Anda di halaman 1dari 2

Nama : Luqman Hakim

NPM : 163112700250041
Prodi : TEKNIK ELEKTRO

1. Apakah yang dimaksud dengan siklus kerja? Jelaskan dengan disertai gambar!
Siklus kerja (duty cycle) adalah Ratio antara waktu sakelar OFF terhadap jumlah
waktu sakelar ON dan OFF

2. Berapakah nilai minimum dan maksimum dari siklus kerja?


minimal 0 dan maksimal 1

3. Jelaskan pengaruh frekuensi pensakelaran terhadap tegangan output chopper!


Regulator switching pada dasarnya mempunyai frekuensi yang konstan untuk men-
switching. Besarya frckuensi switching tersebut harus lebih besar dari 20KHz agar
frekuensi switching tersebut tidak dapat didengar oleh manusia.Frekuensi switching
yang terlalu tinggi menyebabkan operasi switching tidak efisien dan juga dibutuhkan
inti ferrit yang besar atau yang mempunyai permeabilitas tinggi.
4. Jelaskan prinsip kerja rangkaian chopper penurun tegangan !
Selama perioda Ton, ketika chopper ON, tegangan sumber akan terhubung dengan
terminal beban.
Selanjutnya,   selama   perida Toff, ketika chopper OFF, arus beban akan mengalir
pada dioda komutasi (Df), sehingga terminal beban terhubung singkat dengan Df 
dan tegangan beban menjadi nol selama Toff

5. Jelaskan fungsi Induktor dan prinsip kerja rangkalan chopper penaik tegangan !

Induktor berfungsi untuk menyimpan energi selama perioda Ton. Selanjutnya, jika
chopper di-OFF-kan, induktor akan mengalirkan arus ke dioda (D) dan ke
beban,serta terjad! tegangan emf pada induktor.

6. Jelaskan fungsi dioda komutasi pada rangkaian rangkaian chopper penaik tegangan!

Berfungsi untuk mengalinkan arus dar' induktor ke dioda freewheeling ( Dm ) pada


saat tegangan beban berubah polartasnya darf postf ke negatf.

7. Jelaskan prinsip kerja rangkaian chopper penaik- penurun tegangan !


Jlka chopper di-ON-kan, induktor (4) akan terhubung dengan tegangan sumber dan
induktor akan menyimpan energi selama perioda Ton. Selanjutnya, jika chopper di-
OFF-kan, induktor melepaskan energi ke dioda (D) dan ke beban. Jlka energi yang
disimpan saat Ton (W) sama dengan enengi yang dilepaskan saat Toff (Wo) maka
tegangan keluaran pada beban (Eo) dapat ditentukan

Anda mungkin juga menyukai