Anda di halaman 1dari 4

Nama : ALINDA SAHRANI

Kelas : XII MIPA 1

PROSET 5 SEJARAH INDONESIA


PILIHLAH SALAH JAWABAN YANG BENAR
Perhatikan wacana berikut !
Perkampungan pribumi jarang terlihat mencolok di sebuah kota. Kondisi ini terjadi karena
perkampungan pribumi tidak tidak mengambil posisi strategis seperti pecinan ataupun
permukiman elit Eropa. Secara tradisonal, sejarah tradisonal sebuah kampung merupakan
bagian otonom yang diperintah oleh seorang kepala. Fasilitas di perkampungan di rawat oleh
penduduk setempat secara gotong royong.

Ruang bahasan pada wacana tersebut berkaitan dengan kajian sejarah ...
sosial
budaya
ekonomi
perkotaan
pedesaan
Berdasarkan dimensi waktu, manusia merupakan subjek dan objek dalam peristiwa
sejarah. Contoh kedudukan manusia sebagai subjek sejarah ditunjukkan oleh
pernyataan....
Bung Tomo menjadi tokoh sentral dalam pertempuran Surabaya melawan pasukan Sekutu
Pak Anton menuturkan pengalamannya sebagai aktivis mahasiswa yang menuntut
reformasi.
Pattimura memimpin perlawanan, rakyat Maluku terhadap pemerintah kolonial Belanda
Kevin Sanjaya dan Marcus Fernaldi Gideon menduduki peringkat pertama BWF sejak
tahun 2016
Masyarakat Palu mendapat bantuan dari sejumlah pihak terkait gempa dan tsunami pada
Oktober 2018
Sejarah tidak dapat dipisahkam dari konsep perkembangan, perubahan, pengulangan dan
kesinambungan. Manfaat memahami konsep-konsep tersebut dalam sejarah adalah ...
mendapatkan penjelasan mengenai peristiwa tertentu berdasarkan waktu
membangun kesadaran tentang pentingnya pelajaran dari masa lalu
mendapatkan hubungan sebab-akibat dari suatu peristiwa
mempertajam analisis terhadap suatu masalah
memudahkan sejarawan membuat generalisasi sejarah
Perhatikan tabel berikut !
No X
1 Pelaksanaan pembangunan nasional pada masa orde baru
2 Pelaksanaan tradisi ngejot dikalangan masyarakat Bali
3 Kehidupan sosial masyarakat transmigran di Kalimantan
No Y
1 Penerapah kurikulum 2013 di SMA Kota Malang tahun 2013-2017
2 Pelaksanaan otonomi daerah daerah di Provinsi Papua
3 Pemilihan umum presiden pada masa reformasi
Berdasarkan tabel tersebut, judul penelitian yang mengandung konsep sinkronil
ditunjukkan oleh kombinasi ...
X1, X2, dan Y1
X1, X3 dan Y2
X2, X3 dan Y2
X3, Y1 dan Y2
X3, Y2 dan Y3
Lingkungan fisik turut menyebabkan perubahan sosial dalam kehidupan manusia. Contoh
yang menunjukkan perubahan akibat lingkungan fisik tampak pada pernyataan ...
Masyarakat sekitar Danau Singkarak mengadakan sejarah bumi untuk menghormati
leuhur
Pemerintah membangun jalan trans Papua untuk meningkatkan konektivitas antar daerah
di Pulau Papua
Warga Aceh mengikuti sosialisasi dan simulasi penanganan korbantsunami di kantor
BPPD Provinsi Aceh
Masyarakat Karangasem, Bali kembali kepemukiman setealh status Gunung Agung
dinyatakan kembali normal
Warga kleurahan Sumberhardjo, Prambanan, Sleman membangun pemukiman baru
setelah dilanda gempa pada 2006.
Perhatikan gambar peninggaln masa praaksara berikut !

