, PEMBINA OSIS DAN
KEPALA SEKOLAH
6. MENYANYIKAN LAGU “PADAMU NEGERI”
7. SEPATAH KATA DARI PENGURUS OSIS LAMA PERIODE 2013 – 2014
8. SAMBUTAN KETUA OSIS BARU PERIODE 2014– 2015
9. UCAPAN SELAMAT KEPADA PENGURUS OSIS PERIODE 2014 – 2015 (Diawali oleh Bapak Kepala
Sekolah dan diikuti oleh semua dewan guru beserta staf TU dan pengurus OSIS lama)
10. PASUKAN DI BUBARKAN
BANGKALAN, 20 NOPEMBER 2014
PEMBINA OSIS

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH


NOMOR : 420/ /433.107.20.7/2016

TENTANG

SUSUNAN PERWAKILAN KELAS, PENGURUS OSIS, PEMBINA OSIS


PERIODE 2016/2017
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Menimbang : Dan seterusnya


Mengingat : Dan seterusnya
Memperhatikan : Hasil Rapat Perwakilan kelas tanggal 14 September 2015, pemilihan ketua
OSIS 3 Oktober 2015 serta pembentukan pengurus OSIS tanggal 10 Oktober 2015

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Perwakilan Kelas
Dan seterusnya
Kedua : Susunan Pengurus OSIS
1. Ketua
2. Wakil Ketua I
3. Wakil Ketua II
4. Sekretaris
5. Wakil Sekretaris
6. Bendahara
7. Wakil Bendahara : MOH. MUSTOFA
: RIZKIYAH SILVANI
: HILDA ASSYARIA KHOLIK
: SITI NUR HALIMAH
: NISWATUN HASANAH
: NUR RIZKI OKTAVIA
: HIKAMTUS SA’DIYAH

Ketiga : Susunan Pembina OSIS


Dan Seterusnya
Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ini ditetapkan.

Ditetapkan di : Bangkalan
Pada Tanggal : 25 Januari 2016
Oleh : Kepala Sekolah

TOTOK GUNARTO, S.Pd., M.Pd


Nip. 196810101991031021

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

BERITA ACARA PELANTIKAN PENGURUS OSIS


PERIODE 2016 – 2017
Pada hari Senin tanggal 25 Januari 2016 bertempat di lapangan SMP Negeri 7 Bangkalan telah
dilaksanakan pelantikan pengurus OSIS periode 2016 – 2017 berdasarkan hasil pemilihan pada tanggal 3
dan 10 Oktober 2015.

Berkenaan dengan pelantikan ini, segala tanggung jawab dan segala yang berkenaan dengan
masalah OSIS dari pengurus OSIS periode 2014 – 2015 dilimpahkan kepada pengurus OSIS periode 2016 –
2017.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggung jawab.

Pembina OSIS,

BAHTIAR HERU CAHYANA, S.Pd


NIP. 197811262010011009 Bangkalan, 25 Januari 2016
Ketua OSIS

MOH. MUSTOFA
NIS. 1888

Mengetahui
Kepala Sekolah

TOTOK GUNARTO, S.Pd., M.Pd


NIP. 196810101991031021
PELANTIKAN OSIS BARU
PERIODE 2016 – 2017

SEBELUM SAYA MELANTIK ANDA, SAYA AKAN BERTANYA KEPADA ANDA, BERSEDIAKAH ANDA ?

1. BERSEDIAKAH ANDA MENJADI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN?


2. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENGEMBAN TUGAS SEBAGAI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7
BANGKALAN?
3. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENJALANKAN AD/ART OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN ?
4. BERSEDIAKAH ANDA MENJAGA NAMA BAIK OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN ?

DENGAN MENGUCAP : “ BISMILLAHIRROHMANIRROHIM “


SAYA LANTIK ANDA SEBAGAI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN.

BANGKALAN, 25 JANUARI 2016


KEPALA SMP NEGERI 7 BANGKALAN

TOTOK GUNARTO, S.Pd., M.Pd


NIP. 196810101991031021

SUSUNAN ACARA
PELANTIKAN OSIS PERIODE 2016 – 2017
SENIN, 25 JANUARI 2016
SMP NEGERI 7 BANGKALAN
1. PERSIAPAN
2. PENYERAHAN BENDERA KEBESARAN
3. PEMBACAAN SK PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2016 – 2017 OLEH PEMBINA OSIS
4. PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2016 – 2017 OLEH BAPAK KEPALA SEKOLAH
5. PENANDATANGANAN BERITA ACARA OLEH KETUA OSIS PERIODE 2016-2017, PEMBINA OSIS DAN
KEPALA SEKOLAH
6. MENYANYIKAN LAGU “PADAMU NEGERI”
7. SEPATAH KATA DARI PENGURUS OSIS LAMA PERIODE 2014 – 2015
8. SAMBUTAN KETUA OSIS BARU PERIODE 2016– 2017
9. UCAPAN SELAMAT KEPADA PENGURUS OSIS PERIODE 2016 – 2017 (Diawali oleh Bapak Kepala
Sekolah dan diikuti oleh semua dewan guru beserta staf TU dan pengurus OSIS lama)
10. PASUKAN DI BUBARKAN

BANGKALAN, 25 NOPEMBER 2016


PEMBINA OSIS

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH


NOMOR : 421.7/ /433.107.20.7/2013
TENTANG

SUSUNAN PERWAKILAN KELAS, PENGURUS OSIS, PEMBINA OSIS


PERIODE 2013/2014
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Menimbang : Dan seterusnya


Mengingat : Dan seterusnya
Memperhatikan : Hasil Rapat Perwakilan kelas tanggal 26 Oktober 2013, pemilihan ketua OSIS
1 Nopember 2013 serta pembentukan pengurus OSIS tanggal 8 Nopember 2013

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Perwakilan Kelas
Dan seterusnya
Kedua : Susunan Pengurus OSIS
8. Ketua
9. Wakil Ketua I
10. Wakil Ketua II
11. Sekretaris
12. Wakil Sekretaris
13. Bendahara
14. Wakil Bendahara : M. AINUR RIDHO
: AGUS HARIYANTO
: ACHMAD AFANDI
: AINI ALIFATIN
: LILIS HANDAYANI
: QUDROTUN NADA S.
: IRMA MAGHFIROH

Ketiga : Susunan Pembina OSIS


Dan Seterusnya
Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ini ditetapkan.

Ditetapkan di : Bangkalan
Pada Tanggal : 18 Nopember 2013
Kepala Sekolah
Selaku Ketua Pembina OSIS
Drs. SLAMET RIADI
NIP. 195504071979031006
MEKANISME KERJA OSIS
SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2013/2014

PEMBINA OSIS

PERWAKILAN KELAS

PENGURUS OSIS

Keterangan :

: Kebijaksanaan

: Koordinasi Program
Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006

Bangkalan, 18 Nopember 2013


Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

PROGRAM KERJA OSIS


PERIODE 2013 – 2014
PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 7 BANGKALAN
JL. RAYA KRAMAT TELP. (031)70919675 BANGKALAN 69119

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

SUSUNAN PENGURUS OSIS PERIODE 2012 - 2013


No. Nama Jabatan Penanggung jawab /Pembina
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

8.

9.

10.

11.

12.

13.
14.

15.

16.

17. VIDIA FIRDHA


RAF SANJANI
NAJMI RAHAYU
NISA’UL MASRUROH
PUTRI SANIA F.
HIKMATUL LAIYINAH
VIVIN FEBRIYANTI

AFIFUDDIN
SITI WAHIDAH

HILMI AFIF KHOLIK


AISYAH LALY T.

AGUS HARIYANTO
M. ADNAN

DIVANY NASTINGKI P.
SILVIATUL INAYAH
AFROH
MISBAHUL MUNIR

ALFIAN FALAHUDDIN
RISKA EVIYANTI

M. AINUR RIDHO
HUDROTUN NADA S.

HIKMATUD DIANA
M. JAZULI

AINI ALIFATIN
ADI NUGROHO

DIMAS KRISNANDA
RAFIKA YUSMAN Ketua
Wakil Ketua I
Wakil Ketua II
Sekretaris
Wakil Sekretaris
Bendahara
Wakil Bendahara
Sekbid Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME

Sekbid Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia

Sekbid Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara

Sekbid Pembianaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat

Sekbid Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan
Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural

Sekbid Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan

Sekbid Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi

Sekbid Pembinaan Sastra dan Budaya


.

Sekbid Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)

Sekbid Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris Drs. Slamet Riadi


Heri Suharto
R. Ida Wahyuni

Abd. Lathief, S. Ag
Nur Fadilah, S. ThI
Mathudi, S.Sos.

Fatimatus Zahrah, S,Pd


Siti Mutmainah, S.Pd.

A.Rofii, S. Pd.
Jumhari
Suhartini N., S.Pd
Fatimatus Junaida, S.Pd
Wiwik Alfiati

Halimatus Sa’diyah, SE
Munirah, S.Pd.

Bahtiar Heru C., SE


Dra. Sunarmi
Jauharin Aini

Imam Hidayat
Yulia Sari, S. Pd.
Sri Wahyuni, S.Pd

Ainur Rofik, S.Pd.


Ellisa, S. S

Drs. A. Sugiarto
Edi Wahyoto, SE

Fatimatuz Zahroh, S.Pd


Halimatus Sakdiyah, S.Pd

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 12 Nopember 2012
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 3098901
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH


NOMOR : 421.7/356/433.107.20.7/2012

TENTANG

SUSUNAN PERWAKILAN KELAS, PENGURUS OSIS, PEMBINA OSIS


PERIODE 2012/2013
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Menimbang : 1. Bahwa satu-satunya organisasi di sekolah adalah OSIS


2. Bahwa Penanggungjawab pembina OSIS di sekolah adalah Kepala Sekolah dibantu
guru sebagai pembinanya
3. Agar OSIS dapat melaksanakan tugas dan fungsinya, maka menyerahkan dan
melantik perwakilan kelas, pengurus OSIS dan Pembina OSIS untuk masa jabatan pada tahun pelajaran
2012/2013

Mengingat : 1. Undang-Undang RI Nomor 2 tahun 1989


2. Peraturan Pemerintah RI
a. Nomor 28 Tahun 1990
b. Nomor 29 Tahun 1990
3. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 0461/U/1984
4.

5. Surat Keputusan Direktorat Jendral Pendidikan Dasar dan Menengah Nomor 201/C/Kep/1986
Peraturan Menteri Pendidkan Nasional RI Nomor 39 Tahun 2008 Tentang Pembinaan Kesiswaan

Memperhatikan : Hasil Rapat Perwakilan kelas tanggal 16 Oktober 2012, pemilihan ketua OSIS
2 Nopember 2012 serta pembentukan pengurus OSIS tanggal 3 Nopember 2012

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Perwakilan Kelas
Kelas 7 A : 1. AINI ALFIATIN
2. ADI NUGROHO
Kelas 7 B : 1. SILVIA IVADA
2. RAFSANJANI
Kelas 7 C : 1. AGUS HARYANTO
2. HIKMATUD DIANAH
Kelas 7 D : 1. HILMI AFIF KHOLIK
2. VIVIN FEBRIANTI
Kelas 8 A : 1. VIDIA FIRDA
2. DIMAS KRISNANDA
Kelas 8 B : 1. AFROH
2. DIVANNY NASTINKI PUTRA
Kelas 8 C : 1. AISYAH LALY T.
2. MOH. AFIFUDDIN
Kelas 8 D : 1. NAJMI RAHAYU
2. NISA’IL MASRUROH
Kelas 9 A : 1. NUR KHOLISAH
2. ARDANY HIDAYAT
Kelas 9 B : 1. LELA KUSUMAWATI
2. MOH. SYAFII
Kelas 9 C : 1. LISA RAMADHANI
2. MOH. AFFAN
Kelas 9 D : 1. AINUR ROHMAN HIDAYAT
2. MAR’ATUS SHOLIHAH

Kedua
:
Susunan Pengurus OSIS

1. Ketua
2. Wakil Ketua I
3. Wakil Ketua II
4. Sekretaris
5. Wakil Sekretaris
6. Bendahara
7. Wakil Bendahara : VIDIA FIRDHA
: RAFSANJANI
: NAJMI RAHAYU
: NISA’UL MASRUROH
: PUTRI SANIA F.
: HIKMATUL LAIYINAH
: VIVIN FEBRIANTI
8. Seksi Bidang Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME
a. MOH. AFIFUDDIN
b. SITI WAHIDAH
9. Seksi Bidang Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia
a. HILMI AFIF KHOLIK
b. AISYAH LAILY T.

10. Seksi Bidang Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara
a. AGUS HARIYANTO
b. M. ADNAN

11. Seksi Bidang Pembianaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat
a. DIVANNY NASTINKI PUTRA
b. SILVIATUL INAYAH

12. Seksi Bidang Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup,
Kepekaan dan Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural
a. AFROH
b. MISBAHUL MUNIR

13. Seksi Bidang Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan


a. ALFIAN FALAHUDDIN
b. RISKA EVIYANTI

14. Seksi Bidang Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang
Terdiversifikasi
a. M. AINUR RIDHO
b. HUDROTUN NADA S.

15. Seksi Bidang Pembinaan Sastra dan Budaya


a. HIKMATUD DIANA
b. M. JAZULI

16. Seksi Bidang Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)


a. AINI ALIFATIN
b. ADI NUGROHO

17. Seksi Bidang Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris


a. DIMAS KRISNANDA
b. RAFIKA YUSMAN
Ketiga : Susunan Pembina OSIS
1. Drs. Slamet Riadi Selaku Ketua/ Kepala Sekolah
2. Heri Suharto Selaku Wakil Ketua/Wakasek
3. R. Ida Wahyuni Selaku Pembina /Kesiswaan
4. Abd. Lathief, S. Ag. Selaku Anggota/Pemb. Keagamaan
5. Akhmad Rofii Selaku Anggota/Pemb. Pramuka
6. Fatimatus Zahrah Selaku Anggota/Guru BK
7. Fatimatus Junaida Selaku Anggota/Pembina Olah Raga
8. Drs. A. Sugiarto Selaku Anggota/Humas
9. Wiwik Alfiati Selaku Anggota/Kurikulum

: Keputusan ini berlaku sejak tanggal ini ditetapkan.

Ditetapkan di

Bangkalan
Pada Tanggal : 12 Nopember 2012

Kepala Sekolah
Selaku Ketua Pembina OSIS

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM KEGIATAN OSIS


SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2016 - 2017

No. Materi Jenis Kegiatan Sub Kegiatan Hasil Yang Diharapkan


1 2 3 4 5
1.

2.
3.
4.
5.
6.

7.
8.

9.

10. Sekbid Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME


Sekbid Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia
Sekbid Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara
Sekbid Pembinaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat
Sekbid Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan
Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural
Sekbid Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan

Sekbid Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi
Sekbid Pembinaan Sastra dan Budaya

Sekbid Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)

Sekbid Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris a. Melaksanakan peribatan sesuai dengan
ketentuan agama masing-masing

b. Melaksanakan peringatan hari besar agama

c. Melaksanakan perbuatan amaliah sesuai dengan norma agama


d. Membina toleransi ummat beragama

e. Mengadakan Kegiatan lomba bersifat keagamaan

f. Mengembangkan dan memberdayakan kegiatan keagamaan di sekolah

a. Melaksanakan tata tertib dan kultur sekolah


b. Melaksanakan gotong royong dan kerja bakti (bakti sosial)

c. Melaksanakan norma-norma yang berlaku dan tatakrama pergaulan

d. Menumbuhkembangkan kesadaran untuk rela berkorban terhadap sesama

e. Menumbuhkembangkan sikap hormat dan menghargai warga sekolah

f. Melaksanakan kegiatan 7K (keamanan, kebersihan, ketertiban, keindahan, kekeluargaan,


kedamaian dan kerindangan)

a. Mengadakan Upacara Bendera setiap Senin dan atau hari Sabtu serta hari besar nasional
b. Menyanyikan lagu-lagu nasional (mars dan hymne)

c. Melaksanakan kegiatan kepramukaan

d. Menjunjung dan mempelajari tempat-tempat bernilai sejarah


e. Mempelajari dan meneruskan nilai-nilai luhur, kepeloporan, dan semangat perjuangan para
pahlawan

f. Melaksanakan kegiatan bela negara

g. Menjaga dan menghormati simbol-simbol dan lambang-lambang negara

h. Melaksanakan pertukaran siswa antar daerah dan antar negara

a. Mengadakan lomba mata pelajaran/program keahlian

b. Menyelenggarakan kegiatan ilmiah

c. Mengikuti kegiatan workshop, seminar, diskusi panel yang benuansa ilmu pengetahuan dan
teknologi

d. Mengadakan studi banding dan kunjungan ke tempat-tempat sumber belajar

e. Mendisain dan memproduksi media pembelajaran


f. Mengadakan pameran karya inovatif dan hasil penelitian

g. Mengoptimalkan pemanfaatan perpustakan sekolah

h. Membentuk klub sains, seni dan olahraga

i. Menyelenggarakan festival dan lomba seni

j. Menyelenggarakan lomba dan partandingan olahraga

a. Memantapkan dan mengembangkan peran siswa di dalam OSIS sesuai tugas dan bidangnya masing-
masing
b. Melaksanakan latihan kepemimpinan siswa

c. Melaksanakan kegiatan dengan prinsip kejujuran, transparan, dan operasional


d. Melaksanakan kewajiban dan hak diri dan orang lain dalam pergaulan masyarakat

e. Melaksanakan kelompok belajar, diskusi, debat dan pidato

f. Melaksanakan kegiatan yang berorientasi siswa baru yang bersifat akademik dan pengenalan
lingkungan tanpa kekerasan
g. Melaksanakan penghijauan dan perindangan lingkungan sekolah
a. Meningkatkan kreativitas dan keterampilan dalam menciptakan suatu barang menjadi lebih
berguna
b. Meningkatkan kreativitas dan keterampilan di bidang barang dan jasa
c. Meningkatkan usaha koperasi siswa dan unit produksi

a. Melaksanakan prilaku hidup besih dan sehat

b. Melaksanakan usaha kesehatan sekolah (UKS)

c. Melaksanakan pencegahan penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat adiktif (narkoba),


minuman keras, merokok dan HIV AIDS

d. Melaksanakan Pengamanan jajan anak sekolah

a. Mengembangkan wawasan dan keterampilan siswa di bidang sastra


b. Menyelenggarakan festival/lomba sastra dan budaya
c. Meningkatkan daya cipta sastra

d. Meningkatkan apresiasi budaya

a. Memanfatkan TIK untuk memfasilitasi kegiatan pembelajaran


b. Menjadikan TIK sebagai wahana kreativitas dan inovasi
a. Melaksanakan lomba debat dan pidato
b. Melaksanakan lomba menulis dan korepondensi
c. Melaksanakan kegiatan English Day
d. Melaksanakan kegiatan bercerita dalam bahasa Inggris (story Telling) - Sholat wajib
berjamaah yang dlaksanakan setiap selesai pejaran terakhir di musholla

- Memperingati Isro’ mi’raj, 1 Muharram, Idul Fitri, Idul Adha, Maulid Nabi Besar Muhammad SAW
- Mengadakan pondok Romadhon

- Pengumpulan dana bagi korban bencana alam


- Bakti social/Santunan Anak Yatim
- Melasanakan zakat fitrah
- Memotong dan membagi daging kambing
- Pengumpulan dana Infaq Musholla

- Mengadakan ceramah agama


- Diskusi agama

- Mengadakan lomba antar kelas yang berupa :


1. Kaligrafi
2. Tartil Qur’an
3. Busana muslim
4. Pidato Islami
5. Puitisasi terjemahan Al-Qur’an

- Mengadakan kegiatan ekstrakurikuler tartil Qur’an

- Peningkatan tata tertib sekolah

- Melaksanakan tugas/piket kebersihan kelas


- Lomba kebersihan antar kelas
- Mengadakan kerja bakti di lingkungan sekolah dan di luar sekolah

- Pemberian Materi Tata Krama masa MOS


- Mengadakan Dansos bagi siswa yang tertimpa musibah atau mengalami kesusahan
- Penanggulangan bencana alam

- Peningkatan kerukunan antarsiswa, siswa dengan guru, staf TU dan kepala sekolah
- Memberi salam setiap bertemu diperlukan kepada orang tua, guru dan sesama teman

- Melaksanakan dan menjaga kegiatan 7 K

- Upacara bendera setiap hari Senin


- Upacara bendera pada hari-hari besar nasional

- Menyanyikan lagu nasional dan kebangsaan Indonesia dalam upacara bendera setiap senin atau
hari besar nasional

- Mengadakan Ekstrakurikuler Kepramukaan ramuka setiap hari Jum’at


- Mengadakan perkemahan

- Membuat karya tulis tentang kepahlawan/tempat-tempat bersejarah


- Mengadakan kunjungan ke tempat-tempat bersejarah terutama di daerah Bangkalan ataupun
daerah lain

- Mengadakan/Mengikuti Lomba HUT Kemerdekaan RI


- Latihan PKS
- Latihan PBB

- Mengadakan lomba antar kelas menggambar atau membuat suatu karya dari bahan tertentu untuk
simbol-simbol atau lambang negara
- Mengadakan studi banding antar sekolah
- Mengikuti Olimpiade sains
- Mengikuti lomba Matematika dan Sains

- Mengadakan kegiatan Ekstrakurikuler KIR

- Mengikuti kegiatan seminar, diskusi, pelatihan/ workshop tentan IPTEK

- Mengadakan kunjungan ke perpustakan Umum di Kab. Bangkalan, dan tempat lainnya

- Membuat media pembelajaran yang sederhana dari bahan bekas, murah


- Membuat gambar/charta untuk bahan pembelajaran

- Mengikuti pameran di Kab. Bangkalan

- Peningkatan minat baca siswa diperpustakaan

- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler vokal group, hadrah, bola voli dan basket setiap hari jumat

- Mengadakan lomba paduan suara dan melukis antar kelas


- Mengadakan lomba :
a. Basket
b. Voli
c. gerak jalan santai
d. Tarik tambang
e. Permainan olah raga lainnya

- Mengikuti pelatihan/penataran bagi pengurus OSIS

- Mengadakan Pelatihan dasar Kepemimpinan bagi pengurus OSIS


- Mengadakan lomba antar kelas dengan panitia pengurus OSIS

- Peningkatan kesadaran atas hak dan kewajiban siswa terhadap sekolah dan lingkungannya
- Pemberian materi hak dan kewajiban siswa dalam MOS

- Membantu kelompok belajar siswa sehingga kesulitan siswa dapat diatasi

- Melaksanakan MOS yang murah dan menyenangkan

- Penanaman bunga atau pohon untuk kerindangan atau penghijauan di halaman sekolah

- Mengikuti lomba daur ulang sampah

- Pemanfaatan sampah dalam pembuatan media pembelajaran

- Mengadakan piket jaga KOPSIS

- Menyediakan kelengkapan siswa berupa :


1. Atribaut siswa
2. Alat tulis siswa
3. Buku tulis
4. Kartu pelajar siswa

- Mengadakan penyuluhan tentang kesadaran hidup sehat


- Kerja bakti

- Menyediakan obat-obatan/P3K di UKS


- Pelayanan kesehatan
- Pembinaan lingkungan sekolah sehat
- Mengadakan penyuluhan dan diskusi tentang penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat
adiktif (narkoba), minuman keras, merokok dan HIV AIDS

- Menjaga kebersihan dan kandungan gizi jajanan di koperasi/kantin sekolah dari bahan zat aditif
- Menyediakan makanan yang memenuhi syarat kesehatan

- Pelaksanaan Mading setiap minggu

- Mengadakan lomba anta kelas


1. Membaca puisi
2. Mengarang cerpen

- Mengadakan pentas seni saat pelepasan siswa kelas 3

- Lomba Duta Wisata Kacong Jebbing

- Membantu siswa dalam peningkatan keterampilan, misal komputer, dsb.


