Anda di halaman 1dari 22

LAPORAN KASUS

ASUHAN KEPERAWATAN KESEHATAN KOMUNITAS


DI WILAYAH RT 04 / RW 01 KELURAHAN TAMAN, SIDOARJO

Dosen Pembimbing :
Dr. Eka Mishbahatul M.H., S.Kep., Ns., M.Kep

Disusun oleh :
Ro’ihatus Siha 131711133019

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN NERS


FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS AIRLANGGA
2022
FORMAT
DOKUMENTASI ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS

A. DATA INTI
I. Data Organisasi
a. Lokasi : RT04/RW01 Kel. Taman, Kec. Taman, Kab, Sidoarjo
b. Luas Wilayah : ± 1850 m2
c. Batas Wilayah :
- Utara : Jalan Raya Taman/Jalan Raya Madiun-Surabaya
- Timur : RT05/RW01 Kel. Taman, Kec. Taman, Kab, Sidoarjo
- Barat : RT02/RW01 Kel. Taman, Kec. Taman, Kab, Sidoarjo
- Selatan : Area persawahan

II. Demografi
a. Jumlah Penduduk : ± 300 Jiwa (Jumlah KK yang dikaji : 11 KK)
Berdasarkan jenis kelamin
- Laki-laki : 18 Jiwa
- Perempuan : 22 Jiwa
b. Berdasarkan kelompok usia
- Bayi (Balita) : 2 Orang
- Anak-anak : 4 Orang
- Remaja : 11 Orang
- Dewasa : 19 Orang
- Lansia : 4 Orang
c. Berdasarkan agama
- Islam : 40 Orang
- Kristen : - Orang
- Khatolik :- Orang
- Hindu :- Orang
- Budha :- Orang
d. Berdasarkan suku bangsa
- Jawa : 40 Orang
- Madura : - Orang
- Lain – lain : - Orang
e. Kepadatan Penduduk : Orang / Km²
f. Pertambahan penduduk :-

III. Data Status Kesehatan


a. Kesehatan Ibu dan Anak
a.1. Jumlah ibu hamil : - Orang
a.2. Pemeriksaan kehamilan
- Teratur : 0 Orang (0 %)
- Tidak teratur : 0 Orang (0 %)
a.3. Kelengkapan Imunisasi TT
- Lengkap : Tidak ada Orang(0%)
- Belum lengkap : Tidak ada Orang(0%)
a.4. Jumlah balita : 2 Orang
a.5. Pemeriksaan balita ke Posyandu / Puskesmas
- Teratur : 2 Orang (100 %)
- Tidak teratur : 0 Orang ( 0%)
a.6. Kelengkapan Imunisasi balita
- Lengkap : 2 Orang( 100%)
- Belum lengkap : 0 Orang (0 %)
a.7. Status gizi balita berdasarKMS
- Garis Hijau : …………………..………………... (100%)
- Garis Kuning : …………………..………………... (0 %)
- Garis Merah : …………………..………………... (0 %)
b. Keluarga Berencana
b.1. Jumlah PUS : 4 Orang
b.2. Keikutsertaan PUS pada programKB
- Ikut program KB : Ikut ( %)
- Belum ikut KB : Ada ( %)
b.3. Jenis kontrasepsi yangdiikuti
- IUD : 1 Orang
- Pil : - Orang
- Kondom : - Orang
- Suntik : 2 Orang
- Susuk : - Orang
- MOW : - Orang
- MOP : - Orang
- Tidak KB : - Orang
c. Kesehatan Remaja
c.1. Jumlah Penduduk usia remaja : 11 Orang (27,5 %)
c.2. Jenis kegiatan penduduk remaja mengisi waktu luang :

- Kumpul - kumpul : 7 Orang (63,6%)


