PENGABDIAN MASYARAKAT
Judul Kegiatan:
Penerapan Metode Media Picture Dalam Pembelajaran Bahasa Inggris di SMPN 2 koto baru
Oleh :
Puji dan syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT karena atas limpahan berkat dan
kasih karunia-Nya kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dapat diselesaikan dengan baik
sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan. Dalam melaksanakan kegiatan pengabdian kepada
masyarakat ini, banyak pihak yang dengan ikhlas memberikan fasilitas, arahan, dan bantuan.
Oleh karena itu, terima kasih yang tulus penulis sampaikan kepada para pihak berikut ini:
1. Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Dharmas Indonesia yang telah
memberikan izin, dukungan untuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini.
2. Kepala Sekolah SMPN 02 yang telah bersedia sebagai tempat kegiatan pengabdian kepada
masyarakat.
3. Guru SMPN 2 yang telah memberikan arahan arahan kepada kami
4. Semua pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu persatu yang telah berpartisipasi dalam
perencanaan, pelaksanaan, maupun penyusunan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini.
Kami menyadari bahwa dalam laporan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini masih
terdapat banyak kekurangan dan kelemahan. Untuk itu kritik dan saran yang bersifat membangun
sangat kami harapkan demi perbaikan laporan ini.
Pelaksana
Rauldatul Husni,M.Pd
i
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR....................................................................................................................I
ABSTRAK...................................................................................................................................III
BAB 1..............................................................................................................................................1
PENDAHULUAN..........................................................................................................................1
A. LATAR BELAKANG MASALAH.................................................................................................1
B. TUJUAN....................................................................................................................................1
C. BENTUK KEGIATAN.................................................................................................................2
D. TEMPAT KEGIATAN.................................................................................................................2
E. WAKTU KEGIATAN..................................................................................................................2
F. METODE KEGIATAN.................................................................................................................2
BAB II.............................................................................................................................................3
PELAKSANAAN KEGIATAN....................................................................................................3
A. LOKASI, WAKTU DAN BENTUK KEGIATAN.............................................................................3
B. PELAKSANAAN.........................................................................................................................3
BAB III...........................................................................................................................................4
EVALUASI KEGIATAN..............................................................................................................4
BAB IV............................................................................................................................................5
KESIMPULAN DAN REKOMENDASI.....................................................................................5
A. KESIMPULAN...........................................................................................................................5
B. REKOMENDASI.........................................................................................................................5
ii
ABSTRAK
Judul Kegiatan : Penerapan Metode Media Picture dalam Pembelajaran Bahasa Inggris
di SMPN 2 KOTO BARU
Pelatihan ini bertujuan untuk 1) Memberikan contoh penerapan tentang metode Media
Picture dan 2) Menguji sejauh mana metode Total Physical Response bisa membuat siswa
menjadi siswa yang aktif dan bersemangat didalam proses pembelajaran di kelas.
Kegiatan yang dilaksanakan yaitu berupa micro teaching dengan menggunakan metode
Media Picture Method. Selanjutnya didalam proses pembelajaran ini disediakan media yang
membuat siswa menjadi aktif dan berani berbicara serta dapat meningkatkan pemahanan
berbahasa inggris siswa.
Kegiatan ini dilaksanakan selama sekali pertemuan, yaitu pada hari Rabu di SMPN 2
Koto Baru.Kecamatan Koto Baru, Kabupaten Dharmasraya. Pelaksanaan pelatihan berlangsung
pada pukul 09:40 WIB sampai dengan pukul 10:20 WIB. Kegiatan ini berlangsung dengan
efektif dan lancar.
iii
iv
BAB 1
PENDAHULUAN
Bahasa inggris merupakan alat untuk komunikasi secara lisan atau tulisan. Kemampuan
berkomunikasi dalam pengertian yang utuh adalah kemampuan berwacana, yakni kemampuan
memahami dan /atau menghasilkan teks lisan maupun tertulis yang direalisasikan dalam empat
ketarimpilan berbahasa, yaitu mendengarkan, berbicara, membaca dan menulis. Keempat
keterampilan inilah yang digunakan untuk menanggapi dan menciptakan komunikasi yang baik
dalam kehidupan bermasyarakat. Oleh karena itu, mata pelajaran bahasa inggris diarahkan untuk
mengembangkan keterampilan-keterampilan tersebut agar nantinya mampu berrkomunikasi
dalam bahasa inggris.
