Anda di halaman 1dari 2

KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL (KKM)

Sekolah : SMAN 6 Mataram


Mata Pelajaran : Biologi
Kelas/Semester : X/Genap
Kompetensi Inti:
 KI-1 dan KI-2:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.Menghayati dan
mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai),
bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan
anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan
regional, dan kawasan internasional”.
 KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
 KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu
menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

No Daya
Kompetensi Dasar Kompleksitas Intake KKM
. Dukung
3.8 Mengelompokkan tumbuhan ke dalam divisio
berdasarkan ciri-ciri umum, serta mengaitkan
peranannya dalam kehidupan
1 76 75 74 75
4.8 Menyajikan laporan hasil pengamatan dan
analisis fenetik dan filogenetik tumbuhan serta
peranannya dalam kehidupan
3.9 Mengelompokkan hewan ke dalam filum
berdasarkan lapisan tubuh, rongga tubuh
simetri tubuh, dan reproduksi
2 4.9 Menyajikan laporan perbandingan 77 75 73 75
kompleksitas lapisan penyusun tubuh hewan
(diploblastik dan triploblastik), simetri tubuh,
rongga tubuh, dan reproduksinya
3.10 Menganalisis komponen-komponen
ekosistem dan interaksi antar komponen
tersebut
3 75 75 75 75
4.10 Menyajikan karya yang menunjukkan
interaksi antar komponen ekosistem (jaring-
jaring makanan, siklus Biogeokimia)
3.11 Menganalisis data perubahan lingkungan,
penyebab, dan dampaknya bagi kehidupan
4 4.11 Merumuskan gagasan pemecahan masalah 76 76 73 75
perubahan lingkungan yang terjadi di
lingkungan sekitar

Mengetahui, Mataram, Januari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Sri Wahyuni, S. Pd., M. Pd. Dra. Ni Made Sunathi


NIP. 197009121998022004 NIP. 196412311990032085

Anda mungkin juga menyukai

  • Form Soal Ganda
    Form Soal Ganda
    Dokumen12 halaman
    Form Soal Ganda
    Ramdanullah Intercityzens
    Belum ada peringkat
  • 1
    1
    Dokumen2 halaman
    1
    Ramdanullah Intercityzens
    Belum ada peringkat
  • Lampiran
    Lampiran
    Dokumen67 halaman
    Lampiran
    Ramdanullah Intercityzens
    Belum ada peringkat
  • KISI
    KISI
    Dokumen12 halaman
    KISI
    Ramdanullah Intercityzens
    Belum ada peringkat
  • Soal Ulangan Ruang Dimensi Tiga
    Soal Ulangan Ruang Dimensi Tiga
    Dokumen7 halaman
    Soal Ulangan Ruang Dimensi Tiga
    Ramdanullah Intercityzens
    Belum ada peringkat
  • Ajar 376914 220223091930
    Ajar 376914 220223091930
    Dokumen23 halaman
    Ajar 376914 220223091930
    Ramdanullah Intercityzens
    Belum ada peringkat
  • Limit Tak Hingga Fungsi Trigonometri
    Limit Tak Hingga Fungsi Trigonometri
    Dokumen2 halaman
    Limit Tak Hingga Fungsi Trigonometri
    Ramdanullah Intercityzens
    100% (1)
  • Proposal
    Proposal
    Dokumen55 halaman
    Proposal
    Ramdanullah Intercityzens
    Belum ada peringkat