Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL

Sistim Informasi Sekolah Berbasis Web


Di Kecamatan Jabung Dan Sekitarnya Pada Era Pandemik
Covid 19

Disusun oleh:
M. Kahfi Khoirudin (2057201085)

FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI


UNIVERSITAS UNU LAMPUMG 2020/2021
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis ucapkan atas ke hadirat Allah SWT karena atas rahmat dan karunia-Nya
penulis dapat menyusun dan menyelesaikan makalah ini.Sholawat serta salam semoga tetap
tercurah kepada beliau Nabi Agung Muhamad SAW.Tidak lupa pula penulis ucapkan trima
kasih kepada Bapak Imam Mualim,S.Kom.,M.T.I selaku dosen mata kuliah Metodologi
penelitian.

Proposal ini disusun untuk memenuhi tugas pada mata kuliah Metodologi penelitian.
Kami menyadari bahwa dalam penyusunan proposal ini banyak kekurangan. Maka dengan
segala kerendahan hati kami menghrapkan saran dan kritik demi perbaikan makalah
ini.Semoga makalah ini dapat bermanfaat bagi pembaca.

Purbolinggo,31 Maret 2022

Penyusun
DAFTAR ISI
BAB I

1.1 LATARBALAKANG

Pada tanggal 31 Desember 2019 dunia di gemparkan dengan adanya Wabah Covid-
19,Wabah ini pwertama kali di temukan di kota Wuhan, Huba, dan Tiongkok, dan ahirnya di
tetapkan sebagai pandemi oleh WHO (Organisasi Kesehatan Dunia). Selang berjalannya
waktu wabah ini semakin menyebar ke seluruh negara termasuk juga negara kita indonesia,
sehingga pemerintah indonesia mewajibkan bagi masyarakatnya untuk mematuhi protokol
guna untuk mencegah penyebaran virus tersebut. Sampai sekarang wabah ini masih melanda
masyarakat di dunia, khususnya masyarakat di indonesia dari anak-anak, remaja, maupun
orang dewasa.

Pada tanggal 1 April 2020 wbwh ini mengharuskan pemerintah indonesia untuk
mengeluarkan kebijakan sosial distancing, atau menjaga jarak maupun fisik. Sehingga
menghambat aktivitas masyarakat indonesia, khususnya bagi pelajar dan guru di indonesia,
dengan adanya kebijakan ersebut maka pemerintah juga melarang sekolah-sekolah di semua
wilayah indonesia untuk melakukan pembelajaran secara tatap muka dan di alihkan dengan
pembelajaran online atau daring.

Seiring berjalaanya waktu dan semakin pesat nya perkembangan zaman, di tambah lagi
dengan perkembangan teknologi pada saat ini, maka dapat mempermudah aktivitas semua
orang pada masa pendemi seperti ini.
1.2 TUJUAN PENELITIAN

Tujuan di buatnya proposal ini adalah membuat Sistim Informasi untuk sokolahan-
sekolahan yang ada di desa agar memper mudah aktivitas belajar mengajar guru dan pelajar
di masa pandemi covid-19 saat ini, dan supaya tidak tertinggal dengan sekolahan-sekolahan
yang ada di kota-kota.

1.3 MANFAAT PENELITIAN

Adapun manfaat yang di harapkan dari penulis proposal ini yaitu sebagai berikit:

1. Bagi Penilis
Sebagai sarana dalam menambah pengetahuan mengenai sistim infor masi yang
berbasis web dan nantinya dapat membantu penulis menerapkannya dalam dinia
usaha yang sebenarnya.
2. Bagi Sekolahan
Sebagai bahan masukan bagi sekolahan agar sistim informasi berbasis web ini dapat
di gunakan di sekolahan-sekolahan yang ada di desa dan dapat menyelesaikan
permasalahan selama pandemi covid-19 ini.
3. Bagi Pihak Lain
Sebagai sumber reverensi dan bacaan di sekolah-sekolah yang ada di desa-desa dalam
pembuatan sitim informasi yang berbasis web.

1.4 Ruang Lingkup Pembahasan

Penulis akan membatasi ruang lingkup pembahasa dalam proposal ini guna untuk memper
jelas mengenai permasalahan yang akan di bahas, adapun pembahasan yang akan di bahas
dalam proposal ini adalah sistim informasi sekolahan berbasis web di kecamatan jabung dan
sekitarnya.
1.5 Rumusan Masalah

Berdasarkan pembahasan yang sudah di paparkan di atas, maka penulis mengidentivikasi


masalahya antara lain:

1. Tidak adanya Sistim Infirmasi Berbasis Web pada sekolahan di kecamatam Jabung dan
sekitarnya
2. Kurangnya pengetahuan tentang Sistim Informasi Berbasis Web

Berdasarkan masalah di atas, penulis menarik rumusan masalah yang akan di bahas dalam
proposal ini adalah “Bagaiman Pembuatan Sistim Informsi Berbasis Web Di Kecamatan
Jabung Dan Sekitarnya?”
BAB II

Anda mungkin juga menyukai