Anda di halaman 1dari 3

Narasi Slide

Halaman Judul Selamat sore, terima kasih atas kesempatan yang


diberikan.
Menyampaikan materi dengan judul:
“Role of GP in Risk stratification for colorectal
cancer and implications for screening”
-peranan Dokter Umum dalam pengelompokkan
Risiko Kanker Kolorektal dan implikasinya untuk
skrining”

Materi yang akan saya bawakan kali ini


merupakan pendahuluan dari kronologi stratifikasi
risiko CRC dan peranan dokter umum pada
penapisan kasusnya.

Pendahuluan Selain sindrom kanker kolorektal autosomal


dominan autosomal yang kita kenal baik yaitu:
Familial Adenomatous Polyposis (FAP) dan
Hereditary Non Polyposis Colorectal Cancer
(HNPCC), ternyata kelompok kanker kolorektal
yang terjadi dalam keluarga jauh lebih sering
terjadi daripada yang telah diperkirakan akan
terjadi secara kebetulan.

Slide 3- grafik Penelitian oleh Fuchs dkk, thn 1994 namun selalu
menjadi acuan penelitian berikutnya, bahwa
terdapat peningkatan insidensi kumulatif CRC
pada kelompok dengan Riwayat keluarga CRC
dibandingkan tanpa Riwayat keluarga.
Slide 4- CRC Alasan mengapa hal ini terjadi, diperkirakan
Tumorigenesis adanya mutasi APC dan mismatch repairing
Hypotesis genes, maupun polimorfisme genetic yang saat ini
masih tidak diketahui berperan terhadap
metabolism karsinogen atau nutrient. Suatu
hipotesis yang diajukan oleh tejpar 2001
menunjukkan korelasi antara progresi histologis
dan adanya perubahan molekuler di CRC. APC
tumor suppression gene, merupakan kunci dari
inisiasi terjadinya tumor. Progresi dari tumor itu
sendiri diatur oleh berbagai perubahan dari gen-
gen yang berproliferasi.
Slide 4- bagan Beberapa cara skrining merupakan skrining secara
screening empiris digabungkan dengan efektivitas alat-alat
guidelines penapisan dihubungkan dengan Riwayat keluarga.

Bila seseorang memiliki first degree relative


dengan kanker kolon, maka mesti dilakukan
skrining umum, namun dimulai sejak usia 40 thn
Slide – Role Seorang GP memiliki peranan yang kompleks
Of GP dalam memprakarsai diagnosis CRC yang lebih
dini pada pasien-pasien mereka.

1. Screening: dengan menelaah Riwayat


keluarga dan keluhan,
2. untuk membantu mengerucutkan tanda dan
gejala, dapat menggunakan dapat
dipermudah menggunakan Risk
Assessment Tools yang dibuat oleh
Hamilton dan sebuah kalkulator risiko:
QCancer (15yr, CRC). Kedua tools ini
berhubungan dengan peningkatan angka
rujukan kepada spesialis, penelaahan lebih
lanjut, dan penemuan kasus CRC.
3. Masih banyak berkembang di seluruh
negara di dunia. Namun di Inggris, GP
mulai dilibatkan dalam skrining flexible
sigmoidoscopy untuk pasien di usia 55 thn,
dilakukan hanya 1 kali dan merupakan
program dibawah pemerintah. Hal lain
yang penting diperhatikan adalah akses
dan engagement para GP dalam system
rujukan.

• Age ≥45 years

The data supporting lowering the age to initiate screening are largely from modeling
studies. Between 1992 and 2015 there was a relative increase of 30% in the incidence
of CRC in 40 year olds.
However, this translates into an absolute difference in incidence of 8.2 cases per
100,000.b
We currently lack empirical data to support screening in those <50 years, as
screening studies in

average-risk individuals have been limited to those aged ≥50 years.


Considerations for the age to initiate CRC screening may be dependent on
race/ethnicity, patient

preference, and resources available. Because there are multiple options for
screening, the choice of a particular screening modality should include a
conversation with the patient concerning their preference and availability.
c

 Age ≥45 years


 No history of adenoma or sessile serrated polyp (SSP) or CRC
 No history of inflammatory bowel disease (IBD)
 Negative family history for CRC or confirmed advanced adenoma (ie, high-
grade dysplasia, ≥1 cm, villous or tubulovillous histology) or an advanced SSP
(≥1 cm, any dysplasia)

Signs and symptoms of CRC such as iron deficiency anemia, rectal bleeding, or a
change in bowel habits presenting in individuals <45 years warrant prompt evaluation
with a colonoscopy or at least with flexible sigmoidoscopy.
• Half of the patients who present with early-onset CRC are <45 years of age.b,e The
incidence of CRC in individuals <50 years has increased 22% between 2003 and 2013.f
• The majority of CRCs in these younger individuals appear to be sporadic but an
inherited cancer syndrome should be ruled out given the higher incidence of inherited
CRC syndromes in younger patients when compared to older patients.f

Anda mungkin juga menyukai