Anda di halaman 1dari 5

TUGAS PERANCANGAN PERUNDANG-UNDANGAN A

OLEH :

DEWI NUR FEBRYANTY

2008016147

ILMU HUKUM

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS MULAWARMAN

2022
BUPATI PANGANDARAN
PROVINSI JAWA BARAT

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PANGANDARAN

TENTANG

PELESTARIAN DAN PERLINDUNGAN ADAT SUNDA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BUPATI PANGANDARAN,

Menimbang : a. bahwa nilai-nilai dan ciri-ciri budaya yang bernuansa


kepribadian bangsa merupakan faktor penting dalam
membangun bangsa yang berkeadaban;

b. bahwa adat istiadat serta kebiasaan-kebiasaan masyarakat


Pangandaran (Sunda) yang masih ada diakui
keberadaannya dan yang telah dilembagakan dalam
kehidupan masyarakat yang tumbuh dan berkembang
sebagai nilai-nilai dan ciri-ciri budaya yang menjadi bagian
dari kepribadian bangsa, maka perlu tetap dilestarikan dan
dilindungi;

c. bahwa untuk melestarikan dan melindungi adat istiadat


sunda diperlukan landasan hukum agar pelaksanaannya
dapat berjalan dengan baik;
d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
dalam huruf c, perlu menetapkan Peraturan Daerah
tentang Pelestarian Dan Perlindungan Adat Sunda;

Mengingat : 1. Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang Dasar Negara Republik


Indonesia Tahun 1945;

2.Undang-Undang Nomor 21 Tahu n 2012 ten tang


Pembentukan Kabupaten Pangandaran di Provinsi Jawa
Barat;

3.Undang-Undang Nomor 23 Tahu n 2014 ten tang


Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah
beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang
Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas
Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5659);

Dengan Persetujuan Bersama


DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH
KABUPATEN PANGANDARAN
dan
BUPATI PANGANDARAN

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : PERATURAN DAERAH TENTANG PELESTARIAN DAN


PERLINDUNGAN ADAT

BAB I
KETENTUAN UMUM

BAB II

PELESTARIAN

BAB III

PERLINDUNGAN

BAB IV

LEMBAGA ADAT SUNDA

BAB V

HUBUNGAN KERJA

BAB VI

PEMBINAAN

BAB VII

PEMBIAYAAN
BAB VIII

KETENTUAN PENUTUP

Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan


Daerah ini dengan penempatannya dalam Lembaran Daerah Kabupaten
Pangandaran.

Ditetapkan di Pangandaran

pada tanggal 20 Desember 2021

BUPATI
PANGANDARAN,

Ttd

DEWI NUR FEBRYANTY

Diundangkan di Pangandaran

pada tanggal 30 Desember 2021

SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN PANGANDARAN,

Ttd

MAZAYA ALIYA JOVILINA

Anda mungkin juga menyukai