Anda di halaman 1dari 3

KEL 3: Abdulloh,Fitri Liana Maulida,Indra Juliana,Muslikin,Muslimin,Riyan Nurdiansyah.

13. Seorang laki-laki berumur 73 tahun datang menemui dokter spesialis rheumatologi
dengan keluhan nyeri pada persendiannya. Pasien laki-laki tersebut mengeluh tulangnya
terasa sakit. Terapi apa yang harus diberikan kepada pasien tersebut?
a. Glukosamin
b. Kondroitin
c. Glukosamin+kontikosteroid
d. Glukosamin+krtikosteroid
e. Konfroitin+aspirin

Sumber : Buku obat-obat penting hal:335

14. Seorang wanita 52 tahun mengeluh nyeri pada lutut dan tidak bisa berjalan. Data
radiologi menghasilkan T-score -3,00. Dokter mendiagnosa osteoporosis. Obat apa yang
disarankan untuk drug od choice?
a. Kalsium
b. Vitamin D
c. Raloxifen
d. Bifosfonat
e. Kholkisin

Sumber : https://hellosehat.com/muskuloskeletal/osteoporosis/obat-osteoporosis/
15. Seorang wanita berusia 55 tahun mengeluh nyeri pada sendi. Pasien menggunakan
acetominofen, tetapi nyerinya tidak kunjung berkurang. Sebagai apoteker, obat apa yang
sebaiknya anda rekomendasikan kepada pasien tersebut?
a. Indometasin
b. Acetominofen
c. Piroksikam
d. Meloxicam
e. Allopurinol

Sumber : https://www.alodokter.com/meloxicam#

16. Seorang perempuan berumur 42 tahun mengeluh setiap pagi merasakan kekakuan pada
sendi selama beberapa jam, kelelahan berlebihan nyeri sendi dan otot. Dokter
mendiagnosa pasien rheumatoid artritis. Manakah obat yang direkomendasikan?
a. Sulfasalazine
b. Na diklofenak
c. Metrotreksat
d. Prednisone
e. Piroksikam

Sumber : pionas.pom.go.id/ioni/bab-10-otot-skelet-dan-sendi/101-obat-reumatik-dan-
gout/1013-obat-yang-menekan-proses-penyakit
17. Seorang perempuan berusia 42 tahun pergi ke rumah sakit dan diagnose theumatoid
artritis. Dokter meresepkan metotreksat dan asam folat untuk pengobatan pasien. Apa
alasan dokter meresepkan asam folat?
a. Mencegah pembentukan kristaluria
b. Mencegah peningkatan alanine transferase
c. Menurunkan sekresi asam urat
d. Mencegah kerja xantin oksidase
e. Mencegah reabsorpsi asam urat

Sumberhttp://pionas.pom.go.id/ioni/bab-10-otot-skelet-dan-sendi/101-obat-reumatik-
dan-gout/1013-obat-yang-menekan-proses-penyakit

18. Seorang wanita berumur 65 tahun menderita osteoporosis dan rutin mengkonsumsi obat.
Belakangan ini sering pasien mengalami konstipasi padahal tetap makan-makanan
berserat. Obat apakah yang menyebabkan hal tersebut?
a. Vitamin D
b. Kalsium
c. Raloksifen
d. Prokalsitonin
e. Vitamin K

Sumber : http://milissehatyop.org/kalsium-pada-osteoporosis-dan-risikonya/

Anda mungkin juga menyukai