- Mengikuti kursus : 2 Orang (18,2%)
- Olahraga : 2 Orang (18,2%)
- Remaja masjid / Gereja : Tidak ada (0%)
- Lain –lain (Sebutkan) : Tidak ada (0%)

d. Kesehatan Lansia
d.1. Jumlah penduduk lanjut usia : 4 Orang
d.2. Keadaan kesehatan lansia
- Ada masalah : Hipertensi 2 Orang, DM 1 Orang

- Tidak ada masalah : -


e. Distribusi penyakitdimasyarakat

e.1. ISPA : 0 Orang (0 %)

e.2. Diare : 1 Orang(2,5 %)

e.3. DHF : 0 Orang (0 %)

e.4. Penyakit kulit : 0 Orang(0 %)

e.5. Hipertensi : 7 Orang(17,5 %)

e.6. DM : 2 Orang(5 %)

e.7. TB Paru : 0 Orang(0 %)

e.8 Lain-lain : 11 Orang (27,5 %)


B. DATA SUBSYSTEM
I. Lingkungan Fisik
a. Sumber air dan air minum
a.1. Penyediaan air bersih
- PAM : Tidak ada (0%)
- Sumur : 40 Rumah (100%)
- Sungai : Tidak ada (0%)
- Lain – lain (sebutkan) : Tidak ada (0%)
a.2. Penyediaan air minum
- PAM : Tidak Ada (0%)
- Sumur : Tidak Ada (0%)
- Sungai : Tidak ada (0%)
- Lain – lain (sebutkan) : Air Isi Ulang - seluruhnya (100%)
a.3. Pemanfaatan air minum
- PAM : Tidak ada (0%)
- Air mineral steril : Seluruhnya (100%)
a.4. Pengelolaan air minum
- Selalu dimasak : 1 Rumah

- Kadang –kadang dimasak : 2 Rumah


- Tidak pernah dimasak : Tidak ada
- Air mineral : Sebagian besar

b. Saluran pembuagnan air / sampah


b.1. Kebiasaan membuang sampah :
- Ditimbun : Tidak ada (0%)
- Dibakar : Tidak ada (0%)
- Diangkut petugas : Selruh sampah diangkut (100%)
- Lain –lain (sebutkan) : Tidak ada (0%)

b.2. Pembuangan air limbah


- Got : Seluruh warga
- Sungai : Seluruh warga
- Kolam : Tidak ada
- Lain –lain (sebutkan) : Septic Tank
b.3. Keadaan pembuangan air limbah
- Meluber kemana – mana : Tidak ada (0%)
- Lancar : Seluruhnya (100%)
c. Kandungan lemak
c.1. Kepemilikan kandang ternak
- Ya : Ada (pada 1 Rumah)
- Tidak : Mayoritas tidak memiliki
c.2. Letak kandang ternak
- Di luar rumah : 1 Rumah
- Di dalam rumah : Tidak Ada
d. Jamban
d.1. Kepemilikan jamban
- Memiliki jamban : (100 %)
- Tidak memiliki jamban : (0.%)
d.2. Macam jamban yang dimiliki
- Septic tank : Seluruhnya (100 %)
- Sumur cemplung : Tidak ada (0%)
- Sumur dengan perserapan : Tidak ada (0%)
d.3. Bila tidak mempunyai jamban berak di
- WC umum : Tidak Ada (0 %)
- Jamban tetangga : Tidak Ada (0%)
- Sungai : Tidak Ada (0%)
- Sawah : Tidak Ada (0..%)
d.4. Keadaan jamban
- Bersih : Ya
- Kotor : Tidak
e. Keadaan Rumah
e.1. Tipe rumah
- Type A (tembok) : Seluruh penduduk yang dikaji tinggal di rumah bertembok (100%)
- Type B(1/2 tembok) : Tidak ada (0%)
- Type C (Papan atas) : Tidak ada (0%)

e.2. Status rumah

- Milik sendiri : Seluruh rumah penduduk yang dikaji adalah milk sendiri (100%)
- Kontrak : Tidak ada (0%)

