Anda di halaman 1dari 2

Assalamu’alaikum wr.wb.

di sini saya akan menjawab pertanyaan yang ada di diskusi 3


Teori Portofolio dan Analisis Investasi.

1. Anda sedang mempertimbangkan untuk mengakuisisi saham biasa dari PT Harun.


Tingkat return ekpeksatiannya ialah sebagai berikut.

Possible rate of
Probability
return
-0,10 0,30
0,00 0,10
0,10 0,30
0,25 0,30
Berdasarkan data di atas, hitunglah return ekspektasian PT Harun?

2. Seorang broker pialang menyarankan anda agar anda berinvestasi di PT Hanan.


Setelah menganalisis laporan tahunannya dan informasi material lainnya, anda yakin
bahwa distribusi rate of return-nya ialah sebagai berikut.

Possible rate of
Probability
return
-0,60 0,05
-0,30 0,20
-0,10 0,10
0,20 0,30
0,40 0,20
0,80 0,15
Berdasarkan data di atas, hitunglah return ekspektasian PT Hanan?

3. Berdasarkan soal nomor 1 dan 2, tanpa perhitungan formal lainnya, mana di antara ke
dua perusahaan tersebut yang menimbulkan risiko paling besar? Berikan alasanmu

Jawab:
1. Menghitung return ekspetasian PT Harun
Diketahui returnya adalah -0.10, 0,00, 0,10, dan 0,25
Penghitungannnya adalah sebagai berikut:
E(Ri) = R1+R2+R3+R4
n
= -0.10+0,00+0,10+0,25
4
= 0,25
4
= 0,0625 = 6,25%
Jadi, return ekspetasian yang diharapkan dari PT. Harun adalah 6,25%
2. Menghitung return ekspetasian PT Hanan
Diketahui returnya adalah -0,60, -0,30, -0,10, 0,20, 0,40, dan 0,80
Penghitungannnya adalah sebagai berikut:
E(Ri) = R1+R2+R3+R4
n
= -0,60-0,30-0,10+0,20+0,40+0,80
6
= 0,4
6
= 0,0666666667 = 6,66666667%
Jadi, return ekspetasian yang diharapkan dari PT. Hanan adalah 6,66666667%
3. Di antara ke dua perusahaan tersebut yang menimbulkan risiko paling besar adalah
PT Hanan dengan presentase return eskpetasi sebesar 6,66666667%, karena suatu
return eskpetasian dan risiko mempunyai hubungan yang tak dapat dipisahkan dan
positif. Pertimbangan suatu investasi merupakan trade-off dari kedua faktor tersebut.
Semakin besar return yang diharapkan atau diekspetasikan maka, semakin besar pula
risiko yang harus ditanggung.

Demikian jawaban dan pendapat dari saya, terimakasih wassalamu’alaikum wr.wb.


Sumber:
1. BMP EKSI4203 TEORI PORTOFOLIO DAN ANALISIS INVESTASI (Modul 3 Hal
3.10)

Anda mungkin juga menyukai