Anda di halaman 1dari 6

ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH

(OSIS)
SMA NEGERI 1 KANDAT
Jl. Raya Pule No. 71 Kec. Kandat Kab. Kediri Telp. (0354) 478007 Kode Pos 64173

JUKLAK LOMBA IOC 2022


“FIGHT TO BE BETTER”

 LOMBA KARIKATUR DIGITAL


Pelaksanaan : 31 Januari – 5 Februari 2022
Tempat : ONLINE

 KETENTUAN
1. Peserta lomba adalah anggota ekstra kelas X dan XI SMAN 1 kandat.
2. Ketua ekstra wajib mengirimkan 1 perwakilan PA atau PI dari ekstranya
masing-masing dan mengisi link pendaftaran yang akan disediakan panitia.
3. Peserta diminta untuk membuat Karikatur yang berisi keunikan,
keunggulan, atau kreasi kreasi lainnya yang membuat Ekstra tersebut
menarik.
4. Setiap ekstra mengirimkan maksimal 3 perwakilan untuk mengikuti lomba.
5. Peserta dibebaskan mengedit Karikatur Digital semenarik mungkin sesuai
dengan kreatifitas masing-masing.
6. Peserta dibebaskan menggunakan aplikasi editing apapun tetapi dilarang
menggunakan tempalate dari aplikasi.
7. Hasil karya harus murni tanpa adanya plagiasi.
8. Hasil karya diperbolehkan berbentuk Vertikal atau Horizontal.
9. Hasil karya yang diperlombakan adalah karya asli peserta lomba yang belum
pernah dipublikasikan atau diperlombakan di manapun.
10. Karya yang dibuat tidak boleh mengandung unsur SARA, Pornografi,
kekerasan dan menghina kelompok tertentu.
11. Untuk waktu pengumpulan karya yaitu sejak dibukanya link pengumpulan
lomba pada tanggal tanggal 1 Februari 2022 hingga tanggal 5 Februari
(pukul 12.00 WIB) di google Google Form yang telah disediakan panitia
dengan menyertakan nama ekstra, nama perwakilan dan lomba yang diikuti.
12. Peserta juga wajib memposting hasil karya di Instagram ekstra masing-
masing. Waktu pemostingan hasil karya sejak tanggal 1 Februari hingga
tanggal 5 Februari 2022 (Pukul 12.00) di Instagram ekstra masing-masing.
13. Wajib menyertakan hastag #IOCSMANEKA22 #KarikaturDigitalEkstra
14. Instagram ekstra tidak boleh di private.
15. Ekstra yang mengirimkan hasil karya lebih dari waktu yang telah ditentukan
akan didiskualifikasi.
16. Panitia tidak bertanggung jawab apabila dikemudian hari diketahui terdapat
gugatan dari pihak lain terkait dengan hasil yang dilombakan.
17. Dalam lomba diambil JUARA (1,2,3) dari semua lomba dan diambil JUARA
(1,2,3) Favorit.
18. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.
19. Penilaian oleh juri dilakukan tanggal 06 Februari 2022
20. Pengumuman Pemenang diumumkan pada 07 Februari 2022 di IG
@osis_smaneka

 KRITERIA PENILAIAN
 Detail gambar dan warna
 Estetika Gambar
 Orisinalitas
 Kreatifitas editing
 Jumlah like terbanyak

Nb: Tidak diperbolehkan menggunakan bot like. Apabila terindetifikasi


menggunakan bot like maka akan di diskualifikasi
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
(OSIS)
SMA NEGERI 1 KANDAT
Jl. Raya Pule No. 71 Kec. Kandat Kab. Kediri Telp. (0354) 478007 Kode Pos 64173

JUKLAK LOMBA IOC 2022


“FIGHT TO BE BETTER”

 LOMBA BULETIN EKSTRA


Pelaksanaan : 31 Januari – 5 Februari 2022
Tempat : ONLINE

 KETENTUAN
1. Peserta lomba adalah anggota ekstra kelas X dan XI SMAN 1 kandat.
2. Ketua ekstra wajib mengirimkan 1 perwakilan PA atau PI dari ekstranya
masing-masing dan mengisi link pendaftaran yang akan disediakan panitia.
3. Peserta diminta untuk membuat buletin yang berisi keunikan, keunggulan,
atau prestasi yang pernah dicapai oleh ekstra masing-masing.
4. Setiap ekstra mengirimkan 3 perwakilan untuk mengikuti lomba.
5. Peserta dibebaskan mengedit artikel semenarik mungkin sesuai dengan
kreatifitas masing-masing.
6. Peserta dibebaskan menggunakan aplikasi editing apapun tetapi dilarang
menggunakan tempalate dari aplikasi.
7. Hasil karya harus murni tanpa adanya plagiasi.
8. Kata yang digunakan dalam artikel harus menggunakan bahasa yang baku atau
sesuai KBBI.
9. Hasil karya yang diperlombakan adalah karya asli peserta lomba yang belum
pernah dipublikasikan atau diperlombakan di manapun.
10. Karya yang dibuat tidak boleh mengandung unsur SARA, Pornografi,
kekerasan dan menghina kelompok tertentu.
11. Untuk waktu pengumpulan karya yaitu sejak dibukanya link pengumpulan
lomba pada tanggal 1 Februari hingga 5 Februari 2022 (pukul 12.00
WIB) di google Google Form yang telah disediakan panitia dengan
menyertakan nama ekstra, nama perwakilan dan lomba yang diikuti.
12. Peserta juga wajib memposting hasil karya di Instagram ekstra masing-
masing. Waktu pemostingan hasil karya sejak tanggal 1 Februari hingga
tanggal 5 Februari 2022 (Pukul 12.00) di Instagram ekstra masing-masing.
13. Wajib menyertakan hastag #IOCSMANEKA22 #Buletinekstra
14. Instagram ekstra tidak boleh di private.
15. Ekstra yang mengirimkan hasil karya lebih dari waktu yang telah ditentukan
akan didiskualifikasi.
16. Panitia tidak bertanggung jawab apabila dikemudian hari diketahui terdapat
gugatan dari pihak lain terkait dengan video yang dilombakan.
17. Dalam lomba diambil JUARA (1,2,3) dari semua lomba dan diambil JUARA
(1,2,3) Favorit
18. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.
19. Penilaian oleh juri dilakukan tanggal 06 Februari 2022
20. Pengumuman Pemenang diumumkan pada 07 Februari 2022 di IG
@osis_smaneka

