Anda di halaman 1dari 38

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PUTUSAN

si
Nomor : 91/G/2019/PTUN.Smg.

ne
ng
“DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA”

do
gu Pengadilan Tata Usaha Negara Semarang yang memeriksa,
memutus dan menyelesaikan sengketa Tata Usaha Negara pada tingkat
pertama dengan acara biasa melalui persidangan secara Elektronik

In
A
(e-court) telah menjatuhkan Putusan sebagai berikut dalam sengketa
antara :-----------------------------------------------------------------------------------------
ah

lik
I Nama : NGILMAN;--------------------------------------------------
.
Kewarganegaraan : Indonesia:---------------------------------------------------
am

ub
Pekerjaan : Pedagang;--------------------------------------------------
Tempat Tinggal : Desa Padamara RT. 004 RW. 001 Kecamatan
Padamara, Kabupaten Purbalingga;-----------------
ep
Selanjutnya disebut sebagai………………..…………………Penggugat I;
k

II. Nama : SULBIYAH;------------------------------------------------


ah

Kewarganegaraan : Indonesia:---------------------------------------------------
R
Pekerjaan : Pedagang;--------------------------------------------------

si
Tempat Tinggal : Desa Padamara RT. 004 RW. 001 Kecamatan
Padamara, Kabupaten Purbalingga;-----------------

ne
ng

Selanjutnya disebut sebagai………………..………...………Penggugat II;


Berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 14 Desember 2019, memberi
kuasa kepada:-------------------------------------------------------------------------------

do
gu

1 Nama : M. SYAMSUDIN, S.H., M.Hum.;---------------------


.
Kewarganegaraan : Indonesia;--------------------------------------------------
In
A

Tempat Tinggal : Perum Griya Teluk Baru No. 282 - 283


Kecamatan Purwokerto Selatan, Kabupaten
ah

lik

Banyumas;------------------------------------------------
-
2 Nama : OQA MURTI RAHAYU, S.H.;-------------------------
m

ub

.
Kewarganegaraan : Indonesia;--------------------------------------------------
ka

Tempat Tinggal : Kedungwringin RT. 001 RW. 005 Kecamatan


ep

Jatilawang Kabupaten Banyumas;------------------


Halaman 1 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
3 Nama : DARYONO, S.H.;----------------------------------------

R
.

si
Kewarganegaraan : Indonesia;--------------------------------------------------
Tempat Tinggal : Jalan Pamujan Tengah 3 No. 304 Perum Griya

ne
ng
Elit Baru, Purwokerto, Banyumas, Jawa
Tengah;-----------------------------------------------------
semuanya berkewarganegaraan Indonesia, pekerjaan Advokat dan

do
gu Konsultan Hukum pada Kantor Advokat “ M. SYAMSUDIN, SH., M.Hum &
REKAN” yang beralamat di Perum Griya Teluk Baru No. 282 – 283

In
A
Kecamatan Purwokerto Selatan, Kabupaten Banyumas, dengan domisili
elektronik (email) : ademuhammad080498@gmail.com;-------------------------
ah

lik
Selanjutnya disebut sebagai PARA PENGGUGAT;------------------------------
--------------------------------------------M e l a w a n--------------------------------------
am

Nama Jabatan : KEPALA KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN

ub
PURBALINGGA PROVINSI JAWA
TENGAH;-------------------------------------------
ep
Tempat Kedudukan : Jalan M T. Haryono No. 45 Kabupaten
k

Purbalingga, dengan domisili elektronik (email) :


ah

purbalinggabpn@gmail.com;----------------------------
R

si
Berdasarkan Surat Kuasa Khusus Nomor: 299/MP.02.02-33.03/I/2020

ne
ng

tertanggal 13 Januari 2020, memberi kuasa


kepada :-----------------------------
1. Nama : Drs. SLAMET SUSILO;-------------------------------

do
gu

Warganegara : Indonesia;------------------------------------------------
Tempat tinggal : Jl. Serayu GG XVI No. 133 PR Sumampir RT.
007 RW. 002 Purwokerto Utara;-------------------
In
A

NIP : 196304130198303 1 001;---------------------------


Pangkat/ Gol. : Penata TK.I (III/d);-------------------------------------
Jabatan : Kepala Seksi Penanganan Masalah dan
ah

lik

Pengendalian Pertanahan;--------------------------
2. Nama : GAGAT RIYANTI, SH.;-------------------------------
Warganegara : Indonesia;------------------------------------------------
m

ub

Tempat tinggal : Jl. Brigjend Encung RT. 003 RW. 007


Purwokerto Utara;-------------------------------------
ka

NIP : 19680718 199003 2 002;----------------------------


ep

Pangkat/ Gol. : Penata TK.I (III/d);-------------------------------------


ah

Halaman 2 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Jabatan : Kepala Sub Seksi Penanganan Sengketa,

si
Konflik dan Perkara Pertanahan;------------------
3. Nama : SUTIYANI, SH.;----------------------------------------
Warganegara : Indonesia;------------------------------------------------

ne
ng
Tempat tinggal : Jl. Dr. Angka No. 79 B RT. 004 RW. 012
Purwokerto Utara;-------------------------------------
NIP : 19660419 199103 2 004;---------------------------

do
gu Pangkat/ Gol. : Penata
(III/c);--------------------------------------------
Jabatan : Kepala Sub Seksi Pengendalian Pertanahan;-

In
A
semuanya berkewarganegaraan Indonesia, pekerjaan Pegawai Negeri
Sipil pada Kantor Pertanahan Kabupaten Purbalingga, berkedudukan di
ah

lik
Jalan M T. Haryono No. 45 Kabupaten Purbalingga;------------------------------
Selanjutnya disebut sebagai TERGUGAT;------------------------------------------
Pengadilan Tata Usaha Negara tersebut ;----------------------------------
am

ub
Telah membaca Penetapan Ketua Pengadilan Tata Usaha Negara
Semarang Nomor: 91/PEN-DIS/2019/PTUN.Smg, tanggal 31 Desember
ep
k

2019 tentang Lolos Dismissal ;----------------------------------------------------------


Telah membaca Penetapan Ketua Pengadilan Tata Usaha Negara
ah

R
Semarang Nomor: 91/PEN-MH/2019/PTUN.Smg, tanggal 31 Desember

si
2019 tentang Penunjukan Majelis Hakim yang memeriksa, memutus dan

ne
ng

menyelesaikan perkara ;------------------------------------------------------------------


Telah membaca Penetapan Hakim Ketua Majelis :
91/PEN.PP/2019/PTUN.Smg, tanggal 31 Desember 2019 tentang

do
gu

Penetapan Pemeriksaan Persiapan ;--------------------------------------------------


Telah membaca Penetapan Hakim Ketua Majelis Nomor :
In
A

91/PEN.HS/2019/PTUN.Smg, tanggal 4 Februari 2020 tentang Penetapan


hari sidang ;----------------------------------------------------------------------------------
ah

lik

Telah membaca Surat-surat Bukti dan mendengarkan keterangan


Saksi yang diajukan pihak para Penggugat serta Saksi pihak Ke-tiga yang
dihadirkan pengadilan dalam persidangan oleh pihak-pihak yang
m

ub

berperkara ;-----------------------------------------------------------------------------------
ka

--------------------------- TENTANG DUDUKNYA PERKARA -----------------------


ep
ah

Halaman 3 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa para Penggugat telah mengajukan Gugatan

si
melalui kuasa hukumnya dengan surat gugatan tertanggal 16 Desember
2019 yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Tata Usaha

ne
ng
Negara Semarang pada tanggal 30 Desember 2019 di bawah register
Nomor : 91/G/2019/PTUN.Smg melalui persidangan secara elektronik (e-

do
gu court) sebagaimana dimaksud dalam Perma Nomor 1 Tahun 2019 tentang
Administrasi Perkara dan Persidangan di Pengadilan Secara Elektronik,
sebagaimana telah diperbaiki pada tanggal 4 Pebruari 2020 mendalilkan

In
A
hal-hal sebagai berikut :-------------------------------------------------------------------
1. Obyek Sengketa
ah

lik
Bahwa yang menjadi obyek sengketa dalam perkara ini adalah
Sertipikat Hak Milik Nomor: 214 Desa Padamara, Kecamatan
am

ub
Padamara, Kabupaten Purbalingga, Provinsi Jawa Tengah, yang
diterbitkan tertanggal 05 Pebruari 1982. Dengan Gambar Situasi
Nomor: 203/1982, tanggal 05 Pebruari 1982. Luas: 6.430 M² (Lebih
ep
k

Kurang Enam Ribu Empat Ratus Tiga Puluh Meter Persegi). Atas
ah

Nama NI Sanradji Alias Suminem;-----------------------------------–----------


R

si
2. Bahwa obyek sengketa Sertipikat Hak Milik Nomor: 214
Desa Padamara, Kecamatan Padamara, Kabupaten Purbalingga,

ne
ng

Provinsi Jawa Tengah, yang diterbitkan tertanggal 05 Pebruari 1982.


Dengan Gambar Situasi Nomor : 203/1982, tanggal 05 Pebruari

do
1982. Luas: 6.430 M² (Lebih Kurang Enam Ribu Empat Ratus Tiga
gu

Puluh Meter Persegi). Atas Nama NI Sanradji Alias Suminem. Adalah


berupa penetapan tertulis yang diterbitkan oleh Kepala Kantor
In
A

Pertanahan Kabupaten Purbalingga (Tergugat) sebagai Badan/


Pejabat Tata Usaha Negara yang berisi tindakan Tata Usaha Negara
ah

lik

berupa pemberian hak atas tanah berdasarkan pada ketentuan


Hukum publik di bidang Administrasi Pertanahan sebagaimana
m

ub

dimaksud dalam UU No. 5 Tahun 1960 tentang Peraturan Dasar


Pokok Pokok Agraria jo Peraturan Pemerintah Republik Indonesia
ka

No. 24 Tahun 1997 tentang Pendaftaran tanah: yang nyata berwujud


ep

(terlihat, terukur, berbentuk dan dapat ditentukan), tidak abstrak


ah

Halaman 4 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
karena bersifat konkrit. Yang sekarang dikuasai oleh Para ahli waris,

si
sehingga bersifat individual dan menimbulkan akibat hukum yang
berupa adanya pemberian ha katas tanah kepada seseorang/ badan

ne
ng
hukum perdata yang dimaksud;--------------------------------------------------
Bahwa terhadap persoalan ini menjadi kompetensi Peradilan Tata

do
gu Usaha Negara untuk memeriksa dan memutus, serta berdasarkan
ketentuan Pasal 53 Ayat 1 UU No. 51 Tahun 2009 tentang
perubahan kedua atas UU Nomor 5 Tahun 1986 tentang Peradilan

In
A
Tata Usaha Negara, yang mengatur bahwa suatu Keputusan Tata
Usaha Negara dan PERMA No. 2 Tahun 2019, maka Peradilan Tata
ah

lik
Usaha Negara Semarang berwenang untuk memeriksa dan
mengadili Gugatan ini;--------------------------------------------------------------
am

ub
3. Upaya Administratif
Bahwa sebelum penggugat mengajukan Gugatan Sengketa Tata
Usaha Negara Semarang, Penggugat mengajukan upaya
ep
k

