Anda di halaman 1dari 2

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA JURUSAN KIMIA FMIPA

UNIVERSITAS NEGERI MEDAN


========================================================
NASKAH UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)

Mata Kuliah : Biokimia Nutrisi Dosen : TIM Dosen KDBK Biokimia.


Hari, tgl : Selasa, 29 Maret 2022 Kelas : Pendidikan Kimia 2019/2020
Waktu : 08.00 – 09.40 wib Sifat : Mandiri-Online

Petunjuk :
1. Kerjakan dalam Lembar Jawaban, dibuat sejelas mungkin.
2. Tuliskan nama, NIM sejelas mungkin agar mudah dibaca
3. Jawaban Sdr foto lalu buat dalam satu file PDF, kirimlah ke dosen masing masing
4. Kertas kerja selambatnya di terima pukul 10.20 wib

1 a. Apa perbedaan antara gula dan karbohidrat ?

b Berapa persentase karbohidrat yang harus dikonsumsi sebagai penunjang gaya hidup yang
. aktif?

c. Karbohidrat apa yang bagus untuk diet?

2 a. Jelaskan persentase protein di bagian tubuh manusia. Kemudian fakta atau mitos jika athlete
membutuhkan lebih banyak protein.
b Jelaskan dampak dari kelebihan mengkonsumsi makanan yang berprotein
.
c. Apakah tubuh kita bisa mendapatkan protein dari daging via kaldunya saja, tanpa makan dagingnya.
3 a. Jelaskan proses digesti/pencernaan lemak
b Jelaskan pengertian kolesterol ? Pada dasarnya, kolesterol tidak bisa larut dalam darah. Oleh sebab itu,
. hati memproduksi zat yang bernama lipoprotein untuk menyalurkan kolesterol ke seluruh tubuh.
Tuliskan dan jelaskan tiga jenis lipoprotein yang utama

c. Tuliskan 3 jenis asam lemak dan sumber makanan yang dari asam lemak tersebut
4 a. Amankah mengkonsumsi multivitamin setiap hari?

b Bisakah vitamin D menurunkan resiko Covid-19 ? Kenapa minum vitamin D harus dengan vitamin K?
.
c. Apakah asam folat baik hanya untuk ibu hamil saja ?

GOOD LUCK

1. a
b.
c.
d.

1a
b.
b.
c.

Anda mungkin juga menyukai