e.3. Lantai rumah


- Tanah : Tidak ada (0%)
- Papan : Tidak ada (0%)
- Tegel /semen : Seluruh rumah lansia berlantai tegel/semen (100%)
e.4. Ventilasi
- Ada : Seluruh rumah lansia memiliki ventilsi (100%)
- Tidak ada : - (0%)
e.5. Luas kamar tidur
- Memenuhi syarat : …………………….……………… (…..%)
- Tidak memenuhi syarat : …………………….……………… (…..%)
e.6. Penerangan rumah oleh cahaya matahari
- Baik : 5 Rumah (45,5%)
- Cukup : 6 Rumah (54,5.%)
- Kurang : Tidak Ada (0%)
f. Halaman rumah
f.1. Kepemilikan
- Memiliki : 10 (90,9%)
- Tidak memiliki : 1 Rumah (9,1%)
f.2. Pemanfaatan pekarangan / halaman rumah
- Ya : 10 (100%)
- Tidak : Tidak Ada (0%)
f.3. Jenis pemanfaatan pekaranganrumah
- Sayuran : 2 Rumah
- Buah – buahan : 3 Rumah
- Toga : 3 Rumah
- Tanaman : 10 Rumah
- Lain –lain (sebutkan) : Hewan peliharaan (Burung, Kucing, dan Ikan)
f.4. Keadaan pekarangan
- Bersih : Seluruhnya (100%)
- Kotor : Tidak Ada (0%)

II. Pendidikan
a. Distribusi penduduk berdasarkan kegiatan pendidikan (usia sekolah)
- Penduduk sekolah : 37 Orang (92,5%)
- Penduduk tidak sekolah : 3 Orang (7,5%)
b. Distribusi penduduk berdasarkan jenis pendidikan
- Pedidikan formal : 37 orang (100%)
- Pendidikan non-formal : Tidak Ada (0%)
c. Distribusi penduduk berdasarkan tingkat pendidikan formal
- Tidak sekolah / buta aksara : 1 Orang (2,5%)
- Belum sekolah : 2 Orang (5%)
- TK : 1 Orang (2,5%)
- SD : 6 Orang (15%)
- SLTP : 4 Orang (10%)
- SMU : 18 Orang (45%)
- PT : 8 Orang (20%)

III. Fasilitas umum dankesehatan


a. Fasilitas umum
a.1. Sarana pendidikan formal
- Jumlah TK : Tidak Ada
- Jumlah SD/ sederajat : Tidak Ada
- Jumlah SLTP / sederajat : Tidak Ada
- Jumlah SMU/ sederajat : Tidak Ada
- Jumlah PT/ sederajat : Tidak Ada
a.2. Sarana kegiatan kelompok
- Karang taruna : 1 Kelompok
- Pengajian : 2 Kelompok
- Ceramah agama x/bulan : 1x /minggu
- PKK : 1x / bulan
- Pondok pesantren / TPA : 2 Kelompok
- Lain –lain (sebutkan) : Tidak Ada
a.3. Sarana ibadah
- Jumlah masjid : - Buah
- Mushola :1 Buah
- Gereja : - Buah
- Pura / Vihara : - Buah
a.4. Sarana olahraga
- Lapangan sepak bola .............................................................. Buah
- Lapangan Bola volley ............................................................. Buah
- Lapangan bulu tangkis ............................................................ Buah
- Lain –lain (sebutkan): Lapangan Umum 1 Buah

a.5. Tempat perkumpulan umum


- Balai desa : - Buah
- Dukuh : - Buah
- RW : - Buah
- RT : - Buah
- Aula Musholla : 1 Buah