Administrasi sesuai diatur didalam Pasal 2 angka (1) Peraturan


ah

Mahkamah Agung Nomor 6 Tahun 2018 mengenai upaya


R

si
Administratif, yang terlebih dahulu dilakukan dengan mengajukan
surat kepada Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Purbalingga

ne
ng

yang berkedudukan hukum di JL. MT. Haryono No.45 Kabupaten


Purbalingga, Provinsi Jawa Tengah, berupa surat keberatan atas

do
adanya Sertipikat Hak Milik Nomor: 214 Atas Nama NI Sanradji
gu

Alias Suminem. Yang kami buat tertanggal 04 Desember 2019 dan


diterima tertanggal 07 Desember 2019 oleh Kantor Pertanahan
In
A

Kabupaten Purbalingga agar dapat dilakukan upaya mediasi, akan


tetapi dalam waktu 10 hari tidak ada tanggapan dari Kepala Kantor
ah

lik

Pertanahan Kabupaten Purbalingga. sehingga tertanggal 30


Desember 2019 Penggugat mendaftarkan Gugatan Sengketa Tata
m

ub

Usaha Negara melalui E-Court di Kepaniteraan Pengadilan Tata


Usaha Negara yang berkedudukan di Jln. Abdurahman Saleh No. 89
ka

Kota Semarang;----------------------------------------------------------------------
ep

4. Kepentingan Penggugat.
ah

Halaman 5 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Bahwa Penggugat adalah pemegang hak yang sah atas sebidang

si
tanah yang terletak di:SHM Nomor 01205 Desa Padamara,
Kecamatan Padamara, Kabupaten Purbalingga, Provinsi Jawa

ne
ng
Tengah, yang diterbitkan tertanggal 24 Februari 2012, Dengan surat
ukur tanggal 15 Februari 2012, No. 00089/Padamara/2012 Luas: ±

do
gu 6.151 M² (Lebih Kurang Enam Ribu Seratus Lima Puluh Satu Meter
Persegi). Atas Nama Ngilman;---------------------------------------------------
Adapun yang menjadi alas hak dari Penggugat berupa: ------------------

In
A
Akta jual beli yang dibuat oleh Notaris dan PPAT Heri Prastowo
Wisnu, SH yang berkedudukan di Kabupaten Purbalingga, Akta No.
ah

lik
186/2011 tertanggal 4 Februari 2011;----------------------------------------
Satu bidang tanah milik Penggugat tersebut diatas SHM Nomor
am

ub
01205 Desa Padamara, Kecamatan Padamara, Kabupaten
Purbalingga, Provinsi Jawa Tengah, yang diterbitkan tertanggal 24
Februari 2012, Dengan surat ukur tanggal 15 Februari 2012, No.
ep
k

00089/Padamara/2012 Luas: ± 6.151 M² (Lebih Kurang Enam Ribu


ah

Seratus Lima Puluh Satu Meter Persegi). Atas Nama Ngilman.


R

si
Sedangkan Sertipikat Hak Milik Nomor: 214 Desa Padamara,
Kecamatan Padamara, Kabupaten Purbalingga, Provinsi Jawa

ne
ng

Tengah, yang diterbitkan tertanggal 05 Pebruari 1982. Dengan


Gambar Situasi Nomor : 203/1982, tanggal 05 Pebruari 1982. Luas:

do
6.430 M² (Lebih Kurang Enam Ribu Empat Ratus Tiga Puluh Meter
gu

Persegi). Atas Nama NI Sanradji Alias Suminem (adalah Obyek


Sengketa yang seharusnya sudah dicabut/ dibatalkan karena sudah
In
A

diterbitkan Sertipikat baru SHM Nomor 01205 Atas Nama Ngilman).


Sehingga Penggugat dirugikan dengan belum dicabutkannya SHM
ah

lik

yang terdahulu Sertipikat Hak Milik Nomor: 214 Atas Nama NI


Sanradji Alias Suminem;-----------------------------------------------------------
m

ub

5. Tenggang Waktu
Bahwa Penggugat mengetahui adanya obyek sengketa Sertipikat
ka

Hak Milik Nomor: 214 Desa Padamara, Kecamatan Padamara,


ep

Kabupaten Purbalingga, Provinsi Jawa Tengah, yang diterbitkan


ah

Halaman 6 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
tertanggal 05 Pebruari 1982. Dengan Gambar Situasi Nomor :

si
203/1982, tertanggal 05 Pebruari 1982. Luas: 6.430 M² (Lebih
Kurang Enam Ribu Empat Ratus Tiga Puluh Meter Persegi). Atas

ne
ng
Nama NI Sanradji Alias Suminem, pada saat tanah tersebut akan
dibeli oleh Pemerintahan Desa Padamara seluas 1400 M² (Seribu

do
gu Empat Ratus Meter Persegi) yang akan digunakan sebagai
pembangunan Taman Kanak-Kanak Terpadu tertanggal 05 Oktober
2019. Pada saat itu terjadi keributan bahwa seseorang yang

In
A
mengaku ahli waris mengeclaim bahwa tanah tersebut itu tanah
miliknya dengan menunjukan Sertipikat Hak Milik Nomor: 214 Atas
ah

lik
Nama NI Sanradji Alias Suminem (Obyek Sengketa). Dengan
adanya informasi atas tanah tersebut maka kami mengajukan
am

ub
Gugatan Kepaniteraan Pengadilan Tata Usaha Negara Semarang
masih dalam tenggang waktu 90 Hari (Sembilan Puluh Hari) sejak
diketahuinya keputusan Tata Usaha Negara Obyek sengketa.
ep
k

Sebagaimana diatur dalam Pasal 55 UU No. 5 Tahun 1986 tentang


ah

Peradilan Tata Usaha Negara;---------------------------------------------------


R

si
6. Alasan Gugatan
Bahwa terbitnya SHM Nomor 01205 atas nama Ngilman atas

ne
ng

adanya jual beli antara Penggugat dengan Alm. NI Sanradji Alias


Suminem dan pada saat ditanyakan kepada NI Sanradji Alias

do
Suminem, bahwa apakah tanah tersebut sudah bersertipikat,
gu

kemudian NI Sanradji Alias Suminem menjawab bahwa tanah


tersebut belum bersertipikat. Pembicaraan tersebut disaksikan oleh
In
A

Kepala Desa Padamara dan Perangkat Desa Padamara. setelah itu


agar adanya kepastian sebelum melakukan jual beli Kepala Desa
ah

lik

Padamara melakukan pengecekan secara Administrasi di Kantor


Pertanahan Kabupaten Purbalingga atas kepemilikan hak atas tanah
m

ub

tersebut, hasil pengecekan di Kantor Pertanahan Kabupaten


Purbalingga belum terdaftar adanya peningkatan hak menjadi
ka

Sertipikat Hak milik Atas nama Suminem, atas hal tersebut


ep

terlaksanalah jual beli antara Penggugat dengan Alm. NI Sanradji


ah

Halaman 7 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Alias Suminem dengan dasar jual beli Letter C Nomor 287, Desa

si
Padamara Kec. Padamara dari Alm. Ni Sanradji alias Suminem
dengan batas-batas sebagai berikut: ------------------------------------------

ne
ng
- Utara : Ngaisah, Harso Utomo;---------------------------------------
- Selatan :
Sutomo;-----------------------------------------------------------

do
gu - Timur : Jalan Desa;------------------------------------------------------
- Barat : Dasilah, Umiati, Sunggarti;-----------------------------------
Bahwa Jual beli tersebut dilakukan di hadapan PPAT Heri Prastowo

In
A
Wisnu Widodo, S.H. disaksikan oleh Ny. Parwati dan Oles Noviana
selain itu disaksikan pula oleh Kepala Desa Padamara dan
ah

lik
Perangkat Desa Padamara dengan harga tanah sebesar Rp
182.000.000, 00 (seratus delapan puluh dua juta rupiah) dan dibuat
am

ub
Akta Jual Beli Nomor 168/ 2011 yang dibuat oleh PPAT Heri
Prastowo Wisnu Widodo, S.H. disaksikan oleh Ny. Parwati dan Oles
Noviana;--------------------------------------------------------------------------------
ep
k

Bahwa ketika Penggugat mengajukan peningkatan hak atas tanah


ah

agar mendapat kepastian hukum dan perlindungan hukum sesuai


R

si
diatur dalam UU Nomor 5 Tahun 1960 tentang Peraturan Dasar
Pokok-Pokok agraria jo Peraturan Pemerintah RI No. 24 Tahun 1997

ne
ng

tentang Pendaftaran Tanah dan Peraturan Menteri Agraria dan Tata


Ruang No. 11 Tahun 2016. maka terbitlah SHM Nomor 01205 atas

do
nama Ngilman tanpa adanya kendala dan penerbitannya disahkan
gu

oleh Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Purbalingga. hal ini


menunjukkan bahwa buruknya administrasi yang terjadi di Kantor
In
A

Pertanahan Kabupaten Purbalingga, serta hal ini sangat merugikan


Penggugat;----------------------------------------------------
ah

lik

7. Bahwa setelah dibeli dan diterbitkan SHM Nomor 01205 atas


nama Ngilman. Penggugat menggarap dan mengolah sawahnya dan
m

ub

pada tanggal 13 Juli 2015 SHM Nomor 01205 atas nama Ngilman,
dipasang Hak Tanggungan oleh Bank Rakyat Indonesia Cabang
ka

Purblingga;----------------------------------------------------------------------------
ep

-
ah

Halaman 8 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
8. Bahwa penerbitan Sertipikat Hak Milik Nomor: 214 Atas

si
Nama NI Sanradji Alias Suminem dan Akta jual beli No. 186/2011
tertanggal 4 Februari 2011 yang ditindak lanjuti dengan

ne
ng
diterbitkannya SHM Nomor 01205 atas nama Ngilman, keduanya
bersumber dari sumber yang sama yaitu Letter C Desa Padamara

do
gu Nomor 287 Atas Nama NI Sanradji Alias Suminem. Maka jelaslah
bahwa tanah yang dimaksud tersebut diatas adalah tanah yang
sudah dijual belikan oleh NI Sanradji Alias Suminem (Pemilik