1 2 3 4
Peninggalan masa pra kasara yang menunjukkan corak kehidupan bercocok tanam dan
beternak ditunjukkan oleh nomor ...
1 dan 2
1 dan 3
2 dan 3
2 dan 4
3 dan 4
Salah satu peninggalan manusia pada masa praksara adalah kjokkenmoddinger.
Penemuan kjokkenmoddinger disepanjang pantai timur Sumatera Utara
menunjukkan ...
manusia pada masa praaksara tinggal disepanjang pesisir pantai
hunian manusia pada masa pra aksara masih menerapkan pola yang sederhana
manusia pada masa praaksara telah mengenal sistem kepercayaan
manusia pada masa praaksara telah memanfaatkan api untuk memasak
kehidupan manusia pada masa praaksara bergantung pada alam
Setelah teori mengenai masuknya agama dan budaya hindu-Buddha di Indonesia
diungkapkan oleh J. C Van Leur. Keterangan yang berkaitan dengan pernyataan van
Leur mengenai masuknya agama Hindu-Buddha di Indonesia adalah ...
kaum sudra beperan sebagai penyebar agama Hindu di Indonesia
penyebaran agama Hindu di Indonesia dilakkan oleh kaum Brahmana
agama hindu yang berkembang di Indonesia diperkenalkan oleh prajurit
perdagangan menjadi saluran utama penyebaran agama Hindu di Indonesia
penyebaran Hindu-Buddha di Indonesia tidak terlepas dari kegiatan kolonisasi
Salah satu peristiwa penting Kerajaan Kutai yang tercatat dalam prasasti Yupa adalah
penyelenggaraan uoacara Aswamedha. Upacara tersebut dilalukan pada saat ...
penobatan raja
pelantikan mahapatih
penyucian umat hindu
perluasan wilayah kerjaan
persembahan kepada Dewa
Perhatikan pernyataan berikut !
Mempersatukan seluruh Kepulauan di Nusantara
Menajdikan Sriwijaya sebagai pusat perdagangan di Asia Tenggara
Mengembangkan Kerajaan Sriwijaya sebagai kerajaan agraris terbesar di Asia Tenggara
Menjadikan Sriwijaya sebagai pusat pengajaran agama Buddha terbesar di Asia Tenggara
Menguasai jalur perdagangan laut antara Timur Tengah-India-Tiongkok
Berdasarkan keterangan di atas keberhasilan Balaputradewa saat menjalankan
kekuasaan di Kerajaan Sriwijaya terdapat pada angka ...
1, 2 dan 3
1, 3 dan 5
2, 3 dan 4
2, 4 dan 5
3, 4 dan 5
Perkembangan kegiatan perdagangan di wilayah Indonesia bagian barat pada masa Islam
tidak terlepas dari peranan kerajaan Samudera Pasai. Salah satu upaya Kerajaan
Samudera Pasai untuk memperlancar aktivitas perdagangan adalah ...
menghapus sistem pajak dan bea cukai
menumpas aksi bajak laut di Selat Malaka
menerapkan monopoli perdagangan di Selat Malaka
mengeluarkan mata uang emas sebagai alat pembayaran
membangun sejumlah pelabuhan di pesisir timur Sumatera
Kerajaan Demak mulai mengalami ketidakstabilan politik sepeninggal Sultan Trenggono
patda 1546. Kondisi tersebut berkaitan dengan konflik internal yang terjadi di
Kerajaan Demak, yaitu ...
perebutan tahta antara Pangeran Sekar Sedo Lepen dan Pangeran Prawoto
perang saudara antara Pangeran Prawoto dan Arya Penangsang
perbedaan pendapat antara golongan santri dan priyayi
perpindahan ibu kota kerajaan dari Demak ke Pajang
pemberontakan rakyat di daerah Kendal dan Jepara
Salah satu upacara grebeg yang diadakan Keraton Yogyakarta dan Surakarta setiap tahun
adalah gerebeg Maulud. Pelaksanaan Grebeg Maulud bertujuan ...
memperingati hari kelahiran nabi Muhammad SAW
merayakan hari raya kurban atau idul adha
merayakan hari raya idul fitri
memperingati datangnya tahun baru hijriah
menyucikan diri menjelang bulan Ramadhan
Perhatiakan tokoh penjelajahan samudera di abwah ini !
Francisco Serrao
Alfonso d’ Alburquerque
Antonio de Abreau
Sebastian del Cano
Penjelajah bangsa Portugis yang berhasil mencapai Kepulauan MAluku pada abad ke
XIV ditunjukkan oleh angka ...
1 dan 2
1 dan 3
2 dan 3
2 dan 4
3 dan 5
Pada tahun 1598 rombongan armada Belanda yang dipimpin oleh Jacob van Neck tiba di
Banten. Rombongan Jacob van Neck memiliki kepiawaian berdiplomasi. Sikap tersebut
menyebabkan ...
kedudukan Portugis di Banten berpindah ke Kepulauan Maluku
masyarakat Banten bersedia menjual rempah-rempah kepada Belanda
bangsa Belanda dapat memonopoli perdagangan lada di Banten
pedagang Banten menjual lada kepada pedagang Belanda dengan harga murah
Belanda diizinkan mendirikan kantor dagang di Banten
Perhatikan gambar berikut !
Langkah penting yang dilakukan tokoh pada gambar saat
menjabat sebagai Gubernur Jenderal VOC di Hindia Belanda
adalah ...
membangun gedung Mauritius di Tepi sungai Ciliwung
membangun pos perdagangan di Banten dan Maluku
membangun kota baru bernama Batavia diatas reruntuhan
Jayakarta
mengadakan perjanjian dengan penguasa di Maluku
membeli tanah kepada penguasa Jayakarta yang menjadi
cikal bakal Batavia
Setelah menerima penyerahan kekuasaan dari Inggris pada tahun 1816, pemerintahan
Belanda di Hindia dijalankan oleh komisarias Jenderal. Tokoh-tokoh komisaris
Jenderal ditunjukkan oleh pilihan ....
A Idenburg
Johannes van Heurts
Aart van dern Wijk
B John Fendall
Gerald Reynst
Laurents Reael
C Louis Napoleon
Lord Minto
Thomas Mutinghe
D Theodorus Elout
Baron van Capellen
Ardiaan Buykes
E Willem VI
Johannes van den Bosch
Baron van Capellen
Perhatikan uraian berikut !

Pada masa pemerintahan komisaris Jenderal, sistem sewa tanah di Hindia


Belanda mengalami kegagalan, bahkan Belanda mengalami defisit keuangan.
Kegagalan tersebut mendorong Johannes van den Bosch mencetuskan ide
untuk menyelamatkan Belanda dari defisit keuangan Van den Bosch
berpendapat daerah koloni merupakan tempat yang tepat untuk mengmabil
keuntungan bagi negara induknya.
Uraian tersebut merupakan latar belakang penerapan kebijakan ...
cultuurstelsel
politik liberal
cultuurprocenten
sistem feodal
politik pintu terbuka

Anda mungkin juga menyukai