Anda di halaman 1dari 6

PENILAIAN AKHIR SEMESTER

PENILAIAN TENGAH SEMESTER


Semester Genap Tahun Pelajaran 2020 - 2021
Guru Mata Pelajaran : ELI JULIATUL CH, S.Pd

Mata Pelajaran : KIMIA

Kelas / Program : 10 IPA

Tanggal Tes : 17 MARET 2021

Petunjuk Umum Pengerjaan soal.

1. Berdoalah sebelum mengerjakan soal dengan membaca Basmallah


2. Siapkan alat tulis untuk menjawab soal baik bolpoint, Pensil 2B dan Penghapus
3. Cek kembali lembar soal dengan baik dari no soal serta halaman soal, jika ada kekeliruan hubungi
pengawas untuk ditukar soal kembali.
4. Tulis nomor peserta, nama peserta, nama matapelajaran yang diujikan dan kelas.
5. Baca dan cermati soal dengan baik, jika ada soal yang kurang jelas dalam pengetikan ataupun penulisan
maka minta bantuan pengawas untuk mengganti soal atau menanyakan pada guru bersangkutan
6. Kerjakan soal dengan baik, jangan contek atau meniru teman. Pastikan jawaban sesuai dengan
kejujuran dalam menjawab soal yang benar.
7. Jika sudah selesai, simpan dan kembalikan kepada pengawas dan jangan keluar lebih dahulu sebelum
pengawas member ijin.
8. Membaca doa setelah mengerjakan soal sengan membaca Hamdallah.

Selamat Mengerjakan

PTS GENAP 20 -21 / KIMIA / KELAS X IPA 1


Pilihan Ganda!

1. Perhatikan tabel data percobaan daya hantar listrik beberapa larutan di bawah ini :
Lampu Gelembung Gas
Larutan
Terang Redup Tak Menyala Ada Tidak Ada
1  - -  -
2 - -  - 
3  - - 
4 -  -  -
5 - -  - 
Berdasarkan data pada tabel di atas, yang merupakan larutan non-elektrolit adalah ....
A. (1) dan (3)
B. (1) dan (5)
C. (2) dan (4)
D. (3) dan (4)
E. (3) dan (4)

2. Perhatikan skema alat uji daya hantar listrik larutan berikut!

Dari data pengamatan diatas, yang merupakan larutan elektrolit adalah ....
A. Larutan P dan Q
B. Larutan P dan R
C. Larutan Q dan R
D. Larutan P
E. Larutan Q

3. Berikut adalah data hasil uji daya hantar listrik beberapa larutan.
No. Larutan Nyala Lampu Pengamatan Lain
1 Amonia Tidak Menyala Gelembung gas sedikit
2 Air garam Nyala Terang Gelembung gas banyak
3 Air Aki Nyala Terang Gelembung gas banyak
4 Air Gula Tidak Menyala Tidak ada gelembung gas
Dari data tersebut, larutan yang termasuk elektrolit kuat lemah dan non elektrolit beruturut – turut
adalah ....
A. (1), (2) dan (3)
B. (1), (2) dan (4)
C. (2), (1) dan (4)
D. (3), (2) dan (1)
E. (3), (4) dan (1)

PTS GENAP 20 -21 / KIMIA / KELAS X IPA 2


4. Larutan elektrolit dapat menghantar listrik sedangkan larutan non elektrolit tidak menghantarkan
listrik, hal ini di sebabkan karena ...
A. Berbeda pelarutnya
B. Zat terlarut dalam larutan elektrolit berupa molekul
C. Zat terlarut dalam larutan non elektrolit bersifat kovalen polar
D. Molekul – molekul yang terkandung dalam larutan elektrolit bebas bergerak sedangkan dalam
larutan non elektrolit tidak.
E. Zat terlarut dalam larutan elektrolit terionisasi membentuk kation dan anion yang dapat bergerak
bebas sedangkan dalam larutan non elektrolit tidak.

5. Daya hantar listrik asam sulfat (H2SO4) Lebih kuat di bandingkan dengan larutan asam cuka
( CH3COOH ), hal ini disebabkan karena ....
A. Asam cuka mempunyai gelembung lebih sedikit dari pada asam sulfat
B. Massa molekul relatif asam cuka lebih sedikit daripada asam sulfat
C. Jumlah molekul asam cuka lebih sedikit daripada asam sulfat
D. Jumlah Ion dalam asam cuka lebih sedikit daripada asam sulfat
E. Jumlah zat terlarut dalam asan cuka lebih sedikit daripada asam sulfat

6. Berikut adalah data hasil pengujian daya hantar listrik beberapa zat!
Hantaran Listrik pada keadaan
Zat
Padatan Cairan / Lelehan Larutan
W Tidak Ya Ya
X Tidak Tidak Ya
Y Ya Ya ( Tidak Larut )
Z Tidak Tidak Buruk
Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa ....
A. W dan X bersifat elektrolit dan berkaitan kovalen
B. X dan Y bersifat elektrolit dan berkaitan ion
C. X dan Z bersifat elektrolit dan berkaitan kovalen
D. Y dan Z bersifat elektrolit dan berkaitan ion
E. W dan Z bersifat non elektrolit dan berkaitan kovalen

7. Kelompok senyawa berikut yang berikatan kovalen polar dan dalam air dapat menghantarkan listrik
adalah ....
A. KCI; CO2; Na2SO4
B. HCI; CH3COOH; C6H12O6
C. HCI; NaOH; C6H12O6
D. CH3COOH; C6H12O6; CO(NH2)2
E. C6H12O6; CO(NH2)2; C2H5OH

