Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP TAHUN 2021/2022

MATA PELAJARAN PRAKARYA (PENGOLAHAN)


KELAS IX
SMP SUB RAYON 02 WURYANTORO
No.
Kompetensi Dasar Materi Indikator soal Soal Bentuk soal

3.1 Memahami Pengolahan Bahan Siswa dapat menjelaskan perbedaan perikanan dan peternakan dengan benar 1 Pilihan ganda
rancangan pembuatan, pangan hasil Disajikan pernyataan mengenai peternakan, siswa dapat membedakan jenis 2 Pilihan ganda
penyajian dan perikanan dan peternakan yang tersebut tergolong pada peternakan tersebut dengan tepat.
pengemasan olahan peternakan Siswa dapat menggolongkan jenis ikan berdasarkan ekologinya dengan 3 Pilihan ganda
pangan dari bahan benar
ikan dan daging putih Siswa dapat menyebutkan contoh ikan yang tergolong ikan air tawar 4 Pilihan ganda
atau merah menjadi Siswa dapat menyebutkan filum pada salah satu hasil perikanan air laut 5 Pilihan ganda
makanan berdasarkan Disajikan beberapa pernyataan tentang ciri-ciri ikan, siswa dapat 6 Pilihan ganda
konsep dan prosedur menunjukkan ciri-ciri ikan bawal yang tepat
berkarya sesuai Siswa dapat menyebutkan kandungan yang terdapat pada ikan salmon 7 Pilihan ganda
wilayah setempat Siswa dapat menyebutkan jenis udang yang hidup di air tawar 8 Pilihan ganda
3.2 Menerapkan manfaat Disajikan data tentang berbagai jenis ikan, siswa dapat menunjukkan jenis 9 Pilihan ganda
rancangan pembuatan, ikan yang tergolong perikanan laut
penyajian dan Siswa dapat menjelaskan manfaat salah satu vitamin yang terdapat pada 10 Pilihan ganda
pengemasan olahan ikan
pangan dari bahan Disajikan gambar ikan, siswa dapat menunjukkan gamabr ikan yang hidup 11 Pilihan ganda
ikan dan daging putih di air payau dengan benar
atau merah menjadi Disajikan narasi, siswa dapat menyebutkan ciri-ciri daging ayam kampung 12 Pilihan ganda
makanan berdasarkan Disajikan ilustrasi tentang daging sapi, siswa dapat menyebutkan olahan 13 Pilihan ganda
konsep dan prosedur pangan yang berasal dari daging sapi
berkarya sesuai
Siswa dapat menunjukkan bagian tubuh sapi yang diolah menjadi salah satu 14 Pilihan ganda
wilayah setempat
masakan khas Surabaya.
Siswa dapat menjelaskan manfaat kandungan kalsium pada susu 15 Pilihan ganda

