Anda di halaman 1dari 1

KISI-KISI SOAL PENILAIAN HARIAN

Satuan Pendidikan : SDN Websiteedukasi.com


Kelas/Semester : 4/2
Tema : 8. Daerah Tempat Tinggalku
Subtema : 1. Lingkungan Tempat Tinggalku
Tahun Pelajaran : 20../20..

MUATAN BENTUK NO
NO KOMPETESI DASAR INDIKATOR SOAL BOBOT
PELAJARAN SOAL SOAL
1 IPA 4.4 Menyajikan hasil percobaan tentang Mempraktikkan gaya dorongan dan Praktik 25 1
hubungan antara gaya dan gerak tarikan dengan mendorong dan
menarik meja
2 SBdP 4.2 Menyanyikan lagu dengan Menyanyikan lagu dengan tempo Praktik 25 2
memperhatikan tempo dan tinggi dan tinggi rendah nada yang tepat Menyanyi
rendah nada
3 PPkN 4.3 Mengemukakan manfaat Mampu menjelaskan keberagaman Praktik 10 3
keberagaman karakteristik individu karakteristik keluarga dalam Lisan/
dalam kehidupan sehari-hari kehidupan sehari-hari Presentasi
4 BAHASA 4.9 Menyampaikan hasil identifikasi Menceritakan kembali teks yang Praktik 25 4
INDONESIA tokoh-tokoh yang terdapat pada teks disajikan dengan artikulasi jelas, Lisan/
fiksi secara lisan, tulis, dan visual ekspresif, intonasi tepat, dan penuh Presentasi
percaya diri
5 IPS 4.3 Menyajikan hasil identifikasi Mendeklamasikan pengaruh Praktik 15 5
kegiatan ekonomi dan hubungannya lingkungan terhadap jenis Lisan/
dengan berbagai bidang pekerjaan, pekerjaan dan perbedaan jenis Presentasi
serta kehidupan sosial dan budaya di pekerjaan di setiap daerah
lingkungan sekitar sampai provinsi

Anda mungkin juga menyukai