Salah satu hal yang menjadi permasalahan pada saat ini adalah kurangnya minat siswa
terhadap pelajaran bahasa inggris. Tidak biasa dipungkiri yang menyebabkan tumbuhnya
permasalahan ini terletak pada bidang cara atau metode yang digunakan guru bahasa inggris
sangat monoton, sehingga siswa menjadi tidak tertatik dalam proses pembelajaran. Tentunya hal
ini mempengaruhi minat siswa terhadap bahasa inggris dan menciptakan sebuah opini bahwa
bahasa inggris itu adalah pembelajaran yang membosankan dan sulit dipahami.
Berdasarkan permasalahan yang saat ini telah menjadi sebuah pemikiran yang tumbuh
didalam pikiran siswa siswa di Indonesia. Untuk merubah pemikiran ini dan mengembalikan
minat atau ketertarikan siswa kepada mata pembelajaran bahasa inggris, maka digunakan metode
yang menarik untuk diterapkan salah satunya adalah metode Media Picture.Lokasi pengabdian
dalm rangka Pelatihan Penerapan Metode media picture berlokasi di SMPN 2 Koto Baru
Kecamatan Koto Baru, Kabupaten Dharmasraya, Provinsi Sumatera Barat.
B. Tujuan
1
C. Bentuk Kegiatan
1. Micro Teaching
D. Tempat Kegiatan
E. Waktu Kegiatan
F. Metode Kegiatan
Kegiatan yang dilaksanakan yaitu berupa Micro Teaching “ Penerapan Metode Media Picture
Method” .
2
BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN
Kegiatan Pelatihan Penerapan Metode Media Picture ini dilaksanakan di SMPN 2 Koto
Baru yang terletak di Kecamatan Koto Baru, Kabupaten Dharmasraya. Pemilihan lokasi ini
didasari atas kemudahan untuk ditempuh peserta, selain itu kurangnya minat siswa SMPN
KOTO BARU dalam mempelajari bahasa inggis yang mana mereka menganggap bahwa bahasa
inggris itu sangat sulit di pahami.
B. Pelaksanaan
Sebagian siswa ada yang menyukai bahasa inggris tapi tergantung metode yang
digunakan, dikelas tersebut mereka suka dengan game, maka mereka lebih exited dalam proses
penerapan metode yang sudah kami buat. Meski begitu sesuai dengan hasil wawancara guru
SMPN 2 KOTO BARU mengalami kendala saat mengajar bahasa inggris, karena kurangnya
minat siswa dalam belajar bahasa inggris karena mereka menyimpulkan bahwa bahasa inggris itu
sangat sulit.
2. Kondisi selama Kegiatan
Pada tengah proses pembelajaran siswa terlihat sangat antusias dengan menggunakan
metode media picture ini. Mereka bisa mengerti sedikit demi sedikit walaupun masih ada
sebagian yang enggan untuk berbicara di dalamnya
3. Kondisi akhir pelatihan
Setelah akhir pembelajaran siswa SMPN 2 KOTO BARU terlihat lebih meningkat minat
nya dalam pembelajaran bahasa inggris, jika metode yang di gunakan bisa menarik siswa dalam
proses pembelajaran, maka siswa akan lebih mudah menghafal vocabulary.
3
BAB III
EVALUASI KEGIATAN
1. Evaluasi dalam kegiatan ini difokuskan terhadap siswa SMPN 2 KOTO BARU dalam
meningkatkan kosakata terkait penerapan metode picture dalam pembelajaran bahasa inggris.
2. Dalam proses peningkatan kosakata siswa dengan menggunakan media picture yang dikaitkan
dengan cross word membuat suasana kelas asik dan tidak monoton.
3. Sikap yang ditampilkan peserta selama kegiatan dalam menerapkan metode media picture
memaparkan peningkatan siswa dalam menguasai kosakata bahasa inggris dan adanya
peningkatan speak up dalam berbahasa inggris.
4
BAB IV
A. Kesimpulan
Berdasarkan pelaksanaan kegiatan yang telah dipaparkan di atas, maka penulis menarik
kesimpulan sebagai berikut:
1. Secara keseluruhan, peserta bisa mengikuti kegiatan dengan baik dan efektif. Sehingga proses
pembelajaran berjalan dengan baik dan sangat menarik antusisas siswa.
2. Peserta kembali menumbuhkan minat terhadap pembelajaran bahasa inggris melalui metode
dan media yang kreatif dan menyenangkan.
B. Rekomendasi
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17