 KRITERIA PENILAIAN
 Keruntutan bahasa
 Kreatifitas editing
 Orisinalitas
 Jumlah like terbanyak

Nb: tidak diperbolehkan menggunakan bot like apabila terindetifikasi


menggunakan bot like maka akan di diskualifikasi
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
(OSIS)
SMA NEGERI 1 KANDAT
Jl. Raya Pule No. 71 Kec. Kandat Kab. Kediri Telp. (0354) 478007 Kode Pos 64173

JUKLAK LOMBA IOC 2022


“FIGHT TO BE BETTER”

 LOMBA VIDEO PROFIL


Pelaksanaan : 31 Januari – 5 Februari 2022
Tempat : ONLINE

 KETENTUAN
1. Peserta lomba adalah anggota ekstra kelas X dan XI SMAN 1 kandat.
2. Ketua ekstra wajib mengirimkan 1 perwakilan PA atau PI dari ekstranya
masing-masing dan mengisi link pendaftaran yang akan disediakan panitia.
3. Setiap ekstra wajib mengirimkan perwakilan maksimal 10 siswa PA maupun
PI untuk mengikuti lomba.
4. Peserta diminta untuk membuat video profil berisikan perkenalan masing-
masing ekstra. Bisa dari awal mula ekstra terbentuk, struktur ekstra,
keunggulan ataupun prestasi masing-masing ekstra.
5. Dalam pembuatan karya peserta lomba dibebaskan menggunakan kostum
apapun selama kostum yang digunakan sopan. Peserta juga dibebaskan
menggunakan properti apa saja sesuai dengan kreativitas.
6. Ketentuan durasi vidio minimal 1 menit.
7. Vidio wajib menggunakan format landscape.
8. Peserta dibebaskan mengedit hasil vidio semenarik mungkin selama tidak
mengubah kemurnian karya yang dibuat.
9. Hasil karya yang diperlombakan adalah karya asli peserta.
10. Karya yang dibuat tidak boleh mengandung unsur SARA, Pornografi,
kekerasan dan menghina kelompok tertentu.
11. Dalam pembuatan karya peserta diwajibkan tetap mematuhi Protokol
Kesehatan.
12. Untuk waktu pengumpulan karya yaitu sejak dibukanya link
pengumpulan pada tanggal 1 Februari hingga tanggal 5 Februari (pukul
12.00 WIB), di google Google Form yang telah disediakan panitia dengan
menyertakan nama ekstra,nama perwakilan, dan lomba yang diikuti.
13. Peserta juga wajib memposting hasil karya di Instagram ekstra masing-
masing. Waktu pemostingan dimulai tanggal 1 Februari hingga tanggal 5
Februari 2022 (Pukul 12.00 WIB) di Instagram ekstra masing-masing.
14. Caption berisi perkenalan masing-masing ekstra dan wajib menyertakan
hastag #IOCSMANEKA22 #loviprofka
15. Instagram ekstra tidak boleh di privat.
16. Ekstra yang mengirimkan hasil karya lebih dari waktu yang telah ditentukan
akan didiskualifikasi.
17. Panitia tidak bertanggung jawab apabila dikemudian hari diketahui terdapat
gugatan dari pihak lain terkait dengan video yang dilombakan.
18. Dalam lomba diambil JUARA (1,2,3) dari semua lomba dan diambil JUARA
(1,2,3) Favorit
19. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.
20. Penilaian oleh juri dilakukan tanggal 06 Februari 2022
21. Pengumuman Pemenang diumumkan pada 07 Februari 2022 di IG
@osis_smaneka

 KRITERIA PENILAIAN
 Kreativitas video
 Orisinalitas
 Teknis (komposisi, editing, dll.)
 Jumlah like terbanyak

Nb: tidak diperbolehkan menggunakan bot like apabila terindetifikasi


menggunakan bot like maka akan di diskualifikasi

Anda mungkin juga menyukai