KISI-KISI PTS PRAKARYA (PENGOLAHAN) SEMESTER GENAP KELAS IX 1


Siswa dapat menyebutkan produk olahan dari susu 16 Pilihan ganda
Disajikan pernyataan mengenai metode pengolahan bahan pangan, siswa 17 Pilihan ganda
dapat menyebutkan jenis metode yang digunakan.
Disajikan narasi tentang olahan panagn dari daging ayam, siswa dapat 18 Pilihan ganda
menyebutkan jenis metode yang digunakan.
Siswa dapat menunjukkan urutan tahapan pengolahan bahan pangan yang 19 Pilihan ganda
benar.
Disajikan narasi kelompok siswa yang sedang melakukan kegiatan praktik 20 Pilihan ganda
pengolahan, siswa dapat menentukan tahap pengolahan yang dilakukan.
Disajikan narasi kelompok siswa yang sedang melakukan kegiatan praktik 21 Pilihan ganda
pengolahan, siswa dapat menentukan peralatan yang digunakan.
Siswa dapat menentukan kegiatan pengolahan bahan pangan yang 22 Pilihan ganda
dilakukan pada tahap evaluasi.
Disajikan tahap pembuatan masakan dari hasil perikanan dan peternakan 23 Pilihan ganda
siswa dapat mengurutkan tahapan tersebut dengan tepat
Disajikan ciri-ciri dari salah satu rempah – rempah, siswa dapat menentukan 24 Pilihan ganda
jenis rempah-rempah yang dimaksud.
Disajikan gambar rempah-rempah, siswa dapat menentukan nama rempah- 25 Pilihan ganda
rempah tersebut.
Siswa dapat menyebutkan bumbu yang digunakan untuk memasak opor 26 Pilihan ganda
ayam
Siswa dapat menentukan cara yang dilakukan sebelum melakukan 27 Pilihan ganda
pengolahan pangan yang berasal dari ikan untuk menghilangkan bau
amisnya
Disajikan ilustrasi, siswa dapat menyebutkan salah satu faktor penyajian 28 Pilihan ganda
yang dilakukan berdasarkan ilustrasi tersebut
Disajikan gambar produk makanan kemasan, siswa dapat menyebutkan 29 Pilihan ganda
jenis kemasan yang digunakan pada produk tersebut.
Siswa dapat menyebutkan ciri-ciri kemasan yang baik 30 Pilihan ganda
Disajikan ilustrasi, siswa dapat menyebutkan tujuan pengemasan bahan 31 Pilihan ganda
KISI-KISI PTS PRAKARYA (PENGOLAHAN) SEMESTER GENAP KELAS IX 2
pangan dengan tepat
Disajikan ilustrasi, siswa dapat menyebutkan alat penyajian dan 32 Pilihan ganda
pengemasan bahan pangan dengan tepat
Disajikan ilustrasi, siswa dapat menentukan kemasan modern yang menarik 33 Pilihan ganda
bagi konsumen dan ekonomis bagi penjual
Siswa dapat menyebutkan jenis olahan bahan pangan dari hasil perikanan 34 Pilihan ganda
dan peternakan yang menggunakan kemasan modern.
3.3 Memahami Pengolahan Siswa dapat menyebutkan teknik pengawetan pada pengolahan bahan 35 Pilihan ganda
rancangan pembuatan, pangan hasil pangan setengah jadi.
penyajian dan perikanan dan Disajikan pernyataan, siswa dapat menentukan pernyataan yang benar 36 Pilihan ganda
pengemasan olahan peternakan mengenai keuntungan bahan pangan yang diolah menjadi bahan pangan
produk pangan menjadi produk setengah jadi
setengah jadi dari pangan setengah Disajikan narasi tentang olahan pangan setengah jadi dari dari hasil 37 Pilihan ganda
bahan ikan dan jadi perikanan dan peternakan, siswa dapat menyebutkan jenis olahan pangan
daging putih atau setengah jadi yang dimaksudkan.
merah menjadi Siswa dapat menyebutkan olahan pangan setengah jadi dari daging sapi 38 Pilihan ganda
makanan berdasarkan Disajikan ciri-ciri bahan setengah jadi, siswa dapat menyebutkan nama 39 Pilihan ganda
konsep dan prosedur olahan yang di maksudkan dengan tepat.
berkarya sesuai Siswa dapat menentukan suhu yang baik untuk pembekuan yang cepat 40 Pilihan ganda
wilayah setempat Siswa dapat menentukan tujuan dari pengeringan pada metode pengolahan 41 Pilihan ganda
produk setengah jadi dari bahan pangan hasil perikanan dan peternakan
Siswa dapat menyebutkan nama udang yang dikeringkan menjadi makanan 42 Pilihan ganda
setengah jadi.
Siswa dapat menentukan nama metode pengawetan makanan dengan 43 Pilihan ganda
memanaskan dalam suhu yang akan membunuh mikroorganisme dan
kemudian menutupinya hingga rapat.
Siswa dapat tujuan pengemasan ikan beku dikemas dengan cara divakum 44 Pilihan ganda
Siswa dapat menentukan teknik memilih telur yang baik sebelum diawetkan 45 Pilihan ganda
menjadi produk olahan pangan setengah jadi

KISI-KISI PTS PRAKARYA (PENGOLAHAN) SEMESTER GENAP KELAS IX 3


Disajikan olahan bahan pangan hasil perikanan dan peternakan, siswa dapat 46 Pilihan ganda
menentukan jenis bahan yang digunakan.
Siswa dapat menjelaskan kelemahan dari kaleng yang digunakan untuk 47 Pilihan ganda
kemasan bahan pangan
Siswa dapat menjelaskan jenis-jenis tepung 48 Pilihan ganda
Siswa dapat menyebutkan produk olahan pangan dari hasil perikanan yang 49 Pilihan ganda
memiliki nilai ekonomisnya tinggi dan merupakan produk terkenal sebagai
oleh-oleh khas dari Semarang
Produk makanan yang berasal dari daerah Palembang yang menggunakan 50 Pilihan ganda
bahan dasar ikan tenggiri
Pengolahan Bahan Disajikan ilustrasi siswa dapat menyebutkan manfaat mengkonsumsi ikan 51 Uraian
pangan hasil Siswa dapat menyebutkan menu masakan hasil pengolahan dari hasil 52 Uraian
perikanan dan peternakan.
peternakan Siswa dapat menjelaskan metode pengolahan hasil perikanan dan 53 Uraian
peternakan
Pengolahan Siswa dapat menyebutkan faktor yang harus diperhatikan dalam 54 Uraian
pangan hasil menyajikan/pengemasan makanan
perikanan dan Siswa dapat menjelaskan keunggulan pengawetan makanan dari hasil 55 Uraian
peternakan peternakan dan perikanan
menjadi produk
pangan setengah
jadi

TIM MGMP PRAKARYA


SUB RAYON 02 WURYANTORO

KISI-KISI PTS PRAKARYA (PENGOLAHAN) SEMESTER GENAP KELAS IX 4

Anda mungkin juga menyukai