Anda di halaman 1dari 6

MULTIPLE CHOICE

1. Melindungi komputer atau jaringan dari akses komputer lain yang tidak memiliki hak untuk
mengakses komputer atau jaringan Anda adalah pengertian dan fungsi dari….
a. Plagiat                                                                 
b. Firewall.
c. Internal Password Authentication                                  
d. Firefox
e. Wallfire

ANS: b

2. Semua aktivitas atau kegiatan dari dalam ke luar harus melewati ….. Hal ini dilakukan
dengan membatasi atau memblok semua akses terhadap jaringan local.
a. Firewall.                                                              
b. Wallfire
c. CPU                                                                     
d. Enkripsi
e. BIOS

ANS: a

3. Suatu cara menghubungkan komputer yang satu dengan komputer lainnya sehingga
membentuk jaringan adalah pengertian dari........
a. Topologi Jaringan            .                                                          
b. Sistem Operasi
c. Keamanan Jaringan                                                        
d. Arsitektur Komputer
e. Sharing

ANS: a

4. Fungsi dari trunk adalah


a. Mendefinisikn sebuah jaringan
b. Menghubungkan vlan yang sama dengan switch yang berbeda
c. Memnerapkan nama
d. Membelah jaringan
e. Tidak tahu

ANS: b

5. Software untuk menjalankan simulasi topologi jaringan adalah


a. Photoshop
b. Microsoft Excel
c. Cisco Packet Tracer
d. Brackets
e. Winbox

ANS: c

6. Fungsi dari Kabel Cross, salah satunya adalah


a. Koneksi Jarak Jauh
b. Koneksi Jarak Dekat
c. Menyambungkan Keyboard dengan Komputer
d. Menyambungkan antara sesama Switch
e. Menyambungkan antara pc

ANS: d

7. Urutan ke berapakah Network Layer pada susunan OSI Layer


a. Ke-1
b. Ke-2
c. Ke-3
d. Ke-4
e. Ke-5

ANS: c

8. Apa jenis data yang diproses oleh Network Layer?


a. Packet
b. Segment
c. Bit
d. Frame
e. Aplication

ANS: a

9. Salah satu fungsi dari Network Layer adalah


a. Menyediakan transmisi fisik dari data
b. Kontrol dialog antar peralatan / node.
c. Memperbaiki error dengan mengirim kembali paket yang rusak
d. Mengkomunikasikan Byte ke Frame
e. Sebagai filter dan mencegah lalu lintas tertentu

ANS: c

10. Manakah yang termasuk device dari Network layer?


a. netBios
b. Router
c. Multiplexer
d. Repeater
e. Mikrotik
ANS: b

11. Kabel yang digunakan untuk menyambungkan antara PC dan PC adalah


a. Cross
b. Fiber Optik
c. Straight
d. USB
e. crossover

ANS: a

12. Jenis firewall yang memberikan fitur terbanyak dan memeberikan tingkat keamanan yang
paling tinggi adalah…
a. Packet Filtering Gateway
b. Application Layer Gateway
c. Circuit Level Gateway
d. Statefull Multilayer Inspection Firewall
e. Multilayer Inspection Firewall

ANS: e

13. Fungsi diterapkannya VLAN pada jaringan adalah


a. Membagi kelompok perangkat pada 1 LAN
b. Menghubungkan Switch dengan server
c. Sebagai penghubung antara jaringan yang berbeda
d. Menyambungkan Laptop ke WiFi
e. Memfilter jaringan

ANS: a

14. Agar PC antara LABKOM 1 dan 2 di VLAN yang sama bisa tersambung walaupun beda
Switch, diperlukan adanya konfigurasi....
a. Trunk
b. peer-to-peer
c. VLAN
d. DHCP
e. Client server

ANS: a

15. Aplikasi desktop manakah yang funginya untuk melakukan ping


a. Ip confguration
b. Dial up
c. Terminal
d. Command Prompt
e. Enable
ANS: d

16. Apa Itu VLAN?


a. Virtual LAN
b. Voice LAN
c. Vertical LAN
d. Vendor LAN
e. Vector LAN

ANS: a

17. Perintah CLI untuk masuk kedalam menu konfigurasi adalah


a. Configure terminal
b. Vlan database
c. Switch mode access
d. Allowed vlan
e. Conf

ANS: a

18. Perintah CLI untuk mengubah nama vlan adalah


a. VLAN ... name ...
b. Exec timeout ...
c. Switch access VLAN ...
d. Enable secret
e. Name ..... LAN

ANS: a

19. Dibawah ini jenis ACL adalah……


a. Inbound ACL
b. Outbond ACL
c. Packet Filtering
d. Extended ACL
e. Jawaban tidak ada yang benar

ANS: d

20. Menu untuk mengkonfigurasi password,dan vlan pada switch di aplikasi cisco packet tracer
adalah
a. Ip config
b. CMD
c. CLI
d. PING
e. Terminal

ANS: c

21. Routing Protokol Link-State adalah…


a. OSPF merupakan routing protocol berbasis link state, termasuk dalam interior Gateway
Protocol (IGP). Menggunakan algoritma Dijkstra untuk menentukan jalur tercepat dan
terbaik pada jaringan.
b. adalah area tempat bertemunya seluruh area-area lain yang ada dalam jaringan OSPF.
c. merupakan area-area lain selain area 0 dan tanpa disertai dengan konfigurasi apapun.
d. Istilah ini memang digunakan dalam jaringan OSPF untuk menjuluki sebuah area atau
lebih yang letaknya berada paling ujung dan tidak ada cabang- cabangnya lagi.
e. protokol yang mengumumkan kepada Autonomous System yang lain tentang jaringan
yang berada dibawahnya maka jika sebuah Autonomous System ingin berhubungan
dengan jaringan yang ada dibawahnya maka mereka harus melaluinya sebagai router
utama.

ANS: a

22. Contoh dari routing protocol diantaranya:


a. OCR, BGP, IGRP, EIGRP
b. BGP, IRP, EIGRP, OSPF
c. OSPF, RIP, BGP, IGRP, EIGRP
d. RIP, OSP, BGP, EIGRP, IGRP
e. RIP, IRP, OCR, OSPF

ANS: c

23. suatu nilai konsumsi transfer data yang dihitung dalam bit/detik atau yang biasanya di sebut
dengan bit per second (bps) Disebut dengan
a. Throughput
b. Bandwith
c. Kapasitas
d. Transfer
e. A dan B benar

ANS: b

24. Manakah yang merupakan fungsi utama dari proxy:


a. Connection sharing dan flexibility.
b. Filtering dan caching.
c. Caching dan flexibility
d. Caching dan sibling
e. Filtering dan connection
ANS: b

25. Komputer yang bertugas menyimpan informasi halaman web yang pernah diakses
sebelumnya adalah.....
a. Router
b. Web server
c. Proxy server
d. Name server
e. Firewall

ANS: c

26. Manakah pernyataan yang salah di bawah ini:


a. Keamanan yang diberikan VLAN lebih baik dari LAN.
b. VLAN mengurangi banyak biaya untuk kebutuhan akan mengkonfigurasi ulang hub dan
router dibandingkan dengan LAN.
c. VLAN memiliki control administrasi secara terpusat.
d. LAN mengurangi banyak biaya untuk kebutuhan akan mengkonfigurasi ulang hub dan
router dibandingkan dengan VLAN.
e. Keamanan LAN lebih rendah dari pada VLAN

ANS : d

Anda mungkin juga menyukai