b. Fasilitas kesehatan
b.1. Jenis fasilitas kesehatan
- Puskesmas pembantu : - Buah
Jarak dari desa : - Km
- Puskesmas : 1 Buah
Jarak dari desa : 2 Km
- Rumah sakit : 3 Buah
Jarak dari desa : 1,5 dan 2,5 Km
- Praktek dokter swasta : 2 Buah
- Praktek bidan / Polindes : 1 Buah
- Praktek kesehatan lain
Praktik Bidan : 1 Buah
Rumah Sakit Mata : 1 Buah
- Tukang gigi : 1 Buah
b.2. Pemanfaatan fasilitas kesehatan
- Puskesmas pembantu : - Buah
- Puskesmas : 1 Buah
- Rumah sakit : 2 Buah
- Praktek dokter swasta : 2 Buah
- Praktek bidan / Polindes : 1 (praktek swasta) Buah
- Praktek kesehatan lain
Rumah Sakit Mata : 1 Buah

IV. Sosial Ekonomi


a. Karakteristik pekerjaan

a.1. Jenis pekerjaan


- PNS / Polisi /TNI : 2 Orang

- Pegawai swasta : 5 Orang

- Wiraswasta : 1 Orang

- Petani (sawah / tambak) : 0 Orang

- Buruh tani/buruh pabrik : 0 Orang

- Nelayan : 0 Orang

- Lain – lain (sebutkan) : 12 Orang

a.2. Status pekerjaan penduduk > 18 tahun < 65 tahun


- Penduduk bekerja : 20 Orang ( 64,5%)
- Penduduk tidak bekerja : 11 Orang ( 35,5%)
b. Pusat kegiatan ekonomi
- Pasar tradisional : - Buah
- Pasar swalayan : - Buah
- Toko kelontong : -Buah

c. Penghasilan rata – rata perbulan


- < Rp. 1000.000 / bulan : Tidak ada ( %)
- Rp. 1000.000 – Rp. 3000.000 : 1 Keluarga ( %)
- > 3000.000/bulan : 10 Keluarga ( %)
d. Pengeluaran rata – rata perbulan

- < Rp. 1000.000 / bulan : Tidak Ada (0%)

- Rp. 1000.000 – Rp. 3000.000 : 4 Keluarga ( 36,4%)

> 3000.000/bulan : 7 Keluarga ( 63,6%)

e. Kepemilikan industri
Ada

Tidak ada

f. Jenis industri kecil


Makanan

Pakaian

Sepatu

V. Keamanan dan Transportasi


a. Keamanan
- Pemadam kebakaran ................................................................... Buah
- Instansi polisi .............................................................................. Buah
- Poskamling : 1 Buah
b. Transportasi
b.1. Fasilitas transpotasi
- Jalan raya : 0-0,1 ± Km
- Jalan tol : 2-3 ± Km
- Jalan setapak : 0 ± Km
b.2. Alat transportasi yang dimiliki masyarakat
- Tidak punya : ……………….………………( %)
- Sepeda pancal : 4 Orang
- Sepeda motor : Mayoritas Orang
- Mobil : 3 Orang
- Lain –lain (sebutkan): Tidak Ada

b.3. Penggunaan sarana transportasi oleh masyarakat


- Angkutan / kendaraan umum: Sedikit penduduk menggunakkan alat
transportasi umum
- Kendaraan pribadi : Sebagian besar penduduk memiliki kendaraan
pribadi

VI. Politik dan Pemerintahan


a. Struktur organisasi pemerintahan

√ Ada Tidak ada

b. Kelompok pelayanan kepada masyarakat (PKK, Karang taruna, Panti,


LKMD, Posyandu, UKGMD)
√ Ada Tidak ada

c. Kebijakan pemerintah dalam pelayanan kesehatan


√ Ada Tidak ada

d. Peran serta partai politikdalam pelayanan kesehatan


Ada √ Tidak ada

VII. Komunitas
a. Fasilitas komunikasi yag ada di masyarakat
- Radio : Sebagian kecil
- TV : Sebagian Besar
- Telepon : Sebagian besar
- Majalah : Tidak Ada
- Lain –lain (sebutkan) : Papan pengumuman dan pengeras suara
b. Teknik penyampaian informasi kepada masyarakat
Radio –TV

