Anda di halaman 1dari 3

 BERANDA

 PROFIL DESA

 KABAR DESA

 PRODUK

 POTENSI

 KEPENDUDUKAN

 ANGGARAN DESA

GSMS(Gerakan seniman masuk sekolah). Acara evaluasi pentas seni rangkaian hari ulang tahun PGRI
di desa Sungai nyamuk 2017

25 November 2017 arifuddin Kabar Desa 0


pementasan dan pameran hasil pelajaran  gerakan seniman masuk sekolah selama tiga bulan di pulau
sebatik.

Gerakan seniman masuk sekolah  berasal dari Jakarta dan di pantau langsung oleh dinas pendidikan
dan kebudayaan provinsi Kalimantan Utara dan dinas pendidikan dan kebudayaan Kabupaten
nunukan.

Acara malam ini juga berlangsung masih dari rangkaian hari ulang tahun  PGRI  yang ke 72  sebagai
pengerak acara yaitu GSMS(gerakan seniman masuk sekolah).

Malam ini akan di tampil kan langsung hasil evaluasi atau hasil deskripsi anak anak  sekolah yang berasal
dari daerah sebatik dan juga anak sekolah sma 1 Kabupaten nunukan.

Tamu undangan yang di malam ini hadir unsur muspika kecamatan sebatik  bapak camat sebatik Timur
dan camat sebatik induk,  camat sebatik Utara,bapak wely, s t s par  sebagai penanggung jawab kegiatan
plh kabid dinas pendidikan  kebudayaan kaltara, Kepala desa Sungai nyamuk.

Hasil evaluasi malam ini  akan di tampil kan dari masing masing sekolah dasar  dan juga lebih meriah 
akan tampil juga anak sekolah Sma 1 negeri Kabupaten nunukan, ikut ambil bagian dalam acara
pementasan pameran hasil pembelajaran gerakan seniman masuk sekolah di wilayah kecamatan sebatik
Timur.

Sambutan perwakilan kepala sekolah bahwa di tunjuk tiga sekolah yaitu sd. 01 sebatik Barat  sd 01
sebatik Utara  sd 01 sebatik tengah. Sebagai perwakilan GSMS  gerakan seniman masuk sekolah.

Malam ini malam terakhir  dari kegiatan  GSMS (gerakan seniman masuk sekolah)   dan berpesan bukan
berarti malam ter akhir dari kegiatan seni, bangkit terus berkreasi dengan moto memang kita di
perbatasan tapi bukan berarti jiwa dan pikiran kita terbatas.

Anda mungkin juga menyukai