Anda di halaman 1dari 28

See discussions, stats, and author profiles for this publication at: https://www.researchgate.

net/publication/348558185

SISTEM MANAJEMEN LINGKUNGAN

Presentation · April 2018

CITATIONS READS

0 366

1 author:

Purwanto Purwanto
Universitas Diponegoro
217 PUBLICATIONS   818 CITATIONS   

SEE PROFILE

Some of the authors of this publication are also working on these related projects:

Catalyst and Catalytic Process Engineering Development View project

Implementation of Cleaner Production and Ecoefficiency to Enhance the Eco Industrial Park (EIP) Development View project

All content following this page was uploaded by Purwanto Purwanto on 17 March 2021.

The user has requested enhancement of the downloaded file.


SISTEM MANAJEMEN LINGKUNGAN

PELATIHAN DASAR DASAR AMDAL


PPLH LPPM UNDIP
8 MARET 2018
PURWANTO, Prof. Dr.
PROGRAM DOKTOR ILMU LINGKUNGAN
SEKOLAH PASCASARJANA
UNIVERSITAS DIPONEGORO
Ecolabel

Perdagangan
dan Lingkungan

Bebas Bahan-bahan
Berbahaya dan Beracun
Paradigma Pengelolaan
Lingkungan

PASIF REAKTIF PROAKTIF


• Pembiaran • Pengolahan • Pencegahan
• Pengenceran • Remediasi • Produksi
limbah Bersih
• Eco-efficiency
Paradigma Pengelolaan Lingkungan

ZERO WASTE SASARAN


NIR LIMBAH
Pembangunan
Berkelanjutan
Antisipatif &
pencegahan Produksi bersih;
Produksi-Konsumsi
berkelanjutan
Pencegahan
Pengendalian Cleaner Production
End of pipe daur ulang;
pengolahan
Pengenceran
Reaktif & Carrying
pengolahan Pengabaian capacity Penghematan &
peluang

Biaya & peraturan


5
Menuju Pembangunan Berkelanjutan

Ekonomi
Produksi Hijau
dan (Green
Konsumsi
Berkelan- Economy)
Produksi
Bersih,
jutan
Eko-
Sumberdaya efisiensi
Tak Terbatas
Pengolahan,
Manajemen
Limbah
Pengelolaan Lingkungan Industri

Pengendalian
Manajemen Limbah Produksi Bersih
Pencemaran

Daur ulang Reduksi


Pakai ulang Pencegahan
Energi timbulan
Pembuangan Pengolahan
Daur ulang Daur, pakai,
Pungut ulang Konservasi
di luar Pungut ulang

7 7
Produksi bersih :
memadukan aspek ekonomi dan lingkungan
kesejahteraan

dampak lingkungan
Eko-efisiensi
Peningkatan kesejahteraan tidak berarti boros sumberdaya alam

8
Sumber : WBCSD
Unit _A _ Understand_Eco.ppt
Bagaimana pengelolaan lingkungan ?

KINERJA LINGKUNGAN

9
Sistem Manajemen Lingkungan
Bagian sistem manajemen
organisasi yang digunakan untuk
mengembangkan dan menerapkan
kebijakan lingkungannya dan
mengelola aspek lingkungannya
SNI 19-14001-2005
Sistem adalah suatu kesatuan yang
terdiri komponen atau elemen yang Manajemen sebagai sebuah proses
dihubungkan bersama untuk perencanaan, pengorganisasian,
memudahkan aliran informasi, materi pengkoordinasian, dan
atau energi untuk mencapai suatu tujuan pengontrolan sumber daya untuk
https://id.wikipedia.org/wiki/Sistem
mencapai sasaran secara efektif
dan efesien (Griffin, 2006)
10
Lingkungan Hidup
Lingkungan
Keadaan sekeliling dimana organisasi beroperasi, termasuk udara, air,

SNI 19-14001-2005
tanah, sumberdaya alam, flora, fauna, manusia dan interaksinya
Jangkauan keadaan sekeliling mulai dari dalam organisasi sampai global
organisasi
Perusahaan, korporasi, firma, usaha (enterprise), pihak yang
berwenang atau institusi, atau bagian atau kombinasinya yang
tergabung (incorporated) atau tidak, pemerintah atau swasta,
yang mempunyai fungsi dan administrasi sendiri
UU No 32 Tahun 2009
Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup

Lingkungan hidup adalah kesatuan ruang dengan semua benda, daya,


keadaan,dan makhluk hidup, termasuk manusia dan perilakunya, yang
mempengaruhi alam Itu sendiri, kelangsungan perikehidupan, dan
kesejahteraan manusia serta makhluk hidup lain.
11
Kebijakan Lingkungan
kebijakan lingkungan
Keseluruhan maksud dan arahan organisasi terkait dengan
kinerja lingkungannya sebagaimana dinyatakan secara
resmi oleh manajemen puncak

Aspek lingkungan
Unsur kegiatan atau produk atau jasa organisasi yang dapat
berinteraksi dengan lingkungan.
Dampak lingkungan
Setiap perubahan pada lingkungan baik yang merugikan
atau bermanfaat, yang keseluruhannya atau sebagian
disebabkan oleh aspek lingkungan organisasi.

kinerja lingkungan
Hasil yang terukur dari manajemen organisasi terhadap
aspek lingkungannya
SNI 19-14001-2005
12
Kebijakan → Mengelola Dampak

Aspek Dampak Kelola ?