- Mengikuti lomba di luar sekolah

- Mengadakan lomba antar kelas pidato berbahasa Inggris


- Mengadakan lomba antar kelas menulis artikel dalam bahasa Inggris
- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler bahasa Inggris setiap hari Jumat
- Mengikuti lomba story telling pada temu siswa se-kab. Bangkalan - Meningkatkan
ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa.
- Untuk menghindarkan dari perbuatan mungkar
- Siswa dapat mengenal dan menghayati ajaran-ajara Rosul untuk mensuri teladani

- Tumbuhnya kepekaan siswa terhadap lingkungan sekitar dengan membiasakan membantu kesulitan
orang lain
- Memiliki rasa solidaritas sosial
- Merealisasikan perbuatan amal

- Tercipta suasana yang rukun antar siswa sehingga mereka dapat menjalankan ajaran agama dengan
baik
- Mendekatkan siswa pada Al-Qur’an sehingga timbul gairah untuk meningkatkan kemampuan untuk
membaca, memahami, menghayati dan mengamalkan dalam kehidupan sehari-hari

- Menumbuhkan kecintaan terhadap baca tulis Al-Qur’an yang benar

- Tercipatnya suasana aman, tertib, bersih dan tenang


- Tercipta disiplin dan patuh pada peraturan-peraturan
- Pengenalan terhadap lingkungan sekolah sebagai wawasan wiyata mandala

- Membiasakan mengucapkan salam jika bertemu dan di dalam kelas pada awal dan akhir pelajaran

- Memiliki rasa solidaritas sosial


- Merealisasikan perbuatan amal

- Menumbuhkan rasa cinta terhadap lingkungan


- Memiliki tasa tanggung jawab terhadap kelestarian lingkungan hidup
- Tercipata kerukunan sesama warga sekolah sebagai suatu keluarga besar dan utuh

- Tercapainya 7 K

- Menumbuhkan sikap cinta dan hormat terhadap bendera merah putih


- Menumbuhkan sikap rela berkorban demi bendera dan kehormatan terhadap bendera merah putih

- Menumbuhkan jiwa patriot dan mempertebal semangat kebangsaan

- Meningkatkan kedisiplinan diri sebagai anggota pramuka


- Melatih kemandirian siswa
- Lebih mengenal lingkungan dan dapat melestarikannya

- Mempertinggi kesadaran pada sejarah bangsa serta memiliki sikap menggai jasa para pahlawannya
- Menumbukan kesadaran berbangsa dan bernegara
- Tercipatanya kerjasama antar sekolah dan masyarakat sekitar sekolah
- Mempertebal rasa cinta tanah air
- Menjaga keamanan sekolah dari hal-hal yang dapat merusak sekolah
- Melatih baris-berbaris siswa, sehingga terbentuk jiwa yang disiplin dan cara bersikap yang baik

- Agar siswa memiliki rasa patriotisme, idealisme, kepribadian dan budi pekerti luhur sehingga dapat
menumbuhan rasa tanggung jawab dan disiplin yang tinggi; serta agar siswa dapat memiliki pengetahuan
dan minat tentang kepemimpinan

- Agar siswa dapat menambah dan meningkatkan wawasan ilmu pengetahuannya

- Menguji kemampuan siswa SMP 7 Bangkalan untuk berkompetisi dengan siswa sekolah lain
- Melatih siswa untuk mencari, meneliti, mengamati serta menulis hal-hal yang berkaitan dengan
lingkungan atau kejadian
- Mengikuti diklat yang diadakan dinas/ lembaga yang ada di kab. Bangkalan atau lainnya

- Untuk menambah wawasan ilmu pengetahuan yang diambil dari kajian pustaka

- Membantu pemahaman tentang suatu ilmu melalui media pembelajaran

- Meningkatkan keterampilan siswa agar tercipta kreatifitas dan inovatif yang baik dalam membantu
proses belajar
- Berpartisipasi dan memamerkan hasil-hasil karya siswa SMP 7 Bangkalan

- Meningkatkan ilmu pengetahuan siswa tentang suatu peristiwa baik yang terjadi di lingkungan
sekitar, di dalam negeri dan negara lain.

- Meningkatkan keterampilan siswa di bidang seni dan olahraga

- Meningkatkan keterampilan olahvokal dan melukis siswa


- Meningkatkan pengenalan, penghayatan, penciptaan dan pelaksanaan kesenian
- Meningkatkan keterampilan dan kemampuan siswa mencipta kreasi seni

- Meningkatkan kemampuan hidup sehat dan meningkatkan kesehatan fisik dan mental
- Sebagai sarana hiburan bagi siswa dan mempererat tali persaudaraan serta kesetiakawanan antar
siswa

- Agar siswa memahami dan menghayati manfaat berorganisasi

- Agar pengurus OSIS lebih paham akan tugas dan tanggung jawabnya sebagai pengurus OSIS dalam
meningkatkan kegiatan sekolah sehingga dapat bersaing dengan sekolah lain
- Siswa dapat melaksanakan hak dan kewajibannya dengan baik dan benar

- Peningkatan kelompok belajar siswa dalam mengatasi kesulitan belajar dan menambah ilmu
pengetahuan

- Tercipta semangat belajar dan krasan di sekolah

- Agar lingkungan sekolah bersih, sehat, indah


- Mengurangi sampah dan dampaknya bagi siswa dan lingkungan sekitarnya

- Menciptakan suatu karya yang kreatif dan inovatif dari sampah sehingga membantu prose belajar di
kelas

- Meningkatkan kemampuan siswa dalam berkoperasi serta meningkatkan kesadaran dalam ikut
serta memajukan koperasi siswa di sekolah
- Siswa dapat dengan mudah mendapatkan atau membeli kebutuhan sekolah dengan jarak yang
sangat dekat

- Agar lingkungan dan suasana belajar menjadi bersih dan sehat


- Mencegah awal terhadap suatu kecelakaan kecil yang terjadi di sekolah
- Peningkatan tanggungjawab sekolah terhadap warga sekolah tentang kesehatan
- Agar siswa memiliki daya hayat dan tangkal terhadap pengaruh buruk narkoba
- Menghayati perilaku yang menyimpang sehingga dapat berbuat baik

- Melindungi siswa dari makanan yang tidak sehat dan membiasakan makanan sehat
- Agar siswa mendapat informasi tentang ilmu pengetahuan dan menumbuhkembangkan minat tulis
siswa dalam sebuah karya

- Menciptakan siswa yang trampil dalam baca tulis puisi serta cerpen
- Pelaksanaan pelepasan berjalan dengan baik dan lancar, serta menyenangkan dan berkesan
- Menguji kemampuan siswa dalam ajang duta wisata kacong jebbing

- Meningkatkan keterampilan siswa dalam komputer dan teknologi yang lain


- Menguji kemapuan siswa dalam komputer/teknologi yang lain

- Terbentuk siswa yang fasih berbahasa Inggris

- Menguji kemapuan siswa dalam lomba story telling antar siswa se-kab. Bangkalan

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 18 Nopember 2015
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

PROGRAM KERJA OSIS


SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2013 – 2014

No. Materi Sub/Bentuk Kegiatan Waktu ( Bulan ) Pembina


12 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
16 17
1.
2.
3.

4.
5.
6.

7.
8.

9.

10. Sekbid Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME


Sekbid Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia

Sekbid Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara


Sekbid Pembinaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat
Sekbid Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan
Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural

Sekbid Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan

Sekbid Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi
Sekbid Pembinaan Sastra dan Budaya

Sekbid Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)


Sekbid Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris - Sholat Dluhur berjamaah yang dlaksanakan
setiap selesai pelajaran terakhir di musholla

- Memperingati Isro’ mi’raj

- Memperingati 1 Muharram

- Penyembelihan hewan Qurban/Idul Adha

- Maulid Nabi Besar Muhammad SAW

- Mengadakan pondok Romadhon

- Pengumpulan dana bagi korban bencana alam

- Bakti social/Pengumpulan Dana Santuna Anak Yatim

- Melasanakan zakat fitrah

- Pelaksanaan Hal bil halal

- Memotong dan membagi daging kambing


- Mengadakan ceramah agama/Diskusi agama

- Mengadakan lomba antar kelas yang berupa :


1. Kaligrafi
2. Tartil Qur’an
3. Busana muslim

- Mengadakan kegiatan ekstrakurikuler tartil Qur’an

- Peningkatan tat tertib sekolah

- Melaksanakan tugas/piket kebersihan kelas

- Lomba kebersihan antar kelas

- Mengadakan kerja bakti di lingkungan sekolah dan di luar sekolah

- Pemberian Materi Tata Krama masa MOS

- Mengadakan Dansos bagi siswa yang tertimpa musibah atau mengalami kesusahan

- Peningkatan kerukunan antarsiswa, siswa dengan guru, staf TU dan kepala sekolah

- Memberi salam setiap bertemu diperlukan kepada orang tua, guru dan sesama teman

- Melaksanakan dan menjaga kegiatan 7 K

- Upacara bendera setiap hari Senin

- Upacara bendera pada hari-hari besar nasional


- Menyanyikan lagu nasional dan kebangsaan Indonesia dalam upacara bendera setiap senin atau
hari besar nasional

- Mengikuti Ektrakurikuler Kepramuka setiap hari Jum’at

- Mengadakan perkemahan
- Membuat karya tulis tentang kepahlawan/tempat-tempat bersejarah

- Mengadakan kunjungan ke tempat-tempat bersejarah terutama di daerah Bangkalan ataupun


daerah lain

- Mengadakan Lomba pekik kemerdekaan

- Mengadakan lomba pidato/bercerita tentang nilai luhur, kepeloporan dan perjuangan pahlawan
bangsa
- Latihan PKS

- Latihan PBB

- Mengadakan lomba antar kelas menggambar atau membuat suatu karya dari bahan tertentu untuk
simbol-simbol atau lambang negara
- Mengadakan studi banding antar sekolah

- Mengikuti lomba mapel se-kabupaten Bangkalan

- Mengikuti Olimpiade sains

- Mengikuti lomba Matematika, Sains dan Bahasa Inggris

- Mengadakan kegiatan Ekstrakurikuler KIR

- Mengikuti kegiatan seminar, diskusi, pelatihan/ workshop tentang IPTEK


- Mengadakan kunjungan ke perpustakan Umum di Kab. Bangkalan, dan tempat lainnya

- Membuat media pembelajaran yang sederhana dari bahan bekas, murah


- Membuat gambar/charta untuk bahan pembelajaran

- Mengikuti pameran di Kab. Bangkalan

- Peningkatan minat baca siswa diperpustakaan

- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler hadrah, bola voli dan basket setiap Sabtu

- Mengadakan lomba paduan suara dan melukis antar kelas


- Mengadakan lomba :
a. Basket
b. Voli
c. gerak jalan santai
d. Tarik tambang
e. Permainan olah raga lainnya

- Mengikuti pelatihan/penataran bagi pengurus OSIS


- Mengadakan Pelatihan dasar Kepemimpinan bagi pengurus OSIS

- Mengadakan lomba antar kelas dengan panitia pengurus OSIS


- Peningkatan kesadaran atas hak dan kewajiban siswa terhadap sekolah dan lingkungannya
- Pemberian materi hak dan kewajiban siswa dalam MOS
- Membantu kelompok belajar siswa sehingga kesulitan siswa dapat diatasi
- Melaksanakan MOS yang murah dan menyenangkan
- Penanaman bunga atau pohon untuk kerindangan atau penghijauan di halaman sekolah

- Pemberian mapel pertamanan/Pertanian

- Mengikuti lomba daur ulang sampah

- Pemanfaatan sampah dalam pembuatan media pembelajaran

- Mengadakan piket jaga KOPSIS

- Menyediakan kelengkapan siswa berupa :


1. Atribaut siswa
2. Alat tulis siswa
3. Buku tulis
4. Kartu pelajar siswa
- Mengadakan penyuluhan tentang kesadaran hidup sehat
- Menyediakan obat-obatan/P3K di UKS

- Pelayanan kesehatan

- Pembinaan lingkungan sekolah sehat


- Mengadakan penyuluhan dan diskusi tentang penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat
adiktif (narkoba), minuman keras, merokok dan HIV AIDS
- Menjaga kebersihan dan kandungan gizi jajanan di koperasi/kantin sekolah dari bahan zat aditif
- Menyediakan makanan yang memenuhi syarat kesehatan

- Pelaksanaan Mading setiap minggu

- Mengadakan lomba anta kelas


1. Membaca puisi
2. Mengarang cerpen

- Mengadakan pentas seni saat pelepasan siswa kelas IX

- Lomba Duta Wisata Kacong Jebbing

- Membantu siswa dalam peningkatan keterampilan, misal komputer, dsb.

- Mengikuti l Pelatihan Komputer di luar sekolah

- Mengadakan lomba antar kelas pidato berbahasa Inggris

- Mengadakan lomba antar kelas menulis artikel dalam bahasa Inggris

- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler bahasa Inggris setiap hari Jumat

- Mengikuti lomba story telling pada temu siswa se-kab. Bangkalan

Abd. Lathif, S. Ag
Nur Fadilah, S. ThI
Mathudi, S.Sos.
Fatimatus Zahrah
Siti Mutmainah
Asmawati, S.Pd
A.Rofii, S. Pd.
Jumhari
Suhartini N., S.Pd

Wiwik Alfiati
Jauharin A., S.Pd.
Imam Hidayat
H Sa’diyah, SE

Dra. Sunarmi
Munirah, S.Pd
Bahtiar Heru C.

Fatimatus J., S.Pd


Yulia Sari, S.Pd
Sri Wahyuni, S.Pd
Ainur Rofik, S.Pd.
Ellisa, S. S.
Khoirun Nisa’

Drs. A. Sugiarto
Edi Wahyoto, S.Pd

Halimatus S., S.Pd


Nanang W., S.Pd

Mengetahui
Kepala Sekolah
Drs. SLAMET RIADI
NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 14 Nopember 2012
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

STRUKTUR ORGANISASI OSIS


SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2013 – 2014

KETUA :
M. Ainur Ridho

WAKIL KETUA I :
Agus Hariyanto

WAKIL KETUA II :
Achmad Afandi

SEKRETARIS :
Aini Alifatin BENDAHARA :
Qudrotun Nada S.
WAKIL SEKRETARIS I :
Lilis Handayani
WAKIL BENDAHARA :
Irma Maghfiroh

Sekbid 1. Sekbid 2. Sekbid 3. Sekbid 4. Sekbid 5.


Sekbid 6. Sekbid 7. Sekbid 8. Sekbid 9.
Sekbid 10.
Jamal
Izzatun Vivin F.
Anis S. Hosiyah
Riski M.
Bayhaqi
Riskiandi.
Rafika Y.
Fahmi M. Alfian F.
Fathur Rozi Susilowati
Dzurrotus S.
Gita Ayu P.
Yuanita S.
Adi Nugraha
Arif C. S. Hilmi Afif K.
Aulia A.

Keterangan :

: Kebijaksanaan

: Koordinasi Program

Mengetahui
Kepala Sekolah
Drs. SLAMET RIADI
NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 18 Nopember 2013
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

STRUKTUR ORGANISASI OSIS


SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2012 – 2013

KETUA :
VIDIA FIRDHA

WAKIL KETUA I :
RAF SANJANI

WAKIL KETUA II :
NAJMI RAHAYU

SEKRETARIS :
NISA’UL MASRUROH BENDAHARA :
HIKMATULLAYINAH
WAKIL SEKRETARIS I :
PUTRI SANIA T.
WAKIL BENDAHARA :
VIVIN FEBRIYANTI

Sekbid 1. Sekbid 2. Sekbid 3. Sekbid 4. Sekbid 5.


Sekbid 6. Sekbid 7. Sekbid 8. Sekbid 9.
Sekbid 10.
AFIFUDIN
WAHIDAH HILMI AFIF
AISYAH L.
AGUS H.
M. ADNAN

DINANNY
SILVIATUL
AFROH
MISBAHUL ALFIAN F.
RISKA E. AINUR R.
HUDROTUN
HIKMATUD
M.JAZULI

AINI A.
ADI N.

DIMAS K.
RAFIKA Y.

Keterangan :

: Kebijaksanaan

: Koordinasi Program

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 14 Nopember 2012
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003 MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 3098901
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119
KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH
NOMOR : 421.7/ /433.107.20.7/2013

TENTANG

SUSUNAN PERWAKILAN KELAS, PENGURUS OSIS, PEMBINA OSIS


PERIODE 2013/2014
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Menimbang : 1. Bahwa satu-satunya organisasi di sekolah adalah OSIS


2. Bahwa Penanggungjawab pembina OSIS di sekolah adalah Kepala Sekolah dibantu
guru sebagai pembinanya
3. Agar OSIS dapat melaksanakan tugas dan fungsinya, maka menyerahkan dan
melantik perwakilan kelas, pengurus OSIS dan Pembina OSIS untuk masa jabatan pada tahun pelajaran
2013/2014

Mengingat : Peraturan Menteri Pendidkan Nasional RI Nomor 39 Tahun 2008 Tentang


Pembinaan Kesiswaan

Memperhatikan : Hasil Rapat Perwakilan kelas tanggal 26 Oktober 2013, pemilihan ketua OSIS
1 Nopember 2013 serta pembentukan pengurus OSIS tanggal 8 Nopember 2013

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Perwakilan Kelas
Kelas 7 A :
Kelas 7 B :
Kelas 7 C :
Kelas 7 D :
Kelas 8 A :
Kelas 8 B :
Kelas 8 C :
Kelas 8 D :
Kelas 9 A :
Kelas 9 B :
Kelas 9 C :
Kelas 9 D :
Kedua
:
Susunan Pengurus OSIS

1. Ketua
2. Wakil Ketua I
3. Wakil Ketua II
4. Sekretaris
5. Wakil Sekretaris
6. Bendahara
7. Wakil Bendahara : M. Ainur Ridho
: Agus Hariyanto
: Achmad Afandi
: Aini Alifatin
: Lilis Handayani
: Qudrotun Nada S.
: Irma Maghfiroh
8. Seksi Bidang Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME
a. Jamaluddin Imany
b. Izzatun Namiroh

9. Seksi Bidang Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia


a. Vivin Febrianti
b. Anis Sofiah
10. Seksi Bidang Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara
a. Hosiyah
b. Riski Maulana

11. Seksi Bidang Pembinaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat
a. Achmad Bayhaqi
b. Riskiandi Syafaat

12. Seksi Bidang Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup,
Kepekaan dan Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural
a. Rafika Yusman
b. Fahmi maulana

13. Seksi Bidang Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan


a. Alfian Falahuddin
b. Fathur Rozi

14. Seksi Bidang Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang
Terdiversifikasi
a. Siti Susilawati
b. Dzurrotus Sa’adah

15. Seksi Bidang Pembinaan Sastra dan Budaya


a. Gita Ayu Pratiwi
b. Yuanita Sari

16. Seksi Bidang Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)


a. Adi Nugraha
b. Arif Chandra Saputra

17. Seksi Bidang Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris


a. Hilmi Afif Kholik
b. Aulia Alfiyani
Ketiga : Susunan Pembina OSIS
1. Drs. Slamet Riadi Selaku Ketua/ Kepala Sekolah
2. Heri Suharto Selaku Wakil Ketua/Wakasek
3. R. Ida Wahyuni Selaku Pembina /Kesiswaan
4. Abd. Lathief, S. Ag. Selaku Anggota/Pemb. Keagamaan
5. Akhmad Rofii Selaku Anggota/Pemb. Pramuka
6. Fatimatus Zahrah Selaku Anggota/Guru BK
7. Fatimatus Junaida Selaku Anggota/Pembina Olah Raga
8. Drs. A. Sugiarto Selaku Anggota/Humas
9. Wiwik Alfiati Selaku Anggota/Kurikulum

Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ini ditetapkan.

Ditetapkan di
:
Bangkalan
Pada Tanggal : 18 Nopember 2013

Kepala Sekolah
Selaku Ketua Pembina OSIS

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

SUSUNAN PENGURUS OSIS PERIODE 2013 - 2014


No. Nama Jabatan Penanggung jawab /Pembina

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

8.
9.

10.

11.

12.

13.

14.

15.

16.