In
A
sebelumnya) kepada Penggugat;---
Bahwa menurut Pasal 37 ayat 1 PP No. 24 tahun 1997 ditegaskan
ah

lik
Bahwa “peralihan hak atas tanah Menukar, Hibah, Pemasukan data
Perusahaan dan pemindahan Hak lainnya, kecuali pemindahan
am

ub
melalui Lelang, hanya dapat didaftarkan jika dibuktikan dengan akta
yang dibuat oleh Pejabat Pembuat Akta Tanah (PPAT) yang
berwenang menurut Undang – undang yang berlaku”. Bahwa
ep
k

berdasarkan Pasal 1 angka 1 PP No. 37 Tahun 1998 jo Pasal 1


ah

angka 1 Perka BPN No. 1 tahun 2006 ditegaskan bahwa “ Pejabat


R

si
Pembuat akta Tanah, selanjutnya disebut PPAT, adalah Pejabat
Umum yang diberi kewenangan untuk membuat akta-akta autentik

ne
ng

mengenai perbuatan hukum tertentu mengenai Hak atas Tanah atau


Hak Milik atas Satuan Rumah Susun”;-----------------------------------------

do
9. Bahwa kesalahan Tergugat yaitu karena buruknya
gu

Administrasi pada saat itu (tahun 2011), sehingga ketika penjual


menyatakan belum bersertipikat dan dilakukan pengecekan di Kantor
In
A

Pertanahan Kabupaten Purbalingga dan belum adanya Peningkatan


Hak menjadi SHM atas tanah tersebut. Kemudian dilakukanlah Jual-
ah

lik

beli sesuai diuraikan dalam Posita 6, 7,


8;------------------------------------------
10. Bahwa Tergugat adalah sebagai Badan/ Pejabat Pemerintah
m

ub

oleh karena itu berdasarkan Pasal 2 ayat (1), (2) dan (3) Peraturan
ka

Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 02 tahun 2019 Tentang


ep

Pedoman Penyelesaian sengketa Tindakan Pemerintahan dan


ah

Halaman 9 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Kewenangan Mengadili Perbuatan Melawan Hukum oleh Badan/

si
Pejabat Pemeirintah yang diundangkan pada tanggal 20 Agustus
2019 adalah merupakan kewenangan Pengadilan Tata Usaha

ne
ng
Negara;------------------------------------------------------------------------
11. Bahwa agar mendapat kepastian hukum kepada Penggugat,
serta Penggugat merupakan pembeli yang beritikad baik, maka

do
gu mohon kepada Ketua Majelis Hakim Pemeriksa Perkara ini untuk
menyatakan bahwa Sertipikat Hak Milik Nomor: 214 Atas Nama NI

In
A
Sanradji Alias Suminem terletak di Desa Padamara, Kecamatan
Padamara, Kabupaten Purbalingga, Provinsi Jawa Tengah, yang
ah

diterbitkan tertanggal 05 Pebruari 1982 merupakan SHM yang sudah

lik
tidak sah dan tidak mempunyai kekuatan hukum, sedangkan Jual
beli yang dilakukan oleh Penggugat dengan NI Sanradji Alias
am

ub
Suminem adalah jual beli yang sah menurut hukum dan SHM Nomor
01205 atas nama Ngilman adalah SAH menurut Hukum;-----------------
ep
12. Bahwa Surat Keputusan yang dikeluarkan oleh Tergugat
k

tersebut juga bertentangan dengan Asas-asas Umum Pemerintahan


ah

yang Baik (AAUPB) yaitu Asas tentang tidak adanya Kepastian


R

si
Hukum, karena tindakan Tergugat telah menimbulkan ketidak
adanya Kepastian Hukum bagi Penggugat dimana dalam satu obyek

ne
ng

Tanah terbit 2 sertifikat Hak atas Tanah, padahal Penggugat adalah


merupakan Pembeli yang beritikad baik oleh karenanya harus

do
gu

dilindungi oleh Undang – Undang menurut Pasal 19 Ayat (1), (2), (3),
(4) UU Nomor 5 Tahun 1960 Tentang Peraturan Dasar Pokok-Pokok
In
agraria jo Peraturan Pemerintah RI Pasal 32 Ayat (1), (2) No. 24
A

Tahun 1997 tentang Pendaftaran Tanah “1. Sertipikat merupakan


tanda bukti kepemilikan hak yang berlaku sebagai alat pembuktian
ah

lik

yang kuat mengenai data fisik dan data yuridis yang termuat di
dalamnya, sepanjang data fisik dan data yuridis tersebut sesuai
m

ub

dengan data yang ada dalam surat ukur dan buku tanah hak yang
bersangkutan;-----------------------------------------------------------------
ka

ep

2. Dalam hal atas suatu bidang tanah sudah diterbitkan sertipikat


secara sah atas nama orang/ badan hukum yang memperoleh tanah
ah

Halaman 10 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
tersebut dengan itikad baik dan secara nyata menguasainya, maka

si
pihak lain yang merasa mempunyai hak atas tanah itu tidak dapat
lagi menuntut pelaksanaan hak tersebut apabila dalam waktu 5

ne
ng
(lima) Tahun sejak diterbitkannya sertipikat itu tidak mengajukan
keberatan secara tertulis kepada pemegang Sertipikat dan Kepala

do
gu Kantor Pertanahan yang bersangkutan ataupun mengajukan
gugatan ke pengadilan mengenai penguasaan tanah atau penerbitan
sertipikat tersebut dan Peraturan Menteri Agraria dan Tata Ruang

In
A
No. 11 Tahun 2016;-----------------------------------------------------------------
Berdasarkan alasan-alasan hukum tersebut di atas maka dengan segala
ah

lik
kerendahan hati mohon kepada Ketua Pengadilan Tata Usaha Negara
Semarang, Cq. Majelis Hakim Pemeriksa Perkara ini untuk menerima
am

ub
gugatan Tata Usaha Negara ini, untuk memeriksa dan menjatuhkan
putusan yang amarnya berbunyi sebagai berikut: --------------------------------
1. Mengabulkan gugatan Para Penggugat untuk
ep
k

seluruhnya;-----------------
2. Menyatakan batal atau tidak sah keputusan Tata Usaha Negara
ah

R
yang diterbitkan oleh Tergugat yaitu Sertipikat Hak Milik Nomor: 214

si
Desa Padamara, Kecamatan Padamara, Kabupaten Purbalingga,

ne
ng

Provinsi Jawa Tengah, yang diterbitkan tertanggal 05 Pebruari 1982.


Dengan Gambar Situasi Nomor : 203/1982, tanggal 05 Pebruari 1982.
Luas: 6.430 M² (Lebih Kurang Enam Ribu Empat Ratus Tiga Puluh

do
gu

Meter Persegi). Atas Nama NI Sanradji Alias


Suminem;----------------------------
In
3. Mewajibkan kepada Tergugat agar mencabut Keputusan Tata
A

Usaha Negara yang di terbitkan oleh Tergugat yaitu Sertipikat Hak


Milik Nomor: 214 Desa Padamara, Kecamatan Padamara, Kabupaten
ah

lik

Purbalingga, Provinsi Jawa Tengah, yang diterbitkan tertanggal 05


Pebruari 1982. Dengan Gambar Situasi Nomor : 203/1982, tanggal 05
m

ub

Pebruari 1982. Luas: 6.430 M² (Lebih Kurang Enam Ribu Empat


Ratus Tiga Puluh Meter Persegi). Atas Nama NI Sanradji Alias
ka

ep

Suminem;--------------------------------------------------------------------------------
ah

Halaman 11 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
4. Menghukum Tergugat untuk membayar semua biaya yang timbul

si
dalam perkara ini;----------------------------------------------------------------------
Menimbang, bahwa atas gugatan para Penggugat tersebut, kuasa

ne
ng
Tergugat telah menyampaikan Jawabannya tertanggal 10 Pebruari 2020
melalui persidangan secara elektronik (e-court) dan telah diverifikasi oleh

do
gu Majelis/Hakim pada tanggal 18 Pebruari 2020 dengan mengemukakan
hal-hal sebagai berikut:--------------------------------------------------------------------
DALAM POKOK PERKARA :

In
A
Berdasarkan gugatan tersebut di atas Tergugat telah mengadakan
pemeriksaan terhadap Buku Tanah SHM No. 1205/ Desa Padamara dan
ah

lik
SHM No. 214/ Desa Padamara, Kecamatan Padamara Kabupaten
Purbalingga, dengan hasil pemeriksaan yaitu sebagai berikut :----------------
am

ub
1. SHM : No. 214/ Desa Padamara;------------------------
NIB : -
Letak Tanah : Desa Padamara, Kecamatan Kalimanah,
ep
Kabupaten Purbalingga;---------------------------
k

Asal Persil : No. 67 Klas I C. No. 287;--------------------------


Luas : ± 6.430 m ²;-------------------------------------------
ah

Nama pemegang hak : Ni Sanradji alias Suminem;-----------------------


R

si
Diterbitkan tanggal : 05-02-1982;-------------------------------------------
Catatan : Pada Tanggal 25-11-1983 berdasarkan Akta

ne
ng

Credit Verband No. 44/10/1983, Tgl 10-10-


1983 dengan pemasangan CV No.
398/1983 sebesar Rp 3.100.000,- ;-------------

do
gu

Selanjutnya pada Tanggal 27-05-1986,


dicatat Roya CV. No. 398/ 1983 dengan
In
A

surat permohonan Roya dari BRI Kab.


Purbalingga Tgl 26 Mei 1986, No. B.4214-
ah

lik

KUM/1986 Roya No. 144/86;--------------------


2. SHM : No. 1205/ Desa Padamara;-----------------------
NIB : 11.29.15.02.00287;---------------------------------
Letak Tanah : Desa Sokawera, Kecamatan Padamara,
m

ub

Kabupaten Purbalingga;---------------------------
Asal Persil : Psl 59, 67 Kls. S.I C. No. 287;------------------
ka

Luas : 6.151 m
ep

²;----------------------------------------------
ah

Halaman 12 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 12
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Nama pemegang hak : Ngilman;-----------------------------------------------
Diterbitkan tanggal : 24-02-2012;-------------------------------------------

si
Penunjuk : Akta Jual Beli yang dibuat oleh Heri
PrastowoWisnu Widodo, S.H. Notaris/ PPAT

ne
ng
Kab. Purbalingga No. 186/2011 tanggal 04-
02-2011;-----------------------------------------------

do
gu Catatan : Pada tanggal 19-08-2015 dicatat Hak
Tanggungan pada PT. BRI (Persero) Tbk.
berkedudukan di Jakarta Pusat No.

