Anda di halaman 1dari 20

Accreditation

PENGHARGAAN
ANUGERAH ADIKARYA
WISATA DKI JAKARTA 2019
Kategori : Sekolah Tinggi Pariwisata
Program Kartu Indonesia Pintar Kuliah
Prioritas Penerima KIP Kuliah 2022

Siswa Siswa dari Siswa dengan Siswa pada kondisi


pemegang keluarga keterbatasan akses khusus karena
Kartu Indonesia miskin/rentan termasuk difabel, bencana alam atau
asal 3T, Papua dan konflik sosial dan
Pintar (KIP miskin*
Papua Barat lain sebagainya

*) Peserta PKH, pemegang KKS, DTKS,


panti sosial/asuhan, dan bukti
kemiskinan (yang valid)
Program Kartu Indonesia Pintar Kuliah
Persyaratan Penerima KIP Kuliah 2022

“ Penerima KIP Kuliah tidak boleh menerima Keterbatasan ekonomi dibuktikan dengan
bantuan biaya Pendidikan atau beasiswa lain yang kepemilikan KIP, atau keluarga peserta PKH, keluarga
bersumber dari APBN maupun swasta lain yang pemegang KKS, siswa/I dari panti sosial/asuhan, atau
membiayai komponen yang sama “ memenuhi persyaratan tidak mampu secara ekonomi
sesuai ketentuan dengan dokumen yang valid
Program Kartu Indonesia Pintar Kuliah
Persyaratan Penerima KIP Kuliah 2022

Keterbatasan ekonomi dibuktikan dengan: Jika calon penerima tidak dapat


1. Kepemilikan program bantuan Pendidikan memenuhi salah satu dari 5 kriteria
nasional dalam bentuk Kartu Indonesia tersebut, maka dapat tetap mendaftar
Pintar (KIP), atau program KIP Kuliah asalkan memenuhi
2. Berasal dari keluarga peserta Program persyaratan tidak mampu secara
Keluarga Harapan (PKH), atau ekonomi sesuai dengan ketentuan, yang
3. Pemegang Kartu Keluarga Sejahtera (KKS), dibuktikan dengan :
atau 1. Bukti pendapatan kotor gabungan
4. Siswa/I dari panti sosial/asuhan, atau orang tua/wali paling banyak
5. Siswa/I dari keluarga yang masuk dalam Rp.4.000.000,- setiap bulan, atau
desil kurang atau sama dengan kategori 4 2. Bukti pendapatan kotor gabungan
(empat) pada Data Terpadu Kesejahteraan orang tua/wali dibagi jumlah
Sosial (DTKS) anggota keluarga paling banyak
Rp.750.000,-
Program Kartu Indonesia Pintar Kuliah
Program dan Keunggulan KIP Kuliah 2022

Pembebasan biaya pendaftaran seleksi


1 masuk PT (UTBK serta seleksi lain)
yang diusulkan masing-masing panitia
dan PT bagi siswa terdaftar di DTKS
Kementerian Sosial

Pembebasan biaya kuliah/Pendidikan


2 yang dibayarkan langsung ke perguruan
tinggi (besaran biaya kuliah/Pendidikan
sesuai Akreditasi Program Studi PT)

Bantuan biaya hidup sesuai besaran


3 biaya lokal di masing-masing wilayah
perguruan tinggi (besaran biaya hidup
sesuai klasterisasi perguruan tinggi)
Program Kartu Indonesia Pintar Kuliah
Pembatalan Penerima KIP Kuliah 2022

Pembatalan penerima KIP Kuliah karena satu atau lebih hal sebagai berikut :

1 Meninggal Dunia 5 Menolak menerima KIP Kuliah

2 Putus kuliah/tidak melanjutkan 6 Pidana penjara berdasarkan keputusan


Pendidikan, pindah Prodi atau PT pengadilan berkekuatan hukum tetap
melalui semua jalur