17.
M. Ainur Ridho
Agus Hariyanto
Achmad Afandi
Aini Alifatin
Lilis Handayani
Qudrotun Nada S.
Irma Maghfiroh

Jamaluddin Imany
Izzatun Namiroh

Vivin Febrianti
Anis Sofiah

Hosiyah
Riski Maulana

Achmad Bayhaqi
Riskiandi Syafaat

Rafika Yusman
Fahmi Maulana

Alfian Falahuddin
Fathur Rozi

Siti Susilowati
Dzurrotus Sa’adah
Gita Ayu Pratiwi
Yuanita Sari

Adi Nugraha
Arif Chandra Saputra

Hilmi Afif Kholik


Aulia Alfiayani
Ketua
Wakil Ketua I
Wakil Ketua II
Sekretaris
Wakil Sekretaris
Bendahara
Wakil Bendahara

Sekbid Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME

Sekbid Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia

Sekbid Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara

Sekbid Pembinaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat

Sekbid Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan
Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural

Sekbid Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan

Sekbid Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi

Sekbid Pembinaan Sastra dan Budaya


.
Sekbid Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)

Sekbid Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris


Drs. Slamet Riadi
Heri Suharto
R. Ida Wahyuni

Abd. Lathief, S. Ag
Nur Fadilah, S. ThI
Mathudi, S.Sos.

Fatimatus Zahrah, S,Pd


Siti Mutmainah, S.Pd.
Asmawati, S.Pd

A.Rofii, S. Pd.
Jumhari
Suhartini N., S.Pd

Wiwik Alfiati
Jauhairin Aini, S.Pd.

Imam Hidayat
Halimatus Sa’diyah, SE

Dra. Sunarmi
Munirah, S.Pd
Bahtiar Heru C., SE

Fatimatus Junaida, S.Pd


Sri Wahyuni, S.Pd
Yulia Sari, S. Pd.
Ainur Rofik, S.Pd.
Ellisa, S. S
Khoirun Nisa’, S.Pd

Drs. A. Sugiarto
Edi Wahyoto, S.Pd

Halimatus Sakdiyah, S.Pd


Nanang Wirasta, S.Pd

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006
Bangkalan, 18 Nopember 2013
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003
PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

BERITA ACARA PELANTIKAN PENGURUS OSIS


PERIODE 2013 – 2014

Pada hari Senin tanggal 18 Nopember 2013 bertempat di lapangan SMP Negeri 7 Bangkalan telah
dilaksanakan pelantikan pengurus OSIS periode 2013 – 2014 berdasarkan hasil pemilihan pada tanggal 26
Oktober, 1 dan 8 Nopember 2013.

Berkenaan dengan pelantikan ini, segala tanggung jawab dan segala yang berkenaan dengan
masalah OSIS dari pengurus OSIS periode 2012 – 2013 dilimpahkan kepada pengurus OSIS periode 2013 –
2014.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggung jawab.

Pembina OSIS,

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003 Bangkalan, 18 Nopember 2013
Ketua OSIS

M.AINUR RIDHO
NIS. 1594

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006

PELANTIKAN OSIS BARU


PERIODE 2014 – 2015

SEBELUM SAYA MELANTIK ANDA, SAYA AKAN BERTANYA KEPADA ANDA, BERSEDIAKAH ANDA ?

1. BERSEDIAKAH ANDA MENJADI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN?


2. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENGEMBAN TUGAS SEBAGAI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7
BANGKALAN?
3. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENJALANKAN AD/ART OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN ?
4. BERSEDIAKAH ANDA MENJAGA NAMA BAIK OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN ?

DENGAN MENGUCAP : “ BISMILLAHIRROHMANIRROHIM “


SAYA LANTIK ANDA SEBAGAI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN.
BANGKALAN, 24 NOVEMBER 2014
KEPALA SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006

SUSUNAN ACARA
PELANTIKAN OSIS PERIODE 2014 – 2015
SENIN, 24 NOVEMBER 2014
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

1. PERSIAPAN
2. PENYERAHAN BENDERA KEBESARAN
3. PEMBACAAN SK PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2014 – 2015 OLEH BAPAK KEPALA SEKOLAH
4. PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2014 – 2015 OLEH BAPAK KEPALA SEKOLAH
5. PENANDATANGANAN BERITA ACARA OLEH KETUA OSIS PERIODE 2014-2015, PEMBINA OSIS DAN
KEPALA SEKOLAH
6. MENYANYIKAN LAGU “PADAMU NEGERI”
7. SEPATAH KATA DARI PENGURUS OSIS LAMA PERIODE 2013 – 2014
8. SAMBUTAN KETUA OSIS BARU PERIODE 2014– 2015
9. UCAPAN SELAMAT KEPADA PENGURUS OSIS PERIODE 2014 – 2015 (Diawali oleh Bapak Kepala
Sekolah dan diikuti oleh semua dewan guru beserta staf TU dan pengurus OSIS lama)
10. PASUKAN DI BUBARKAN

BANGKALAN, 20 NOPEMBER 2014


PEMBINA OSIS

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH


NOMOR : 420/ /433.107.20.7/2016

TENTANG

SUSUNAN PERWAKILAN KELAS, PENGURUS OSIS, PEMBINA OSIS


PERIODE 2016/2017
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Menimbang : Dan seterusnya


Mengingat : Dan seterusnya
Memperhatikan : Hasil Rapat Perwakilan kelas tanggal 14 September 2015, pemilihan ketua
OSIS 3 Oktober 2015 serta pembentukan pengurus OSIS tanggal 10 Oktober 2015

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Perwakilan Kelas
Dan seterusnya
Kedua : Susunan Pengurus OSIS
1. Ketua
2. Wakil Ketua I
3. Wakil Ketua II
4. Sekretaris
5. Wakil Sekretaris
6. Bendahara
7. Wakil Bendahara : MOH. MUSTOFA
: RIZKIYAH SILVANI
: HILDA ASSYARIA KHOLIK
: SITI NUR HALIMAH
: NISWATUN HASANAH
: NUR RIZKI OKTAVIA
: HIKAMTUS SA’DIYAH

Ketiga : Susunan Pembina OSIS


Dan Seterusnya
Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ini ditetapkan.

Ditetapkan di : Bangkalan
Pada Tanggal : 25 Januari 2016
Oleh : Kepala Sekolah

TOTOK GUNARTO, S.Pd., M.Pd


Nip. 196810101991031021

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

BERITA ACARA PELANTIKAN PENGURUS OSIS


PERIODE 2016 – 2017

Pada hari Senin tanggal 25 Januari 2016 bertempat di lapangan SMP Negeri 7 Bangkalan telah
dilaksanakan pelantikan pengurus OSIS periode 2016 – 2017 berdasarkan hasil pemilihan pada tanggal 3
dan 10 Oktober 2015.
Berkenaan dengan pelantikan ini, segala tanggung jawab dan segala yang berkenaan dengan
masalah OSIS dari pengurus OSIS periode 2014 – 2015 dilimpahkan kepada pengurus OSIS periode 2016 –
2017.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggung jawab.

Pembina OSIS,

BAHTIAR HERU CAHYANA, S.Pd


NIP. 197811262010011009 Bangkalan, 25 Januari 2016
Ketua OSIS

MOH. MUSTOFA
NIS. 1888

Mengetahui
Kepala Sekolah

TOTOK GUNARTO, S.Pd., M.Pd


NIP. 196810101991031021

PELANTIKAN OSIS BARU


PERIODE 2016 – 2017
SEBELUM SAYA MELANTIK ANDA, SAYA AKAN BERTANYA KEPADA ANDA, BERSEDIAKAH ANDA ?

1. BERSEDIAKAH ANDA MENJADI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN?


2. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENGEMBAN TUGAS SEBAGAI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7
BANGKALAN?
3. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENJALANKAN AD/ART OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN ?
4. BERSEDIAKAH ANDA MENJAGA NAMA BAIK OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN ?

DENGAN MENGUCAP : “ BISMILLAHIRROHMANIRROHIM “


SAYA LANTIK ANDA SEBAGAI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN.

BANGKALAN, 25 JANUARI 2016


KEPALA SMP NEGERI 7 BANGKALAN

TOTOK GUNARTO, S.Pd., M.Pd


NIP. 196810101991031021

SUSUNAN ACARA
PELANTIKAN OSIS PERIODE 2016 – 2017
SENIN, 25 JANUARI 2016
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

1. PERSIAPAN
2. PENYERAHAN BENDERA KEBESARAN
3. PEMBACAAN SK PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2016 – 2017 OLEH PEMBINA OSIS
4. PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2016 – 2017 OLEH BAPAK KEPALA SEKOLAH
5. PENANDATANGANAN BERITA ACARA OLEH KETUA OSIS PERIODE 2016-2017, PEMBINA OSIS DAN
KEPALA SEKOLAH
6. MENYANYIKAN LAGU “PADAMU NEGERI”
7. SEPATAH KATA DARI PENGURUS OSIS LAMA PERIODE 2014 – 2015
8. SAMBUTAN KETUA OSIS BARU PERIODE 2016– 2017
9. UCAPAN SELAMAT KEPADA PENGURUS OSIS PERIODE 2016 – 2017 (Diawali oleh Bapak Kepala
Sekolah dan diikuti oleh semua dewan guru beserta staf TU dan pengurus OSIS lama)
10. PASUKAN DI BUBARKAN

BANGKALAN, 25 NOPEMBER 2016


PEMBINA OSIS

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH


NOMOR : 421.7/ /433.107.20.7/2013

TENTANG

SUSUNAN PERWAKILAN KELAS, PENGURUS OSIS, PEMBINA OSIS


PERIODE 2013/2014
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Menimbang : Dan seterusnya


Mengingat : Dan seterusnya
Memperhatikan : Hasil Rapat Perwakilan kelas tanggal 26 Oktober 2013, pemilihan ketua OSIS
1 Nopember 2013 serta pembentukan pengurus OSIS tanggal 8 Nopember 2013

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Perwakilan Kelas
Dan seterusnya
Kedua : Susunan Pengurus OSIS
8. Ketua
9. Wakil Ketua I
10. Wakil Ketua II
11. Sekretaris
12. Wakil Sekretaris
13. Bendahara
14. Wakil Bendahara : M. AINUR RIDHO
: AGUS HARIYANTO
: ACHMAD AFANDI
: AINI ALIFATIN
: LILIS HANDAYANI
: QUDROTUN NADA S.
: IRMA MAGHFIROH

Ketiga : Susunan Pembina OSIS


Dan Seterusnya
Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ini ditetapkan.

Ditetapkan di : Bangkalan
Pada Tanggal : 18 Nopember 2013
Kepala Sekolah
Selaku Ketua Pembina OSIS

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006
MEKANISME KERJA OSIS
SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2013/2014

PEMBINA OSIS

PERWAKILAN KELAS

PENGURUS OSIS

Keterangan :

: Kebijaksanaan

: Koordinasi Program

Mengetahui
Kepala Sekolah
Drs. SLAMET RIADI
NIP. 195504071979031006

Bangkalan, 18 Nopember 2013


Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

PROGRAM KERJA OSIS


PERIODE 2013 – 2014
PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 7 BANGKALAN
JL. RAYA KRAMAT TELP. (031)70919675 BANGKALAN 69119

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

SUSUNAN PENGURUS OSIS PERIODE 2012 - 2013


No. Nama Jabatan Penanggung jawab /Pembina
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.
15.

16.

17. VIDIA FIRDHA


RAF SANJANI
NAJMI RAHAYU
NISA’UL MASRUROH
PUTRI SANIA F.
HIKMATUL LAIYINAH
VIVIN FEBRIYANTI

AFIFUDDIN
SITI WAHIDAH

HILMI AFIF KHOLIK


AISYAH LALY T.

AGUS HARIYANTO
M. ADNAN

DIVANY NASTINGKI P.
SILVIATUL INAYAH

AFROH
MISBAHUL MUNIR

ALFIAN FALAHUDDIN
RISKA EVIYANTI

M. AINUR RIDHO
HUDROTUN NADA S.

HIKMATUD DIANA
M. JAZULI

AINI ALIFATIN
ADI NUGROHO

DIMAS KRISNANDA
RAFIKA YUSMAN Ketua
Wakil Ketua I
Wakil Ketua II
Sekretaris
Wakil Sekretaris
Bendahara
Wakil Bendahara

Sekbid Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME

Sekbid Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia

Sekbid Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara


Sekbid Pembianaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat

Sekbid Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan
Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural

Sekbid Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan

Sekbid Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi

Sekbid Pembinaan Sastra dan Budaya


.

Sekbid Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)

Sekbid Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris Drs. Slamet Riadi


Heri Suharto
R. Ida Wahyuni

Abd. Lathief, S. Ag
Nur Fadilah, S. ThI
Mathudi, S.Sos.

Fatimatus Zahrah, S,Pd


Siti Mutmainah, S.Pd.

A.Rofii, S. Pd.
Jumhari
Suhartini N., S.Pd

Fatimatus Junaida, S.Pd


Wiwik Alfiati
Halimatus Sa’diyah, SE
Munirah, S.Pd.

Bahtiar Heru C., SE


Dra. Sunarmi
Jauharin Aini

Imam Hidayat
Yulia Sari, S. Pd.
Sri Wahyuni, S.Pd

Ainur Rofik, S.Pd.


Ellisa, S. S

Drs. A. Sugiarto
Edi Wahyoto, SE

Fatimatuz Zahroh, S.Pd


Halimatus Sakdiyah, S.Pd

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 12 Nopember 2012
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 3098901
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH


NOMOR : 421.7/356/433.107.20.7/2012

TENTANG

SUSUNAN PERWAKILAN KELAS, PENGURUS OSIS, PEMBINA OSIS


PERIODE 2012/2013
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Menimbang : 1. Bahwa satu-satunya organisasi di sekolah adalah OSIS


2. Bahwa Penanggungjawab pembina OSIS di sekolah adalah Kepala Sekolah dibantu
guru sebagai pembinanya
3. Agar OSIS dapat melaksanakan tugas dan fungsinya, maka menyerahkan dan
melantik perwakilan kelas, pengurus OSIS dan Pembina OSIS untuk masa jabatan pada tahun pelajaran
2012/2013

Mengingat : 1. Undang-Undang RI Nomor 2 tahun 1989


2. Peraturan Pemerintah RI
a. Nomor 28 Tahun 1990
b. Nomor 29 Tahun 1990
3. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 0461/U/1984
4.

5. Surat Keputusan Direktorat Jendral Pendidikan Dasar dan Menengah Nomor 201/C/Kep/1986
Peraturan Menteri Pendidkan Nasional RI Nomor 39 Tahun 2008 Tentang Pembinaan Kesiswaan

Memperhatikan : Hasil Rapat Perwakilan kelas tanggal 16 Oktober 2012, pemilihan ketua OSIS
2 Nopember 2012 serta pembentukan pengurus OSIS tanggal 3 Nopember 2012

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Perwakilan Kelas
Kelas 7 A : 1. AINI ALFIATIN
2. ADI NUGROHO
Kelas 7 B : 1. SILVIA IVADA
2. RAFSANJANI
Kelas 7 C : 1. AGUS HARYANTO
2. HIKMATUD DIANAH
Kelas 7 D : 1. HILMI AFIF KHOLIK
2. VIVIN FEBRIANTI
Kelas 8 A : 1. VIDIA FIRDA
2. DIMAS KRISNANDA
Kelas 8 B : 1. AFROH
2. DIVANNY NASTINKI PUTRA
Kelas 8 C : 1. AISYAH LALY T.
2. MOH. AFIFUDDIN
Kelas 8 D : 1. NAJMI RAHAYU
2. NISA’IL MASRUROH
Kelas 9 A : 1. NUR KHOLISAH
2. ARDANY HIDAYAT
Kelas 9 B : 1. LELA KUSUMAWATI
2. MOH. SYAFII
Kelas 9 C : 1. LISA RAMADHANI
2. MOH. AFFAN
Kelas 9 D : 1. AINUR ROHMAN HIDAYAT
2. MAR’ATUS SHOLIHAH

Kedua
:
Susunan Pengurus OSIS

1. Ketua
2. Wakil Ketua I
3. Wakil Ketua II
4. Sekretaris
5. Wakil Sekretaris
6. Bendahara
7. Wakil Bendahara : VIDIA FIRDHA
: RAFSANJANI
: NAJMI RAHAYU
: NISA’UL MASRUROH
: PUTRI SANIA F.
: HIKMATUL LAIYINAH
: VIVIN FEBRIANTI
8. Seksi Bidang Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME
a. MOH. AFIFUDDIN
b. SITI WAHIDAH

9. Seksi Bidang Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia


a. HILMI AFIF KHOLIK
b. AISYAH LAILY T.
10. Seksi Bidang Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara
a. AGUS HARIYANTO
b. M. ADNAN

11. Seksi Bidang Pembianaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat
a. DIVANNY NASTINKI PUTRA
b. SILVIATUL INAYAH

12. Seksi Bidang Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup,
Kepekaan dan Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural
a. AFROH
b. MISBAHUL MUNIR

13. Seksi Bidang Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan


a. ALFIAN FALAHUDDIN
b. RISKA EVIYANTI

14. Seksi Bidang Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang
Terdiversifikasi
a. M. AINUR RIDHO
b. HUDROTUN NADA S.

15. Seksi Bidang Pembinaan Sastra dan Budaya


a. HIKMATUD DIANA
b. M. JAZULI

16. Seksi Bidang Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)


a. AINI ALIFATIN
b. ADI NUGROHO

17. Seksi Bidang Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris


a. DIMAS KRISNANDA
b. RAFIKA YUSMAN
Ketiga : Susunan Pembina OSIS
1. Drs. Slamet Riadi Selaku Ketua/ Kepala Sekolah
2. Heri Suharto Selaku Wakil Ketua/Wakasek
3. R. Ida Wahyuni Selaku Pembina /Kesiswaan
4. Abd. Lathief, S. Ag. Selaku Anggota/Pemb. Keagamaan
5. Akhmad Rofii Selaku Anggota/Pemb. Pramuka
6. Fatimatus Zahrah Selaku Anggota/Guru BK
7. Fatimatus Junaida Selaku Anggota/Pembina Olah Raga
8. Drs. A. Sugiarto Selaku Anggota/Humas
9. Wiwik Alfiati Selaku Anggota/Kurikulum

: Keputusan ini berlaku sejak tanggal ini ditetapkan.

Ditetapkan di

Bangkalan
Pada Tanggal : 12 Nopember 2012

Kepala Sekolah
Selaku Ketua Pembina OSIS

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM KEGIATAN OSIS


SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2016 - 2017

No. Materi Jenis Kegiatan Sub Kegiatan Hasil Yang Diharapkan


1 2 3 4 5
1.

2.
3.
4.
5.
6.

7.
8.

9.

10. Sekbid Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME


Sekbid Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia
Sekbid Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara
Sekbid Pembinaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat
Sekbid Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan
Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural
Sekbid Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan

Sekbid Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi
Sekbid Pembinaan Sastra dan Budaya

Sekbid Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)

Sekbid Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris a. Melaksanakan peribatan sesuai dengan
ketentuan agama masing-masing

b. Melaksanakan peringatan hari besar agama

c. Melaksanakan perbuatan amaliah sesuai dengan norma agama

d. Membina toleransi ummat beragama

e. Mengadakan Kegiatan lomba bersifat keagamaan


f. Mengembangkan dan memberdayakan kegiatan keagamaan di sekolah

a. Melaksanakan tata tertib dan kultur sekolah


b. Melaksanakan gotong royong dan kerja bakti (bakti sosial)

c. Melaksanakan norma-norma yang berlaku dan tatakrama pergaulan

d. Menumbuhkembangkan kesadaran untuk rela berkorban terhadap sesama

e. Menumbuhkembangkan sikap hormat dan menghargai warga sekolah

f. Melaksanakan kegiatan 7K (keamanan, kebersihan, ketertiban, keindahan, kekeluargaan,


kedamaian dan kerindangan)

a. Mengadakan Upacara Bendera setiap Senin dan atau hari Sabtu serta hari besar nasional

b. Menyanyikan lagu-lagu nasional (mars dan hymne)

c. Melaksanakan kegiatan kepramukaan


d. Menjunjung dan mempelajari tempat-tempat bernilai sejarah
e. Mempelajari dan meneruskan nilai-nilai luhur, kepeloporan, dan semangat perjuangan para
pahlawan

f. Melaksanakan kegiatan bela negara

g. Menjaga dan menghormati simbol-simbol dan lambang-lambang negara

h. Melaksanakan pertukaran siswa antar daerah dan antar negara

a. Mengadakan lomba mata pelajaran/program keahlian

b. Menyelenggarakan kegiatan ilmiah

c. Mengikuti kegiatan workshop, seminar, diskusi panel yang benuansa ilmu pengetahuan dan
teknologi

d. Mengadakan studi banding dan kunjungan ke tempat-tempat sumber belajar

e. Mendisain dan memproduksi media pembelajaran

f. Mengadakan pameran karya inovatif dan hasil penelitian

g. Mengoptimalkan pemanfaatan perpustakan sekolah


h. Membentuk klub sains, seni dan olahraga

i. Menyelenggarakan festival dan lomba seni

j. Menyelenggarakan lomba dan partandingan olahraga

a. Memantapkan dan mengembangkan peran siswa di dalam OSIS sesuai tugas dan bidangnya masing-
masing
b. Melaksanakan latihan kepemimpinan siswa

c. Melaksanakan kegiatan dengan prinsip kejujuran, transparan, dan operasional


d. Melaksanakan kewajiban dan hak diri dan orang lain dalam pergaulan masyarakat

e. Melaksanakan kelompok belajar, diskusi, debat dan pidato

f. Melaksanakan kegiatan yang berorientasi siswa baru yang bersifat akademik dan pengenalan
lingkungan tanpa kekerasan
g. Melaksanakan penghijauan dan perindangan lingkungan sekolah

a. Meningkatkan kreativitas dan keterampilan dalam menciptakan suatu barang menjadi lebih
berguna
b. Meningkatkan kreativitas dan keterampilan di bidang barang dan jasa
c. Meningkatkan usaha koperasi siswa dan unit produksi

a. Melaksanakan prilaku hidup besih dan sehat

b. Melaksanakan usaha kesehatan sekolah (UKS)

c. Melaksanakan pencegahan penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat adiktif (narkoba),


minuman keras, merokok dan HIV AIDS

d. Melaksanakan Pengamanan jajan anak sekolah

a. Mengembangkan wawasan dan keterampilan siswa di bidang sastra


b. Menyelenggarakan festival/lomba sastra dan budaya
c. Meningkatkan daya cipta sastra

d. Meningkatkan apresiasi budaya

a. Memanfatkan TIK untuk memfasilitasi kegiatan pembelajaran


b. Menjadikan TIK sebagai wahana kreativitas dan inovasi

a. Melaksanakan lomba debat dan pidato


b. Melaksanakan lomba menulis dan korepondensi
c. Melaksanakan kegiatan English Day
d. Melaksanakan kegiatan bercerita dalam bahasa Inggris (story Telling) - Sholat wajib
berjamaah yang dlaksanakan setiap selesai pejaran terakhir di musholla
- Memperingati Isro’ mi’raj, 1 Muharram, Idul Fitri, Idul Adha, Maulid Nabi Besar Muhammad SAW
- Mengadakan pondok Romadhon

