Anda di halaman 1dari 13

Financial Planning : Cash

Flow dan Financial


Evaluation
3 Macam Cashflow
1. Initial Cashflow
• Aliran kas pengeluaran kas untuk investasi:
- pembelian tanah
- pembangunan pabrik
- pembelian mesin
- pengeluaran kas lain utk mendapatkan aktiva tetap.
Termasuk untuk modal kerja.
• Initial cashflow biasanya dikeluarkan pada saat awal pendirian
satu proyek investasi.
Cash flow statement (Laporan Arus Kas)
• A cash-flow statement summarizes all cash receipts and payments for
a given time frame. The cash flow statement provides information on
income and spending behavior
• Cash basis
• Exclude depreciation, amortization & accruals
3 Macam Cashflow
2)Operational Cashflow
Aliran kas masuk dan keluar dari penjualan
-Terdiri dari data penjualan, HPP (Harga pokok produksi),
variable biaya tak tetap, pajak, dan Earning of tax
3)Terminal cashflow
• Aliran kas yang diterima sebagai akibat habisnya umur
ekonomis suatu proyek.( seperti nilai residu dan modal
kerja yang digunakan)
Financial Performance Indicator
• Liquidity: Can we make required payments as they fall due?
• Asset management: Do we have the right amount of assets for the
level of sales?
• Debt management: Do we have the right mix of debt and equity?
• Debt ratio = TL/TA
• TIE = EBIT/interest charges
• Profitability: Do sales prices exceed unit costs, and are sales high enough as
reflected in PM, ROE, and ROA?

• PM = NI/Sales
• BEP = EBIT/TA
• ROA = NI/TA
• ROE = NI/CE
Financial
Feasibility
Analysis
Metode Penilaian Kelayakan Investasi
Bisnis
Alat analisis Kegunaan
Accounting Rate of Mengukur % keuntungan seluruh
Return investasi
Payback Period Mengukur waktu BEP (break even point)
Net Present Value Mengukur untung/ruginya investasi
berjangka waktu (cth : saham, harga
tanah, apartmen, dll)
Internal Rate of Return Mengukur besaran return of investment
Profitability Index Membandingkan besaran Cashflow
dengan Investasi
Menghitung Perkiraan Operational Cash
Flow

Laba Sebelum
Pajak (EBIT) =
Penjualan-total
biaya

Laba setelah pajak


(EAT) = EBIT-Pajak
Menghitung Accounting Rate of Return
Menghitung Payback Period
Menghitung Net Present Value

Net Present
Value = Total
Value
Cashflow-
present value
of investment
Discount Factor =

(1/(1+r)^(tahun ke-
)

^ = Pangkat
Mengukur Internal Rate of Return

Dimana:
rr = tingkat discount
rate(r) lebih rendah
rt = tingkat discount
rate(r) lebih tinggi
TPV = Total Present
Value
NPV = Net Present Value
Mengukur Profitability Index

Dimana:
rr = tingkat discount rate(r) lebih
rendah
rt = tingkat discount rate(r) lebih
tinggi
TPV = Total Present Value
NPV = Net Present Value

Anda mungkin juga menyukai