Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANANAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMA/MA


Matapelajaran : Matematika Wajib
Kelas/Semester : XI IIS 1/ Genap
Alokasi Waktu : 2 x 30 menit (1 pertemuan)
Matari pokok : turunan (fungsi naik dan turun)
A. Kompetensi Inti
1. Kompetensi Inti (KI 1):
Menghayati dan menghargai ajaran islam yang dianutnya.
2. Kompetensi Inti (KI 2):
Menunjukan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif, dan pro-aktif dan menunjukan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dan berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dapat menempatkan diri sebagai
cermin bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Kompetensi Inti (KI 3):
memahami, menerapkan dan menganalisa pengatahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena
dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minat untuk memecahkan masalah.
4. Kompetensi Inti (KI 4):
Mengolah, menalar, dan menyajikan dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan diri yang dipelajari di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.
B. Kompetensi Dasar
3.9 Menganalisis keberkaitan turunan pertama fungsi dengan nilai maksimum, nilai
minimum, dan selang kemonotonan fungsi, serta kemiringan garis singgung
kurva.
4.7 Mengunakan turunan pertama fungsi untuk menentukan nilai maksimum, nilai
minimum, dan selang kemonotonan fungsi, serta kemiringan garis singgung
kurva, persamaan garis singgung, dan garis normal kurva berkaitan dengan
masalah kontekstual.
C. Indikator Pencapaian Kompetensi
1. Dapat memahami konsep dasar dari fungsi naiak dan fungsi turun.
2. Dapat menentukan interval fungsi naik dan fungsi turun.
3. Dapat menentukan nilai dan titik stasioner.
D. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat memahami bentuk-bentuk teorama limit utama.
2. Siswa dapat menentukan limit fungsi aljabar dengan menerapkan teorema limit
utama.
E. Karakter yang Diharapkan Siswa
1. Religius
2. Jujur
3. Disiplin
4. Kreatif
5. Mandiri
6. Suka berkomunikasi
7. Bekerja keras
F. Metode Pembelajaran
Pendekatan pembelajaran : Saintifik
Metode Pembelajaran : Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab
G. Alat dan Media
1. Media : Papan tulis
2. Alat : Sepidol, Pulpen, Buku Tulis
3. Sumber Belajar :
 Modul Pengayakan Matematika SIMPATI, CV Grahadi.
H. Langkah Pembelajaran
Tahapan Kegiataan Pembelajaran Alokasi
Pembelajaran waktu
Pendahuluan 10 menit
 Siswa menjawab salam dari guru 3 menit
 Guru melakukan absensi untuk mengetahui
kehadiran siswa
Apersepsi  Guru memberikan apersepsi, mengaitkan keadaan
sekitar, keadaan siswa, atau mengaitkan 4 menit
pengetahuan awal siswa dengan ilmu yang akan
dipelajari.
 Guru memberikan pengantar berupa materi dasar
yang akan membantu siswa dalam menemukan
konsep dalam kegiatan inti.
Motivasi guru menjelaskan kegunaan dari pembelajaran serta 3 menit
penerapanya dalam kehidupan sehari-hari
Inti 45 menit
Mengamati  Peserta didik mengamati buku pegangan siswa 15 menit
tentang fungsi naik dan turun.
 Guru menjeaskan konsep dasar fungsi naik dan
turun menggunakan f ( x )=x 2−2 menggunakan
media/alat berupa tulisan tentang penjelasan
materi.

Menanya  Guru memberikan kesempatan peserta didik 5 menit


bertanya tentang kesulitan dalam materi yang
dipelajari.
Mengeksporasi  Guru mengajak siswa untuk memahami contoh 10 menit
yang dalam modul pengayakan.
 Guru membahas cara menentukan interval fungsi
naik dan turun beserta contohnya.
 Guru menjelaskan cara menentukan nilai stssioner
dan titik stasioner dan contohnya.

Mengasosiasi  Guru mengajak siswa untuk menyelesaikan soal 10 menit


yang diberikan oleh guru
 Siswa mengerjakan soal yang diberikan oleh guru.
 Guru membahas soal yang telah diberikan.
Mengkomunikasikan  Guru dan peserta didik merangkum materi tentang
bab yang dipelajari hari ini. 10 menit
 Siswa mencatat rangkuman kedalam buku tulis.
Penutup 5 menit
 Guru memberikan motivasi dan ucapan 5 menit
penghargaan karena kinerja siswa.
 Guru dan siswa saling mengucapkan salam
penutup.

I. Penilaian Proses dan Hasil Belajar

1. Penilaian Sikap
No. Nilai Sikap/Karakter yang Diamati Pencapaian
Ya Belum
A. Sikap Menghargai dan Menghayati
Ajaran Agama
B. Sikap Sosial
Jujur
Disipin
Tanggung Jawab
Toleransi
Kerjasama

1. Penilaian Keterampilan
Rubrik Penilaian Presentasi
N Nama Siswa Aspek Penilaian Jumlah Nilai Keterangan
o Skor
Komunikasi
Wawasan
Keberanian
Antusias
penampilan
Gestur
&

2. Kriteria Penilaian
Nilai = Jumlah Skor X 100
Skor Maksimal
Konverensi Penilaian
No. Kriteria Kategori Huruf
1. 85-100 Baik Sekali A
2. 70-84 Baik B
3. 55-59 Cukup C
4. 0-54 Kurang D

Jombang, 23 Maret 2022


Guru mata pelajaran Praktikan

Mun Faridah, S.Si. Wahyu Sanjaya


Mengetahui
Kepala sekolah
Agus Subandi,S.E.

Anda mungkin juga menyukai