Anda di halaman 1dari 1

Bab V

Kesimpulan&Saran
A.kesimpulan.

Dari hasil penelitian yang didapatkan menunjukkan bahwa tidak terdapat hubungan antara persepsi
siswa terhadap dukungan sosial orangtua dengan prestasi belajar siswa SMA diFarmasi 1, XI Farmasi
2, dan XI Analis 1 SMK Kesehatan Samarinda. Menurut saya, secara keseluruhan jumal tersebut
masih kurang baik, karena perlu diperbaiki dibeberapa bagian seperti metode penelitian yang
digunakan, kuesioner yang dibuat, jumlah item yang digunakan peneliti pada alat instrumen penelitian,
dan subjek penelitian yang digunakan responden.

B.Saran

Penulisan jurnal yang telah dilakukan oleh peneliti sudah cukup baik dan akurat berdasarkan data-
data.Sebaiknya peneliti dalam melakukan metode penelitian, peneliti tidak hanya mengambil data
dengan kuisioner tapi juga dengan studi dokumentasi, menjelaskan bagaimana studi dokumentasi serta
hasil studi yang didapat. Sebaiknya peneliti menyebutkan apakah instrumen kuesioner yang dibuat telah
valid atau belum. Karena validitas instrumen sangat mempengaruhi hasil penelitian. Dan sebaiknya
peneliti tidak membuat terlalu banyak alat instrumen yaitu 103 item. Dan sebaiknya peneliti
memberikan batasan sampel yang digunakan.

Anda mungkin juga menyukai