In
A
02532/2015 Peringkat I, berdasarkan Akta
Pemberian Hak Tanggungan ;-------------------
ah

lik
Tgl.13-07-2015 No. 1441/2015 yang dibuat
di hadapan Heri Prastowo - Wisnu Widodo,
am

ub
S.H selaku PPAT senilai Rp 200.000.000,-
(Dua Ratus Juta rupiah);--------------------------
Berdasarkan dokumen Buku Tanah tersebut di atas, HM No. 214/
ep
Desa Padamara nama Pemegang Haknya adalah Ni Sanradji alias
k

Suminem, dan untuk HM No. 1205/ Desa Padamara nama Pemegang


ah

R
Haknya adalah Ngilman;------------------------------------------------------------------

si
Memperhatikan ketentuan dalam Peraturan Pemerintah No. 24

ne
ng

Tahun 1997 Tentang Pendaftaran Tanah, khususnya Pasal 32 ayat (1)


dalam Buku Tanah Hak Milik No. 214/ Desa Padamara dengan nama
Pemegang Hak bernama : Ni Sanradji alias Suminem, juga dalam Buku

do
gu

Tanah Hak Milik No. 1205/ Desa Padamara, dengan nama Pemegang Hak
bernama : Ngilman, dikarenakan data fisik dan data yuridisnya sesuai
In
A

dengan data yang ada dalam Surat Ukur dan Buku Tanah hak yang
bersangkutan, maka 2 (dua) Sertipikat tersebut adalah merupakan surat
ah

lik

tanda bukti hak yang berlaku sebagai alat pembuktian yang kuat
mengenai data fisik dan data yuridis yang termuat di dalamnya;---------------
Perihal permohonan Penggugat tersebut TERGUGAT
m

ub

menyerahkan kepada Majelis Hakim untuk menjatuhkan putusan yang


ka

seadil-adilnya;--------------------------------------------------------------------------------
ep

DALAM POKOK PERKARA


ah

Halaman 13 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 13
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
1. Menerima Jawaban TERGUGAT untuk seluruhnya;---------------------------

si
2. Membebankan keseluruhan biaya yang timbul dalam perkara ini kepada
PENGGUGAT;---------------------------------------------------------------------------

ne
ng
Menimbang, bahwa terhadap Jawaban Tergugat tersebut, kuasa
para Penggugat telah menyampaikan Replik tertanggal 18 Pebruari 2020

do
gu melalui persidangan secara elektronik (e-court) dan telah diverifikasi oleh
Majelis/Hakim pada tanggal 25 Pebruari 2020 yang pada pokoknya
menyatakan tetap pada dalil-dalil Gugatannya, yang isi selengkapnya

In
A
sebagaimana termuat dalam berkas perkara ini dan menjadi satu
kesatuan dengan Putusan ini ;----------------------------------------------------------
ah

lik
Menimbang, bahwa terhadap Replik para Penggugat tersebut,
kuasa Tergugat telah menyampaikan Duplik pada tertanggal 4 Maret 2020
am

ub
melalui persidangan secara elektronik (e-court) dan telah diverifikasi oleh
Majelis/Hakim pada tanggal 3 Maret 2020 yang pada pokoknya
menyatakan tetap pada dalil-dalil Jawabannya, yang isi selengkapnya
ep
k

sebagaimana termuat dalam berkas perkara ini dan menjadi satu


ah

kesatuan dengan Putusan ini ;----------------------------------------------------------


R

si
Menimbang, bahwa untuk menguatkan dalil-dalil gugatannya, pihak
para Penggugat telah mengajukan alat bukti surat berupa fotocopy yang

ne
ng

ditandai dengan P – 1 sampai dengan P - 10 yang telah dimeteraikan


dengan cukup dan telah dicocokkan sesuai dengan aslinya atau

do
fotocopynya, bukti tersebut adalah sebagai berikut :------------------------------
gu

1. P–1 : Kartu Tanda Penduduk NIK : 3303151709590001 atas nama Ngilman tanggal 23-09-
2012 (fotocopy sesuai dengan aslinya);------------------------------------------------------
In
2. P–2 : Kartu Tanda Penduduk NIK : 3303154601620001 atas nama Sulbiyah tanggal 23-09-
A

2012 (fotocopy sesuai dengan aslinya);------------------------------------------------------


3. P–3 : Tanda Terima Surat pada tanggal 7 Desember 2019 yang menerima Slamet Susilo
(fotocopy sesuai dengan aslinya);----------------------------------------------------------------
ah

lik

4. P–4 : Permohonan keberatan atas SHM No. 214 atas nama Suminem tanggal 4 Desember
2019 (fotocopy sesuai dengan aslinya);------------------------------------------------------
5. P–5 : Surat Keterangan Pendaftaran Tanah Nomor: 105/Ket-
m

ub

11.29/XI/2018 tanggal 12 Nopember 2018 (fotocopy sesuai


ka

dengan aslinya);--------------------------------------------
6. P–6 : Surat Keterangan Bank Nomor: R.86-KC/VII/ADK/11/ 2018
ep

tanggal 22 November 2018 (fotocopy sesuai dengan


ah

Halaman 14 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 14
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
aslinya);------------------------------------------------------
7. P–7 : Sertipikat Hak Milik No. 01205/Desa Padamara, Surat Ukur

si
tanggal 15-02-2012 No. 00089/Padamara/2012 luas 6.151

ne
m² atas nama Ngilman tanggal 24 Februari 2012 (Sesuai

ng
dengan aslinya);-----------------------------------
8. P–8 : Akta Jual Beli No. 186/2011 pada hari Jum’at tanggal 4

do
gu 9. P–9 :
Pebruari 2011 (fotocopy sesuai dengan aslinya);-----------
Kartu Tanda Penduduk NIK : 3303154107380014 atas
nama Suminem tertanggal 23 September 2012 (fotocopy

In
A
sesuai dengan aslinya);--------------------------------------------
10. P – 10 : Surat Pernyataan Suminem tertanggal 5 Nopember 2008
ah

(fotocopy sesuai dengan aslinya);-------------------------------

lik
Menimbang, bahwa untuk menguatkan dalil-dalil Jawabannya,
pihak Tergugat telah mengajukan alat bukti surat berupa fotocopy yang
am

ub
ditandai dengan T – 1 sampai dengan T – 3 yang telah dimeteraikan
dengan cukup dan telah dicocokkan sesuai dengan aslinya atau
ep
fotocopynya, bukti tersebut adalah sebagai berikut :------------------------------
k

1. T–1 : Buku Tanah Hak Milik No. 214 Desa Padamara, GS No. 203/1982 luas ± 6.430 m² atas
ah

nama Ni Sanradji alias Suminem tanggal 5 Pebruari 1982 (fotocopy sesuai dengan
R
aslinya);----------------------------------------------------

si
2. T–2 : Buku Tanah Hak Milik No. 01205 Desa Padamara, Surat Ukur tanggal 15-02-2012 No.
00089/Padamara/ 2012 luas ± 6.151 m² atas nama Ngilman tanggal 24 Pebruari 2012

ne
ng

(fotocopy sesuai dengan aslinya);----------


3. T–3 : Berkas Permohonan Pengakuan/ Penegasan Hak (Pendaftaran Tanah Pertama Kali)
beserta lampirannya (fotocopy sesuai dengan aslinya);------------------------------

Menimbang, bahwa pihak para Penggugat telah mengajukan 2

do
gu

(dua) orang Saksi fakta yang telah memberikan keterangan dibawah


sumpah yang pada pokoknya sebagai
In
A

berikut:--------------------------------------
1. Saksi bernama Karsan, menerangkan pada pokoknya
ah

lik

:--------------------
- Bahwa Saksi menjabat Kades peride pertama tahun 2007
m

ub

sampai 2013, periode kedua tahun 2013 sampai 2019 dan periode
ketiga tahun 2019 sampai
ka

sekarang;--------------------------------------------------
ep
ah

Halaman 15 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 15
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Bahwa Saksi mengetahui terjadinya jual beli antara Ngilman

si
dengan Suminem tanggal 2 Januari 2011 datang ke balai desa
yaitu Suminem dan Ngilman yang tujuannya untuk persaksian jual

ne
ng
beli tanah sawah dengan disaksikan perangkat yang ada dengan
harga 182 juta dan di beri DP 2 juta, kemudian pada 4 Pebruari

do
gu 2011 transaksi dilakukan di Notaris Heri Prastowo di Purbalingga
pelunasan 180 juta;----------------------------------------------------------------
- Bahwa yang hadir dalam proses jual beli adalah Suminem,

In
A
Ngilman, Saksi dan Sekretaris Desa dan waktu itu Saksi
menanyakan apakah sertipikatnya sudah ada atau belum dijawab
ah

lik
Suminem belum ada, disuruh mengajukan sertipikat dengan
menggunakan letter C, satu bulan kemudian turun dari pertanahan
am

ub
untuk mengukur tanah 6.151 m² dan tanggal 24 Pebruari 2012
terbit sertipikat. Pada tanggal 5 Oktober 2012 kami di minta
Kabupaten untuk mencari tanah akan dibangun TK Pembina dan
ep
k

saya menanyakan kepada Ngilman bahwa tanahnya akan dijual


ah

setelah dilokasi muncul orang yang mengaku ahli waris sehingga


R

si
proses jual beli di hentikan
sementara;---------------------------------------

ne
ng

- Bahwa yang menguasai tanah tersebut pada saat ini adalah


Ngilman;------------------------------------------------------------------------------

do
- Bahwa pada waktu jual beli belum ada sertipikatnya dan
gu

diajukan menggunakan letter


C;-----------------------------------------------------------
In
A

- Bahwa sebelum mengajukan sertipikat dengan


menggunakan letter C, Saksi pernah menanyakan ke Pertanahan
ah

lik

dan dijawab belum


ada;------------------------------------------------------------------------------------
m

ub

- Bahwa pada penyertipikatan di desa tidak ada


datanya;----------------
ka

ep
ah

Halaman 16 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 16
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Bahwa ahli waris Ni Sanradji alias Suminem menyatakan

si
mempunyai sertipikat tanggal 5 Oktober 2019 dan pemegangnya
bernama Sarpan;-------------------------------------------------------------------

ne
ng
- Bahwa tidak ada hubungan antara Wasmiardjo, Warisman,
Paiman, Minarto Djasmin, Mukinem dan Mutiardjo dengan Ni

do
gu Sanradji alias Suminem;---------------------------------------------------------
- Bahwa Saksi tidak mengetahui hubungan antara Ni Sanradji
alias Suminem dengan Tirtayasa, Pasem, Hasim dan Satini serta

In
A
Mustami;------------------------------------------------------------------------------
- Bahwa Saksi tidak mengetahui hubungan antara Ni Sanradji
ah

lik
alias Suminem dengan
Sarwi;---------------------------------------------------------
am

ub
- Bahwa Saksi mengetahui Ni Sanradji dengan Suminem tidak
mempunyai keturunan;-----------------------------------------------------------
- Bahwa saudaranya Ni Sanradji adalah Ni
ep
k

Gerong;-----------------------
ah

- Bahwa Sarpan dalam menyampaikan memiliki sertipikat


R

si
yang dititipi oleh Suminem pada saat Saksi melihat tanah yang
rencana akan di dirikan untuk TK

ne
ng

Pembina;-------------------------------------------------------
- Bahwa Suminem meninggal dunia pada tahun

do
2015;--------------------
gu

2. Saksi bernama Tarsum Maulana, menerangkan pada pokoknya


:-------
In
A

- Bahwa Saksi sebagai perangkat desa jabatan kaur


perencanaan Desa Padamara, Kecamatan Padamara, Kabupaten
ah

lik

Purbalingga;---
- Bahwa Saksi mengetahui terjadinya kesepakatan jual beli
m

ub

antara Suminem dan Ngilman yang terjadi pada tanggal 4 Januari


2011;---
ka

ep
ah

Halaman 17 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 17
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Bahwa jual beli tersebut dilanjutkan di Notaris tanggal 4

si
Februari 2011 di Notaris Heri
Prastowo;-------------------------------------------------

ne
ng
- Bahwa Saksi tidak menyaksikan transaksi di Notaris Heri
Prastowo dan yang ikut pak Kades, Suminen dan

do
gu Ngilman;-------------------------
- Bahwa yang menjadi dasar jual beli untuk memproses tanah
adalah setelah terjadi jual beli sebulan kemudian ada pengukuran

