Anda di halaman 1dari 1

TUGAS

ASPEK HUKUM JASA KONSTRUKSI

NAMA : JUPRIADI
NIM : 180521600148

IDENTIFIKASI POTENSI TIMBULNYA ASPEK HUKUM DALAM PEAKSANAAN


KONTRAK
N IDENTIFIKASI PENCEGAHAN
O
1 Kemampuan Manajemen, bisa dibilang Mendiskusikan secara umum bersama dalam
kesalahan dalam kemampuan individu menyatukan ide dan gagasan dalam aspek
atau kelompok dalam manajemen manajemen proyek yang dilakukan oleh pihak
proyek berbeda-beda, sehingga aspek terlibat proyek terebut.
hukum dapat timbul karena kesalahan
dalam penyatuan manajemen yang
dilakukan.
2 Efektifitas Struktur Organisasi, struktur Menyusun secara lengkap dan teratur struktur
organisasi yang tidak teratur ataupun organisasi dari kontraktor maupun konsultan
tidak lengkap dapat menimbulkan aspek yang bertugas dalam proyek.
huukum dalam konstruksi.
3 Pengalaman Proyek, tidak kalah penting Memimilih kontraktor dan konsultan yang
dari sebelumnya, pengalaman proyek sudah berpengalaman dalam menjalankan
suatau kontraktor sangat penting agar proyek kecil maupun besar, skala dalam
tidak terjadi aspek hukum dalam maupun luar negeri.
pelaksanaan proyek nantinya.
4 Keahlian Tenaga Kerja, di bawah Memilih kontraktor dan konsultan yang sudah
pengalaman, keahlian tenaga kerja juga berpengalaman dan sudah memiliki tenaga
perlu diperhatikan. Hal penting kedua kerja yang kompeten dilihat dar hasil kerja
yang sangat perlu diperhatikan. yang dilakukan sebelumnya.
5 Sub Kontraktor/Suplier, pemilihan Memilih sub kontraktor/supplier yang sudah
supplier yang baik juga penting dalam terbuktii menyediakan bahan dan material
memaksimalkan dan menghindari aspek bangunnan yang berkualitas dan baik dari
hukum dalam hal bahan dan material pengalaman kerja supplier yang telah
bangunan yang akan digunakan. dilakukakan.

Anda mungkin juga menyukai