Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN TENGAH SEMESTER II

TAHUN AJARAN 2021/2022

TEMA : CITA-CITAKU
SUBTEMA : 1, 2 & 3
KELAS/SEMESTER : VI / 2
HARI/TANGGAL. :
NAMA :

A. Kerjakan soal di bawah ini dengan benar !

PKN KD 3.3
1. Masyarakat yang tinggal di daerah pesisir pantai umumnya bekerja sebagai...........................................
a. Peternak b. Nelayan c. Petani d. Penjahit
2. Keberagaman pekerjaan di masyarakat menjadikan adanya beragam cita-cita, berikut pekerjaan yang merupakan
wujud cita-cita untuk mewujudkan kehidupan masyarakat yang sehat & kuat adalah............................
a. Polisi b. Dokter c. Guru d. Masinis
3. Keberagaman agama yang terjadi di Indonesia harus disikapi dengan menunjukan sikap...................agar tidak
terjadi perpecahan di masyarakat.
4. Bhineka tunggal ika merupakan semboyan dari keberagaman yang terjadi di Indonesia, arti dari semboyan
tersebut ................
5. Tujuan utama dalam menumbuhkan sikap toleransi dalam menghadapi perbedaan di masyarakat adalah untuk
menghindari terjadinya..............................................

INDONESIA KD 3.6
1. Berikut ini yang merupakan poin-poin penting yang harus diperhatian saat membaca puisi di depan umum
adalah..........
a. Ekspresi b. Nada c. Judul c. Tema
2. Langkah awal yang harus dilakukan dalam membuat puisi adalah dengan menentukan................................
a. Tema b. Judul c. Amanat c. Rima
Bacalah teks di bawah ini dengan seksama !
NEGERIKU 3. Berapa jumlah bait pada puisi disamping !
Bangsaku negeri yang kaya
4. Berapa jumlah baris pada bait ke 2 pada puisi
Tanah air yang kucinta
Bukan hanya kaya alamnya disamping!
Tapi juga kaya ragam budayanya 5. Tuliskan isi pesan dari puisi di samping !
Indonesia negeri yang subur
Kekayaan alam melimpah & makmur
Rakyatnya hidup sejahtera
Meski berbeda budaya
Mari bersatu padu membangun bangsa
Satukan tekad wahai generasi muda
Menjaga persatuan umat
Untuk wujudkan Indonesia jaya

IPS KD 3.1
1. Berikut ini contoh sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui adalah......................................................
a. Air & tanah b. Besi & ikan c. Logam & minyak bumi d. Udara & air
2. Kegiatan beternak ayam potong yang dilakukan oleh sekelompok orang berguna untuk memenuhi asupan gizi
masyarakat berupa.........................................................
a. Karbohidrat b. Vitamin c. Protein d. Mineral
3. Jenis tanaman yang cocok untuk ditanam di wilayah dataran tinggi/pegunungan adalah...................................
4. Tuliskan contoh sumber daya alam yang sering kita jumpai di laut adalah !
5. Tuliskan contoh komoditas ekonomi dari hewan yang sering di budidayakan di daerah pesisir pantai !
IPA KD 3.2
1. Perubahan bentuk tubuh hewan selama masa pertumbuhan sampai menjadi dewasa disebut juga dengan...............
a. Fatamorgana b. Siklus hidup c. Metamorfosis d. Daur hidup
2. Berikut ini kelompok hewan yang mengalami tahapan metamorfosis sempurna adalah..........................................
a. Kupu-kupu & lalat b. Kecoak & lebah c. Kucing & nyamuk d. Capung & belalang
3. Hewan pada gambar di bawah ini mengalami bentuk metamorfosis.............................................................

4. Setiap hewan & tumbuhan yang hidup di muka bumi memiliki manfaat bagi manusia, tuliskan manfaat hewan &
tumbuhan bagi manusia !
5. Tuliskan 2 cara melestarikan hewan & tumbuhan !

SBDP KD 3.2, 3.3 & 3.4


1. Simbol nada pada buku partitur menggunakan tanda......................................................................
a. Tangga nada b. Notasi angka c. Lirik lagu d. Irama
2. Tari Pamonte adalah jenis tari tradisional yang berasal dari daerah ...............................................
a. Kalimantan b. Sulawesi tengah c. Sulawesi selatan d. Sumatera
3. Nama seni tari tradisional pada gambar di bawah ini adalah.........................................................

4. Tuliskan 3 macam tempo dalam nada !


5. Tuliskan pengertian teknik kolase !
6. Tuliskan 3 bahan alam yang dapat digunakan untuk membuat karya seni rupa 2 dimensi dengan teknik kolase !

Anda mungkin juga menyukai