In
A
dari BPN di desa
padamara;----------------------------------------------------------
ah

lik
- Bahwa pada saat pengukuran luas tanahnya ± 6.151
m²;--------------
am

ub
- Bahwa yang hadir pada saat pengukuran tanah dari BPN
adalah Ngilman, Suminem dan Kades serta
Sekdes;------------------------------
ep
k

- Bahwa Saksi tidak mengetahui Sarpan mengaku ahli waris


ah

dari
R

si
Suminem;----------------------------------------------------------------------------
- Bahwa Saksi tinggal di Padamara sejak

ne
ng

lahir;------------------------------
- Bahwa Saksi tidak mengetahui hubungan antara

do
Wasmiardjo, Warisman, Paiman, Minarto Djasmin, Mukinem dan
gu

Mutiardjo dengan
Suminem;-----------------------------------------------------------------
In
A

- Bahwa Saksi tidak mengetahui saudaranya


Suminem;------------------
ah

lik

- Bahwa Saksi mengetahui pada saat kesepakatan di kantor


desa pada waktu itu Suminem tidak membawa dokumen untuk jual
m

ub

beli;--
Menimbang, bahwa pihak Tergugat tidak menghadirkan Saksi
ka

dipersidangan sekalipun Majelis Hakim telah memberikan kesempatan


ep

untuk itu;---------------------------------------------------------------------------------------
ah

Halaman 18 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 18
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa pengadilan telah memanggil pihak Ke-tiga 1

si
(satu) orang Saksi fakta yang telah memberikan keterangan dibawah
sumpah yang pada pokoknya sebagai

ne
ng
berikut:--------------------------------------
Saksi bernama Wasmiarjo, menerangkan pada pokoknya :---------------------

do
gu - Bahwa Saksi tinggal di Padamara dari tahun 1977 sampai
sekarang;-----------------------------------------------------------------------------
- Bahwa Saksi kenal dengan Ngilman dan

In
A
Solbiyah;-----------------------
- Bahwa hubungan Saksi dengan Ni Sanradji alias Suminem
ah

lik
merupakan bibinya;----------------------------------------------------------------
- Bahwa Suminem tidak mempunyai
am

ub
anak;-----------------------------------
- Bahwa nama-nama saudaranya Saksi yaitu Mukinem,
Minarto Djasmin, Paiman dan
ep
k

Warisman;----------------------------------------------
ah

- Bahwa nama-nama saudaranya Suminem yaitu Sakung,


R

si
Kampret dan
Simun;---------------------------------------------------------------------------

ne
ng

- Bahwa Suminem punya kakak bernama Kasim, dan Kasim


mempunyai anak bernama Bustami dan Wirya Bestari serta Saksi

do
merupakan anak dari Bustami;-------------------------------------------------
gu

- Bahwa Suminem pernah memiliki sebidang tanah di


Padamara yang merupakan warisan orangtuanya bernama
In
A

Tirtayasa;------------
- Bahwa luas tanah tersebut adalah 45 ubin atau ± 6.500
ah

lik

m²;-----------
- Bahwa Saksi mengetahui batas Utara: Mustadji, batas Barat:
m

ub

Samiradji, batas Selatan: Sukiyah dan batas Timur: Jalan Raya


Sokawera;----------------------------------------------------------------------------
ka

- Bahwa yang menggarap tanah tersebut adalah


ep

Ngilman;---------------
ah

Halaman 19 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 19
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Bahwa tanah tersebut tidak pernah

si
dijual;-----------------------------------
- Bahwa tanah tersebut sudah terbit sertipikat pada tanggal 5

ne
ng
Februari 1982;----------------------------------------------------------------------
- Bahwa yang menyimpan sertipikat tanah tersebut yaitu

do
gu keponakan Suminem bernama
Kusmiati;---------------------------------------------------
- Bahwa Saksi mengetahui Suminem meninggal tahun

In
A
2015;-----------
- Bahwa Saksi tidak mengetahui Sanradji meninggal tahun
ah

lik
berapa;---
Menimbang, bahwa pihak para Penggugat telah menyampaikan
am

ub
Kesimpulan tertanggal 22 April 2020 melalui persidangan secara
elektronik (e-court) dan telah diverifikasi oleh Majelis/Hakim pada tanggal
22 April 2020, yang isi selengkapnya sebagaimana termuat dalam berkas
ep
k

perkara ini dan menjadi satu kesatuan dengan Putusan ini;---------------------


ah

Menimbang, bahwa pihak Tergugat telah menyampaikan


R

si
Kesimpulan tertanggal 22 April 2020 melalui persidangan secara
elektronik (e-court) dan telah diverifikasi oleh Majelis/Hakim pada tanggal

ne
ng

22 April 2020, yang isi selengkapnya sebagaimana termuat dalam berkas


perkara ini dan menjadi satu kesatuan dengan Putusan ini;---------------------

do
Bahwa segala sesuatu yang terjadi di persidangan dalam perkara ini
gu

selengkapnya tercatat dalam Berita Acara Sidang dan menjadi bagian dari
putusan ini ;
In
A

TENTANG PERTIMBANGAN HUKUM

Menimbang, bahwa maksud dan tujuan gugatan Para Penggugat


ah

lik

adalah sebagaimana teruraikan di dalam surat gugatan tertanggal 16

Desember 2019, dan telah dilakukan perbaikan formal gugatan tertanggal 4


m

ub

Pebruari 2020 yang selengkapnya sebagaimana duduk sengketa di atas;


ka

ep

Menimbang, bahwa yang menjadi obyek sengketa dan dimohonkan


ah

Halaman 20 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 20
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
oleh Para Penggugat untuk dinyatakan batal atau tidak sah adalah

si
Keputusan Tata Usaha Negara berupa:Sertipikat Hak Milik Nomor : 214

ne
ng
Desa Padamara, Kecamatan Padamara, Kabupaten Purbalingga, Provinsi

Jawa Tengah, yang diterbitkan tertanggal 5 Februari 1982, Gambar Situasi

do
gu Nomor : 203/1982, tanggal 5 Februari 1982, Luas: 6.430 M2 (enam ribu

empat ratus tiga puluh meter persegi) atas nama Ni Sanradji Alias Suminem

In
A
(Bukti T-1);
ah

lik
Menimbang, bahwa dalam persidangan Tergugat telah
am

ub
menyampaikan Jawaban tertanggal 10 Februari 2020 yang tidak

menyampaikan tentang Eksepsi, dan dalam pokok perkara menyatakan


ep
bahwa data fisik dan data yuridis dari kedua sertipikat yaitu Sertipikat Hak
k
ah

Milik Nomor : 214/Desa Padamara atas nama Ni Sanradji Alias Suminem


R

si
(obyek sengketa, Bukti T-1) maupun Sertipikat Hak Milik Nomor : 1205/Desa

ne
ng

Padamara atas nama Ngilman (alas hak Penggugat, Bukti P-7 = T-2) adalah

telah sesuai dengan data yang ada dalam Surat Ukur dan Buku Tanah hak

do
gu

yang bersangkutan, sehingga Tergugat mengakui 2 (dua) sertipikat tersebut

adalah merupakan surat tanda hak yang berlaku sebagai alat pembuktian
In
A

yang kuat mengenai data fisik dan data yuridis yang termuat di dalamnya;
ah

lik

Menimbang, bahwa ahli waris dari Alm.Ni Sanradji Alias Suminem

telah dipanggil oleh Pengadilan secara sah dan patut, akan tetapi sampai
m

ub

dengan persidangan dengan acara Putusan ini, tidak mengajukan


ka

permohonan untuk masuk sebagai Pihak Ketiga (Intervensi) dalam perkara


ep
ah

Halaman 21 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 21
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
ini sehingga tidak ada Pihak Intervensi dalam perkara ini;

si
ne
ng
Menimbang, bahwa atas Jawaban Tergugat, Para Penggugat telah

mengajukan Repliknya tertanggal 18 Februari 2020 dan atas Replik tersebut

do
gu Tergugat telah menyerahkan Dupliknya tertanggal 4 Maret 2020 yang

selengkapnya sebagaimana termuat dalam Berita Acara Sidang perkara ini;

In
A
Menimbang, bahwa untuk memperkuat dalil-dalil gugatannya, Para
ah

Penggugat telah mengajukan bukti surat dari P-1 hingga P-10, dan

lik
mengajukan 2 (dua) orang saksi yaitu : Karsan, dan Tarsum Maulana yang
am

ub
keterangannya sebagaimana terurai pada duduknya sengketa selengkapnya

termuat dalam Berita Acara Sidang perkara ini ;


ep
k

Menimbang, bahwa untuk memperkuat dalil-dalil bantahannya


ah

Tergugat telah mengajukan bukti surat dari T-1 hingga T-3, dan tidak
R

si
mengajukan saksi dalam sengketa ini meskipun telah diberi kesempatan

ne
ng

yang cukup;

Menimbang, bahwa atas inisiatif Majelis Hakim, Pengadilan

do
gu

memanggil saksi dari Ahli Waris dari Ni Sanradji Alias Suminem dan telah

menghadap ke persidangan yaitu Wasmiarjo yang keterangannya


In
A

sebagaimana terurai pada duduknya sengketa selengkapnya termuat dalam


ah

Berita Acara Sidang perkara ini ;


lik

Menimbang, bahwa dalam mempertimbangkan seluruh bukti pada


m

ub

proses pembuktian, Majelis Hakim mengacu pada ketentuan Pasal 100 Jo.
ka

Pasal 107 Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1986 tentang Peradilan Tata


ep

Usaha Negara;
ah

Halaman 22 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 22
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa Majelis Hakim sebelum melakukan Pengujian

si
terhadap Pokok perkara terlebih dahulu akan mempertimbangkan aspek

ne
formal pengajuan gugatan sesuai dengan ketentuan hukum acara yang

ng
berlaku di Peradilan Tata Usaha Negara meliputi hal-hal berikut :

do
gu 1. Tenggang waktu pengajuan gugatan;
2. Kepentingan Penggugat untuk mengajukan gugatan a quo;
3. Kewenangan Pengadilan Tata Usaha Negara dalam memeriksa,memutus,

In
A
dan menyelesaikan sengketa a quo;