- Pengumpulan dana bagi korban bencana alam


- Bakti social/Santunan Anak Yatim
- Melasanakan zakat fitrah
- Memotong dan membagi daging kambing
- Pengumpulan dana Infaq Musholla

- Mengadakan ceramah agama


- Diskusi agama

- Mengadakan lomba antar kelas yang berupa :


1. Kaligrafi
2. Tartil Qur’an
3. Busana muslim
4. Pidato Islami
5. Puitisasi terjemahan Al-Qur’an

- Mengadakan kegiatan ekstrakurikuler tartil Qur’an

- Peningkatan tata tertib sekolah

- Melaksanakan tugas/piket kebersihan kelas


- Lomba kebersihan antar kelas
- Mengadakan kerja bakti di lingkungan sekolah dan di luar sekolah

- Pemberian Materi Tata Krama masa MOS

- Mengadakan Dansos bagi siswa yang tertimpa musibah atau mengalami kesusahan
- Penanggulangan bencana alam
- Peningkatan kerukunan antarsiswa, siswa dengan guru, staf TU dan kepala sekolah
- Memberi salam setiap bertemu diperlukan kepada orang tua, guru dan sesama teman

- Melaksanakan dan menjaga kegiatan 7 K

- Upacara bendera setiap hari Senin


- Upacara bendera pada hari-hari besar nasional

- Menyanyikan lagu nasional dan kebangsaan Indonesia dalam upacara bendera setiap senin atau
hari besar nasional

- Mengadakan Ekstrakurikuler Kepramukaan ramuka setiap hari Jum’at


- Mengadakan perkemahan

- Membuat karya tulis tentang kepahlawan/tempat-tempat bersejarah


- Mengadakan kunjungan ke tempat-tempat bersejarah terutama di daerah Bangkalan ataupun
daerah lain

- Mengadakan/Mengikuti Lomba HUT Kemerdekaan RI


- Latihan PKS
- Latihan PBB

- Mengadakan lomba antar kelas menggambar atau membuat suatu karya dari bahan tertentu untuk
simbol-simbol atau lambang negara
- Mengadakan studi banding antar sekolah

- Mengikuti Olimpiade sains


- Mengikuti lomba Matematika dan Sains
- Mengadakan kegiatan Ekstrakurikuler KIR

- Mengikuti kegiatan seminar, diskusi, pelatihan/ workshop tentan IPTEK

- Mengadakan kunjungan ke perpustakan Umum di Kab. Bangkalan, dan tempat lainnya

- Membuat media pembelajaran yang sederhana dari bahan bekas, murah


- Membuat gambar/charta untuk bahan pembelajaran

- Mengikuti pameran di Kab. Bangkalan

- Peningkatan minat baca siswa diperpustakaan

- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler vokal group, hadrah, bola voli dan basket setiap hari jumat

- Mengadakan lomba paduan suara dan melukis antar kelas

- Mengadakan lomba :
a. Basket
b. Voli
c. gerak jalan santai
d. Tarik tambang
e. Permainan olah raga lainnya

- Mengikuti pelatihan/penataran bagi pengurus OSIS

- Mengadakan Pelatihan dasar Kepemimpinan bagi pengurus OSIS


- Mengadakan lomba antar kelas dengan panitia pengurus OSIS

- Peningkatan kesadaran atas hak dan kewajiban siswa terhadap sekolah dan lingkungannya
- Pemberian materi hak dan kewajiban siswa dalam MOS

- Membantu kelompok belajar siswa sehingga kesulitan siswa dapat diatasi

- Melaksanakan MOS yang murah dan menyenangkan

- Penanaman bunga atau pohon untuk kerindangan atau penghijauan di halaman sekolah

- Mengikuti lomba daur ulang sampah

- Pemanfaatan sampah dalam pembuatan media pembelajaran

- Mengadakan piket jaga KOPSIS

- Menyediakan kelengkapan siswa berupa :


1. Atribaut siswa
2. Alat tulis siswa
3. Buku tulis
4. Kartu pelajar siswa
- Mengadakan penyuluhan tentang kesadaran hidup sehat
- Kerja bakti

- Menyediakan obat-obatan/P3K di UKS


- Pelayanan kesehatan
- Pembinaan lingkungan sekolah sehat
- Mengadakan penyuluhan dan diskusi tentang penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat
adiktif (narkoba), minuman keras, merokok dan HIV AIDS

- Menjaga kebersihan dan kandungan gizi jajanan di koperasi/kantin sekolah dari bahan zat aditif
- Menyediakan makanan yang memenuhi syarat kesehatan

- Pelaksanaan Mading setiap minggu

- Mengadakan lomba anta kelas


1. Membaca puisi
2. Mengarang cerpen

- Mengadakan pentas seni saat pelepasan siswa kelas 3

- Lomba Duta Wisata Kacong Jebbing

- Membantu siswa dalam peningkatan keterampilan, misal komputer, dsb.


- Mengikuti lomba di luar sekolah

- Mengadakan lomba antar kelas pidato berbahasa Inggris


- Mengadakan lomba antar kelas menulis artikel dalam bahasa Inggris
- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler bahasa Inggris setiap hari Jumat
- Mengikuti lomba story telling pada temu siswa se-kab. Bangkalan - Meningkatkan
ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa.
- Untuk menghindarkan dari perbuatan mungkar
- Siswa dapat mengenal dan menghayati ajaran-ajara Rosul untuk mensuri teladani
- Tumbuhnya kepekaan siswa terhadap lingkungan sekitar dengan membiasakan membantu kesulitan
orang lain
- Memiliki rasa solidaritas sosial
- Merealisasikan perbuatan amal

- Tercipta suasana yang rukun antar siswa sehingga mereka dapat menjalankan ajaran agama dengan
baik
- Mendekatkan siswa pada Al-Qur’an sehingga timbul gairah untuk meningkatkan kemampuan untuk
membaca, memahami, menghayati dan mengamalkan dalam kehidupan sehari-hari

- Menumbuhkan kecintaan terhadap baca tulis Al-Qur’an yang benar

- Tercipatnya suasana aman, tertib, bersih dan tenang


- Tercipta disiplin dan patuh pada peraturan-peraturan
- Pengenalan terhadap lingkungan sekolah sebagai wawasan wiyata mandala

- Membiasakan mengucapkan salam jika bertemu dan di dalam kelas pada awal dan akhir pelajaran

- Memiliki rasa solidaritas sosial


- Merealisasikan perbuatan amal

- Menumbuhkan rasa cinta terhadap lingkungan


- Memiliki tasa tanggung jawab terhadap kelestarian lingkungan hidup

- Tercipata kerukunan sesama warga sekolah sebagai suatu keluarga besar dan utuh
- Tercapainya 7 K

- Menumbuhkan sikap cinta dan hormat terhadap bendera merah putih


- Menumbuhkan sikap rela berkorban demi bendera dan kehormatan terhadap bendera merah putih

- Menumbuhkan jiwa patriot dan mempertebal semangat kebangsaan

- Meningkatkan kedisiplinan diri sebagai anggota pramuka


- Melatih kemandirian siswa
- Lebih mengenal lingkungan dan dapat melestarikannya

- Mempertinggi kesadaran pada sejarah bangsa serta memiliki sikap menggai jasa para pahlawannya
- Menumbukan kesadaran berbangsa dan bernegara
- Tercipatanya kerjasama antar sekolah dan masyarakat sekitar sekolah
- Mempertebal rasa cinta tanah air
- Menjaga keamanan sekolah dari hal-hal yang dapat merusak sekolah
- Melatih baris-berbaris siswa, sehingga terbentuk jiwa yang disiplin dan cara bersikap yang baik

- Agar siswa memiliki rasa patriotisme, idealisme, kepribadian dan budi pekerti luhur sehingga dapat
menumbuhan rasa tanggung jawab dan disiplin yang tinggi; serta agar siswa dapat memiliki pengetahuan
dan minat tentang kepemimpinan

- Agar siswa dapat menambah dan meningkatkan wawasan ilmu pengetahuannya

- Menguji kemampuan siswa SMP 7 Bangkalan untuk berkompetisi dengan siswa sekolah lain

- Melatih siswa untuk mencari, meneliti, mengamati serta menulis hal-hal yang berkaitan dengan
lingkungan atau kejadian
- Mengikuti diklat yang diadakan dinas/ lembaga yang ada di kab. Bangkalan atau lainnya
- Untuk menambah wawasan ilmu pengetahuan yang diambil dari kajian pustaka

- Membantu pemahaman tentang suatu ilmu melalui media pembelajaran

- Meningkatkan keterampilan siswa agar tercipta kreatifitas dan inovatif yang baik dalam membantu
proses belajar
- Berpartisipasi dan memamerkan hasil-hasil karya siswa SMP 7 Bangkalan

- Meningkatkan ilmu pengetahuan siswa tentang suatu peristiwa baik yang terjadi di lingkungan
sekitar, di dalam negeri dan negara lain.

- Meningkatkan keterampilan siswa di bidang seni dan olahraga

- Meningkatkan keterampilan olahvokal dan melukis siswa


- Meningkatkan pengenalan, penghayatan, penciptaan dan pelaksanaan kesenian
- Meningkatkan keterampilan dan kemampuan siswa mencipta kreasi seni

- Meningkatkan kemampuan hidup sehat dan meningkatkan kesehatan fisik dan mental
- Sebagai sarana hiburan bagi siswa dan mempererat tali persaudaraan serta kesetiakawanan antar
siswa

- Agar siswa memahami dan menghayati manfaat berorganisasi

- Agar pengurus OSIS lebih paham akan tugas dan tanggung jawabnya sebagai pengurus OSIS dalam
meningkatkan kegiatan sekolah sehingga dapat bersaing dengan sekolah lain

- Siswa dapat melaksanakan hak dan kewajibannya dengan baik dan benar
- Peningkatan kelompok belajar siswa dalam mengatasi kesulitan belajar dan menambah ilmu
pengetahuan

- Tercipta semangat belajar dan krasan di sekolah

- Agar lingkungan sekolah bersih, sehat, indah


- Mengurangi sampah dan dampaknya bagi siswa dan lingkungan sekitarnya

- Menciptakan suatu karya yang kreatif dan inovatif dari sampah sehingga membantu prose belajar di
kelas

- Meningkatkan kemampuan siswa dalam berkoperasi serta meningkatkan kesadaran dalam ikut
serta memajukan koperasi siswa di sekolah
- Siswa dapat dengan mudah mendapatkan atau membeli kebutuhan sekolah dengan jarak yang
sangat dekat

- Agar lingkungan dan suasana belajar menjadi bersih dan sehat


- Mencegah awal terhadap suatu kecelakaan kecil yang terjadi di sekolah
- Peningkatan tanggungjawab sekolah terhadap warga sekolah tentang kesehatan
- Agar siswa memiliki daya hayat dan tangkal terhadap pengaruh buruk narkoba
- Menghayati perilaku yang menyimpang sehingga dapat berbuat baik

- Melindungi siswa dari makanan yang tidak sehat dan membiasakan makanan sehat
- Agar siswa mendapat informasi tentang ilmu pengetahuan dan menumbuhkembangkan minat tulis
siswa dalam sebuah karya

- Menciptakan siswa yang trampil dalam baca tulis puisi serta cerpen
- Pelaksanaan pelepasan berjalan dengan baik dan lancar, serta menyenangkan dan berkesan
- Menguji kemampuan siswa dalam ajang duta wisata kacong jebbing

- Meningkatkan keterampilan siswa dalam komputer dan teknologi yang lain


- Menguji kemapuan siswa dalam komputer/teknologi yang lain

- Terbentuk siswa yang fasih berbahasa Inggris

- Menguji kemapuan siswa dalam lomba story telling antar siswa se-kab. Bangkalan

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 18 Nopember 2015
Pembina OSIS
R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

PROGRAM KERJA OSIS


SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2013 – 2014

No. Materi Sub/Bentuk Kegiatan Waktu ( Bulan ) Pembina


12 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
16 17
1.
2.
3.

4.
5.
6.

7.
8.

9.

10. Sekbid Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME


Sekbid Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia

Sekbid Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara


Sekbid Pembinaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat
Sekbid Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan
Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural

Sekbid Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan

Sekbid Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi
Sekbid Pembinaan Sastra dan Budaya

Sekbid Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)


Sekbid Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris - Sholat Dluhur berjamaah yang dlaksanakan
setiap selesai pelajaran terakhir di musholla

- Memperingati Isro’ mi’raj

- Memperingati 1 Muharram

- Penyembelihan hewan Qurban/Idul Adha

- Maulid Nabi Besar Muhammad SAW

- Mengadakan pondok Romadhon

- Pengumpulan dana bagi korban bencana alam

- Bakti social/Pengumpulan Dana Santuna Anak Yatim

- Melasanakan zakat fitrah

- Pelaksanaan Hal bil halal

- Memotong dan membagi daging kambing

- Mengadakan ceramah agama/Diskusi agama

- Mengadakan lomba antar kelas yang berupa :


1. Kaligrafi
2. Tartil Qur’an
3. Busana muslim

- Mengadakan kegiatan ekstrakurikuler tartil Qur’an

- Peningkatan tat tertib sekolah

- Melaksanakan tugas/piket kebersihan kelas

- Lomba kebersihan antar kelas

- Mengadakan kerja bakti di lingkungan sekolah dan di luar sekolah

- Pemberian Materi Tata Krama masa MOS

- Mengadakan Dansos bagi siswa yang tertimpa musibah atau mengalami kesusahan

- Peningkatan kerukunan antarsiswa, siswa dengan guru, staf TU dan kepala sekolah

- Memberi salam setiap bertemu diperlukan kepada orang tua, guru dan sesama teman

- Melaksanakan dan menjaga kegiatan 7 K

- Upacara bendera setiap hari Senin

- Upacara bendera pada hari-hari besar nasional


- Menyanyikan lagu nasional dan kebangsaan Indonesia dalam upacara bendera setiap senin atau
hari besar nasional

- Mengikuti Ektrakurikuler Kepramuka setiap hari Jum’at

- Mengadakan perkemahan

- Membuat karya tulis tentang kepahlawan/tempat-tempat bersejarah

- Mengadakan kunjungan ke tempat-tempat bersejarah terutama di daerah Bangkalan ataupun


daerah lain
- Mengadakan Lomba pekik kemerdekaan

- Mengadakan lomba pidato/bercerita tentang nilai luhur, kepeloporan dan perjuangan pahlawan
bangsa
- Latihan PKS

- Latihan PBB

- Mengadakan lomba antar kelas menggambar atau membuat suatu karya dari bahan tertentu untuk
simbol-simbol atau lambang negara
- Mengadakan studi banding antar sekolah

- Mengikuti lomba mapel se-kabupaten Bangkalan

- Mengikuti Olimpiade sains

- Mengikuti lomba Matematika, Sains dan Bahasa Inggris

- Mengadakan kegiatan Ekstrakurikuler KIR

- Mengikuti kegiatan seminar, diskusi, pelatihan/ workshop tentang IPTEK


- Mengadakan kunjungan ke perpustakan Umum di Kab. Bangkalan, dan tempat lainnya

- Membuat media pembelajaran yang sederhana dari bahan bekas, murah


- Membuat gambar/charta untuk bahan pembelajaran

- Mengikuti pameran di Kab. Bangkalan

- Peningkatan minat baca siswa diperpustakaan

- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler hadrah, bola voli dan basket setiap Sabtu

- Mengadakan lomba paduan suara dan melukis antar kelas

- Mengadakan lomba :
a. Basket
b. Voli
c. gerak jalan santai
d. Tarik tambang
e. Permainan olah raga lainnya

- Mengikuti pelatihan/penataran bagi pengurus OSIS


- Mengadakan Pelatihan dasar Kepemimpinan bagi pengurus OSIS

- Mengadakan lomba antar kelas dengan panitia pengurus OSIS


- Peningkatan kesadaran atas hak dan kewajiban siswa terhadap sekolah dan lingkungannya
- Pemberian materi hak dan kewajiban siswa dalam MOS
- Membantu kelompok belajar siswa sehingga kesulitan siswa dapat diatasi
- Melaksanakan MOS yang murah dan menyenangkan
- Penanaman bunga atau pohon untuk kerindangan atau penghijauan di halaman sekolah

- Pemberian mapel pertamanan/Pertanian

- Mengikuti lomba daur ulang sampah

- Pemanfaatan sampah dalam pembuatan media pembelajaran

- Mengadakan piket jaga KOPSIS

- Menyediakan kelengkapan siswa berupa :


1. Atribaut siswa
2. Alat tulis siswa
3. Buku tulis
4. Kartu pelajar siswa
- Mengadakan penyuluhan tentang kesadaran hidup sehat
- Menyediakan obat-obatan/P3K di UKS

- Pelayanan kesehatan

- Pembinaan lingkungan sekolah sehat

- Mengadakan penyuluhan dan diskusi tentang penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat
adiktif (narkoba), minuman keras, merokok dan HIV AIDS
- Menjaga kebersihan dan kandungan gizi jajanan di koperasi/kantin sekolah dari bahan zat aditif
- Menyediakan makanan yang memenuhi syarat kesehatan
- Pelaksanaan Mading setiap minggu

- Mengadakan lomba anta kelas


1. Membaca puisi
2. Mengarang cerpen

- Mengadakan pentas seni saat pelepasan siswa kelas IX

- Lomba Duta Wisata Kacong Jebbing

- Membantu siswa dalam peningkatan keterampilan, misal komputer, dsb.

- Mengikuti l Pelatihan Komputer di luar sekolah

- Mengadakan lomba antar kelas pidato berbahasa Inggris

- Mengadakan lomba antar kelas menulis artikel dalam bahasa Inggris

- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler bahasa Inggris setiap hari Jumat

- Mengikuti lomba story telling pada temu siswa se-kab. Bangkalan

Abd. Lathif, S. Ag
Nur Fadilah, S. ThI
Mathudi, S.Sos.
Fatimatus Zahrah
Siti Mutmainah
Asmawati, S.Pd
A.Rofii, S. Pd.
Jumhari
Suhartini N., S.Pd

Wiwik Alfiati
Jauharin A., S.Pd.
Imam Hidayat
H Sa’diyah, SE
Dra. Sunarmi
Munirah, S.Pd
Bahtiar Heru C.

Fatimatus J., S.Pd


Yulia Sari, S.Pd
Sri Wahyuni, S.Pd
Ainur Rofik, S.Pd.
Ellisa, S. S.
Khoirun Nisa’

Drs. A. Sugiarto
Edi Wahyoto, S.Pd

Halimatus S., S.Pd


Nanang W., S.Pd

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 14 Nopember 2012
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

STRUKTUR ORGANISASI OSIS


SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2013 – 2014

KETUA :
M. Ainur Ridho

WAKIL KETUA I :
Agus Hariyanto

WAKIL KETUA II :
Achmad Afandi

SEKRETARIS :
Aini Alifatin BENDAHARA :
Qudrotun Nada S.
WAKIL SEKRETARIS I :
Lilis Handayani
WAKIL BENDAHARA :
Irma Maghfiroh

Sekbid 1. Sekbid 2. Sekbid 3. Sekbid 4. Sekbid 5.


Sekbid 6. Sekbid 7. Sekbid 8. Sekbid 9.
Sekbid 10.
Jamal
Izzatun Vivin F.
Anis S. Hosiyah
Riski M.
Bayhaqi
Riskiandi.
Rafika Y.
Fahmi M. Alfian F.
Fathur Rozi Susilowati
Dzurrotus S.
Gita Ayu P.
Yuanita S.
Adi Nugraha
Arif C. S. Hilmi Afif K.
Aulia A.

Keterangan :

: Kebijaksanaan

: Koordinasi Program

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 18 Nopember 2013
Pembina OSIS
R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

STRUKTUR ORGANISASI OSIS


SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2012 – 2013

KETUA :
VIDIA FIRDHA

WAKIL KETUA I :
RAF SANJANI

WAKIL KETUA II :
NAJMI RAHAYU

SEKRETARIS :
NISA’UL MASRUROH BENDAHARA :
HIKMATULLAYINAH
WAKIL SEKRETARIS I :
PUTRI SANIA T.
WAKIL BENDAHARA :
VIVIN FEBRIYANTI

Sekbid 1. Sekbid 2. Sekbid 3. Sekbid 4. Sekbid 5.


Sekbid 6. Sekbid 7. Sekbid 8. Sekbid 9.
Sekbid 10.
AFIFUDIN
WAHIDAH HILMI AFIF
AISYAH L.
AGUS H.
M. ADNAN

DINANNY
SILVIATUL
AFROH
MISBAHUL ALFIAN F.
RISKA E. AINUR R.
HUDROTUN
HIKMATUD
M.JAZULI

AINI A.
ADI N.

DIMAS K.
RAFIKA Y.

