Anda di halaman 1dari 4

IMUNISASI BCG

No. : SOP- /PKM-


Dokumen BA/C/01/208
No Revisi :
SOP Tanggal : 2 Januari 2019
terbit
Halaman : 1/3

UPT. Puskesmas
Dr.Nuraini
Tanjung Uncang NIP.19760102200604 2028

1. Pengertian Imunisasi BCG (Bacillus Calmette Guerin) merupakan imunisasi yang


digunakan untuk mencegah terjadinya penyakit TBC.
Sebagai acuan dalam pemberian imunisasi Bacillus Calmette Guerin
2. Tujuan (BCG) agar anak mempunyai kekebalan aktif terhadap tuberkulosis

Keputusan Kepala Puskesmas No: …… Tentang imunisasi BCG


3. Kebijakan
4. Referensi Modul Pelatihan Imunisasi Bagi Petugas Puskesmas Kemenkes RI tahun
2013
5. Alat dan Alat dan Bahan :
Bahan a. Vaksin BCG
b. Pelarut vaksin BCG
c. Spuit disposable 0.05 cc
d. Disposible 5 cc untuk melarutkan
e. Kapas air hangat
f. Handscoon
g. Cool Pack
h. Buku KIA/KMS
i. Buku Kohort bayi
j. Safety Box
k. Tempat sampah medis dan non medis
l. Termos (Vaksin carrier)
6. Prosedur Langkah kerja :
1. Pastikan memberitahu maksud tindakan kepada ibu pasien
2. Petugas memastikan vaksin yang akan digunakan (VVM, EXP, No.
Bacth)
3. Petugas memakai sarung tangan
4. Larutkan vaksin dengan cairan pelarut BCG 1 ampul (4 cc)
5. Ambil 0.05 cc vaksin BCG yang telah kita larutkan tadi
6. Bersihkan lengan kanan dengan kapas yang telah dibasahi air
hangat
7. Suntikan vaksin tersebut sepertiga bagian lengan atas (tepatnya
pada insertion musculus deltoideus ) secara intracutan (IC) di
dalam kulit
8. Petugas membuang spuit bekas ke dalam safety box dalam
keadaan terbuka
9. Merapikan alat dan bahan
10. Petugas mencatat hasil tindakan dalam buku KIA/KMS dan kohort
bayi Puskesms
11. Bagan Alir
Memastikan
Beritahu ibu VVM, EXP, No. Memakai sarung
pasien Bacth tangan

Menyuntikkan Mengatur
vaksin BCG posisi pasien BCG
melarutkan vaksin
Membuka/
Memberikan KIE pada
ibu

Membuang sampah

Merapikan alat dan Mencatat hasil


bahan tindakan

12. Hal-hal -
yang perlu
diperhatik
an
13. Unit 1. Puskesmas
Terkait 2. Pustu
3. Polindes
4. posyandu
14. Dokumen Semua data yang tersedia di puskesmas, Hasil analisa data Penyakit
Terkait
15. Rekaman No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl. Mulai diberlakukan
hist oris
perubahan
IMUNISASI BCG

No. :
Dokumen
No Revisi :
DAFTAR Tanggal :
TILIK terbit
Halaman : 1

UPT. Puskesmas
FITRIATI
Batu Aji NIP. 196203171984032 001

NO PROSEDUR/LANGKAH IYA TIDAK KETERANGAN


1. Apakah memberitahu maksud tindakan kepada ibu
pasien?
2 Apakah Petugas memastikan vaksin yang akan
digunakan (VVM, EXP, No. Bacth)
3 Apakah Petugas memakai sarung tangan?
4 Apakah Larutkan vaksin dengan cairan pelarut BCG
1 ampul (4 cc)?
5 Apakah petugas mengambil 0.05 cc vaksin BCG
yang telah kita larutkan tadi?
6 Apakah petugas membersihkan lengan kanan
dengan kapas yang telah dibasahi air hangat?
7 Apakah petugas menyuntikan vaksin tersebut
sepertiga bagian lengan atas (tepatnya pada
insertion musculus deltoideus ) secara intracutan
(IC) di bawah kulit?

Anda mungkin juga menyukai