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim akan


ah

lik
mempertimbangkan pada angka 1 (satu) aspek formal pengajuan gugatan
am

ub
tersebut di atas yaitu terkait tenggang waktu Penggugat dalam mengajukan

gugatan, Majelis Hakim mempertimbangkan sebagai berikut :


ep
k

Menimbang, bahwa untuk mengetahui tenggang waktu pengajuan


ah

Gugatan Para Penggugat yang diajukan ke Pengadilan Tata Usaha Negara


R

si
Semarang terhadap obyek sengketa a quo berpedoman pada Pasal 55

ne
ng

Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1986 tentang Peradilan Tata Usaha Negara

yang berbunyi sebagai berikut :

do
gu

“Gugatan dapat diajukan hanya dalam waktu 90 (sembilan Puluh) hari

terhitung sejak saat diterimanya atau diumumkannya Keputusan Badan atau


In
A

Pejabat Tata Usaha Negara”;


ah

lik

Menimbang, bahwa mencermati Obyek Sengketa adalah Sertipikat

Hak Milik Nomor : 214 Desa Padamara, Kecamatan Padamara, Kabupaten


m

ub

Purbalingga, Provinsi Jawa Tengah, yang diterbitkan tertanggal 5 Februari


ka

1982, Gambar Situasi Nomor : 203/1982, tanggal 5 Februari 1982, Luas :


ep

6.430 M2 (enam ribu empat ratus tiga puluh meter persegi) atas nama Ni
ah

Halaman 23 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 23
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Sanradji Alias Suminem (Bukti T-1), dan selanjutnya Para Penggugat

si
mengajukan Gugatan ke Pengadilan Tata Usaha Negara Semarang

ne
ng
terhadap obyek sengketa a quo pada tanggal 30 Desember 2019;

Menimbang, bahwa Para Penggugat mengetahui adanya obyek

do
gu sengketa, pada saat tanah tersebut akan dibeli oleh Pemerintahan

Kabupaten Purbalingga seluas kurang lebih 1.400 M2 yang akan digunakan

In
A
sebagai pembangunan Taman Kanak-Kanak Pembina pada tanggal 5

Oktober 2019. Pada saat itu seseorang yang mengaku ahli waris mengklaim
ah

lik
bahwa tanah tersebut adalah tanak miliknya dengan menunjukkan Sertipikat
am

ub
obyek sengketa Hak Milik Nomor : 214/Desa Padamara atas nama Ni

Sanradji Alias Suminem (vide keterangan Saksi Karsan) ;


ep
Menimbang, bahwa terkait Upaya Administratif yang harus
k
ah

ditempuh Para Penggugat sebelum mengajukan gugatan sebagaimana


R

si
diatur pada ketentuan pasal 1 angka 18, Pasal 75, dan Pasal 76 Undang-

ne
ng

Undang Nomor 30 Tahun 2014 Tentang Administrasi Pemerintahan jo pasal

1 angka 5, pasal 1 angka 6, pasal 1 angka 7, pasal 1 angka 8 serta pasal 2

do
gu

Peraturan Mahkamah Agung RI Nomor 6 Tahun 2018 Tentang Pedoman

Penyelesaian Sengketa Administrasi Pemerintahan Setelah Menempuh


In
A

Upaya Administrasi, Para Penggugat telah mengajukan Surat Keberatan

terhadap obyek sengketa yang ditujukan kepada Kepala Kantor Pertanahan


ah

lik

Kabupaten Purbalingga tertanggal 4 Desember 2019 (bukti P-4), dan


m

ub

diterima oleh Tergugat pada tanggal 7 Desember 2019 (bukti P-3). Atas

keberatan dari Para Penggugat tersebut, Tergugat tidak menanggapinya.


ka

ep

Majelis Hakim berpendapat dan berkeyakinan bahwa Para Penggugat telah


ah

Halaman 24 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 24
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
nyata-nyata melakukan Upaya Administratif sebagaimana diatur dalam

si
Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2014 Tentang Administrasi Pemerintahan

ne
jo Peraturan Mahkamah Agung Nomor 6 Tahun 2018. Selanjutnya Para

ng
Penggugat mengajukan gugatan yang didaftarkan di Kepaniteraan

do
gu Pengadilan Tata Usaha Negara Semarang pada tanggal 30 Desember 2019,

Majelis Hakim berpendapat dan berkeyakinan bahwa Para Penggugat telah

In
A
nyata-nyata mendaftarkan gugatannya tidak melebihi tenggang waktu dalam

pengajuan gugatan;
ah

lik
Menimbang, bahwa berdasarkan uraian pertimbangan hukum
am

ub
tersebut di atas, pengajuan gugatan oleh Para Penggugat tidak melampaui

tenggang waktu pengajuan gugatan sebagaimana diatur dalam ketentuan


ep
k

Pasal 55 Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1986 tentang peradilan Tata


ah

Usaha Negara, dan juga dikaitkan dengan Peraturan Mahkamah Agung


R

si
Nomor 6 Tahun 2018 maka aspek formal pengajuan gugatan angka 1 (satu)

ne
ng

yaitu terkait tenggang waktu Para Penggugat dalam mengajukan gugatan

adalah telah sesuai dan telah memenuhi aspek formal pengajuan gugatan;

do
gu

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim akan

mempertimbangkan pada angka 2 (dua) aspek formal pengajuan gugatan


In
A

tersebut di atas yaitu terkait Kepentingan Para Penggugat untuk mengajukan


ah

lik

gugatan a quo, Majelis Hakim mempertimbangkan sebagai berikut :

Menimbang, bahwa Apakah Para Penggugat telah memenuhi


m

ub

unsur kepentingan seperti dikehendaki ketentuan Pasal 53 Ayat (1) Undang-


ka

Undang Nomor 9 Tahun 2004 Tentang Perubahan Atas Undang-Undang


ep

Nomor 5 Tahun 1986 Tentang Peradilan Tata Usaha Negara yang tidak
ah

Halaman 25 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 25
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
menganut asas actio popularis, hak gugat diberikan hanya kepada orang

si
atau badan hukum perdata yang mempunyai kepentingan (waar geen

ne
belang geen actie);

ng
Menimbang, bahwa ketentuan Pasal 53 ayat (1) Undang-Undang

do
gu Nomor 9 Tahun 2004 menyatakan : “Orang atau badan hukum perdata yang

merasa kepentingannya dirugikan oleh suatu keputusann Tata Usaha

In
A
Negara dapat mengajukan gugatan tertulis kepada Pengadilan yang

berwenang yang berisi tuntutan agar keputusan Tata Usaha Negara yang
ah

lik
disengketakan itu dinyatakan batal atau tidak sah dengan atau tanpa disertai
am

ub
tuntutan ganti rugi dan atau rehabilitasi”;

Menimbang, bahwa Para Penggugat dalam hal ini Ngilman dan


ep
Sulbiah adalah pihak pemegang hak dalam Sertipikat Hak Milik Nomor :
k
ah

1205/Desa Padamara atas nama Ngilman (Bukti P-7 = T-2), dimana di atas
R

si
tanah tersebut juga terdapat Sertipikat Hak Milik Nomor : 214/ Desa

ne
ng

Padamara atas nama Ni Sanradji Alias Suminem (Bukti T-1), yang oleh

Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Purbalingga diakui keabsahan kedua

do
gu

sertipikat tersebut sebagai bukti kepemilikan atas tanah yang sah. Dengan

demikian, Ngilman dan Sulbiyah merupakan pihak yang dirugikan atas


In
A

adanya Sertipikat Hak Milik Nomor : 214 Desa Padamara atas nama Ni

Sanradji Alias Suminem (Bukti T-1) oleh karena Para Penggugat terkendala
ah

lik

untuk menjual tanah tersebut yang akan digunakan untuk Taman Kanak-
m

ub

kanak Pembina karena terdapat 2 (dua) sertipikat di atas bidang tanah yang

sama, sehingga Para Penggugat dinilai telah memenuhi unsur


ka

ep

kepentingan;
ah

Halaman 26 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 26
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan di atas, maka

si
Majelis Hakim berkesimpulan bahwa para Penggugat telah memenuhi syarat

ne
ng
formal pengajuan gugatan yaitu adanya Kepentingan untuk mengajukan

Gugatan (legal standing);

do
gu Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim akan mempertimbangkan

dan menilai apakah Pengadilan Tata Usaha Negara berwenang memeriksa,

In
A
memutus dan menyelesaikan perkara a quo atau tidak sebagai berikut;
ah

lik
Menimbang, bahwa ketentuan dalam Pasal 47 Undang-Undang

Nomor 5 Tahun 1986 tentang Peradilan Tata Usaha Negara mengatur,


am

ub
“pengadilan bertugas dan berwenang memeriksa, memutus, dan

menyelesaikan sengketa tata usaha negara”;


ep
k

Menimbang bahwa ketentuan dalam Pasal 1 angka 10 Undang-


ah

Undang Nomor 51 Tahun 2009 tentang Perubahan Kedua Undang-Undang


R

si
Nomor 5 Tahun 1986 tentang Peradilan Tata Usaha Negara mengatur,

ne
ng

bahwa yang dimaksud dengan;

“sengketa tata usaha negara adalah sengketa yang timbul dalam bidang

do
gu

Tata usaha negara antara orang atau badan hukum perdata dengan badan
atau pejabat Tata usaha negara, baik di pusat maupun di daerah, sebagai
akibat dikeluarkannya keputusan tata usaha negara, termasuk sengketa
kepegawaian berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.”
In
A

Menimbang bahwa dari rumusan Pasal 1 angka 10 dan Pasal 47


ah

lik

tersebut di atas, dapat ditarik suatu kesimpulan hukum bahwa Pengadilan

Tata Usaha Negara hanya berwenang memeriksa dan memutus sengketa


m

ub

Tata Usaha Negara yang objek sengketanya adalah berupa Keputusan Tata
ka

Usaha Negara;
ep

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim akan


ah

Halaman 27 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 27
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
mempertimbangkan mengenai apakah obyek sengketa merupakan suatu

si
Keputusan Tata Usaha Negara sebagaimana diatur dalam ketentuan Pasal 1

ne
angka 9 Undang-undang Nomor 51 Tahun 2009 tentang Perubahan Kedua

ng
Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1986 tentang Peradilan Tata Usaha Negara

do
gu atau tidak;

Menimbang, bahwa berdasarkan ketentuan pasal 1 angka 9

In
A
Undang-undang Nomor: 51 Tahun 2009 tentang Perubahan Kedua Undang-

Undang Nomor 5 Tahun 1986 tentang Peradilan Tata Usaha Negara


ah

lik
menyebutkan bahwa:
am

ub
“Keputusan Tata usaha negara adalah suatu penetapan tertulis yang
dikeluarkan oleh Badan atau Pejabat Tata usaha negara yang berisi
tindakan Hukum Tata usaha negara yang berdasarkan peraturan
perundang-undangan yang berlaku, yang bersifat konkrit, individual, dan
ep
final, yang menimbulkan akibat hukum bagi seseorang atau badan
k

hukum perdata”;
ah

R
Menimbang, bahwa berdasarkan rumusan Pasal 1 angka 9

si
Undang-Undang Nomor 51 Tahun 2009 tentang Perubahan Kedua atas

ne
ng

Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1986 tentang Peradilan Tata Usaha

