Anda di halaman 1dari 2

PEMBINAAN UPAYA UKM

NO. Dokumen :
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman :

Kepala UPT Puskesmas Kedaton


PEMERINTAH
UPT PUSKESMAS
KABUPATEN
KEDATON
CIREBON
H. Saeful Bakhri, SKM
NIP. 19650726 198412 1001
Pengertian Pembinaan adalah proses kerja sama yang bersifat
kesetaraan dan keterbukaan dan saling
menguntungkan antara penanggung jawab upaya
dan pelaksana Upaya UKM.
Tujuan 1. Meningkatkan kemampuan pelaksana UKM
untuk mengembangkan kegiatan kesehatan
dan kegiatan-kegiatan lain.
2. Mengkaji dan menganalisa masalah
kesehatan, masalah yang ada di Upaya UKM.
3. Menginventarisasi sumber daya pelaksana
UKM yang dapat mmendukung upaya
mengatasi masalah yang ada di Upaya UKM.
Kebijakan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Kedaton
tentang Monitoring No.
800/B/IV/SK/02/2016/099
Referensi 1. Permenkes 75 Tahun 2014 tentang
Puskesmas
Prosedur 1. Penanggung jawab UKM membuat undangan
untuk pelaksana Upaya UKM.
2. Penanggung jawab UKM melakukan
pembinaan dengan pertemuan.
3. Penanggung jawab UKM dan pelaksana
Upaya UKM mengindentifikasi hambatan
dan factor yang menghambat kegiatan yang
tidak mencapai target.
4. Penenggung jawab UKM dan pelaksana
Upaya UKM menganalisa alternatif
pemecahan masalah.
5. Penanggung jawab UKM mengevaluasi
kegiatan setelah melaksanakan perbaikan
kinerja.
Unit Terkait 1. Lintas Program.
2. Lintas Sektor.

Anda mungkin juga menyukai