Keterangan :

: Kebijaksanaan

: Koordinasi Program

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 14 Nopember 2012
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003. Bahwa Penanggungjawab pembina OSIS di sekolah adalah Kepala Sekolah
dibantu guru sebagai pembinanya
3. Agar OSIS dapat melaksanakan tugas dan fungsinya, maka menyerahkan dan
melantik perwakilan kelas, pengurus OSIS dan Pembina OSIS untuk masa jabatan pada tahun pelajaran
2013/2014

Mengingat : Peraturan Menteri Pendidkan Nasional RI Nomor 39 Tahun 2008 Tentang


Pembinaan Kesiswaan
Memperhatikan : Hasil Rapat Perwakilan kelas tanggal 26 Oktober 2013, pemilihan ketua OSIS
1 Nopember 2013 serta pembentukan pengurus OSIS tanggal 8 Nopember 2013

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Perwakilan Kelas
Kelas 7 A :
Kelas 7 B :
Kelas 7 C :
Kelas 7 D :
Kelas 8 A :
Kelas 8 B :
Kelas 8 C :
Kelas 8 D :
Kelas 9 A :
Kelas 9 B :
Kelas 9 C :
Kelas 9 D :

Kedua
:
Susunan Pengurus OSIS

1. Ketua
2. Wakil Ketua I
3. Wakil Ketua II
4. Sekretaris
5. Wakil Sekretaris
6. Bendahara
7. Wakil Bendahara : M. Ainur Ridho
: Agus Hariyanto
: Achmad Afandi
: Aini Alifatin
: Lilis Handayani
: Qudrotun Nada S.
: Irma Maghfiroh
8. Seksi Bidang Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME
a. Jamaluddin Imany
b. Izzatun Namiroh

9. Seksi Bidang Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia


a. Vivin Febrianti
b. Anis Sofiah

10. Seksi Bidang Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara
a. Hosiyah
b. Riski Maulana

11. Seksi Bidang Pembinaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat
a. Achmad Bayhaqi
b. Riskiandi Syafaat

12. Seksi Bidang Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup,
Kepekaan dan Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural
a. Rafika Yusman
b. Fahmi maulana

13. Seksi Bidang Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan


a. Alfian Falahuddin
b. Fathur Rozi

14. Seksi Bidang Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang
Terdiversifikasi
a. Siti Susilawati
b. Dzurrotus Sa’adah
15. Seksi Bidang Pembinaan Sastra dan Budaya
a. Gita Ayu Pratiwi
b. Yuanita Sari

16. Seksi Bidang Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)


a. Adi Nugraha
b. Arif Chandra Saputra

17. Seksi Bidang Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris


a. Hilmi Afif Kholik
b. Aulia Alfiyani
Ketiga : Susunan Pembina OSIS
1. Drs. Slamet Riadi Selaku Ketua/ Kepala Sekolah
2. Heri Suharto Selaku Wakil Ketua/Wakasek
3. R. Ida Wahyuni Selaku Pembina /Kesiswaan
4. Abd. Lathief, S. Ag. Selaku Anggota/Pemb. Keagamaan
5. Akhmad Rofii Selaku Anggota/Pemb. Pramuka
6. Fatimatus Zahrah Selaku Anggota/Guru BK
7. Fatimatus Junaida Selaku Anggota/Pembina Olah Raga
8. Drs. A. Sugiarto Selaku Anggota/Humas
9. Wiwik Alfiati Selaku Anggota/Kurikulum

Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ini ditetapkan.

Ditetapkan di
:
Bangkalan
Pada Tanggal : 18 Nopember 2013

Kepala Sekolah
Selaku Ketua Pembina OSIS

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

SUSUNAN PENGURUS OSIS PERIODE 2013 - 2014


No. Nama Jabatan Penanggung jawab /Pembina

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

8.

9.

10.

11.

12.
13.

14.

15.

16.

17.
M. Ainur Ridho
Agus Hariyanto
Achmad Afandi
Aini Alifatin
Lilis Handayani
Qudrotun Nada S.
Irma Maghfiroh

Jamaluddin Imany
Izzatun Namiroh

Vivin Febrianti
Anis Sofiah

Hosiyah
Riski Maulana

Achmad Bayhaqi
Riskiandi Syafaat
Rafika Yusman
Fahmi Maulana

Alfian Falahuddin
Fathur Rozi

Siti Susilowati
Dzurrotus Sa’adah

Gita Ayu Pratiwi


Yuanita Sari

Adi Nugraha
Arif Chandra Saputra

Hilmi Afif Kholik


Aulia Alfiayani
Ketua
Wakil Ketua I
Wakil Ketua II
Sekretaris
Wakil Sekretaris
Bendahara
Wakil Bendahara

Sekbid Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME

Sekbid Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia


Sekbid Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara

Sekbid Pembinaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat

Sekbid Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan
Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural

Sekbid Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan

Sekbid Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi

Sekbid Pembinaan Sastra dan Budaya


.
Sekbid Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)

Sekbid Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris


Drs. Slamet Riadi
Heri Suharto
R. Ida Wahyuni

Abd. Lathief, S. Ag
Nur Fadilah, S. ThI
Mathudi, S.Sos.

Fatimatus Zahrah, S,Pd


Siti Mutmainah, S.Pd.
Asmawati, S.Pd

A.Rofii, S. Pd.
Jumhari
Suhartini N., S.Pd

Wiwik Alfiati
Jauhairin Aini, S.Pd.
Imam Hidayat
Halimatus Sa’diyah, SE

Dra. Sunarmi
Munirah, S.Pd
Bahtiar Heru C., SE

Fatimatus Junaida, S.Pd


Sri Wahyuni, S.Pd
Yulia Sari, S. Pd.

Ainur Rofik, S.Pd.


Ellisa, S. S
Khoirun Nisa’, S.Pd

Drs. A. Sugiarto
Edi Wahyoto, S.Pd

Halimatus Sakdiyah, S.Pd


Nanang Wirasta, S.Pd

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006
Bangkalan, 18 Nopember 2013
Pembina OSIS
R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

BERITA ACARA PELANTIKAN PENGURUS OSIS


PERIODE 2013 – 2014
Pada hari Senin tanggal 18 Nopember 2013 bertempat di lapangan SMP Negeri 7 Bangkalan telah
dilaksanakan pelantikan pengurus OSIS periode 2013 – 2014 berdasarkan hasil pemilihan pada tanggal 26
Oktober, 1 dan 8 Nopember 2013.

Berkenaan dengan pelantikan ini, segala tanggung jawab dan segala yang berkenaan dengan
masalah OSIS dari pengurus OSIS periode 2012 – 2013 dilimpahkan kepada pengurus OSIS periode 2013 –
2014.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggung jawab.

Pembina OSIS,

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003 Bangkalan, 18 Nopember 2013
Ketua OSIS

M.AINUR RIDHO
NIS. 1594

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006

PELANTIKAN OSIS BARU


PERIODE 2014 – 2015

SEBELUM SAYA MELANTIK ANDA, SAYA AKAN BERTANYA KEPADA ANDA, BERSEDIAKAH ANDA ?

1. BERSEDIAKAH ANDA MENJADI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN?


2. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENGEMBAN TUGAS SEBAGAI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7
BANGKALAN?
3. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENJALANKAN AD/ART OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN ?
4. BERSEDIAKAH ANDA MENJAGA NAMA BAIK OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN ?

DENGAN MENGUCAP : “ BISMILLAHIRROHMANIRROHIM “


SAYA LANTIK ANDA SEBAGAI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN.

BANGKALAN, 24 NOVEMBER 2014


KEPALA SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006

SUSUNAN ACARA
PELANTIKAN OSIS PERIODE 2014 – 2015
SENIN, 24 NOVEMBER 2014
SMP NEGERI 7 BANGKALAN
1. PERSIAPAN
2. PENYERAHAN BENDERA KEBESARAN
3. PEMBACAAN SK PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2014 – 2015 OLEH BAPAK KEPALA SEKOLAH
4. PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2014 – 2015 OLEH BAPAK KEPALA SEKOLAH
5. PENANDATANGANAN BERITA ACARA OLEH KETUA OSIS PERIODE 2014-2015, PEMBINA OSIS DAN
KEPALA SEKOLAH
6. MENYANYIKAN LAGU “PADAMU NEGERI”
7. SEPATAH KATA DARI PENGURUS OSIS LAMA PERIODE 2013 – 2014
8. SAMBUTAN KETUA OSIS BARU PERIODE 2014– 2015
9. UCAPAN SELAMAT KEPADA PENGURUS OSIS PERIODE 2014 – 2015 (Diawali oleh Bapak Kepala
Sekolah dan diikuti oleh semua dewan guru beserta staf TU dan pengurus OSIS lama)
10. PASUKAN DI BUBARKAN

BANGKALAN, 20 NOPEMBER 2014


PEMBINA OSIS

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH


NOMOR : 420/ /433.107.20.7/2016

TENTANG
SUSUNAN PERWAKILAN KELAS, PENGURUS OSIS, PEMBINA OSIS
PERIODE 2016/2017
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Menimbang : Dan seterusnya


Mengingat : Dan seterusnya
Memperhatikan : Hasil Rapat Perwakilan kelas tanggal 14 September 2015, pemilihan ketua
OSIS 3 Oktober 2015 serta pembentukan pengurus OSIS tanggal 10 Oktober 2015

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Perwakilan Kelas
Dan seterusnya
Kedua : Susunan Pengurus OSIS
1. Ketua
2. Wakil Ketua I
3. Wakil Ketua II
4. Sekretaris
5. Wakil Sekretaris
6. Bendahara
7. Wakil Bendahara : MOH. MUSTOFA
: RIZKIYAH SILVANI
: HILDA ASSYARIA KHOLIK
: SITI NUR HALIMAH
: NISWATUN HASANAH
: NUR RIZKI OKTAVIA
: HIKAMTUS SA’DIYAH

Ketiga : Susunan Pembina OSIS


Dan Seterusnya
Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ini ditetapkan.

Ditetapkan di : Bangkalan
Pada Tanggal : 25 Januari 2016
Oleh : Kepala Sekolah

TOTOK GUNARTO, S.Pd., M.Pd


Nip. 196810101991031021

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

BERITA ACARA PELANTIKAN PENGURUS OSIS


PERIODE 2016 – 2017

Pada hari Senin tanggal 25 Januari 2016 bertempat di lapangan SMP Negeri 7 Bangkalan telah
dilaksanakan pelantikan pengurus OSIS periode 2016 – 2017 berdasarkan hasil pemilihan pada tanggal 3
dan 10 Oktober 2015.

Berkenaan dengan pelantikan ini, segala tanggung jawab dan segala yang berkenaan dengan
masalah OSIS dari pengurus OSIS periode 2014 – 2015 dilimpahkan kepada pengurus OSIS periode 2016 –
2017.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggung jawab.

Pembina OSIS,

BAHTIAR HERU CAHYANA, S.Pd


NIP. 197811262010011009 Bangkalan, 25 Januari 2016
Ketua OSIS

MOH. MUSTOFA
NIS. 1888
Mengetahui
Kepala Sekolah

TOTOK GUNARTO, S.Pd., M.Pd


NIP. 196810101991031021

PELANTIKAN OSIS BARU


PERIODE 2016 – 2017

SEBELUM SAYA MELANTIK ANDA, SAYA AKAN BERTANYA KEPADA ANDA, BERSEDIAKAH ANDA ?

1. BERSEDIAKAH ANDA MENJADI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN?


2. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENGEMBAN TUGAS SEBAGAI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7
BANGKALAN?
3. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENJALANKAN AD/ART OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN ?
4. BERSEDIAKAH ANDA MENJAGA NAMA BAIK OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN ?

DENGAN MENGUCAP : “ BISMILLAHIRROHMANIRROHIM “


SAYA LANTIK ANDA SEBAGAI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN.

BANGKALAN, 25 JANUARI 2016


KEPALA SMP NEGERI 7 BANGKALAN
TOTOK GUNARTO, S.Pd., M.Pd
NIP. 196810101991031021

SUSUNAN ACARA
PELANTIKAN OSIS PERIODE 2016 – 2017
SENIN, 25 JANUARI 2016
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

1. PERSIAPAN
2. PENYERAHAN BENDERA KEBESARAN
3. PEMBACAAN SK PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2016 – 2017 OLEH PEMBINA OSIS
4. PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2016 – 2017 OLEH BAPAK KEPALA SEKOLAH
5. PENANDATANGANAN BERITA ACARA OLEH KETUA OSIS PERIODE 2016-2017, PEMBINA OSIS DAN
KEPALA SEKOLAH
6. MENYANYIKAN LAGU “PADAMU NEGERI”
7. SEPATAH KATA DARI PENGURUS OSIS LAMA PERIODE 2014 – 2015
8. SAMBUTAN KETUA OSIS BARU PERIODE 2016– 2017
9. UCAPAN SELAMAT KEPADA PENGURUS OSIS PERIODE 2016 – 2017 (Diawali oleh Bapak Kepala
Sekolah dan diikuti oleh semua dewan guru beserta staf TU dan pengurus OSIS lama)
10. PASUKAN DI BUBARKAN

BANGKALAN, 25 NOPEMBER 2016


PEMBINA OSIS
PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH


NOMOR : 421.7/ /433.107.20.7/2013

TENTANG

SUSUNAN PERWAKILAN KELAS, PENGURUS OSIS, PEMBINA OSIS


PERIODE 2013/2014
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Menimbang : Dan seterusnya


Mengingat : Dan seterusnya
Memperhatikan : Hasil Rapat Perwakilan kelas tanggal 26 Oktober 2013, pemilihan ketua OSIS
1 Nopember 2013 serta pembentukan pengurus OSIS tanggal 8 Nopember 2013

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Perwakilan Kelas
Dan seterusnya
Kedua : Susunan Pengurus OSIS
8. Ketua
9. Wakil Ketua I
10. Wakil Ketua II
11. Sekretaris
12. Wakil Sekretaris
13. Bendahara
14. Wakil Bendahara : M. AINUR RIDHO
: AGUS HARIYANTO
: ACHMAD AFANDI
: AINI ALIFATIN
: LILIS HANDAYANI
: QUDROTUN NADA S.
: IRMA MAGHFIROH

Ketiga : Susunan Pembina OSIS


Dan Seterusnya
Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ini ditetapkan.

Ditetapkan di : Bangkalan
Pada Tanggal : 18 Nopember 2013
Kepala Sekolah
Selaku Ketua Pembina OSIS

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006
MEKANISME KERJA OSIS
SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2013/2014

PEMBINA OSIS

PERWAKILAN KELAS
PENGURUS OSIS

Keterangan :

: Kebijaksanaan

: Koordinasi Program

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006

Bangkalan, 18 Nopember 2013


Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003
PROGRAM KERJA OSIS
PERIODE 2013 – 2014

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 7 BANGKALAN
JL. RAYA KRAMAT TELP. (031)70919675 BANGKALAN 69119
PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

SUSUNAN PENGURUS OSIS PERIODE 2012 - 2013


No. Nama Jabatan Penanggung jawab /Pembina
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

8.

9.

10.

11.
12.

13.

14.

15.

16.

17. VIDIA FIRDHA


RAF SANJANI
NAJMI RAHAYU
NISA’UL MASRUROH
PUTRI SANIA F.
HIKMATUL LAIYINAH
VIVIN FEBRIYANTI

AFIFUDDIN
SITI WAHIDAH
HILMI AFIF KHOLIK
AISYAH LALY T.

AGUS HARIYANTO
M. ADNAN

DIVANY NASTINGKI P.
SILVIATUL INAYAH

AFROH
MISBAHUL MUNIR

ALFIAN FALAHUDDIN
RISKA EVIYANTI

M. AINUR RIDHO
HUDROTUN NADA S.

HIKMATUD DIANA
M. JAZULI
AINI ALIFATIN
ADI NUGROHO

DIMAS KRISNANDA
RAFIKA YUSMAN Ketua
Wakil Ketua I
Wakil Ketua II
Sekretaris
Wakil Sekretaris
Bendahara
Wakil Bendahara

Sekbid Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME

Sekbid Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia

Sekbid Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara

Sekbid Pembianaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat

Sekbid Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan
Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural

Sekbid Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan

Sekbid Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi

Sekbid Pembinaan Sastra dan Budaya


.

Sekbid Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)

Sekbid Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris Drs. Slamet Riadi


Heri Suharto
R. Ida Wahyuni
Abd. Lathief, S. Ag
Nur Fadilah, S. ThI
Mathudi, S.Sos.

Fatimatus Zahrah, S,Pd


Siti Mutmainah, S.Pd.

A.Rofii, S. Pd.
Jumhari
Suhartini N., S.Pd

Fatimatus Junaida, S.Pd


Wiwik Alfiati

Halimatus Sa’diyah, SE
Munirah, S.Pd.

Bahtiar Heru C., SE


Dra. Sunarmi
Jauharin Aini

Imam Hidayat
Yulia Sari, S. Pd.
Sri Wahyuni, S.Pd
Ainur Rofik, S.Pd.
Ellisa, S. S

Drs. A. Sugiarto
Edi Wahyoto, SE

Fatimatuz Zahroh, S.Pd


Halimatus Sakdiyah, S.Pd

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 12 Nopember 2012
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 3098901
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH


NOMOR : 421.7/356/433.107.20.7/2012

TENTANG

SUSUNAN PERWAKILAN KELAS, PENGURUS OSIS, PEMBINA OSIS


PERIODE 2012/2013
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Menimbang : 1. Bahwa satu-satunya organisasi di sekolah adalah OSIS


2. Bahwa Penanggungjawab pembina OSIS di sekolah adalah Kepala Sekolah dibantu
guru sebagai pembinanya
3. Agar OSIS dapat melaksanakan tugas dan fungsinya, maka menyerahkan dan
melantik perwakilan kelas, pengurus OSIS dan Pembina OSIS untuk masa jabatan pada tahun pelajaran
2012/2013

Mengingat : 1. Undang-Undang RI Nomor 2 tahun 1989


2. Peraturan Pemerintah RI
a. Nomor 28 Tahun 1990
b. Nomor 29 Tahun 1990
3. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 0461/U/1984
4.

5. Surat Keputusan Direktorat Jendral Pendidikan Dasar dan Menengah Nomor 201/C/Kep/1986
Peraturan Menteri Pendidkan Nasional RI Nomor 39 Tahun 2008 Tentang Pembinaan Kesiswaan

Memperhatikan : Hasil Rapat Perwakilan kelas tanggal 16 Oktober 2012, pemilihan ketua OSIS
2 Nopember 2012 serta pembentukan pengurus OSIS tanggal 3 Nopember 2012

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Perwakilan Kelas
Kelas 7 A : 1. AINI ALFIATIN
2. ADI NUGROHO
Kelas 7 B : 1. SILVIA IVADA
2. RAFSANJANI
Kelas 7 C : 1. AGUS HARYANTO
2. HIKMATUD DIANAH
Kelas 7 D : 1. HILMI AFIF KHOLIK
2. VIVIN FEBRIANTI
Kelas 8 A : 1. VIDIA FIRDA
2. DIMAS KRISNANDA
Kelas 8 B : 1. AFROH
2. DIVANNY NASTINKI PUTRA
Kelas 8 C : 1. AISYAH LALY T.
2. MOH. AFIFUDDIN
Kelas 8 D : 1. NAJMI RAHAYU
2. NISA’IL MASRUROH
Kelas 9 A : 1. NUR KHOLISAH
2. ARDANY HIDAYAT
Kelas 9 B : 1. LELA KUSUMAWATI
2. MOH. SYAFII
Kelas 9 C : 1. LISA RAMADHANI
2. MOH. AFFAN
Kelas 9 D : 1. AINUR ROHMAN HIDAYAT
2. MAR’ATUS SHOLIHAH

Kedua
:
Susunan Pengurus OSIS

1. Ketua
2. Wakil Ketua I
3. Wakil Ketua II
4. Sekretaris
5. Wakil Sekretaris
6. Bendahara
7. Wakil Bendahara : VIDIA FIRDHA
: RAFSANJANI
: NAJMI RAHAYU
: NISA’UL MASRUROH
: PUTRI SANIA F.
: HIKMATUL LAIYINAH
: VIVIN FEBRIANTI
8. Seksi Bidang Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME
a. MOH. AFIFUDDIN
b. SITI WAHIDAH

9. Seksi Bidang Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia


a. HILMI AFIF KHOLIK
b. AISYAH LAILY T.

10. Seksi Bidang Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara
a. AGUS HARIYANTO
b. M. ADNAN

11. Seksi Bidang Pembianaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat
a. DIVANNY NASTINKI PUTRA
b. SILVIATUL INAYAH

12. Seksi Bidang Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup,
Kepekaan dan Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural
a. AFROH
b. MISBAHUL MUNIR

13. Seksi Bidang Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan


a. ALFIAN FALAHUDDIN
b. RISKA EVIYANTI

14. Seksi Bidang Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang
Terdiversifikasi
a. M. AINUR RIDHO
b. HUDROTUN NADA S.
15. Seksi Bidang Pembinaan Sastra dan Budaya
a. HIKMATUD DIANA
b. M. JAZULI

16. Seksi Bidang Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)


a. AINI ALIFATIN
b. ADI NUGROHO

17. Seksi Bidang Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris


a. DIMAS KRISNANDA
b. RAFIKA YUSMAN
Ketiga : Susunan Pembina OSIS
1. Drs. Slamet Riadi Selaku Ketua/ Kepala Sekolah
2. Heri Suharto Selaku Wakil Ketua/Wakasek
3. R. Ida Wahyuni Selaku Pembina /Kesiswaan
4. Abd. Lathief, S. Ag. Selaku Anggota/Pemb. Keagamaan
5. Akhmad Rofii Selaku Anggota/Pemb. Pramuka
6. Fatimatus Zahrah Selaku Anggota/Guru BK
7. Fatimatus Junaida Selaku Anggota/Pembina Olah Raga
8. Drs. A. Sugiarto Selaku Anggota/Humas
9. Wiwik Alfiati Selaku Anggota/Kurikulum

: Keputusan ini berlaku sejak tanggal ini ditetapkan.

Ditetapkan di

Bangkalan
Pada Tanggal : 12 Nopember 2012

Kepala Sekolah
Selaku Ketua Pembina OSIS
Drs. SLAMET RIADI
NIP. 195504071979031006

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM KEGIATAN OSIS


SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2016 - 2017

No. Materi Jenis Kegiatan Sub Kegiatan Hasil Yang Diharapkan


1 2 3 4 5
1.
2.

3.
4.
5.

6.
7.

8.
9.

