Anda di halaman 1dari 1

ANALIS HUKUM PERTANAHAN 2019

1. Prosedur penyusunan, substansi dan pemanfaatan dasar pertanahan


2. Pendaftaran tanah : pengumpulan, pengolahan, pembukaan, dan penyajian serta pemeliharaan data fisik dan
data yuridis
3. Proses pengaturan pertanahan
4. Proses pengaturan dan penetapan hak tanah
5. Penanganan sengketa dan konflik dengan pertanahan
6. Penyelesaian kasus pertanahan melalui perundingan

Disadari bahwa BPN bukan lembaga penyelesaian sengketa, maka hasil mediasi yag dituangkan dalam
Perjanjian Perdamaian tidak mempunyai kekuatan hukum mengikat, sehingga ada kekhawatiran jika
terjadi pengingkaran oleh salah satu pihak terhadap kesepakatan yang dituangkan dalam Perjanjian
Perdamaian, permasalahan tidak ...

Sengketa seperti apa saja yang bisa di selesaikan dengan APS?


Contoh sengketa perdata yang biasanya masih mungkin untuk diselesaikan melalui
mekanisme APS : Sengketa Jual Beli, Simpan Pinjam, Pembagian harta dalam keluarga,
Perselisihan Harta Bersama setelah perceraia

Anda mungkin juga menyukai