Papan pengumuman

Pengeras suara

keliling
Lain –lain (sebutkan)

VIII. Sarana rekreasi


- Tempat wisata alam : - Buah
- Kolam renang : - Buah
- Taman kota : - Buah
- Bioskop : - Buah
- Lain –lain (sebutkan) : - Buah
DATA HASIL PENGKAJIAN
Data Inti

Inti komunitas Elemen Deskripsi


Sejarah Sejarah Sebagian besar keluarga di wilayah
RT04/RW01 sudah menetap sejak dahulu,
namun ada beberapa pendatang yang sudah
menetap sekitar ± 10 tahun tahun lalu. Semua
keluarga tinggal bersama anggota keluarganya.

Data demografi Demografi Jumlah warga di wilayah RT04/RW01 Taman


dan kelompok sebanyak ± 300 jiwa. Berdasarkan hasil
etnis pengkajian pada 11 keluarga didapatkan jumlah
penduduk laki-laki sebanyak 18 orang dan
perempuan sebanyak 22 orang

Kelompok etnis Penduduk yang tinggal di wilayah RT04/RW01


Taman sebagian besar adalah suku Jawa, dan ada
beberapa etnis madura, Tionghoa, Minang, dan
Sunda. Sementara, dari 11 keluarga yang
dilakukan pengkajian seluruhnya merupakan
suku Jawa.
Nilai, norma dan Nilai, norma Nilai dan norma yang masih dijalankan adalah
keyakinan nilai kesopanan, gotong royong, serta kerukunan
antar tetangga. Hal ini dapat dilihat dari adanya
kegiatan-kegiatan kemasyarakatan yang masih
terus berjalan. Seperti : pengajian, khotmil
qur’an, takziyah dan kerja bakti.
Keyakinan Mayoritas penduduk di wilayah RT04/RW01
Taman beragama Islam dan ada 1 keluarga
diantaranya beragama nasrani dan konghucu.
Dari 11 keluarga yang dilakukan pengkajian
seluruhnya beragama Islam.
Subsistem Elemen Deskripsi
1. Lingkungan a. Bangunan Sebagian besar penduduk RT04/RW01
rumah tinggal di bangunan permanen dan hanya 2-3
keluarga yang tinggal di bangunan semi
permanen. Dari 11 keluarga yang dilakukan
pengkajian seluruhnya tinggal di bangunan
permanen yang layak tinggal dan telah memiliki
lantai keramik. Bangunan permanen yang menjadi
tempat tinggal penduduk sebagian besar memiliki
ventilasi yang baik, dan minimal memiliki 2
jendela yang dapat ditembus sinar matahari..
Sebagian besar rumah penduduk tidak memiliki
halaman rumah dan hanya sedikit yang memiliki
pekarangan yang dapat difungsikan sebagai tempat
bertanam dan memelihara hewan.
b. Lingkungan Wilayah RT04/RW01 Taman memiliki satu
terbuka lahan kosong yang dimanfaatkan sebagai lahan
parkir sekaligus sebagai lapangan umum.
Biasanya lapangan tersebut dijadikan sebagai
tempat untuk bermain volley, badminton, sepak
bola, atau untuk mengadakan kegiatan
peringatan malam 17 Agustus dan lomba-lomba.
Tidak ada kegiatan rutin terjadwal seperti senam
atau olahraga lainnya yang diadakan di lahan
tersebut. Di sebelahnya juga terdapat area
persawahan milik beberapa warga.