13
Mencapai Kinerja Lingkungan

PELAKSANAAN

Tujuan Sasaran Kinerja

14
PROPER : Menilai kinerja lingkungan
Program Peringkat
Penilaian Perusahaan Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup

Peringkat

▪ EMAS
LEBIH DARI TAAT
▪ HIJAU

▪ BIRU TAAT

Produk
▪ MERAH DITERIMA
TIDAK TAAT
▪ HITAM DITOLAK

15
ISO 14001 EMS
• ISO 14001 Environmental Management System
(EMS) merupakan standar sistem pengelolaan
lingkungan yang diterbitkan oleh International
Organization for Standardizasion.
• ISO bermakna “sama” artinya “standar”
• Versi ISO 14001:2004 diadopsi menjadi SNI 19-
14001-2005 berbasis PDCA
• ISO 14001:2015 merupakan versi terbaru,
menjawab tren terkini.

16
17
Model sistem manajemen lingkungan
ISO 14001:2004 – siklus PDCA

ACT

PLAN

DO
CHECK
18
4 Persyaratan Sistem Manajemen Lingkungan (hanya judul)
4.1 Persyaratan Umum 4.5 Pemeriksaan (hanya judul)
4.2 Kebijakan Lingkungan 4.5.1. Pemantauan dan pengukuran
4.3 Perencanaan (hanya judul) 4.5.2. Evaluasi penaatan
4.3.1. Aspek Lingkungan 4.5.3. Ketidaksesuaian, tindakan
4.3.2. Peraturan perundangan dan perbaikan, tindakan pencegahan
peraturan lainnya
4.3.3. Tujuan, sasaran, program 4.5.4. Pengendalian catatan
4.4 Penerapan dan Operasi (judul) 4.5.5. Audit internal
4.4.1. Sumberdaya, peran dan 4.6. Tinjauan Manajemen
tanggung jawab
4.4.2. Kompetensi, pelatihan dan
kesadaran
4.4.3. Komunikasi
4.4.4. Dokumentasi
4.4.5. Pengendalian dokumen
4.4.6. Pengendalian operasi
4.4.7. Kesiapsiagaan tanggap
darurat 19
Kebijakan Lingkungan – SNI 19-14004

20
21
Revisi ISO 14001
Agar tetap relevan dengan perkembangan pasar.

ISO 14001: 2015 merespon tren terbaru, termasuk


meningkatnya pengakuan oleh perusahaan mengenai
kebutuhan untuk memperhitungkan unsur eksternal dan
internal yang mempengaruhi dampak lingkungannya,
seperti volatilitas iklim dan konteks persaingan di mana
mereka bekerja.

Perubahan untuk memastikan standar dapat kompatibel


dengan standar lainnya.
22
www.iso.org
Apa saja peningkatan standard?
ISO 14001:2015 memerlukan:

• Pengelolaan lingkungan menjadi lebih menonjol


dalam arahan strategis organisasi
• Komitmen yang lebih besar dari pimpinan
• Pelaksanaan prakarsa proaktif untuk melindungi
lingkungan dari potensi bahaya dan degradasi
• Fokus pada pemikiran siklus hidup, dengan
mempertimbangkan aspek lingkungan dari
pengembangan sampai akhir hayat
• Penambahan strategi komunikasi yang berfokus
pada stakeholder
Iebih mudah integrasi dengan sistem managemen lainnya, terkait
dengan kesamaan struktur, istilah dan definisi.

23
www.iso.org
24
Klausul ISO 14001:2015

25
SERTIFIKASI ISO 14001

http://kan.or.id/index.php/aboutkan
• Sertifikasi dilakukan oleh pihak ketiga (Lembaga
Sertifikasi / Certification Body) yang tidak terlibat dalam
organisasi.
• Lembaga Sertifikasi diakreditasi oleh KAN (Komite
Akreditasi Nasional)

• Sertifikasi membutuhkan kepatuhan organisasi mulai


dari kebijakan, perencanaan, dan memastikan
penerapannya.
• Organisasi yang memiliki sertifikasi ISO 14001 akan
mendapatkan penilaian positif karena tanggung jawab
yang ditunjukkan pada pengelolaan lingkungannya.
26
Contact : 0815.660.3569
purwanto@live.undip.ac.id
p.purwanto@gmail.com
27

View publication stats

Anda mungkin juga menyukai