10. Sekbid Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME

Sekbid Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia


Sekbid Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara
Sekbid Pembinaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat
Sekbid Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan
Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural

Sekbid Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan


Sekbid Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi

Sekbid Pembinaan Sastra dan Budaya

Sekbid Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)


Sekbid Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris a. Melaksanakan peribatan sesuai dengan
ketentuan agama masing-masing

b. Melaksanakan peringatan hari besar agama

c. Melaksanakan perbuatan amaliah sesuai dengan norma agama

d. Membina toleransi ummat beragama

e. Mengadakan Kegiatan lomba bersifat keagamaan

f. Mengembangkan dan memberdayakan kegiatan keagamaan di sekolah

a. Melaksanakan tata tertib dan kultur sekolah


b. Melaksanakan gotong royong dan kerja bakti (bakti sosial)

c. Melaksanakan norma-norma yang berlaku dan tatakrama pergaulan

d. Menumbuhkembangkan kesadaran untuk rela berkorban terhadap sesama


e. Menumbuhkembangkan sikap hormat dan menghargai warga sekolah

f. Melaksanakan kegiatan 7K (keamanan, kebersihan, ketertiban, keindahan, kekeluargaan,


kedamaian dan kerindangan)

a. Mengadakan Upacara Bendera setiap Senin dan atau hari Sabtu serta hari besar nasional

b. Menyanyikan lagu-lagu nasional (mars dan hymne)

c. Melaksanakan kegiatan kepramukaan

d. Menjunjung dan mempelajari tempat-tempat bernilai sejarah


e. Mempelajari dan meneruskan nilai-nilai luhur, kepeloporan, dan semangat perjuangan para
pahlawan

f. Melaksanakan kegiatan bela negara

g. Menjaga dan menghormati simbol-simbol dan lambang-lambang negara

h. Melaksanakan pertukaran siswa antar daerah dan antar negara

a. Mengadakan lomba mata pelajaran/program keahlian

b. Menyelenggarakan kegiatan ilmiah


c. Mengikuti kegiatan workshop, seminar, diskusi panel yang benuansa ilmu pengetahuan dan
teknologi

d. Mengadakan studi banding dan kunjungan ke tempat-tempat sumber belajar

e. Mendisain dan memproduksi media pembelajaran

f. Mengadakan pameran karya inovatif dan hasil penelitian

g. Mengoptimalkan pemanfaatan perpustakan sekolah

h. Membentuk klub sains, seni dan olahraga

i. Menyelenggarakan festival dan lomba seni

j. Menyelenggarakan lomba dan partandingan olahraga


a. Memantapkan dan mengembangkan peran siswa di dalam OSIS sesuai tugas dan bidangnya masing-
masing
b. Melaksanakan latihan kepemimpinan siswa

c. Melaksanakan kegiatan dengan prinsip kejujuran, transparan, dan operasional


d. Melaksanakan kewajiban dan hak diri dan orang lain dalam pergaulan masyarakat

e. Melaksanakan kelompok belajar, diskusi, debat dan pidato

f. Melaksanakan kegiatan yang berorientasi siswa baru yang bersifat akademik dan pengenalan
lingkungan tanpa kekerasan
g. Melaksanakan penghijauan dan perindangan lingkungan sekolah

a. Meningkatkan kreativitas dan keterampilan dalam menciptakan suatu barang menjadi lebih
berguna
b. Meningkatkan kreativitas dan keterampilan di bidang barang dan jasa
c. Meningkatkan usaha koperasi siswa dan unit produksi

a. Melaksanakan prilaku hidup besih dan sehat

b. Melaksanakan usaha kesehatan sekolah (UKS)

c. Melaksanakan pencegahan penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat adiktif (narkoba),


minuman keras, merokok dan HIV AIDS

d. Melaksanakan Pengamanan jajan anak sekolah


a. Mengembangkan wawasan dan keterampilan siswa di bidang sastra
b. Menyelenggarakan festival/lomba sastra dan budaya
c. Meningkatkan daya cipta sastra

d. Meningkatkan apresiasi budaya

a. Memanfatkan TIK untuk memfasilitasi kegiatan pembelajaran


b. Menjadikan TIK sebagai wahana kreativitas dan inovasi

a. Melaksanakan lomba debat dan pidato


b. Melaksanakan lomba menulis dan korepondensi
c. Melaksanakan kegiatan English Day
d. Melaksanakan kegiatan bercerita dalam bahasa Inggris (story Telling) - Sholat wajib
berjamaah yang dlaksanakan setiap selesai pejaran terakhir di musholla

- Memperingati Isro’ mi’raj, 1 Muharram, Idul Fitri, Idul Adha, Maulid Nabi Besar Muhammad SAW
- Mengadakan pondok Romadhon

- Pengumpulan dana bagi korban bencana alam


- Bakti social/Santunan Anak Yatim
- Melasanakan zakat fitrah
- Memotong dan membagi daging kambing
- Pengumpulan dana Infaq Musholla

- Mengadakan ceramah agama


- Diskusi agama

- Mengadakan lomba antar kelas yang berupa :


1. Kaligrafi
2. Tartil Qur’an
3. Busana muslim
4. Pidato Islami
5. Puitisasi terjemahan Al-Qur’an
- Mengadakan kegiatan ekstrakurikuler tartil Qur’an

- Peningkatan tata tertib sekolah

- Melaksanakan tugas/piket kebersihan kelas


- Lomba kebersihan antar kelas
- Mengadakan kerja bakti di lingkungan sekolah dan di luar sekolah

- Pemberian Materi Tata Krama masa MOS

- Mengadakan Dansos bagi siswa yang tertimpa musibah atau mengalami kesusahan
- Penanggulangan bencana alam

- Peningkatan kerukunan antarsiswa, siswa dengan guru, staf TU dan kepala sekolah
- Memberi salam setiap bertemu diperlukan kepada orang tua, guru dan sesama teman

- Melaksanakan dan menjaga kegiatan 7 K

- Upacara bendera setiap hari Senin


- Upacara bendera pada hari-hari besar nasional

- Menyanyikan lagu nasional dan kebangsaan Indonesia dalam upacara bendera setiap senin atau
hari besar nasional

- Mengadakan Ekstrakurikuler Kepramukaan ramuka setiap hari Jum’at


- Mengadakan perkemahan
- Membuat karya tulis tentang kepahlawan/tempat-tempat bersejarah
- Mengadakan kunjungan ke tempat-tempat bersejarah terutama di daerah Bangkalan ataupun
daerah lain

- Mengadakan/Mengikuti Lomba HUT Kemerdekaan RI


- Latihan PKS
- Latihan PBB

- Mengadakan lomba antar kelas menggambar atau membuat suatu karya dari bahan tertentu untuk
simbol-simbol atau lambang negara
- Mengadakan studi banding antar sekolah

- Mengikuti Olimpiade sains


- Mengikuti lomba Matematika dan Sains

- Mengadakan kegiatan Ekstrakurikuler KIR

- Mengikuti kegiatan seminar, diskusi, pelatihan/ workshop tentan IPTEK

- Mengadakan kunjungan ke perpustakan Umum di Kab. Bangkalan, dan tempat lainnya

- Membuat media pembelajaran yang sederhana dari bahan bekas, murah


- Membuat gambar/charta untuk bahan pembelajaran

- Mengikuti pameran di Kab. Bangkalan


- Peningkatan minat baca siswa diperpustakaan

- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler vokal group, hadrah, bola voli dan basket setiap hari jumat

- Mengadakan lomba paduan suara dan melukis antar kelas

- Mengadakan lomba :
a. Basket
b. Voli
c. gerak jalan santai
d. Tarik tambang
e. Permainan olah raga lainnya

- Mengikuti pelatihan/penataran bagi pengurus OSIS

- Mengadakan Pelatihan dasar Kepemimpinan bagi pengurus OSIS


- Mengadakan lomba antar kelas dengan panitia pengurus OSIS

- Peningkatan kesadaran atas hak dan kewajiban siswa terhadap sekolah dan lingkungannya
- Pemberian materi hak dan kewajiban siswa dalam MOS

- Membantu kelompok belajar siswa sehingga kesulitan siswa dapat diatasi

- Melaksanakan MOS yang murah dan menyenangkan


- Penanaman bunga atau pohon untuk kerindangan atau penghijauan di halaman sekolah

- Mengikuti lomba daur ulang sampah

- Pemanfaatan sampah dalam pembuatan media pembelajaran

- Mengadakan piket jaga KOPSIS

- Menyediakan kelengkapan siswa berupa :


1. Atribaut siswa
2. Alat tulis siswa
3. Buku tulis
4. Kartu pelajar siswa

- Mengadakan penyuluhan tentang kesadaran hidup sehat


- Kerja bakti

- Menyediakan obat-obatan/P3K di UKS


- Pelayanan kesehatan
- Pembinaan lingkungan sekolah sehat
- Mengadakan penyuluhan dan diskusi tentang penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat
adiktif (narkoba), minuman keras, merokok dan HIV AIDS

- Menjaga kebersihan dan kandungan gizi jajanan di koperasi/kantin sekolah dari bahan zat aditif
- Menyediakan makanan yang memenuhi syarat kesehatan

- Pelaksanaan Mading setiap minggu

- Mengadakan lomba anta kelas


1. Membaca puisi
2. Mengarang cerpen

- Mengadakan pentas seni saat pelepasan siswa kelas 3


- Lomba Duta Wisata Kacong Jebbing

- Membantu siswa dalam peningkatan keterampilan, misal komputer, dsb.


- Mengikuti lomba di luar sekolah

- Mengadakan lomba antar kelas pidato berbahasa Inggris


- Mengadakan lomba antar kelas menulis artikel dalam bahasa Inggris
- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler bahasa Inggris setiap hari Jumat
- Mengikuti lomba story telling pada temu siswa se-kab. Bangkalan - Meningkatkan
ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa.
- Untuk menghindarkan dari perbuatan mungkar
- Siswa dapat mengenal dan menghayati ajaran-ajara Rosul untuk mensuri teladani

- Tumbuhnya kepekaan siswa terhadap lingkungan sekitar dengan membiasakan membantu kesulitan
orang lain
- Memiliki rasa solidaritas sosial
- Merealisasikan perbuatan amal

- Tercipta suasana yang rukun antar siswa sehingga mereka dapat menjalankan ajaran agama dengan
baik
- Mendekatkan siswa pada Al-Qur’an sehingga timbul gairah untuk meningkatkan kemampuan untuk
membaca, memahami, menghayati dan mengamalkan dalam kehidupan sehari-hari

- Menumbuhkan kecintaan terhadap baca tulis Al-Qur’an yang benar


- Tercipatnya suasana aman, tertib, bersih dan tenang
- Tercipta disiplin dan patuh pada peraturan-peraturan
- Pengenalan terhadap lingkungan sekolah sebagai wawasan wiyata mandala

- Membiasakan mengucapkan salam jika bertemu dan di dalam kelas pada awal dan akhir pelajaran

- Memiliki rasa solidaritas sosial


- Merealisasikan perbuatan amal

- Menumbuhkan rasa cinta terhadap lingkungan


- Memiliki tasa tanggung jawab terhadap kelestarian lingkungan hidup

- Tercipata kerukunan sesama warga sekolah sebagai suatu keluarga besar dan utuh

- Tercapainya 7 K

- Menumbuhkan sikap cinta dan hormat terhadap bendera merah putih


- Menumbuhkan sikap rela berkorban demi bendera dan kehormatan terhadap bendera merah putih

- Menumbuhkan jiwa patriot dan mempertebal semangat kebangsaan

- Meningkatkan kedisiplinan diri sebagai anggota pramuka


- Melatih kemandirian siswa
- Lebih mengenal lingkungan dan dapat melestarikannya

- Mempertinggi kesadaran pada sejarah bangsa serta memiliki sikap menggai jasa para pahlawannya
- Menumbukan kesadaran berbangsa dan bernegara
- Tercipatanya kerjasama antar sekolah dan masyarakat sekitar sekolah
- Mempertebal rasa cinta tanah air
- Menjaga keamanan sekolah dari hal-hal yang dapat merusak sekolah
- Melatih baris-berbaris siswa, sehingga terbentuk jiwa yang disiplin dan cara bersikap yang baik

- Agar siswa memiliki rasa patriotisme, idealisme, kepribadian dan budi pekerti luhur sehingga dapat
menumbuhan rasa tanggung jawab dan disiplin yang tinggi; serta agar siswa dapat memiliki pengetahuan
dan minat tentang kepemimpinan

- Agar siswa dapat menambah dan meningkatkan wawasan ilmu pengetahuannya

- Menguji kemampuan siswa SMP 7 Bangkalan untuk berkompetisi dengan siswa sekolah lain

- Melatih siswa untuk mencari, meneliti, mengamati serta menulis hal-hal yang berkaitan dengan
lingkungan atau kejadian
- Mengikuti diklat yang diadakan dinas/ lembaga yang ada di kab. Bangkalan atau lainnya

- Untuk menambah wawasan ilmu pengetahuan yang diambil dari kajian pustaka

- Membantu pemahaman tentang suatu ilmu melalui media pembelajaran

- Meningkatkan keterampilan siswa agar tercipta kreatifitas dan inovatif yang baik dalam membantu
proses belajar
- Berpartisipasi dan memamerkan hasil-hasil karya siswa SMP 7 Bangkalan

- Meningkatkan ilmu pengetahuan siswa tentang suatu peristiwa baik yang terjadi di lingkungan
sekitar, di dalam negeri dan negara lain.

- Meningkatkan keterampilan siswa di bidang seni dan olahraga

- Meningkatkan keterampilan olahvokal dan melukis siswa


- Meningkatkan pengenalan, penghayatan, penciptaan dan pelaksanaan kesenian
- Meningkatkan keterampilan dan kemampuan siswa mencipta kreasi seni
- Meningkatkan kemampuan hidup sehat dan meningkatkan kesehatan fisik dan mental
- Sebagai sarana hiburan bagi siswa dan mempererat tali persaudaraan serta kesetiakawanan antar
siswa

- Agar siswa memahami dan menghayati manfaat berorganisasi

- Agar pengurus OSIS lebih paham akan tugas dan tanggung jawabnya sebagai pengurus OSIS dalam
meningkatkan kegiatan sekolah sehingga dapat bersaing dengan sekolah lain

- Siswa dapat melaksanakan hak dan kewajibannya dengan baik dan benar

- Peningkatan kelompok belajar siswa dalam mengatasi kesulitan belajar dan menambah ilmu
pengetahuan

- Tercipta semangat belajar dan krasan di sekolah

- Agar lingkungan sekolah bersih, sehat, indah


- Mengurangi sampah dan dampaknya bagi siswa dan lingkungan sekitarnya

- Menciptakan suatu karya yang kreatif dan inovatif dari sampah sehingga membantu prose belajar di
kelas

- Meningkatkan kemampuan siswa dalam berkoperasi serta meningkatkan kesadaran dalam ikut
serta memajukan koperasi siswa di sekolah
- Siswa dapat dengan mudah mendapatkan atau membeli kebutuhan sekolah dengan jarak yang
sangat dekat

- Agar lingkungan dan suasana belajar menjadi bersih dan sehat


- Mencegah awal terhadap suatu kecelakaan kecil yang terjadi di sekolah
- Peningkatan tanggungjawab sekolah terhadap warga sekolah tentang kesehatan
- Agar siswa memiliki daya hayat dan tangkal terhadap pengaruh buruk narkoba
- Menghayati perilaku yang menyimpang sehingga dapat berbuat baik

- Melindungi siswa dari makanan yang tidak sehat dan membiasakan makanan sehat

- Agar siswa mendapat informasi tentang ilmu pengetahuan dan menumbuhkembangkan minat tulis
siswa dalam sebuah karya

- Menciptakan siswa yang trampil dalam baca tulis puisi serta cerpen
- Pelaksanaan pelepasan berjalan dengan baik dan lancar, serta menyenangkan dan berkesan
- Menguji kemampuan siswa dalam ajang duta wisata kacong jebbing

- Meningkatkan keterampilan siswa dalam komputer dan teknologi yang lain


- Menguji kemapuan siswa dalam komputer/teknologi yang lain

- Terbentuk siswa yang fasih berbahasa Inggris

- Menguji kemapuan siswa dalam lomba story telling antar siswa se-kab. Bangkalan
Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 18 Nopember 2015
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

PROGRAM KERJA OSIS


SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2013 – 2014

No. Materi Sub/Bentuk Kegiatan Waktu ( Bulan ) Pembina


12 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
16 17
1.

2.
3.
4.
5.
6.

7.

8.

9.
10. Sekbid Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME

Sekbid Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia


Sekbid Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara

Sekbid Pembinaan Prestasi Akademik, Seni dan atau Olahraga Sesuai Bakat dan Minat
Sekbid Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan
Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural
Sekbid Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan

Sekbid Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi

Sekbid Pembinaan Sastra dan Budaya

Sekbid Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)


Sekbid Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris - Sholat Dluhur berjamaah yang dlaksanakan
setiap selesai pelajaran terakhir di musholla

- Memperingati Isro’ mi’raj

- Memperingati 1 Muharram
- Penyembelihan hewan Qurban/Idul Adha

- Maulid Nabi Besar Muhammad SAW

- Mengadakan pondok Romadhon

- Pengumpulan dana bagi korban bencana alam

- Bakti social/Pengumpulan Dana Santuna Anak Yatim

- Melasanakan zakat fitrah

- Pelaksanaan Hal bil halal

- Memotong dan membagi daging kambing

- Mengadakan ceramah agama/Diskusi agama

- Mengadakan lomba antar kelas yang berupa :


1. Kaligrafi
2. Tartil Qur’an
3. Busana muslim

- Mengadakan kegiatan ekstrakurikuler tartil Qur’an

- Peningkatan tat tertib sekolah

- Melaksanakan tugas/piket kebersihan kelas

- Lomba kebersihan antar kelas

- Mengadakan kerja bakti di lingkungan sekolah dan di luar sekolah

- Pemberian Materi Tata Krama masa MOS

- Mengadakan Dansos bagi siswa yang tertimpa musibah atau mengalami kesusahan

- Peningkatan kerukunan antarsiswa, siswa dengan guru, staf TU dan kepala sekolah
- Memberi salam setiap bertemu diperlukan kepada orang tua, guru dan sesama teman

- Melaksanakan dan menjaga kegiatan 7 K

- Upacara bendera setiap hari Senin

- Upacara bendera pada hari-hari besar nasional


- Menyanyikan lagu nasional dan kebangsaan Indonesia dalam upacara bendera setiap senin atau
hari besar nasional

- Mengikuti Ektrakurikuler Kepramuka setiap hari Jum’at

- Mengadakan perkemahan

- Membuat karya tulis tentang kepahlawan/tempat-tempat bersejarah

- Mengadakan kunjungan ke tempat-tempat bersejarah terutama di daerah Bangkalan ataupun


daerah lain

- Mengadakan Lomba pekik kemerdekaan

- Mengadakan lomba pidato/bercerita tentang nilai luhur, kepeloporan dan perjuangan pahlawan
bangsa
- Latihan PKS

- Latihan PBB

- Mengadakan lomba antar kelas menggambar atau membuat suatu karya dari bahan tertentu untuk
simbol-simbol atau lambang negara
- Mengadakan studi banding antar sekolah

- Mengikuti lomba mapel se-kabupaten Bangkalan

- Mengikuti Olimpiade sains

- Mengikuti lomba Matematika, Sains dan Bahasa Inggris


- Mengadakan kegiatan Ekstrakurikuler KIR

- Mengikuti kegiatan seminar, diskusi, pelatihan/ workshop tentang IPTEK


- Mengadakan kunjungan ke perpustakan Umum di Kab. Bangkalan, dan tempat lainnya

- Membuat media pembelajaran yang sederhana dari bahan bekas, murah


- Membuat gambar/charta untuk bahan pembelajaran

- Mengikuti pameran di Kab. Bangkalan

- Peningkatan minat baca siswa diperpustakaan

- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler hadrah, bola voli dan basket setiap Sabtu

- Mengadakan lomba paduan suara dan melukis antar kelas

- Mengadakan lomba :
a. Basket
b. Voli
c. gerak jalan santai
d. Tarik tambang
e. Permainan olah raga lainnya

- Mengikuti pelatihan/penataran bagi pengurus OSIS


- Mengadakan Pelatihan dasar Kepemimpinan bagi pengurus OSIS

- Mengadakan lomba antar kelas dengan panitia pengurus OSIS


- Peningkatan kesadaran atas hak dan kewajiban siswa terhadap sekolah dan lingkungannya
- Pemberian materi hak dan kewajiban siswa dalam MOS
- Membantu kelompok belajar siswa sehingga kesulitan siswa dapat diatasi
- Melaksanakan MOS yang murah dan menyenangkan
- Penanaman bunga atau pohon untuk kerindangan atau penghijauan di halaman sekolah

- Pemberian mapel pertamanan/Pertanian

- Mengikuti lomba daur ulang sampah

- Pemanfaatan sampah dalam pembuatan media pembelajaran


- Mengadakan piket jaga KOPSIS

- Menyediakan kelengkapan siswa berupa :


1. Atribaut siswa
2. Alat tulis siswa
3. Buku tulis
4. Kartu pelajar siswa
- Mengadakan penyuluhan tentang kesadaran hidup sehat
- Menyediakan obat-obatan/P3K di UKS

- Pelayanan kesehatan

- Pembinaan lingkungan sekolah sehat

- Mengadakan penyuluhan dan diskusi tentang penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat
adiktif (narkoba), minuman keras, merokok dan HIV AIDS
- Menjaga kebersihan dan kandungan gizi jajanan di koperasi/kantin sekolah dari bahan zat aditif
- Menyediakan makanan yang memenuhi syarat kesehatan

- Pelaksanaan Mading setiap minggu

- Mengadakan lomba anta kelas


1. Membaca puisi
2. Mengarang cerpen

- Mengadakan pentas seni saat pelepasan siswa kelas IX

- Lomba Duta Wisata Kacong Jebbing

- Membantu siswa dalam peningkatan keterampilan, misal komputer, dsb.

- Mengikuti l Pelatihan Komputer di luar sekolah

- Mengadakan lomba antar kelas pidato berbahasa Inggris

- Mengadakan lomba antar kelas menulis artikel dalam bahasa Inggris


- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler bahasa Inggris setiap hari Jumat

- Mengikuti lomba story telling pada temu siswa se-kab. Bangkalan

Abd. Lathif, S. Ag
Nur Fadilah, S. ThI
Mathudi, S.Sos.

Fatimatus Zahrah
Siti Mutmainah
Asmawati, S.Pd

A.Rofii, S. Pd.
Jumhari
Suhartini N., S.Pd
Wiwik Alfiati
Jauharin A., S.Pd.
Imam Hidayat
H Sa’diyah, SE
Dra. Sunarmi
Munirah, S.Pd
Bahtiar Heru C.

Fatimatus J., S.Pd


Yulia Sari, S.Pd
Sri Wahyuni, S.Pd

Ainur Rofik, S.Pd.


