Anda di halaman 1dari 4

Nama : Aditya Sofia Syarif

NIM : 21008
Tingkat : 1A
Topik : Peraturan, Kebijakan, dan perundang undangan
yang berkaitan dengan praktik keperawatan
Referensi : PPT Ibu Ns. Musripah S. Kep

1. Hak dan Kewajiban


A. Hak perawat
1. Memperoleh perlindungan hukum sepanjang melaksanakan tugas sesuai :
std profesi, std pelayanan, SPO dan ketentuan Per uu-an
2. Memperoleh Informasi yang benar, jelas dan jujur dari klien dan/atau
keluarga
3. Menerima imbalan jasa atas pelayanan keperawatan yang telah diberikan
4. Menolak keinginan klien yg bertentangan dengan standar (profesi/
pelayanan/ PO/ kode etik) dan per UU-an
5. Memperoleh fasilitas kerja sesuai standar
B. Kewajiban perawat
1. Melengkapi sarana dan prasarana pelayanan keperawatan sesuai dg
standar pelayanan keperawatan dan ketentuan Per UU-an
2. Memberi pelayanan keperawatan sesuai standar (profesi/pelayanan/PO/
kode etik) dan per UU-an
3. Merujuk klien yang tidak dapat ditangani kepada perawat atau nakes lain
4. Mendokumentasikan asuhan keperawatan
5. Memberi informasi yang lengkap, jujur, benar, jelas dan mudah
dimengerti mengenai tindakan keperawatan kpd klien dan/atau keluarga
sesuai dengan batas kewenangannya
6. Melaksanakan tindakan pelimpahan wewenang dari nakes lain sesuai
dengan kompetensi perawat
7. Melaksanakan penugasan khusus yang ditetapkan pemerintah
C. Hak klien
1. Mendapatkan informasi secara benar, jelas, dan jujur tentang tindakan
keperawatan yang akan dilakukan
2. Meminta pendapat perawat lain dan/atau tenaga kesehatan lainnya;
3. Mendapatkan pelayanan keperawatan sesuai dengan kode etik,standar
pelayanan keperawatan, standar profesi, standar prosedur operasional, dan
ketentuan Peraturan Perundang-undangan;
4. Memberi persetujuan atau penolakan tindakan keperawatan yang akan
diterimanya; dan
5. Memperoleh keterjagaan kerahasiaan kondisi kesehatannya.

Pengungkapan rahasia atas dasar sebagai berikut :

a. Kepentingan kesehatan klien


b. Pemenuhan permintaan aparatur penegak hukum dalam rangka
penegakan hukum
c. Persetujuan klien sendiri
d. Kepentingan pendidikan dan penelitian
e. Ketentuan Per UU-an

D. Kewajiban Klien
Kewajiban klien ada 8
E. Pengenbangan, Pembinaan, dan Pengawasan
a. Pengembangan Praktik Keperawatan
 Tujuan mempertahankan dan meningkatkan keprofesionalan
perawat
 Melalui : pendidikan formal dan non formal atau pendidikan
berkelanjutan
 Pemilik atau pengelola fasyankes harus memfasilitiasi perawat
mengikuti pendidikan berkelanjutan
 Pendidikan non formal dan berkelanjutan dapat diaksanakan oleh :
pemerintah, pemda, organisasi profesi atau lembaga lain yg
terakreditasi sesuai dgn per uu-an
 Dasar : kebutuhan sesuai dg std pelayanan, std profesi dan SPO
b. Implikasi terhadap praktik keperawatan di RS
 Praktik Keperawatan Berdasarkan Kode Etik, Standar Pelayanan
Keperawatan, Standar Profesi & SPO
 Perlu Identifikasi Kebutuhan & Jenis Standar, Pedoman dan
Juklak Pelayanan Keperawatan, Stadar Profesi , SPO
 Program Pembinaan etika profesi dalam pelayanan keperawatan
 Perlu Supervisi, Monev Pelaksanaan Pelayanan Keperawatan
 Penguatan Fungsi Manajemen Pelayanan Keperawatan
 Standarisasi Fasilitas-Sarana Pelayanan Keperawatan
 Penguatan Lingkungan Kerja yang aman
c. Implikasi terhadap SDM perawat sebagai pemberi pelayanan di RS
 Kejelasan Pengaturan jumlah, rasio & komposisi perawat sesuai
dgn jenis pelayanan keperawatan/kesehatan:
1. Perawat anak, Perawat Maternitas, Perawat Penyakit Dalam &
Perawat Bedah, dll
2. Jenis Perawat: Vokasi dan Profesi
 Penguatan profesionalisme perawat dalam melaksanakan praktik
keperawatan
1. Perawat memiliki kompetensi (sertifikat kompetensi), diakui
terdaftar (STR)
2. Kejelasan hak dan kewajiban
3. Kejelasan Pola dan Jenjang Karir
4. Kejelasan Sistem Remunerasi perawat
 Pengembangan praktik melalui Pendidikan formal dan CPD
 Pemilik/pengelola RS memfasilitasi CPD
 Pengaturan Praktik yang dilakukan oleh perawat asing
d. Implikasi terhadap Pengenbangan, Pembinaan, dan Pengawasan
1. Penyusunan peraturan dan kebijakan terkait praktik keperawatan
2. Penyusunan standar dan pedoman pelayanan keperawatan
3. Pengembangan wahana pembelajaran klinik bagi perawat
4. Penyusunan dan pelaksanaan program pembinaan bagi anggota
perawat dalam melaksanakan praktik
5. Pemerintah, Pemda, Konsil Keperawatan, PPNI membina dan
mengawasi praktik keperawatan sesuai fungsi dan tugas masing-
masing

Anda mungkin juga menyukai