Anda di halaman 1dari 2

Nama : Jessica joana felicia simbolon

kelas : XII

1. Jelaskan teori globalisasi!


Globalisasi secara etimologis diambil dari kata globalize yang merujuk pada
kemunculan jaringan sistem social dan ekonomi berskala internasional.

2. Jelaskan bentuk globalisasi!


- Bentuk spasial
Berkaitan dengan kewilayahan.
Dengan tersambungnya akses transportasi antar negara, kita bisa bepergian dari
satu wilayah ke wilayah lain dengan sangat mudah.

- Bentuk temporal
Berkaitan dengan waktu.
Dengan akses komunikasi dan informasi yang terjaring secara global, kita
semakin mudah mendapatkan informasi dari belahan dunia lain.

- Bentuk politik dan keamanan


Dengan adanya globalisasi terbentuk juga jaringan Kerjasama organisasi
internasional seperti PBB, ASEAN, Uni Eropa, dan sebagainya.

- Bentuk ekonomi
Tulang punggung globalisasi adalah adanya sistem ekonomi pasar global.
Jaringan sosial yang aktivitas ekonomi (produksi, konsumsi dan distribusi)
dilakukan lintas negara.

- Bentuk kebudayaan
Globalisasi dan perkembangan teknologi memungkinkan terjadinya pertukaran
budaya lintas negara yang masif. Sebut saja K-Pop yang mendunia.

3. dampak positif globalisasi?


- Akses informasi mendorong demokratisasi.
- Membawa arus pembangunan.
- Menciptakan peluang pasar.
- Mendorong kesadaran global.
4. dampak negatif globalisasi?
- Ketimpangan antara negara maju yang mendominasi negara berkembang.
- Carbon trading.
- Tidak meratanya pembangunan.
- Lunturnya kebudayaan tradisional.

5. Bagaimana upaya mengatasi dampak globalisasi!


- Memperketat keamanan pada jalur masuk ke negara.
- Melestarikan Adat Istiadad dan Budaya Daerah.
- Meningkatkan Kualitas Nilai Keimanan dan Moralitaas Masyarakat.
- Meningkatkan Jiwa Semangat Persatuan, Kesatuan, Serta Nasionalisme.

Anda mungkin juga menyukai