Ellisa, S. S.
Khoirun Nisa’
Drs. A. Sugiarto
Edi Wahyoto, S.Pd

Halimatus S., S.Pd


Nanang W., S.Pd

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 14 Nopember 2012
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

STRUKTUR ORGANISASI OSIS


SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2013 – 2014

KETUA :
M. Ainur Ridho

WAKIL KETUA I :
Agus Hariyanto

WAKIL KETUA II :
Achmad Afandi

SEKRETARIS :
Aini Alifatin BENDAHARA :
Qudrotun Nada S.
WAKIL SEKRETARIS I :
Lilis Handayani
WAKIL BENDAHARA :
Irma Maghfiroh

Sekbid 1. Sekbid 2. Sekbid 3. Sekbid 4. Sekbid 5.


Sekbid 6. Sekbid 7. Sekbid 8. Sekbid 9.
Sekbid 10.
Jamal
Izzatun Vivin F.
Anis S. Hosiyah
Riski M.
Bayhaqi
Riskiandi.
Rafika Y.
Fahmi M. Alfian F.
Fathur Rozi Susilowati
Dzurrotus S.
Gita Ayu P.
Yuanita S.
Adi Nugraha
Arif C. S. Hilmi Afif K.
Aulia A.

Keterangan :

: Kebijaksanaan

: Koordinasi Program

Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 18 Nopember 2013
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

STRUKTUR ORGANISASI OSIS


SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2012 – 2013

KETUA :
VIDIA FIRDHA

WAKIL KETUA I :
RAF SANJANI

WAKIL KETUA II :
NAJMI RAHAYU

SEKRETARIS :
NISA’UL MASRUROH BENDAHARA :
HIKMATULLAYINAH
WAKIL SEKRETARIS I :
PUTRI SANIA T.
WAKIL BENDAHARA :
VIVIN FEBRIYANTI

Sekbid 1. Sekbid 2. Sekbid 3. Sekbid 4. Sekbid 5.


Sekbid 6. Sekbid 7. Sekbid 8. Sekbid 9.
Sekbid 10.
AFIFUDIN
WAHIDAH HILMI AFIF
AISYAH L.
AGUS H.
M. ADNAN

DINANNY
SILVIATUL
AFROH
MISBAHUL ALFIAN F.
RISKA E. AINUR R.
HUDROTUN
HIKMATUD
M.JAZULI

AINI A.
ADI N.

DIMAS K.
RAFIKA Y.

Keterangan :

: Kebijaksanaan

: Koordinasi Program
Mengetahui
Kepala Sekolah

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006 Bangkalan, 14 Nopember 2012
Pembina OSIS

R. IDA WAHYUNI
NIP. 196909141995122003

BERITA ACARA PELANTIKAN PENGURUS OSIS


PERIODE 2016 – 2017

Pada hari Senin tanggal 25 Januari 2016 bertempat di lapangan SMP Negeri 7
Bangkalan telah dilaksanakan pelantikan pengurus OSIS periode 2016 – 2017
berdasarkan hasil pemilihan pada tanggal 3 dan 10 Oktober 2015.

Berkenaan dengan pelantikan ini, segala tanggung jawab dan segala yang
berkenaan dengan masalah OSIS dari pengurus OSIS periode 2014 – 2015 dilimpahkan
kepada pengurus OSIS periode 2016 – 2017.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggung jawab.

Bangkalan, 25 Januari 2016


Pembina OSIS, Ketua OSIS

BAHTIAR HERU CAHYANA, S.Pd MOH. MUSTOFA


NIP. 197811262010011009 NIS. 1888

Mengetahui
Kepala Sekolah
TOTOK GUNARTO, S.Pd., M.Pd
NIP. 196810101991031021

PELANTIKAN OSIS BARU


PERIODE 2016 – 2017

SEBELUM SAYA MELANTIK ANDA, SAYA AKAN BERTANYA KEPADA ANDA,


BERSEDIAKAH ANDA ?

1. BERSEDIAKAH ANDA MENJADI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7


BANGKALAN?
2. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENGEMBAN TUGAS SEBAGAI PENGURUS
OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN?
3. BERSEDIAKAH ANDA UNTUK MENJALANKAN AD/ART OSIS DI SMP
NEGERI 7 BANGKALAN ?
4. BERSEDIAKAH ANDA MENJAGA NAMA BAIK OSIS DI SMP NEGERI 7
BANGKALAN ?

DENGAN MENGUCAP : “ BISMILLAHIRROHMANIRROHIM “


SAYA LANTIK ANDA SEBAGAI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 7 BANGKALAN.

BANGKALAN, 25 JANUARI 2016


KEPALA SMP NEGERI 7 BANGKALAN

TOTOK GUNARTO, S.Pd., M.Pd


NIP. 196810101991031021

SUSUNAN ACARA
PELANTIKAN OSIS PERIODE 2016 – 2017
SENIN, 25 JANUARI 2016
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

1. PERSIAPAN
2. PENYERAHAN BENDERA KEBESARAN
3. PEMBACAAN SK PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2016 – 2017
OLEH PEMBINA OSIS
4. PELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2016 – 2017 OLEH BAPAK
KEPALA SEKOLAH
5. PENANDATANGANAN BERITA ACARA OLEH KETUA OSIS PERIODE 2016-
2017, PEMBINA OSIS DAN KEPALA SEKOLAH
6. MENYANYIKAN LAGU “PADAMU NEGERI”
7. SEPATAH KATA DARI PENGURUS OSIS LAMA PERIODE 2014 – 2015
8. SAMBUTAN KETUA OSIS BARU PERIODE 2016– 2017
9. UCAPAN SELAMAT KEPADA PENGURUS OSIS PERIODE 2016 – 2017
(Diawali oleh Bapak Kepala Sekolah dan diikuti oleh semua dewan guru beserta
staf TU dan pengurus OSIS lama)
10. PASUKAN DI BUBARKAN

BANGKALAN, 25 NOPEMBER 2016


PEMBINA OSIS
PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH


NOMOR : 421.7/ /433.107.20.7/2013

TENTANG

SUSUNAN PERWAKILAN KELAS, PENGURUS OSIS, PEMBINA OSIS


PERIODE 2013/2014
SMP NEGERI 7 BANGKALAN
Menimbang : Dan seterusnya
Mengingat : Dan seterusnya

Memperhatikan : Hasil Rapat Perwakilan kelas tanggal 26 Oktober 2013, pemilihan


ketua OSIS 1 Nopember 2013 serta pembentukan pengurus OSIS
tanggal 8 Nopember 2013

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Perwakilan Kelas
Dan seterusnya
Kedua : Susunan Pengurus OSIS
1. Ketua : M. AINUR RIDHO
2. Wakil Ketua I : AGUS HARIYANTO
3. Wakil Ketua II : ACHMAD AFANDI
4. Sekretaris : AINI ALIFATIN
5. Wakil Sekretaris : LILIS HANDAYANI
6. Bendahara : QUDROTUN NADA S.
7. Wakil Bendahara : IRMA MAGHFIROH

Ketiga : Susunan Pembina OSIS


Dan Seterusnya
Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ini ditetapkan.

Ditetapkan di : Bangkalan
Pada Tanggal : 18 Nopember 2013
Kepala Sekolah
Selaku Ketua Pembina OSIS

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006

MEKANISME KERJA OSIS


SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2013/2014

PEMBINA OSIS

PERWAKILAN KELAS

PENGURUS OSIS

Keterangan :
: Kebijaksanaan
: Koordinasi Program

Mengetahui Bangkalan, 18 Nopember 2013


Kepala Sekolah Pembina OSIS
Drs. SLAMET RIADI R. IDA WAHYUNI
NIP. 195504071979031006 NIP. 196909141995122003

PROGRAM KERJA OSIS


PERIODE 2013 – 2014

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 7 BANGKALAN
JL. RAYA KRAMAT TELP. (031)70919675 BANGKALAN 69119

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 70919675
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

SUSUNAN PENGURUS OSIS PERIODE 2012 - 2013


Penanggung jawab
No. Nama Jabatan
/Pembina
1. VIDIA FIRDHA Ketua Drs. Slamet Riadi
2. RAF SANJANI Wakil Ketua I Heri Suharto
3. NAJMI RAHAYU Wakil Ketua II R. Ida Wahyuni
4. NISA’UL MASRUROH Sekretaris
5. PUTRI SANIA F. Wakil Sekretaris
6. HIKMATUL LAIYINAH Bendahara
7. VIVIN FEBRIYANTI Wakil Bendahara

8. AFIFUDDIN Sekbid Pembinaan Abd. Lathief, S. Ag


SITI WAHIDAH Keimanan dan Nur Fadilah, S. ThI
Ketaqwaan Terhadap Mathudi, S.Sos.
Tuhan YME

9. HILMI AFIF KHOLIK Sekbid Pembinaan Budi Fatimatus Zahrah, S,Pd


AISYAH LALY T. Pekerti Luhur atau Siti Mutmainah, S.Pd.
Akhlak Mulia

10. AGUS HARIYANTO Sekbid Pembinaan A.Rofii, S. Pd.


M. ADNAN Kepribadian Unggul, Jumhari
Wawasan Kebangsaan Suhartini N., S.Pd
dan Bela Negara

Sekbid Pembianaan
11. DIVANY NASTINGKI P. Prestasi Akademik, Seni Fatimatus Junaida, S.Pd
SILVIATUL INAYAH dan atau Olahraga Wiwik Alfiati
Sesuai Bakat dan Minat
Sekbid Pembinaan
Demokrasi, Hak Asasi
12. AFROH Manusia, Pendidikan Politik, Halimatus Sa’diyah, SE
MISBAHUL MUNIR Lingkungan Hidup, Munirah, S.Pd.
Kepekaan dan Toleransi
Sosial dalam Konteks
Masyarakat Plural

Sekbid Pembinaan
Kreativitas, Keterampilan
dan Kewirausahaan
13. ALFIAN FALAHUDDIN Bahtiar Heru C., SE
RISKA EVIYANTI Sekbid Pembinaan Dra. Sunarmi
Kualitas Jasmani, Jauharin Aini
Kesehatan dan Gizi
14. M. AINUR RIDHO berbasis Sumber Gizi Imam Hidayat
HUDROTUN NADA S. yang Terdiversifikasi Yulia Sari, S. Pd.
Sri Wahyuni, S.Pd
Sekbid Pembinaan
Sastra dan Budaya
.
15. HIKMATUD DIANA Ainur Rofik, S.Pd.
M. JAZULI Sekbid Pembinaan Ellisa, S. S

Teknologi Informasi dan


Komunikasi (TIK)
16. AINI ALIFATIN Drs. A. Sugiarto
ADI NUGROHO Sekbid Pembinaan Edi Wahyoto, SE

Komunikasi dalam
Bahasa Inggris
17. DIMAS KRISNANDA Fatimatuz Zahroh, S.Pd
RAFIKA YUSMAN Halimatus Sakdiyah, S.Pd

Mengetahui Bangkalan, 12 Nopember 2012


Kepala Sekolah Pembina OSIS

Drs. SLAMET RIADI R. IDA WAHYUNI


NIP. 195504071979031006 NIP. 196909141995122003
PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7
Jalan Raya Kramat Telp. (031) 3098901
KECAMATAN BANGKALAN
Kode Pos 69119

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH


NOMOR : 421.7/356/433.107.20.7/2012

TENTANG

SUSUNAN PERWAKILAN KELAS, PENGURUS OSIS, PEMBINA OSIS


PERIODE 2012/2013
SMP NEGERI 7 BANGKALAN

Menimbang : 1. Bahwa satu-satunya organisasi di sekolah adalah OSIS


2. Bahwa Penanggungjawab pembina OSIS di sekolah adalah
Kepala Sekolah dibantu guru sebagai pembinanya
3. Agar OSIS dapat melaksanakan tugas dan fungsinya, maka
menyerahkan dan melantik perwakilan kelas, pengurus OSIS
dan Pembina OSIS untuk masa jabatan pada tahun pelajaran
2012/2013

Mengingat : 1. Undang-Undang RI Nomor 2 tahun 1989


2. Peraturan Pemerintah RI
a. Nomor 28 Tahun 1990
b. Nomor 29 Tahun 1990
3. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor
0461/U/1984
4. Surat Keputusan Direktorat Jendral Pendidikan Dasar dan
Menengah Nomor 201/C/Kep/1986
Peraturan Menteri Pendidkan Nasional RI Nomor 39 Tahun
5.
2008 Tentang Pembinaan Kesiswaan

Memperhatikan : Hasil Rapat Perwakilan kelas tanggal 16 Oktober 2012, pemilihan


ketua OSIS 2 Nopember 2012 serta pembentukan pengurus OSIS
tanggal 3 Nopember 2012

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Perwakilan Kelas
Kelas 7 A : 1. Haniyatul Azmi
2. Nur Iraini
Kelas 7 B : 1. SILVIA IVADA
2. RAFSANJANI
Kelas 7 C : 1. AGUS HARYANTO
2. HIKMATUD DIANAH
Kelas 7 D : 1. HILMI AFIF KHOLIK
2. VIVIN FEBRIANTI
Kelas 8 A : 1. VIDIA FIRDA
2. DIMAS KRISNANDA
Kelas 8 B : 1. AFROH
2. DIVANNY NASTINKI PUTRA
Kelas 8 C : 1. AISYAH LALY T.
2. MOH. AFIFUDDIN
Kelas 8 D : 1. NAJMI RAHAYU
2. NISA’IL MASRUROH
Kelas 9 A : 1. NUR KHOLISAH
2. ARDANY HIDAYAT
Kelas 9 B : 1. LELA KUSUMAWATI
2. MOH. SYAFII
Kelas 9 C : 1. LISA RAMADHANI
2. MOH. AFFAN
Kelas 9 D : 1. AINUR ROHMAN HIDAYAT
2. MAR’ATUS SHOLIHAH

Kedua : Susunan Pengurus OSIS


1. Ketua : VIDIA FIRDHA
2. Wakil Ketua I : RAFSANJANI
3. Wakil Ketua II : NAJMI RAHAYU
4. Sekretaris : NISA’UL MASRUROH
5. Wakil Sekretaris
6. Bendahara : PUTRI SANIA F.
7. Wakil Bendahara : HIKMATUL LAIYINAH
: VIVIN FEBRIANTI
8. Seksi Bidang Pembinaan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap
Tuhan YME
a. MOH. AFIFUDDIN
b. SITI WAHIDAH

9. Seksi Bidang Pembinaan Budi Pekerti Luhur atau Akhlak Mulia


a. HILMI AFIF KHOLIK
b. AISYAH LAILY T.

10. Seksi Bidang Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan


Kebangsaan dan Bela Negara
a. AGUS HARIYANTO
b. M. ADNAN

11. Seksi Bidang Pembianaan Prestasi Akademik, Seni dan atau


Olahraga Sesuai Bakat dan Minat
a. DIVANNY NASTINKI PUTRA
b. SILVIATUL INAYAH

12. Seksi Bidang Pembinaan Demokrasi, Hak Asasi Manusia,


Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan Toleransi
Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural
a. AFROH
b. MISBAHUL MUNIR

13. Seksi Bidang Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan


Kewirausahaan
a. ALFIAN FALAHUDDIN
b. RISKA EVIYANTI
14. Seksi Bidang Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan dan Gizi
berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi
a. M. AINUR RIDHO
b. HUDROTUN NADA S.

15. Seksi Bidang Pembinaan Sastra dan Budaya


a. HIKMATUD DIANA
b. M. JAZULI

16. Seksi Bidang Pembinaan Teknologi Informasi dan Komunikasi


(TIK)
a. AINI ALIFATIN
b. ADI NUGROHO

17. Seksi Bidang Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris


a. DIMAS KRISNANDA
b. RAFIKA YUSMAN

Ketiga : Susunan Pembina OSIS


1. Drs. Slamet Riadi Selaku Ketua/ Kepala Sekolah
2. Heri Suharto Selaku Wakil Ketua/Wakasek
3. R. Ida Wahyuni Selaku Pembina /Kesiswaan
4. Abd. Lathief, S. Ag. Selaku Anggota/Pemb. Keagamaan
5. Akhmad Rofii Selaku Anggota/Pemb. Pramuka
6. Fatimatus Zahrah Selaku Anggota/Guru BK
7. Fatimatus Junaida Selaku Anggota/Pembina Olah Raga
8. Drs. A. Sugiarto Selaku Anggota/Humas
9. Wiwik Alfiati Selaku Anggota/Kurikulum

: Keputusan ini berlaku sejak tanggal ini ditetapkan.

Ditetapkan di : Bangkalan
Pada Tanggal : 12 Nopember 2012

Kepala Sekolah
Selaku Ketua Pembina OSIS

Drs. SLAMET RIADI


NIP. 195504071979031006
GARIS-GARIS BESAR PROGRAM KEGIATAN OSIS
SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2016 - 2017

No. Materi Jenis Kegiatan Sub Kegiatan Hasil Yang Diharapkan


1 2 3 4 5
1. Sekbid Pembinaan a. Melaksanakan peribatan - Sholat wajib berjamaah yang - Meningkatkan ketaqwaan terhadap
Keimanan dan sesuai dengan ketentuan dlaksanakan setiap selesai pejaran Tuhan Yang Maha Esa.
Ketaqwaan Terhadap agama masing-masing terakhir di musholla - Untuk menghindarkan dari perbuatan
Tuhan YME mungkar
b. Melaksanakan peringatan - Memperingati Isro’ mi’raj, 1 - Siswa dapat mengenal dan menghayati
hari besar agama Muharram, Idul Fitri, Idul Adha, ajaran-ajara Rosul untuk mensuri
Maulid Nabi Besar Muhammad SAW teladani
- Mengadakan pondok Romadhon

c. Melaksanakan perbuatan - Pengumpulan dana bagi korban


amaliah sesuai dengan bencana alam - Tumbuhnya kepekaan siswa terhadap
norma agama - Bakti social/Santunan Anak Yatim lingkungan sekitar dengan membiasakan
- Melasanakan zakat fitrah membantu kesulitan orang lain
- Memotong dan membagi daging - Memiliki rasa solidaritas sosial
kambing - Merealisasikan perbuatan amal
- Pengumpulan dana Infaq Musholla

d. Membina toleransi ummat - Mengadakan ceramah agama


beragama - Diskusi agama - Tercipta suasana yang rukun antar
siswa sehingga mereka dapat
menjalankan ajaran agama dengan baik
e. Mengadakan Kegiatan - Mengadakan lomba antar kelas - Mendekatkan siswa pada Al-Qur’an
lomba bersifat keagamaan yang berupa : sehingga timbul gairah untuk
1. Kaligrafi meningkatkan kemampuan untuk
2. Tartil Qur’an membaca, memahami, menghayati dan
3. Busana muslim mengamalkan dalam kehidupan sehari-
4. Pidato Islami hari
5. Puitisasi terjemahan Al-
Qur’an
f. Mengembangkan dan
memberdayakan kegiatan - Mengadakan kegiatan - Menumbuhkan kecintaan terhadap baca
keagamaan di sekolah ekstrakurikuler tartil Qur’an tulis Al-Qur’an yang benar

2.
Sekbid Pembinaan a. Melaksanakan tata tertib
Budi Pekerti Luhur dan kultur sekolah - Peningkatan tata tertib sekolah - Tercipatnya suasana aman, tertib, bersih
atau Akhlak Mulia b. Melaksanakan gotong dan tenang
royong dan kerja bakti - Melaksanakan tugas/piket - Tercipta disiplin dan patuh pada
(bakti sosial) kebersihan kelas peraturan-peraturan
- Lomba kebersihan antar kelas - Pengenalan terhadap lingkungan
- Mengadakan kerja bakti di sekolah sebagai wawasan wiyata
lingkungan sekolah dan di luar mandala
sekolah
c. Melaksanakan norma-
norma yang berlaku dan - Pemberian Materi Tata Krama masa
tatakrama pergaulan MOS - Membiasakan mengucapkan salam jika
bertemu dan di dalam kelas pada awal
d. Menumbuhkembangkan dan akhir pelajaran
kesadaran untuk rela - Mengadakan Dansos bagi siswa
berkorban terhadap yang tertimpa musibah atau - Memiliki rasa solidaritas sosial
sesama mengalami kesusahan - Merealisasikan perbuatan amal
- Penanggulangan bencana alam
- Menumbuhkan rasa cinta terhadap
lingkungan
- Memiliki tasa tanggung jawab terhadap
e. Menumbuhkembangkan kelestarian lingkungan hidup
sikap hormat dan - Peningkatan kerukunan antarsiswa,
menghargai warga sekolah siswa dengan guru, staf TU dan - Tercipata kerukunan sesama warga
kepala sekolah sekolah sebagai suatu keluarga besar
- Memberi salam setiap bertemu dan utuh
diperlukan kepada orang tua, guru
dan sesama teman
f. Melaksanakan kegiatan 7K
(keamanan, kebersihan, - Melaksanakan dan menjaga
ketertiban, keindahan, kegiatan 7 K - Tercapainya 7 K
kekeluargaan, kedamaian
dan kerindangan)
3. Sekbid Pembinaan a. Mengadakan Upacara
Kepribadian Unggul, Bendera setiap Senin dan - Upacara bendera setiap hari Senin
Wawasan Kebangsaan atau hari Sabtu serta hari - Upacara bendera pada hari-hari - Menumbuhkan sikap cinta dan hormat
dan Bela Negara besar nasional besar nasional terhadap bendera merah putih
- Menumbuhkan sikap rela berkorban
demi bendera dan kehormatan terhadap
bendera merah putih
b. Menyanyikan lagu-lagu - Menyanyikan lagu nasional dan
nasional (mars dan hymne) kebangsaan Indonesia dalam - Menumbuhkan jiwa patriot dan
upacara bendera setiap senin atau mempertebal semangat kebangsaan
hari besar nasional

c. Melaksanakan kegiatan - Mengadakan Ekstrakurikuler


kepramukaan Kepramukaan ramuka setiap hari - Meningkatkan kedisiplinan diri sebagai
Jum’at anggota pramuka
- Mengadakan perkemahan - Melatih kemandirian siswa
- Lebih mengenal lingkungan dan dapat
d. Menjunjung dan melestarikannya
mempelajari tempat-tempat - Membuat karya tulis tentang
bernilai sejarah kepahlawan/tempat-tempat - Mempertinggi kesadaran pada sejarah
e. Mempelajari dan bersejarah bangsa serta memiliki sikap menggai
meneruskan nilai-nilai luhur, - Mengadakan kunjungan ke tempat- jasa para pahlawannya
kepeloporan, dan semangat tempat bersejarah terutama di - Menumbukan kesadaran berbangsa dan
perjuangan para pahlawan daerah Bangkalan ataupun daerah bernegara
lain - Tercipatanya kerjasama antar sekolah
f. Melaksanakan kegiatan bela dan masyarakat sekitar sekolah
negara - Mengadakan/Mengikuti Lomba HUT - Mempertebal rasa cinta tanah air
Kemerdekaan RI - Menjaga keamanan sekolah dari hal-hal
- Latihan PKS yang dapat merusak sekolah
- Latihan PBB - Melatih baris-berbaris siswa, sehingga
terbentuk jiwa yang disiplin dan cara
bersikap yang baik

