Anda di halaman 1dari 3

TUGAS ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK NYERI AKUT PADA Ny.

Y DENGAN MASALAH ASAM URAT


(GOUT ATHRITIS)

NAMA : Winda Cahyaningsih

NIM : 190102065

PRODI : D3 Keperawatan / Semester 6


A. Analisa Data
No. Data Fokus Problem Etiologi
1. Ds: klien mengatakan nyeri sendi Nyeri Akut Agen pencedera
pada kaki fisiologis
P: nyeri timbul jika beraktivitas (inflamasi)
Q: nyei terasa ngilu/linu
R: nyeri sendi pada kaki
S: skala 6/5
T: nyeri hilang timbul sejak
kurang lebih 3 bulan yang lalu
Do: TTV:
TD : 160/100 mmHg
Nadi : 82 x/menit
Pernapasan : 20 x/menit
Suhu : 36,2° C
Saturasi Oksigen: >95%
Terlihat kemerahan pada
persendian

B. Diagnosa Keperawatan
Nyeri akut b.d agen pencedera fisiologis (inflamasi)

C. Intervensi Keperawatan
No.Dx Tujuan dan Kriteria Hasil Intervensi
1. Setelah dilakukakan tindakan Manajemen Nyeri (I.08238)
keperawatan selama 3x8 jam Observasi
diharapkan tingkat nyeri dapat menrun Identifikasi lokasi,
dengan K.H karakteristik, durasi,
Tingkat Nyeri (L.08066) frekuensi, kualitas, intensitas
Indikator Awal Akhir nyeri.
Keluhan 2 5 Identifikasi skala nyeri
nyeri Terapeutik
Meringis 2 5
Berikan teknik
Ket:
nonfarmakologi untuk
1: Meningkat
mengurangi rasa nyeri (mis.
2: Cukup meningkat
Kompres hangat/dingin)
3: Sedang
Fasilitasi istirahat dan tidur
4: Cukup menurun
5: Menurun Kolaborasi

Kolaborasi pemberian
analgetik, jika perlu
Setelah dilakukan tindakan
keperawatan 3x8 jam diharapkan
Pemantauan Nyeri (I.08242)
kontrol nyeri menurun dengan K.H
Kontrol Nyeri (L.08063) Observasi
Indikator Awal Akhir
Keluhan 2 5 Identifikasi faktor pencetus
Nyeri dan pereda nyeri
Penggunaan 2 5 Monitor kualitas nyeri (mis.
analgesik Terasa tajam, tumpul,
Ket: diremas-remas, ditimpa
1: Meningkat bebab berat)
2: Cukup Meningkat Monitor lokasi dan
3: Sedang penyebaran nyeri
4: Cukup Menurun Monitor intensitas nyeri
5: Menurun dengan menggunakan skala
Monitor durasi dan frekuensi
nyeri
Terapeutik

Atur interval waktu


pemantauan sesuai dengan
kondisi pasien
Edukasi

Jelaskan tujuan dan prosedur


pemantauan

Anda mungkin juga menyukai