Anda di halaman 1dari 2

Nama : Indri Annisa

NIM : K011211089

Kelas : Kesmas B

Dosen Pengampu : Muhammad Arsyad Rahman, S.KM., M.Kes

TUGAS LOGIKA

HIPOTESIS DAN TEORI

Hipotesis adalah sebuah dugaan sementara yang perlu dibuktikan kebenarannya.


Sebuah hipotesis membutuhkan data-data untuk memperoleh informasi secara
logika dan ilmiah, sehingga dapat terhindar dari kesalahan berpikir atau falasi.
Hipotesis masih dikatakan sebagai gagasan, dugaan yang lemah. Oleh sebab itu
perlu dilakukan pengujian secara ilmiah untuk mengetahui apakah pembuktian
tersebut benar atau tidak.

Sedangkan, teori adalah serangkain asumsi, konsep, konstrak, definisi dan


proposisi untuk menerangkan fenomena sosial secara sistematis dengan cara
merumuskan hubungan antar variabel. Teori juga merupakan serangkaian proposisi
antar konsep-konsep yang saling berhubungan, teori menerangkan secara
sistematis atau fenomena sosial dengan cara menentukan hubungan antar konsep.

Berdasarkan interaksi yang dilakukan oleh Septhyan dan David, dapat


disimpulkan hipotesis/hipotesa bahwa :

1. Septhyan merupakan orang yang rendah hati. Sifat ini merupakan sifat yang
dapat membuat lawan bicara merasa nyaman berinteraksi sehingga Septhyan
memiliki banyak lawan bicara. Dilihat dari cara Septhyan berinteraksi dengan
oranglain dan ekspresi wajahnya ini membuktikan bahwa Septhyan dapat dengan
mudah membuat lawan bicaranya nyaman. Hal ini menunjukkan bahwa gestur
Septhyan mencerminkan hipotesa David.
2. Septhyan merupakan orang yang mudah bergaul. Dapat kita lihat dari cara
Septhyan berinteraksi dengan oranglain dan dapat dengan mudah menyesuaikan
dirinya di lingkungan yang baru.
3. Septhyan merupakan orang yang terbuka. Sifat terbuka yang dimiliki seseorang
dapat dilihat dari seringnya dia menunjukkan rasa senang, sedih, dan marahnya
ke orang lain.

Anda mungkin juga menyukai