Cuti akademik dengan sengaja 7 Terbukti melakukan kegiatan yang


3 bukan karena alasan sakit
bertentangan dengan Pancasila dan UUD
1945
fisik/psikis
Tidak lagi memenuhi ketentuan prioritas
4 Tidak diketahui keberadaannya 8 sasaran PIP Pendidikan Tinggi (KIP Kuliah)
Program Kartu Indonesia Pintar Kuliah
Cara Pendaftaran KIP Kuliah 2022

*untuk kasus mahasiswa yang tidak mampu (miskin atau rentan miskin) yang
ditemukan oleh perguruan tinggi setelah diterima
Program Kartu Indonesia Pintar Kuliah
Sinkronisasi data dilakukan secara
Integrasi Data SIM KIP Kuliah 2022 host-to-host dimana server KIP-Kuliah
akan berbagi data dengan pihak terkait
Program Kartu Indonesia Pintar Kuliah
Cara Pendaftaran
KIP Kuliah 2022

Untuk pendaftaran akun di SIM KIP Kuliah,


calon penerima harus memasukkan data
yang valid sebagai berikut :
1. Nomor Induk Kependudukan (NIK);
2. Nomor Induk Siswa Nasional (NISN);
3. Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN);
4. Email aktif (direkomendasikan Gmail)
untuk pengiriman Nomor Pendaftaran dan
Kode Akses setelah sistem KIP Kuliah
berhasil melakukan validasi NIK, NISN dan
NPSN
Program Kartu Indonesia Pintar Kuliah
Alur Pendaftaran Siswa Mandiri di SIM KIP Kuliah 2022
Daftar akun dan login di Isi Data Prestasi Mengirimkan dokumen
SIM KIP Kuliah dan dan Data Rencana pendukung ke STP Trisakti dan
Melakukan Regist di Studi Mengikuti Tes Seleksi Masuk PT
website STP Trisakti sesuai jadwal

Melengkapi Pilih Seleksi Penetapan hasil


Biodata Pribadi Masuk PT seleksi KIP-Kuliah
dan Keluarga sesuai jadwal oleh PT
(Ekonomi)
Hospitality Travel Industry Tourism
Management Management Management

• Kitchen & Culinary • Guiding Practice 1, 2, 3 • Entrepreneurship


• Patisserie & Dessert • Domestic & Intl’ • MICE Management
Ticketing • Sport and Recreation
• Food Beverage
• Cargo Mgt.
Service
• Land Operation • Human Resource
• Front Office Management
• Service Psychology
• Hotel Management • Travel Business • Gastronomy
• Foreign Language Management • Hotel Management
• Event Management • Foreign Language • Tour and Travel
• MICE Management
• Entrepreneur
• Event Management • Service Management
• etc…
• etc… • etc…
Best Student Achievements

Peraih 10 medali (4 emas, 3 perak dan


3 perunggu) di perlombaan
Thailand Ultimate Chef Challenge 2019
Best Student Achievements

Perwakilan Indonesia dalam ASEAN Skills Competition 2020


Bidang Restaurant Service & Cooking

Athiya Azzahra Fadia Salsabila & Kardianto


(Sarjana Terapan Perhotelan) (Sarjana Terapan Perhotelan)
Best Student Achievements

Perwakilan Indonesia dalam World Skills Competition 2022


Bidang Hotel Reception, Restaurant Service & Pastry

Novita Aprilia Khairunisa Rizki Sahibullah


(Sarjana Terapan (Sarjana Terapan (Sarjana Terapan
Perhotelan) Perhotelan) Perhotelan)
Hotel Reception Restaurant Service Patisserie & Confectionery
Bersama Membangun Pariwisata Indonesia melalui
Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti

PMB STP TRISAKTI


THANKS!
Contact Person :
@stptrisakti Ivan Prasetya (0817198717)
Email. ivanprasetya@stptrisakti.ac.id
STP Trisakti www.stptrisakti.ac.id

Anda mungkin juga menyukai