c. Batas Utara : Jalan Raya Taman/Jalan Raya Madiun-


wilayah Surabaya
Timur : RT05/RW01 Kel. Taman, Kec. Taman,
Kab, Sidoarjo
Barat : RT02/RW01 Kel. Taman, Kec. Taman,
Kab, Sidoarjo
Selatan : Area persawahan
2. Pendidikan Pendidikan Mayoritas lansia yang tinggal di Wilayah
terakhir RT04/RW01 Taman adalah lulusan SD dan SMP,
dan ada beberapa lansia yang tidak lulus SD, dan
beberapa lagi merupkan lulusan SMA.
3. Transportasi Transportasi Transportasi yang digunakan keluarga lansia
berupa sepeda, motor dan beberapa menggunakan
mobil. Beberapa diantaranya yang tidak memiliki
kendaraan biasanya hanya jalan kaki dan naik
Angkutan Umum seperti angkot, becak, ojek
maupun bus.
4. Politik dan Regulasi - Di Wilayah RT04/RW01 Taman terdapat
Pemerintahan
kegiatan kerja bakti bagi warga untuk
membersihkan sungai dan lingkungan
sekitar 2 bulan sekali.
Wilayah RT04/RW01 Taman juga menerapkan
protokol kesehatan dengan menyediakan ember
air dan sabun untuk kebiasan CTPS, poster
langkah cuci tangan dan desinfeksi rutin 2
minggu sekali sebagai upaya pencegahan
COVID-19. Terdapat peraturan pembatasan
akses jika telah melewati jam malam yaitu pukul
22.00 WIB.
5. Layanan a. Fasilitas Di Wilayah RT04/RW01 Taman terdapat satu
Kesehatan dan
kesehatan posyandu lansia dan posyandu balita yang
Layanan Sosial
merupakan gabungan antara warga RT04, RT05,
dan RT06. Beberapa waktu terakhir ini kegiatan
rutin di posyandu sempat menurun drastis akibat
adanya pandemi. Namun sudah berjalan normal
kembali sejak November 2021 dengan program
antara lain yaitu penimbangan berat badan rutin,
pemeriksaan tekanan darah, konsultasi kesehatan
gratis dan pemberian obat sesuai keluhan, serta
program pemberian makanan tambahan.
Sedangkan untuk posyandu balita selama
pandemi sempat vakum sebelum kemudian
dilakukan pengukuran tinggi dan penimbangan
berat badan dari rumah kerumah dengan dibantu
oleh kader dan dasawisma masing-masing
wilayah.

Fasilitas kesehatan terdekat adalah di wilayah


Wilayah RT06/RW01 Taman yang berjarak
sekitar 100 meter berupa praktik Bidan swasta.
Sementara itu juga terdapat satu puskesmas dan
satu rumah sakit yang berada sekitar 2 km dari
Wilayah RT04/RW01 Taman. Praktik Dokter
Swasta juga cukup dekat meski berada di
kelurahan lain, dengan jarak tempuh sekitar 5
menit.

b. Fasilitas agama
Di Wilayah RT04/RW01 Taman terdapat 1
Musholla yang sering digunakan warga untuk
beribadah, mengadakan peringatan HBI, dan
melaksanakn musyaarah maupun pemilihan ketua
RT. Sementara itu juga terdapat 1 masjid yang
berjarak sekitar 100 meter.

