Anda di halaman 1dari 4

CARA MENYUNTIK YANG AMAN

No. Dokumen : UKP-int/SOP-


361/IV/PBB/2020
SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 27 Maret 2020
Halaman :1/3
dr. H. M. Yandi Noorjaya, MM
Puskesmas
NIP.19790111 201001 1 001
Basirih Baru

Tindakan menyuntikan injeksi yang aman adalah mendorong


obat ke dalam tubuh dengan menggunakan jarum suntik,
bisa dilakukan ke dalam otot (Intramuskular), ke dalam vena (
1. Pengertian
Intravena), atau ke dalam jaringan lemak di bawah kulit
( Subkutan) dengan menjaga keamanan pasien dan petugas
yang melakukan penyuntikan tersebut.
Sebagai acuan dalam penerapan langlah-langkah untuk
2. Tujuan melakukan tindakan penyuntikan obat kepada pasien secara
aman, nyaman dan benar.

Surat Keputusan Kepala Puskesmas


3. Kebijakan UKP-int/SK-001/III/PBB/2020 tentang Pelayanan Klinis

1. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 38 Tahun 2014


tentang Keperawatan
4. Referensi
2. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009
tentang Kesehatan
CARA MENYUNTIK YANG AMAN
No. Dokumen : UKP-int/SOP-
Puskesmas 361/IV/PBB/2020 dr. H. M. Yandi Noorjaya, MM
Basirih Baru SOP No. Revisi : 00 NIP.19790111 201001 1 001
TanggalTerbit : 27 Maret 2020
Halaman :3/3

1. Petugas menerapkan kebersihan tangan / cuci tangan


2. Petugas menggunakan APD sesuai indikasi ( sarung
tangan sekali pakai yang tidak steril)
3. Petugas melakukan desinfeksi pada area penyuntikan
4. Petugas menggunakan alat suntik harus satu kali pakai
untuk satu pasien dan satu prosedur
5. Petugas menggunakan cairan pelarut / Flushing hanya
untuk satu kali (Nacl, WFI, dll)
6. Petugas melakukan prinsip pemberian obat dengan 7
5. Prosedur benar
7. Petugas melakukan penyuntikan sesuai petunjuk
pemberian (Intramuskular, Subkutan, Intrakutan)
8. Petugas melakukan desinfeksi pada area sesudah
penyuntikan
9. Petugas membuang jarum suntik ke dalam safety box
tanpa menutup jarum
10. Petugas melepas APD
11. Petugas mencuci tangan
12. Petugas melakukan pencatatan/dokumentasi
CARA MENYUNTIK YANG AMAN
No. Dokumen : UKP-int/SOP-
Puskesmas 361/IV/PBB/2020 dr. H. M. Yandi Noorjaya, MM
Basirih Baru SOP No. Revisi : 00 NIP.19790111 201001 1 001
TanggalTerbit : 27 Maret 2020
Halaman :3/3

Cara menyuntik yang


aman

Cuci tangan

Menggunakan APD
( Sarung tangan )

Desinfeksi Area
Penyuntikan

Penggunaan alat suntik


dan pelarut satu kali pakai

Prinsip pemberian obat


dengan 7 benar

6. Bagan
Penyuntikan (IM, SC, IC)
Alir

Desinfeksi Area sesudah


Penyuntikan

Buang jarum suntik ke safety


box tanpa menutup jarum

Melepas APD

Cuci Tangan
CARA MENYUNTIK YANG AMAN
No. Dokumen : UKP-int/SOP-
Puskesmas 361/IV/PBB/2020 dr. H. M. Yandi Noorjaya, MM
Basirih Baru SOP No. Revisi : 00 NIP.19790111 201001 1 001
TanggalTerbit : 27 Maret 2020
Halaman :3/3

Ruang Tindakan
6. Unit Terkait Ruang Imunisasi
Ruang KIA

Rekaman historis perubahan

No Yang dirubah Isi perubahan Tanggal mulai


diberlakukan

1 Bagan alir Membuat Bagan Alir 05 Maret 2020

Anda mungkin juga menyukai