8. Diketahui senyawa – senyawa berikut :


(1) HCI
(2) H2SO4
(3) NaCI
(4) MgCI
(5) K2SO4
Dari kelompok senyawa tersebut yang termasuk senyawa kovalen yang dapat menghantarkan listrik
adalah nomor ...
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (1) dan (4)
D. (2) dan (3)
E. (3) dan (4)

PTS GENAP 20 -21 / KIMIA / KELAS X IPA 3


9. Dari larutan berikut ini, yang diharapkan dapat menghantarkan arus listrik paling baik adalah ...
A. Urea 1M
B. Asam cuka 0,1 M
C. Asam cuka 1 M
D. Asam sulfat 1M
E. Amonium hidroksida 1 M

10. Diketahui data hasil pengujian daya hantar listrik berbagai zat dalam 3 wujudnya sebagai berikut :
Zat Padatan Leburan Larutan
P Non Konduktor Konduktor Konduktor
Q Non Konduktor Non Konduktor Konduktor
R Konduktor Konduktor Tidak Larut
S Non Konduktor Non Konduktor Konduktor
Elektrolit yang merupakan senyawa kovalen adalah ...
A. P dan Q
B. Q dan S
C. Q dan R
D. hanya S
E. R dan S

11. Perhatikan pernyataan berikut!


(1) Peningkatan elektron
(2) Pelepasan oksigen
(3) Kenaikan bilangan oksidasi
(4) Pengurangan muatan positif
(5) Pelepasan Elektron

Pernyataan yang sesuai dengan konsep reduksi adalah ....


A. (1), (2), (4)
B. (1), (3), (4)
C. (1), (3), (5)
D. (2), (3), (4)
E. (2), (4), (5)

12. Perhatikan setengah reaksi redoks di bawah ini :


(1) Cu2 + 2 e-→ Cu
(2) AsO33- +H2O → AsO43+ + 2 H+
(3) Cr2O72- + 14 H+ → 2 Cr3+ + 7 H2O
(4) CH4 + 2 O2 → CO2 + 2 H2O

Reaksi oksidasi terdapat pada reksi ....


A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)
E. (3) dan (4)

13. Bilangan oksidasi unsure krom dalam senyawa Na2Cr2O7 adalah ...
A. + 12
B. – 12
C. + 6
D. – 6
E. + 3

PTS GENAP 20 -21 / KIMIA / KELAS X IPA 4


14. Reaksi – reaksi berikut ini yang bukan merupakan reaksi redoks adalah ....
A. FeO + CO →Fe + CO2
B. CO2 + CaO → CaCO3
C. H2S + SO2 → 2S + H2O
D. Cup + H2 → Cu + H2O
E. Fe2O3 + CO → 2FeO + CO2

15. Perhatikan reaksi berikut !


2 CO + 2 NO → 2 CO2 + N2. Harga bilangan oksidasi unsur N berubah dari ...
A. + 4 menjadi 0
B. + 3 menjadi + 2
C. + 3 menjadi + 1
D. + 2 menjadi + 1
E. + 2 menjadi 0

16. Perhatikan reaksi redoks berikut :


3Cu + 2No- + 8 H+ → 3Cu
Dari reaksi tersbut :
(1) Cu mengalamai reduksi
(2) NO3- adalah oksidator
(3) N dalam NO3- mengalami oksidasi
(4) Bilangan oksidasi Cu berubah dari 0 menjadi +2.

Pernyataan yang benar adalah


A. (1), (2), (3), (4)
B. (1), (2), (3)
C. (1), (3)
D. (2), (4)
E. (4)

17. Reaksi berikut yang termasuk reaski autoredoks adalah ....


A. CH4 + 2O2 → CO2 + 2H2O
B. CI2 + 2 KBr → 2 KCI + Br2
C. MnO2 + 4HCI → MnCI2 + 2H2O + CI2
D. 2Na2S2O3 + 4HCI → 2S+2SO2 + 2H2O
E. Mg + 2 HCI → MgCI2 + H2

18. Nama senyawa N2O3 adalah ...


A. Nitrogen (I) Oksida
B. Nitrogen (II) Oksida
C. Nitrogen (III) Oksida
D. Nitrogen (IV) Oksida
E. Nitrogen (V) Oksia

19. Nama yang tepat untuk senyawa MnS dan Fe2O3 adalah ...
A. mangan (I) sulfida dan besi (III) oksida
B. mangan (II) sulfida dan besi (III) oksida
C. mangan sulfida dan fero oksida
D. mangnesium sulfida dan feri oksida
E. mangan (II) sulfida dan fero oksida

PTS GENAP 20 -21 / KIMIA / KELAS X IPA 5


20. Perhatikan tabel berikut !
No. Kation Anion Rumus Molekul Nama Kimia
1 K +
SO4 2-
K2SO4 Kalium sulfat
2 Al3+ OH- Al3(OH)2 Aluminium hidroksida
3 Mg 2+
CI -
FeCI3 Magnesium nitrat
4 Fe3+ CI- FeCI3 Besi (III) Klorida
5 Ba 2+
PO4 3-
Ba3 (PO4)2 Barium fosfat
Berdasarkan data tersebut hubungan yang benar ditunjukkan oleh nomor ...
A. 1,3,4
B. 1,4,5
C. 2,3,4
D. 2,4,5
E. 3,4,5

PTS GENAP 20 -21 / KIMIA / KELAS X IPA 6

Anda mungkin juga menyukai