Anda di halaman 1dari 3

TUGAS BAHASA INDONESIA

ARTIKEL

“BANJIR”

Disusun oleh :

AQBIL ZAKIYYAN MAULANA


XII – Multimedia 1

SMK NEGERI 1 KATAPANG


KABUPATEN BANDUNG
2021-2022
BIODATA
BANJIR

Banjir merupakan bencana alam yang sering terjadi di Indonesia.


Singkatnya banjir adalah keadaan dimana suatu daerah tergenang oleh air dalam
jumlah yang besar. Penyebab banjir di Indonesia pada dasarnya disebabkan oleh
manusia. Banjir ini biasanya terjadi karena curah hujan yang tinggi dan
tersumbatnya selokan atau saluran air yang disebabkan oleh sampah karena ulah
manusia-nya sendiri.
Penyebab banjir yang disebabkan manusia biasanya diakibatkan karena
membuang sampah sembarangan, contohnya membuang sampah ke sungai
ataupun ke selokan. Banjir juga biasanya banyak menimbulkan banyak penyakit
seperti gatal-gatal, DBD, dll.
Meskipun berada diwilayah yang bukan langganan banjir, semua orang
harus waspada akan kemungkinan datangnya bencana ala ini. Jika memungkinkan
untuk meninggikan bangunan rumah dan melindungi rumah dengan cat
waterproof.
Menurut saya, banjir merupakan bencana alam yang sulit dihindarkan
karena Indonesia memiliki musim hujan, karena pada saat musim hujan lah
biasanya banjir ini terjadi, tapi terkadang banjir datang secara tiba-tiba akibat dari
kebocoran tanggul yang biasa disebut banjir bandang. Sebagai masyarakat juga
harusnya sadar untuk setidaknya berusaha mencegah terjadinya bencana alam ini,
seperti membersihkan lingkungan sekitar, terutama pada saluran air atau selokan
dari sampah.
Pemerintah di Indonesia seharusnya terus melakukan tindakan terhadap
pemasalahan ini, karena permasalahan banjir ini selalu terjadi tiap tahunnya,
terutama pada saat musim hujan, bukan hanya janji manis saja untuk meraup suara
masyarakat saat pemilihan suara.

Anda mungkin juga menyukai