- Mengadakan lomba antar kelas - Agar siswa memiliki rasa patriotisme,


menggambar atau membuat suatu idealisme, kepribadian dan budi pekerti
a. Mengadakan lomba mata karya dari bahan tertentu untuk luhur sehingga dapat menumbuhan rasa
pelajaran/program keahlian simbol-simbol atau lambang negara tanggung jawab dan disiplin yang tinggi;
- Mengadakan studi banding antar serta agar siswa dapat memiliki
sekolah pengetahuan dan minat tentang
b. Menyelenggarakan kepemimpinan
kegiatan ilmiah
4. Sekbid Pembinaan
Prestasi Akademik, - Mengikuti Olimpiade sains
Seni dan atau c. Mengikuti kegiatan - Mengikuti lomba Matematika dan - Agar siswa dapat menambah dan
Olahraga Sesuai Bakat workshop, seminar, diskusi Sains meningkatkan wawasan ilmu
dan Minat panel yang benuansa ilmu pengetahuannya
pengetahuan dan teknologi - Mengadakan kegiatan
Ekstrakurikuler KIR - Menguji kemampuan siswa SMP 7
Bangkalan untuk berkompetisi dengan
siswa sekolah lain
- Mengikuti kegiatan seminar, diskusi,
d. Mengadakan studi banding pelatihan/ workshop tentan IPTEK - Melatih siswa untuk mencari, meneliti,
dan kunjungan ke tempat- mengamati serta menulis hal-hal yang
tempat sumber belajar berkaitan dengan lingkungan atau
kejadian
e. Mendisain dan - Mengikuti diklat yang diadakan dinas/
memproduksi media lembaga yang ada di kab. Bangkalan
pembelajaran atau lainnya
- Mengadakan kunjungan ke
perpustakan Umum di Kab. - Untuk menambah wawasan ilmu
f. Mengadakan pameran Bangkalan, dan tempat lainnya pengetahuan yang diambil dari kajian
karya inovatif dan hasil pustaka
penelitian - Membuat media pembelajaran yang
sederhana dari bahan bekas, murah - Membantu pemahaman tentang suatu
- Membuat gambar/charta untuk ilmu melalui media pembelajaran
bahan pembelajaran
g. Mengoptimalkan
pemanfaatan perpustakan - Mengikuti pameran di Kab.
sekolah Bangkalan - Meningkatkan keterampilan siswa agar
tercipta kreatifitas dan inovatif yang baik
dalam membantu proses belajar
h. Membentuk klub sains, seni - Berpartisipasi dan memamerkan hasil-
dan olahraga hasil karya siswa SMP 7 Bangkalan
- Peningkatan minat baca siswa
diperpustakaan - Meningkatkan ilmu pengetahuan siswa
tentang suatu peristiwa baik yang terjadi
i. Menyelenggarakan festival di lingkungan sekitar, di dalam negeri
dan lomba seni dan negara lain.
- Melaksanakan kegiatan
ekstrakurikuler vokal group, hadrah, - Meningkatkan keterampilan siswa di
bola voli dan basket setiap hari bidang seni dan olahraga
jumat

- Mengadakan lomba paduan suara


j. Menyelenggarakan lomba dan melukis antar kelas - Meningkatkan keterampilan olahvokal
dan partandingan olahraga dan melukis siswa
- Meningkatkan pengenalan,
penghayatan, penciptaan dan
pelaksanaan kesenian
- Meningkatkan keterampilan dan
kemampuan siswa mencipta kreasi seni

- Mengadakan lomba : - Meningkatkan kemampuan hidup sehat


a. Memantapkan dan a. Basket dan meningkatkan kesehatan fisik dan
mengembangkan peran b. Voli mental
siswa di dalam OSIS sesuai c. gerak jalan santai - Sebagai sarana hiburan bagi siswa dan
tugas dan bidangnya d. Tarik tambang mempererat tali persaudaraan serta
masing-masing e. Permainan olah raga lainnya kesetiakawanan antar siswa
b. Melaksanakan latihan
5. Sekbid Pembinaan kepemimpinan siswa
Demokrasi, Hak Asasi
Manusia, Pendidikan c. Melaksanakan kegiatan - Mengikuti pelatihan/penataran bagi
Politik, Lingkungan dengan prinsip kejujuran, pengurus OSIS - Agar siswa memahami dan menghayati
Hidup, Kepekaan dan transparan, dan operasional manfaat berorganisasi
Toleransi Sosial dalam d. Melaksanakan kewajiban
Konteks Masyarakat dan hak diri dan orang lain
Plural dalam pergaulan - Mengadakan Pelatihan dasar
masyarakat Kepemimpinan bagi pengurus OSIS - Agar pengurus OSIS lebih paham akan
- Mengadakan lomba antar kelas tugas dan tanggung jawabnya sebagai
e. Melaksanakan kelompok dengan panitia pengurus OSIS pengurus OSIS dalam meningkatkan
belajar, diskusi, debat dan kegiatan sekolah sehingga dapat
pidato bersaing dengan sekolah lain
- Peningkatan kesadaran atas hak
dan kewajiban siswa terhadap - Siswa dapat melaksanakan hak dan
f. Melaksanakan kegiatan sekolah dan lingkungannya kewajibannya dengan baik dan benar
yang berorientasi siswa - Pemberian materi hak dan
baru yang bersifat kewajiban siswa dalam MOS
akademik dan pengenalan
lingkungan tanpa kekerasan - Membantu kelompok belajar siswa
g. Melaksanakan penghijauan sehingga kesulitan siswa dapat - Peningkatan kelompok belajar siswa
dan perindangan diatasi dalam mengatasi kesulitan belajar dan
lingkungan sekolah menambah ilmu pengetahuan
- Melaksanakan MOS yang murah
dan menyenangkan - Tercipta semangat belajar dan krasan di
sekolah

a. Meningkatkan kreativitas
dan keterampilan dalam
menciptakan suatu barang - Penanaman bunga atau pohon
menjadi lebih berguna untuk kerindangan atau penghijauan - Agar lingkungan sekolah bersih, sehat,
b. Meningkatkan kreativitas di halaman sekolah indah
dan keterampilan di bidang - Mengurangi sampah dan dampaknya
6. Sekbid Pembinaan barang dan jasa bagi siswa dan lingkungan sekitarnya
Kreativitas, c. Meningkatkan usaha
Keterampilan dan koperasi siswa dan unit - Mengikuti lomba daur ulang sampah
Kewirausahaan produksi - Menciptakan suatu karya yang kreatif
dan inovatif dari sampah sehingga
- Pemanfaatan sampah dalam membantu prose belajar di kelas
pembuatan media pembelajaran

- Mengadakan piket jaga KOPSIS

a. Melaksanakan prilaku hidup - Menyediakan kelengkapan siswa - Meningkatkan kemampuan siswa dalam
besih dan sehat berupa : berkoperasi serta meningkatkan
1. Atribaut siswa kesadaran dalam ikut serta memajukan
2. Alat tulis siswa koperasi siswa di sekolah
b. Melaksanakan usaha 3. Buku tulis - Siswa dapat dengan mudah
kesehatan sekolah (UKS) 4. Kartu pelajar siswa mendapatkan atau membeli kebutuhan
7. Sekbid Pembinaan sekolah dengan jarak yang sangat dekat
Kualitas Jasmani,
Kesehatan dan Gizi - Mengadakan penyuluhan tentang
berbasis Sumber Gizi c. Melaksanakan pencegahan kesadaran hidup sehat - Agar lingkungan dan suasana belajar
yang Terdiversifikasi penyalahgunaan narkotika, - Kerja bakti menjadi bersih dan sehat
psikotropika, dan zat adiktif - Mencegah awal terhadap suatu
(narkoba), minuman keras, - Menyediakan obat-obatan/P3K di kecelakaan kecil yang terjadi di sekolah
merokok dan HIV AIDS UKS - Peningkatan tanggungjawab sekolah
- Pelayanan kesehatan terhadap warga sekolah tentang
d. Melaksanakan - Pembinaan lingkungan sekolah kesehatan
Pengamanan jajan anak sehat - Agar siswa memiliki daya hayat dan
sekolah - Mengadakan penyuluhan dan tangkal terhadap pengaruh buruk
diskusi tentang penyalahgunaan narkoba
narkotika, psikotropika, dan zat - Menghayati perilaku yang menyimpang
adiktif (narkoba), minuman keras, sehingga dapat berbuat baik
merokok dan HIV AIDS

a. Mengembangkan wawasan - Menjaga kebersihan dan kandungan


dan keterampilan siswa di gizi jajanan di koperasi/kantin
bidang sastra sekolah dari bahan zat aditif - Melindungi siswa dari makanan yang
b. Menyelenggarakan - Menyediakan makanan yang tidak sehat dan membiasakan makanan
festival/lomba sastra dan memenuhi syarat kesehatan sehat
8. Sekbid Pembinaan budaya
Sastra dan Budaya c. Meningkatkan daya cipta
sastra
- Pelaksanaan Mading setiap minggu

d. Meningkatkan apresiasi - Mengadakan lomba anta kelas - Agar siswa mendapat informasi tentang
budaya 1. Membaca puisi ilmu pengetahuan dan
2. Mengarang cerpen menumbuhkembangkan minat tulis
siswa dalam sebuah karya
a. Memanfatkan TIK untuk - Mengadakan pentas seni saat
memfasilitasi kegiatan pelepasan siswa kelas 3 - Menciptakan siswa yang trampil dalam
pembelajaran baca tulis puisi serta cerpen
b. Menjadikan TIK sebagai - Pelaksanaan pelepasan berjalan dengan
wahana kreativitas dan - Lomba Duta Wisata Kacong Jebbing baik dan lancar, serta menyenangkan
inovasi dan berkesan
9. Sekbid Pembinaan - Menguji kemampuan siswa dalam ajang
Teknologi Informasi a. Melaksanakan lomba debat duta wisata kacong jebbing
dan Komunikasi (TIK) dan pidato - Membantu siswa dalam peningkatan
b. Melaksanakan lomba keterampilan, misal komputer, dsb.
menulis dan korepondensi - Mengikuti lomba di luar sekolah - Meningkatkan keterampilan siswa dalam
c. Melaksanakan kegiatan komputer dan teknologi yang lain
English Day - Menguji kemapuan siswa dalam
10.
Sekbid Pembinaan d. Melaksanakan kegiatan komputer/teknologi yang lain
Komunikasi dalam bercerita dalam bahasa
Bahasa Inggris Inggris (story Telling) - Mengadakan lomba antar kelas
pidato berbahasa Inggris
- Mengadakan lomba antar kelas - Terbentuk siswa yang fasih berbahasa
menulis artikel dalam bahasa Inggris Inggris
- Melaksanakan kegiatan
ekstrakurikuler bahasa Inggris setiap
hari Jumat - Menguji kemapuan siswa dalam lomba
- Mengikuti lomba story telling pada story telling antar siswa se-kab.
temu siswa se-kab. Bangkalan Bangkalan

Mengetahui Bangkalan, 18 Nopember 2015


Kepala Sekolah Pembina OSIS

Drs. SLAMET RIADI R. IDA WAHYUNI


NIP. 195504071979031006 NIP. 196909141995122003
PROGRAM KERJA OSIS
SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2022 – 2023

Waktu ( Bulan )
No. Materi Sub/Bentuk Kegiatan Pembina
12 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 16 17
1. Sekbid Pembinaan - Sholat Dluhur berjamaah yang dlaksanakan setiap Abd. Lathif, S. Ag
Keimanan dan selesai pelajaran terakhir di musholla Nur Fadilah, S. ThI
Ketaqwaan Mathudi, S.Sos.
Terhadap Tuhan - Memperingati Isro’ mi’raj
YME
- Memperingati 1 Muharram

- Penyembelihan hewan Qurban/Idul Adha

- Maulid Nabi Besar Muhammad SAW

- Mengadakan pondok Romadhon

- Pengumpulan dana bagi korban bencana alam

- Bakti social/Pengumpulan Dana Santuna Anak


Yatim

- Melasanakan zakat fitrah

- Pelaksanaan Hal bil halal

- Memotong dan membagi daging kambing

- Mengadakan ceramah agama/Diskusi agama


- Mengadakan lomba antar kelas yang berupa :
1. Kaligrafi
2. Tartil Qur’an
3. Busana muslim

- Mengadakan kegiatan ekstrakurikuler tartil Qur’an

- Peningkatan tat tertib sekolah

- Melaksanakan tugas/piket kebersihan kelas


Sekbid Pembinaan
2. Budi Pekerti Luhur - Lomba kebersihan antar kelas Fatimatus Zahrah
atau Akhlak Mulia Siti Mutmainah
- Mengadakan kerja bakti di lingkungan sekolah dan Asmawati, S.Pd
di luar sekolah

- Pemberian Materi Tata Krama masa MOS

- Mengadakan Dansos bagi siswa yang tertimpa


musibah atau mengalami kesusahan

- Peningkatan kerukunan antarsiswa, siswa dengan


guru, staf TU dan kepala sekolah

- Memberi salam setiap bertemu diperlukan kepada


orang tua, guru dan sesama teman

- Melaksanakan dan menjaga kegiatan 7 K

- Upacara bendera setiap hari Senin

- Upacara bendera pada hari-hari besar nasional


Sekbid Pembinaan
Kepribadian - Menyanyikan lagu nasional dan kebangsaan
Unggul, Wawasan Indonesia dalam upacara bendera setiap senin
3. Kebangsaan dan atau hari besar nasional A.Rofii, S. Pd.
Bela Negara Jumhari
- Mengikuti Ektrakurikuler Kepramuka setiap hari Suhartini N., S.Pd
Jum’at

- Mengadakan perkemahan

- Membuat karya tulis tentang kepahlawan/tempat-


tempat bersejarah

- Mengadakan kunjungan ke tempat-tempat


bersejarah terutama di daerah Bangkalan ataupun
daerah lain

- Mengadakan Lomba pekik kemerdekaan

- Mengadakan lomba pidato/bercerita tentang nilai


luhur, kepeloporan dan perjuangan pahlawan
bangsa
- Latihan PKS

- Latihan PBB

- Mengadakan lomba antar kelas menggambar atau


membuat suatu karya dari bahan tertentu untuk
simbol-simbol atau lambang negara
- Mengadakan studi banding antar sekolah
Sekbid Pembinaan
Prestasi - Mengikuti lomba mapel se-kabupaten Bangkalan
Akademik, Seni
dan atau Olahraga - Mengikuti Olimpiade sains
Sesuai Bakat dan Wiwik Alfiati
4. Minat - Mengikuti lomba Matematika, Sains dan Bahasa Jauharin A., S.Pd.
Inggris
- Mengadakan kegiatan Ekstrakurikuler KIR

- Mengikuti kegiatan seminar, diskusi, pelatihan/


workshop tentang IPTEK
- Mengadakan kunjungan ke perpustakan Umum di
Kab. Bangkalan, dan tempat lainnya

- Membuat media pembelajaran yang sederhana


dari bahan bekas, murah
- Membuat gambar/charta untuk bahan
pembelajaran

- Mengikuti pameran di Kab. Bangkalan

- Peningkatan minat baca siswa diperpustakaan

- Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler hadrah,


bola voli dan basket setiap Sabtu

- Mengadakan lomba paduan suara dan melukis


antar kelas

- Mengadakan lomba :
a. Basket
b. Voli
c. gerak jalan santai
d. Tarik tambang
e. Permainan olah raga lainnya

- Mengikuti pelatihan/penataran bagi pengurus OSIS


- Mengadakan Pelatihan dasar Kepemimpinan bagi
pengurus OSIS

- Mengadakan lomba antar kelas dengan panitia


pengurus OSIS
- Peningkatan kesadaran atas hak dan kewajiban
Sekbid Pembinaan siswa terhadap sekolah dan lingkungannya
Demokrasi, Hak - Pemberian materi hak dan kewajiban siswa dalam
Asasi Manusia, MOS
- Membantu kelompok belajar siswa sehingga
Pendidikan Politik, kesulitan siswa dapat diatasi
Lingkungan Hidup, - Melaksanakan MOS yang murah dan
Kepekaan dan menyenangkan
5. Toleransi Sosial - Penanaman bunga atau pohon untuk kerindangan Imam Hidayat
dalam Konteks atau penghijauan di halaman sekolah H Sa’diyah, SE
Masyarakat Plural
- Pemberian mapel pertamanan/Pertanian

- Mengikuti lomba daur ulang sampah

- Pemanfaatan sampah dalam pembuatan media


pembelajaran

- Mengadakan piket jaga KOPSIS

- Menyediakan kelengkapan siswa berupa :


1. Atribaut siswa
2. Alat tulis siswa
3. Buku tulis
4. Kartu pelajar siswa
- Mengadakan penyuluhan tentang kesadaran hidup
sehat
Sekbid Pembinaan - Menyediakan obat-obatan/P3K di UKS
Kreativitas,
Keterampilan dan - Pelayanan kesehatan
Kewirausahaan
- Pembinaan lingkungan sekolah sehat
Sekbid
Pembinaan - Mengadakan penyuluhan dan diskusi tentang
Kualitas Jasmani, penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat
adiktif (narkoba), minuman keras, merokok dan HIV
Kesehatan dan
Gizi berbasis AIDS
6. Sumber Gizi yang - Menjaga kebersihan dan kandungan gizi jajanan di Dra. Sunarmi
Terdiversifikasi koperasi/kantin sekolah dari bahan zat aditif Munirah, S.Pd
- Menyediakan makanan yang memenuhi syarat Bahtiar Heru C.
kesehatan

- Pelaksanaan Mading setiap minggu

7. - Mengadakan lomba anta kelas Fatimatus J., S.Pd


1. Membaca puisi Yulia Sari, S.Pd
2. Mengarang cerpen Sri Wahyuni, S.Pd

Sekbid - Mengadakan pentas seni saat pelepasan siswa


Pembinaan kelas IX
Sastra dan
Budaya - Lomba Duta Wisata Kacong Jebbing

- Membantu siswa dalam peningkatan keterampilan,


misal komputer, dsb.

- Mengikuti l Pelatihan Komputer di luar sekolah

- Mengadakan lomba antar kelas pidato berbahasa


Sekbid Pembinaan Inggris
Teknologi
Informasi dan - Mengadakan lomba antar kelas menulis artikel
Komunikasi (TIK) dalam bahasa Inggris Ainur Rofik, S.Pd.
8. Sekbid Pembinaan Ellisa, S. S.
Komunikasi dalam - Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler bahasa
Khoirun Nisa’
Bahasa Inggris Inggris setiap hari Jumat

- Mengikuti lomba story telling pada temu siswa se-


kab. Bangkalan
9.
Drs. A. Sugiarto
Edi Wahyoto, S.Pd

10. Halimatus S., S.Pd


Nanang W., S.Pd

Mengetahui Bangkalan, 14 Nopember 2012


Kepala Sekolah Pembina OSIS

Drs. SLAMET RIADI R. IDA WAHYUNI


NIP. 195504071979031006 NIP. 196909141995122003
STRUKTUR ORGANISASI OSIS
SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2013 – 2014

KETUA :
M. Ainur Ridho
WAKIL KETUA I :
Agus Hariyanto
WAKIL KETUA II :
Achmad Afandi

SEKRETARIS : BENDAHARA :
Aini Alifatin Qudrotun Nada S.
WAKIL SEKRETARIS I : WAKIL BENDAHARA :
Lilis Handayani Irma Maghfiroh

Sekbid 1. Sekbid 2. Sekbid 3. Sekbid 4. Sekbid 5. Sekbid 6. Sekbid 7. Sekbid 8. Sekbid 9. Sekbid 10.
Hosiyah Bayhaqi Susilowati Gita Ayu P. Hilmi Afif K.
Jamal Vivin F. Rafika Y. Alfian F. Adi Nugraha
Riski M. Riskiandi. Dzurrotus S. Yuanita S. Aulia A.
Izzatun Anis S. Fahmi M. Fathur Rozi Arif C. S.

Keterangan :
: Kebijaksanaan
: Koordinasi Program

Mengetahui Bangkalan, 18 Nopember 2013


Kepala Sekolah Pembina OSIS

Drs. SLAMET RIADI R. IDA WAHYUNI


NIP. 195504071979031006 NIP. 196909141995122003
STRUKTUR ORGANISASI OSIS
SMP NEGERI 7 BANGKALAN
PERIODE 2012 – 2013
KETUA :
VIDIA FIRDHA
WAKIL KETUA I :
RAF SANJANI
WAKIL KETUA II :
NAJMI RAHAYU

SEKRETARIS : BENDAHARA :
NISA’UL MASRUROH HIKMATULLAYINAH
WAKIL SEKRETARIS I : WAKIL BENDAHARA :
PUTRI SANIA T. VIVIN FEBRIYANTI

Sekbid 1. Sekbid 2. Sekbid 3. Sekbid 4. Sekbid 5. Sekbid 6. Sekbid 7. Sekbid 8. Sekbid 9. Sekbid 10.

AFIFUDIN HILMI AFIF AGUS H. DINANNY AFROH ALFIAN F. AINUR R. HIKMATUD AINI A. DIMAS K.
WAHIDAH AISYAH L. M. ADNAN SILVIATUL MISBAHUL RISKA E. HUDROTUN M.JAZULI ADI N. RAFIKA Y.

Keterangan :
: Kebijaksanaan
: Koordinasi Program

Mengetahui Bangkalan, 14 Nopember 2012


Kepala Sekolah Pembina OSIS

Drs. SLAMET RIADI R. IDA WAHYUNI


NIP. 195504071979031006 NIP. 196909141995122003

Anda mungkin juga menyukai