Anda di halaman 1dari 3

KELOMPOK IV :

1. Saila Salsabila 021121120


2. Nita Agustina 021121131
3. M.Fail Muslim 021121149
4. Rahayu Indah Pertiwi 021121159
5. Vina Anisa Anggraeni 021121159

UNIVERSITAS PAKUAN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
MANAJEMEN
BOGOR
1. Pengertian Pendapatan per Kapita
Dalam buku Ekonomi Pembangunan disebutkan bahwa pendapatan per kapita di peroleh dengan membagi Produk
Domestik Bruto dengan jumlah penduduk. Pengertian pendapatan per kapita di atas secara matematis dapat di rumuskan
sebagai berikut.
Pendapatan per Kapita = Produk Domestik Bruto
Jumlah Penduduk

2. Produk Nasional Bruto atau Gross National Product (GNP)


Produk Nasional Bruto diperoleh dengan menjumlahkan Produk Domestik Bruto yang dihasilkan dengan menambah
pendapatan neto terhadap luar negeri. Pendapatan neto terhadap luar negeri dihasilkan dari selisih laba perusahaan asing
yang ada di dalam laba perusahaan domestic yang ada di luar negeri.
Berikut adalah rumus menghitung GNP.
GNP = GDP + PENDAPATAN NETO terhadap Luar Negeri

3. Pendapatan Perseorangan atau Personal Income (PI)


Pendapatan perseorangan dihasilkan dari pendapatan nasional neto ditambah transfer payment dan dikurangi laba di
tahan, iuran asuransi, iuran jaminan sosial, dan pajak perseorangan.
Pendapatan perseorangan secara matematis dapat dihitung dengan rumus berikut.
PI = NNI + Transfer Payment – (Laba Ditahan + Iuran Asuransi + Iuran Jaminan Sosial + Pajak Perseroan)
 Jerman

 Indonesia

Anda mungkin juga menyukai