Negara, dapat dilihat bahwa Keputusan Tata Usaha Negara yang

do
gu

merupakan dasar lahirnya sengketa Tata Usaha Negara mempunyai unsur-


In
unsur sebagai berikut :
A

(1) Penetapan Tertulis;


ah

(2) Dikeluarkan oleh Badan atau Pejabat Tata Usaha Negara;


lik

(3) Berisi Tindakan Hukum Tata Usaha Negara;


(4) Berdasarkan Peraturan Perundang-undangan yang berlaku;
(5) Bersifat Konkret, Individual dan Final;
m

ub

(6) Menimbulkan akibat hukum bagi seseorang atau badan hukum perdata;

Menimbang, bahwa keenam unsur-unsur tersebut di atas adalah


ka

ep

bersifat Imperatif Kumulatif yang artinya untuk dapat disebut Keputusan Tata
ah

Halaman 28 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 28
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Usaha Negara yang dapat disengketakan dan diajukan ke Pengadilan Tata

si
Usaha Negara harus memenuhi keseluruhan unsur tersebut atau dengan

ne
kata lain keenam unsur tersebut wajib terpenuhi dan tidak boleh satupun

ng
yang tidak terpenuhi;

do
gu Menimbang, bahwa setelah mencermati uraian di atas menurut

penilaian Majelis Hakim obyek sengketa a quo yang diajukan Para

In
A
Penggugat yaitu Sertipikat Hak Milik Nomor:214 Desa Padamara,

Kecamatan Padamara, Kabupaten Purbalingga, Provinsi Jawa Tengah, yang


ah

lik
diterbitkan tertanggal 5 Februari 1982, Gambar Situasi Nomor : 203/1982,
am

ub
tanggal 5 Februari 1982, Luas : 6.430 M2 (enam ribu empat ratus tiga puluh

meter persegi) atas nama Ni Sanradji Alias Suminem (Bukti T-1) adalah
ep
penetapan tertulis yang dikeluarkan oleh Kepala Kantor Pertanahan
k
ah

Kabupaten Purbalingga dalam kedudukannya sebagai Pejabat Tata Usaha


R

si
Negara; berisi tindakan hukum Tata Usaha Negara yang berupa Pemberian

ne
ng

Hak Milik atas tanah tersebut; bersifat konkret karena telah nyata; bersifat

individual karena Pemberian Hak Milik atas tanah Desa Padamara,

do
gu

Kecamatan Padamara, Kabupaten Purbalingga, Provinsi Jawa Tengah

ditujukan kepada Ni Sanradji Alias Suminem; bersifat final karena Kepala


In
A

Kantor Pertanahan Kabupaten Purbalingga dalam menerbitkan obyek

sengketa tidak memerlukan persetujuan lebih lanjut dari pihak atau instansi
ah

lik

lain. Mencermati uraian tersebut, Majelis Hakim berpendapat bahwa obyek


m

ub

sengketa a quo telah memenuhi unsur-unsur atau persyaratan sebagai

suatu Keputusan Tata Usaha Negara sebagaimana diatur dalam Pasal 1


ka

ep

angka 9 jo. Pasal 1 angka 10 jo. Pasal 47 Undang-Undang Peradilan Tata


ah

Halaman 29 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 29
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Usaha Negara, Undang-undang Nomor 5 Tahun 1986 jo. Undang-undang

si
Nomor 9 Tahun 2004 jo. Undang-undang Nomor 51 Tahun 2009, sehingga

ne
dengan demikian objek sengketa a quo telah memenuhi unsur suatu

ng
Keputusan Tata Usaha Negara dan terhadap sengketa a quo Pengadilan

do
gu Tata Usaha Negara berwenang untuk memeriksa, memutus dan

menyelesaikannya;

In
A
Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan hukum di atas,

maka Majelis Hakim berpendapat bahwa objek sengketa dapat diuji dan
ah

lik
menjadi kewenangan Peradilan Tata Usaha Negara untuk memeriksa dan
am

ub
memutusnya, dengan demikian maka Pengadilan Tata Usaha Negara

Semarang secara absolut berwenang untuk memeriksa, memutus, dan


ep
menyelesaikan sengketa tata usaha Negara in litis sebagaimana yang
k
ah

dimaksud dalam Pasal 1 angka 10 Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1986


R

si
tentang Peradilan Tata Usaha Negara Jo. Pasal 47 Undang-Undang Nomor

ne
ng

5 Tahun 1986 tentang Peradilan Tata Usaha Negara;

Menimbang, bahwa oleh karena gugatan Para Penggugat telah

do
gu

memenuhi aspek formal gugatan dan secara absolut berwenang untuk

memeriksa, memutus, dan menyelesaikan sengketa in litis, maka


In
A

selanjutnya Majelis Hakim akan mempertimbangkan mengenai pokok


ah

sengketanya sebagai berikut;


lik

Menimbang, bahwa terkait pokok sengketa, berdasar pertentangan


m

ub

dalil Gugatan Para Penggugat dengan Jawaban Tergugat yang pada


ka

pokoknya menyatakan bahwa kedua sertipikat yaitu Sertipikat Hak Milik


ep

Nomor : 214/Desa Padamara atas nama Ni Sanradji Alias Suminem (obyek


ah

Halaman 30 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 30
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
sengketa, Bukti T-1) maupun Sertipikat Hak Milik Nomor : 1205/Desa

si
Padamara atas nama Ngilman (alas hak Penggugat, Bukti P-7 = T-2) adalah

ne
ng
telah sesuai dengan data yang ada dalam Surat Ukur dan Buku Tanah hak

yang bersangkutan, sehingga Tergugat mengakui 2 (dua) sertipikat tersebut

do
gu adalah merupakan surat tanda hak yang berlaku sebagai alat pembuktian

yang kuat mengenai data fisik dan data yuridis yang termuat di dalamnya,

In
A
sesuai ataukah bertentangan dengan peraturan perundang-undangan yang
ah

berlaku dan/ atau asas-asas umum pemerintahan yang baik;

lik
Menimbang, bahwa berdasar alat-alat bukti dan keterangan saksi di
am

ub
persidangan diperoleh fakta-fakta hukum sebagai berikut;

1. Bahwa hak atas tanah yang termuat dalam obyek sengketa (bukti T-1)
ep
k

berasal dari konversi C. 287 Klas I Persil 67 sedangkan alas hak Para
ah

Penggugat (bukti P-7 dan bukti T-2) berasal dari konversi C. 287, Klas S.I
R

si
Persil 59, 67;
2. Bahwa pada tanggal 2 Januari 2011 Para Penggugat dan Ni Sanradji

ne
ng

alias Suminem dan Para Penggugat datang ke Balai Desa menyatakan

do
akan jual beli tanah sawah/ pekulen seharga Rp. 182.000.000,- dengan
gu

uang muka sebesar Rp. 2.000.000,- (vide keterangan saksi Karsan dan
In
Tarsum Maulana);
A

3. Bahwa pada tanggal 4 Februari 2011 terjadi jual beli antara Nyonya

Suminem (Ni Snradji) dengan Para Penggugat atas tanah hak milik Persil
ah

lik

Nomor 59, 67 Blok S.I Kohir Nomor 287 seluas kurang lebih 6150 M 2

sebagaimana termuat dalam Akta Jual Beli Nomor 186/ 2011 tertanggal 4
m

ub

Februari 2011 dihadapan PPAT Heri Prastowo Wisnu Widodo, SH, dan
ka

Surat Pernyataan Pengakuan Telah Menjual Tanah tertanggal 2 Februari


ep
ah

Halaman 31 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 31
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
2011 (bukti P-8, bukti T-3 dan keterangan saksi Karsan);

R
4. Bahwa atas pertanyaan, saksi Karsan selaku Kepala Desa Padamara, Ni

si
Sanradji alias Suminem menyatakan tanah yang dijual tersebut belum

ne
ng
bersertipikat (vide keterangan saksi Karsan), sehingga Kepala Desa

Padamara (saksi Karsan) menerbitkan antara lain Kutipan Daftar Buku C

do
gu Nomor 26/I/2011 tertanggal 2 Februari 2011 dan Surat Keterangan

penguasaan fisik bidang tanah dan perolehan jual beli Nomor : 25/I/2011

In
A
tertanggal 2 Februari 2011 (vide bukti T-3) ;
5. Bahwa kemudian Para Penggugat mengajukan permohonan kepada
ah

lik
Tergugat agar diterbitkan sertipikat, kemudian Tergugat melakukan

Penyelidikan Riwayat Bidang Tanah Dan Penetapan Batas sebagaimana


am

ub
tertuang dalam Risalah Nomor 1226/2011 tertanggal 9 Februari 2012,

dilakukan Pengumuman Data Fisik dan Data Yuridis Nomor 564/2011


ep
k

tertanggal 12 Juli 2011 dan dibuat Berita Acara Pengesahan


ah

Pengumuman Data Fisik Dan Data Yuridis Nomor 98/2012 tertanggal 9


R

si
Februari 2012 (vide bukti T-3) sehingga terbit sertipikat Hak Milik Nomor

ne
01205/ Desa Padamara atas nama Para Penggugat (vide bukti P-7 dan
ng

bukti T-2);
6. Bahwa pada tanggal 5 Oktober 2019 Pemerintah Kabupaten Purbalingga

do
gu

membutuhkan tanah untuk didirikan sekolah taman kanak-kanak yang

kemudian oleh Pemerintah Desa melihat lokasi tanah Para Penggugat.