c. Fasilitas Wilayah RT04/RW01 Taman memiliki satu


umum lahan kosong yang dimanfaatkan sebagai lahan
parkir umum. Biasanya dijadikan sebagai tepat
mengadakan peringatan malam 17 Agustus dan
lomba-lomba. Tidak ada kegiatan rutin seperti
senam atau olahraga lain yang diadakan di lahan
tersebut.
Terdapat 1 Rumah makan di dekat Jalan Raya
Taman, selain itu juga terdapat beberapa warung
kopi tempat orang-orang biasa berkumpul dan
bersosialisasi.
Wilayah RT04/RW01 Taman juga memiliki 2
unit WC umum, yang biasa digunakan warga
yang belum memiliki fasilitas jamban di
rumahnya.
6. Metode Media Penduduk Wilayah RT04/RW01
Komunikasi
Taman.berkomunikasi menggunakan bahasa
Jawa dan/atau bahasa indonesia. Saat ini
komunikasi seringkali menggunakan media
sosial whatsapp atau dengan cara langsung
bertatap muka. Sedangkan unutk penduduk usia
lanjut media yang digunakan untuk
berkomunikasi adalah dengan berbicara langsung
dan menerima informasi melalui sumber seperti
TV dan radio, karena untuk penduduk usia lanjut
kurang bisa menggunakan handphone.
Selain itu di Wilayah RT04/RW01 Taman
masih menggunakan cara konvensional saat
memberikan pengumuman atau berita, yaitu
melalui pegeras suara di Musholla, slebaran di
papan pengumuman, surat undangan, dan
penyampaian informasi door to door.
7. Sosial dan a. Tingkat sosial Warga Wilayah RT04/RW01 Taman.saling
Ekonomi
berinteraksi satu sama lain misalnya lansia
dengan antar tetangga. Warga Wilayah
RT04/RW01 Taman selain lansia juga memiliki
kegiatan rutin yaitu pengajian yang dilakukan
setiap hari Rabu untuk ibu-ibu dan Kamis malam
untuk bapak-bapak. Adapun kegiatan ceramah
dan pengajian kitab biasadilakukan setiap hari
senin 1 minggu sekali. Selai itu juga masih ada
kegiatan rutin Khotmil Qur’an dan Wisata Religi.

Ekonomi Mayoritas warga RT04/RW01 Taman


mempunyai tingkat ekonomi menengah, dan dari
11 keluargs yang dilaukan pengkajian sebagian
ada yang berasal dari keluarga dengan ekonomi
menengah kebawah..
8. Rekreasi Rekreasi Mayoritas lansia Wilayah RT04/RW01 Taman
tidak memiliki kegiatan rekreasi yang rutin
dilakukan. Kecuali lansia yang tinggal bersama
anak dan cucunya, dan memiliki kemampuan
ekonomi yang baik. Kegiatan rekreasi yang
pernah dilakukan lansia di Wilayah RT04/RW01
Taman yaitu berpa kegiatan ziarah wali, atau
silaturrahim ke Pesantren yang diadakan 1 tahun
sekali. Selebihnya lansia tidak memiliki kegiatan
rekreasi lain dan lebih sering diam berada di
rumah bersama keluarga saat waktu luang
9. Kebiasaan a. Kebiasaan Setiap hari sebagian besar lansia melakukan
sehari-hari pekerjaan rumah seperti menyapu, memasak dan
pada siang hari sering berkumpul dan berssialisasi
dengan tetangga sekitar. Hanya 1 atau 2 orang saja
yang memang sudah tidak keluar rumah
dikarenakan usianya mencapai telah mencapai 90
tahun, atau mereka yang sudah sakit.
Bagi lansia laki-laki sebagian memiliki kebiasaan
bercengkrama di warung kopi dan memiliki
kebiasaan merokok sembari minum kopi.
Makanan yang tersedia di warung kopi biasanya
berbagai jenis gorengan, dan kerupuk, yang
beresiko terhadap kesehatan lansia.
Healthy
morbidity Lansia di Wilayah RT 04 RW 01 Taman jarang
melakukan olahraga (karena keterbatasan lahan
dan kurang adanya minat berolahraga dari lansia).
Mayoritas Lansia jarang memakan makanan
bergizi seperti buah-buahan maupun susu karena
keterbatasan kondisi ekonomi keluarga, oleh
karena itu biasanya Posyandu Lansia
mengusahakan terlaksananya program PMT bagi
lansia, yang sayangnya tidak bisa dilaksanakan
secara rtin karena adanya keterbatasan dana.
Lampiran
1. Permohonan sebagai responden dan Pengisian informed concents

2. Identifikasi data keluarga dan kesehatan anggota keluarga


3. Identifikasi lingkungan fisik rumah

4. Identifikasi lingkungan umum

Anda mungkin juga menyukai