In
A

atas pengamatan tersebut kemudian ada pihak yang mengaku ahli waris

Ni Sanradji alias Suminem muncul menyatakan dan menunjukkan


ah

lik

sertipikat obyek sengketa (bukti T-1);


m

ub

Menimbang, bahwa berdasar pokok sengketa dan fakta-fakta hukum

tersebut di atas, Majelis Hakim akan mempertimbangkan mengenai pokok


ka

ep

sengketanya sebagai berikut;


ah

Halaman 32 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 32
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa bidang tanah yang ditunjuk baik dalam sertipikat obyek

si
sengketa (bukti T-1) maupun dalam sertipikat alas hak Para Penggugat (bukti P-7

ne
ng
dan bukti T-2) keduanya menunjuk pada obyek yang sama yaitu kohir C. 287, Blok/

Klas S.I, Persil Nomor 67;

do
gu Menimbang, bahwa didalam Pasal 2 Peraturan Pemerintah Nomor 37

Tahun 1998 Tentang Peraturan Jabatan Pejabat Pembuat Akta Tanah;

In
A
Ayat (1) PPAT bertugas pokok melaksanakan sebagian kegiatan pendaftaran tanah

dengan membuat akta sebagai bukti telah dilakukannya perbuatan hukum


ah

lik
tertentu mengenai hak atas tanah atau Hak Milik Atas Satuan Rumah
am

Susun, yang akan dijadikan dasar bagi pendaftaran perubahan data

ub
pendaftaran tanah yang diakibatkan oleh perbuatan hukum itu;
ep
Ayat (2) Perbuatan hukum sebagaimana dimaksud pada ayat (1) adalah sebagai
k

berikut;
ah

si
a. jual beli;
b. tukar menukar;
c. hibah;

ne
ng

d. pemasukan ke dalam perusahaan (inbreng);


e. pembagian hak bersama;
f. pemberian Hak Guna Bangunan/Hak Pakai atas tanah Hak Milik;

do
g. pemberian Hak Tanggungan;
gu

h. pemberian kuasa membebankan Hak Tanggungan;

Menimbang, bahwa selanjutnya disebutkan dalam pasal 37 Peraturan


In
A

Pemerintah Nomor 24 Tahun 1997 Tentang Pendaftaran Tanah disebutkan,


ah

peralihan hak atas tanah dan hak milik atas satuan rumah susun melalui jual beli,
lik

tukar menukar, hibah, pemasukan dalam perusahaan dan perbuatan melawan


m

ub

hukum pemindahan hak lainnya, kecuali pemindahan hak melalui lelang, hanya

dapat didaftarkan, jika dibuktikan dengan akta yang dibuat oleh PPAT yang
ka

ep

berwenang menurut ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku;


ah

Halaman 33 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 33
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa terhadap bidang tanah yang sama sebagaimana

si
dimaksud dalam obyek sengketa telah dijual oleh pemilik bidang tanah Ni Sanradji

ne
ng
alias Suminem kepada Para Penggugat sebagaimana tertuang dalam akta otentik

berupa Akta Jual Beli Nomor 186/ 2011 tertanggal 4 Februari 2011 dihadapan PPAT

do
gu Heri Prastowo Wisnu Widodo, SH, dan Surat Pernyataan Pengakuan Telah Menjual

Tanah tertanggal 2 Februari 2011 (bukti P-8, bukti T-3 dan keterangan saksi

In
A
Karsan), dimana akta otentik tersebut hingga sengketa ini diperiksa tidak pernah

dibatalkan oleh Pengadilan dengan Putusan yang berkekuatan hukum tetap,


ah

lik
berdasar bukti ini memberikan keyakinan kepada Majelis Hakim bahwa hak atas

tanah telah beralih dari Ni Sanradji alias Suminem kepada Para Penggugat;
am

ub
Menimbang, bahwa berdasar fakta hukum dan bukti a quo dikaitkan

dengan ketentuan peraturan perundang-undangan sebagaimana tersebut diatas


ep
k

membuktikan, bahwa atas jual beli antara Ni Sanraji alias Suminem dengan Para
ah

Penggugat telah dilakukan sesuai dengan ketentuan Peraturan Perundang-


R

si
undangan yang berlaku, sehingga terhadap hal yang demikian terhadap haruslah

ne
ng

diakui kebenarannya;

Menimbang, bahwa oleh karena telah terjadi jual beli tanah antara Ni

do
gu

Sanraji alias Suminem dengan Para Penggugat telah menyebabkan data yuridis

obyek sengketa tidak lagi sesuai dengan keadaan faktual yang ada. Sementara
In
A

filosofi dan esensi dari sertipikat adalah dimaksudkan sebagai tanda bukti hak yang

berlaku dan merupakan alat pembuktian yang kuat mengenai data fisik dan data
ah

lik

yuridis yang termuat di dalamnya;


m

ub

Menimbang, bahwa oleh karena sertipikat obyek sengketa yang diterbitkan

pada tanggal 5 Februari 1992 (bukti T-1) telah terjadi perbuatan hukum jual beli
ka

ep

antara Ni Sanradji dengan Para Penggugat (bukti P-8, bukti T-3 dan keterangan
ah

Halaman 34 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 34
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
saksi Karsan) pada tanggal 4 Februari 2011 sehingga secara hukum telah terjadi

si
atau adanya fakta baru atas obyek sengketa yang dibuktikan dengan akta otentik;

ne
ng
Menimbang, bahwa oleh karena terdapat fakta baru atas obyek sengketa

berupa peralihan hak dari Ni Sanraji alias Suminem kepada Para penggugat maka

do
gu dengan demikian Ni Sanraji alias Suminem tidak lagi mempunyai hubungan hukum

dengan bidang tanah sebagaimana dimaksud dalam obyek sengketa;

In
A
Menimbang, bahwa Pasal 63 ayat (1) huruf d Undang-undang Nomor 30

Tahun 2014 tentang Administrasi Pemerintahan mengatur pada pokoknya :


ah

lik
keputusan dapat dilakukan perubahan apabila terdapat d. fakta baru, selanjutnya
am

Penjelasan Pasal 10 ayat (1) huruf a undang-undang tersebut menjelaskan yang

ub
dimaksud dengan asas kepastian hukum adalah asas dalam negara hukum yang

mengutamakan landasan ketentuan peraturan perundang-undangan, kepatutan,


ep
k

keajegan, dan keadilan dalam setiap kebijakan penyelenggaraan pemerintahan;


ah

si
Menimbang, bahwa berdasar ketentuan tersebut dihubungkan dengan

fakta hukum baru terhadap obyek sengketa yang didasarkan pada akta otentik,

ne
ng

maka Majelis Hakim berpendapat bahwa obyek sengketa tidak lagi sesuai dengan

data yuridisnya, yaitu telah terjadi fakta baru karena perbuatan hukum jual beli yang

do
gu

dibuktikan dengan akta otentik sehingga telah bertentangan dengan maksud

subtansi Pasal 63 ayat (1) huruf d dan Pasal 10 ayat (1) huruf a Undang-undang
In
A

Nomor 30 Tahun 2014 tentang Administrasi Pemerintahan, dengan demikian agar


ah

fungsi sertipikat sebagai tanda bukti hak memberikan kepastian hukum terhadap
lik

suatu bidang tanah, maka obyek sengketa beralasan hukum untuk dibatalkan;
m

ub

Menimbang, bahwa oleh karena obyek sengketa dibatalkan, maka

berdasar hukum kepada Tergugat diperintahkan untuk mencabut obyek sengketa,


ka

ep

dengan demikian pada dasarnya gugatan Para Penggugat dikabulkan sehingga


ah

Halaman 35 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 35
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
merujuk ketentuan Pasal 110 Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1986 Tentang

si
Peradilan Tata Usaha Negara, Tergugat dihukum untuk membayar biaya yang ada

ne
ng
dalam perkara ini yang besarnya akan ditentukan dalam amar putusan ini ;

Menimbang, bahwa alat-alat bukti yang diajukan oleh para pihak telah

do
gu diperiksa dan dipertimbangkan secara seksama oleh Majelis Hakim, namun

berdasar ketentuan Pasal 107 Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1986

In
A
Tentang Peradilan Tata Usaha Negara, Majelis Hakim bebas untuk
ah

lik
menentukan apa yang harus dibuktikan, beban pembuktian beserta

penilaian pembuktian, atas dasar itu untuk memutus dan menyelesaikan


am

ub
sengketa ini digunakan alat-alat bukti yang relevan sedangkan alat-alat bukti

lain dan selebihnya tetap terlampir dalam berkas perkara dan menjadi satu
ep
k

kesatuan dengan Putusan ini;


ah

Mengingat Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1986 tentang Peradilan


R

si
Tata Usaha Negara sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang

ne
ng

Nomor 9 Tahun 2004 dan Undang-Undang Nomor 51 Tahun 2009, Undang-

undang Nomor 30 Tahun 2014 tentang Administrasi Pemerintahan,

do
gu

Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 1997 Tentang Pendaftaran Tanah,

Peraturan Pemerintah Nomor 37 Tahun 1998 Tentang Peraturan Jabatan


In
A

PPAT dan Peraturan Perundang-undangan lain yang berkaitan;


ah

lik

MENGADILI:
1. Mengabulkan Gugatan Para Penggugat untuk Seluruhnya;
m

ub

2. Menyatakan batal Sertipikat Hak Milik Nomor : 214 Desa Padamara,


ka

ep

Kecamatan Padamara, Kabupaten Purbalingga, Provinsi Jawa Tengah,


ah

Halaman 36 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 36
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
yang diterbitkan tertanggal 5 Februari 1982, Gambar Situasi Nomor :

si
203/1982, tanggal 5 Februari 1982, Luas : 6.430 M2 (enam ribu empat

ne
ng
ratus tiga puluh meter persegi) atas nama Ni Sanradji Alias Suminem;

3. Memerintahkan kepada Tergugat untuk mencabut Sertipikat Hak Milik

do
gu Nomor : 214 Desa Padamara, Kecamatan Padamara, Kabupaten

Purbalingga, Provinsi Jawa Tengah, yang diterbitkan tertanggal 5

In
A
Februari 1982, Gambar Situasi Nomor : 203/1982, tanggal 5 Februari
ah

lik
1982, Luas : 6.430 M2 (enam ribu empat ratus tiga puluh meter

persegi) atas nama Ni Sanradji Alias Suminem


am

ub
4. Menghukum Tergugat untuk membayar biaya perkara sebesar Rp

403.000 (empat ratus tiga ribu rupiah)


ep
k

Demikian diputuskan dalam Rapat Permusyawaratan Majelis Hakim


ah

R
Pengadilan Tata Usaha Negara Semarang pada hari Selasa, tanggal 28 April

si
2020 oleh kami, Andri Swasono, S.H., M.Kn. sebagai Hakim Ketua Majelis,

ne
ng

Dr. Eko Yulianto, SH., M.H. dan Erna Dwi Safitri, S.H. masing-masing

sebagai Hakim Anggota. Putusan tersebut diucapkan secara elektronik

do
gu

dalam persidangan yang dibuka dan dinyatakan terbuka untuk umum pada
In
A

hari Rabu, tanggal 6 Mei 2020 oleh Majelis Hakim tersebut diatas dengan

dibantu oleh Legiman, S.H., M.H. sebagai Panitera Pengganti Pengadilan


ah

lik

Tata Usaha Negara Semarang dengan dihadiri secara eletronik oleh Kuasa

Hukum Para Penggugat, dan Kuasa Hukum Tergugat;


m

ub
ka

ep
ah

Halaman 37 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 37
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Hakim Anggota Hakim Ketua Majelis

si
Dr.Eko Yulianto,SH,MH Andri Swasono,SH,M.Kn)

ne
ng

do
gu Erna Dwi Safitri,SH

Panitera Pengganti

In
Legiman,SH,MH
A
ah

lik
am

Perincian Biaya Perkara Nomor: 91/G/2019/PTUN-Smg. :

ub
ep
k

1. PNBP (Pendaftaran, Panggilan/ Rp. 70.000,-


ah

Pemberitahuan Redaksi
R
2. Biaya ATK Rp. 200.000,-

si
3. Biaya Panggilan Sidang dan Sumpah Rp. 127.000,-

ne
ng

4. Materai Putusan Sela/Penetapan Rp. 6.000,-


Intervensi
5. Materai Putusan Rp. 6.000,-

do
gu

Jumlah Rp. 403.000,-


(empat ratus tiga ribu rupiah)
In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

Halaman 38 dari 38 halaman Putusan Nomor : 91/G/2019/PTUN Smg.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 38

Anda mungkin juga menyukai