Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS SILIWANGI
FAKULTAS EKONOMI
Jalan Siliwangi No. 24 Kota Tasikmalaya Kode Pos 46115 Kotak Pos 164
Telepon (0265) 323534 e-mail : fe@unsil.ac.id
Laman : https://fe.unsil.ac.id

NASKAH UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Mata Kuliah : Metodologi Penelitian


Hari/tanggal : Rabu, 30 Maret 2022
Waktu : 100’
Jurusan/Smt. : S-1 Akuntansi / VI
Dosen : Tim Dosen

Petunjuk Pemberkasan.
1. Jawaban ditulis pada space yang telah disediakan sebagai template ‘Jawaban” di
bawah bagian soal (setting halaman tidak boleh diubah),
2. Berkas jawaban dalam bentuk softcopy (MS-Word) dengan nama file: Kelas-
NPM_Nama_No Absen .contoh : A-173403001_Fullan_23 (lakukan rename pada
file ini)
3. Berkas jawaban diunggah sebagai lampiran sesuai batas waktu yg ditetapkan.

Awali pekerjaan anda dengan niat yang baik

Petunjuk Pengerjaan:
Jawaban singkat, jelas, dan tidak melakukan copy-paste dari tulisan pihak lain.

Soal.
Data di bawah ini merupakan hasil observasi awal untuk mengambarkan area
penelitian/masalah di PT Q :
1) Laporan auditor internal memuat temuan audit mengenai banyaknya kesalahan
klerikal dalam pembukuan, dan adanya indikasi manipulasi data transaksi.
2) Kabag Personalia menerima laporan mengenai tingkat kelelahan dan kejenuhan
pegawai di bagian akuntansi sebagai akibat meningkatnya volume transaksi yang
sudah melampaui batas kemampuan pegawai. Disamping itu, dia juga menghadapi
tuntutan pegawai utk meningkatkan kesejahteraan berupa kenaikan gaji.
3) Kontroller mengeluh lemahnya sistem pengendalian yang ada, sehingga fungsi
pengendalian yang menjadi tanggungjawabnya tidak berjalan optimal.
4) Dalam risalah Rapat Pimpinan, diperoleh informasi bahwa sistem informasi
akuntansi sudah lebih dari 6 tahun tidak dimutakhirkan. Risalah tersebut juga
memuat pandangan untuk mempertimbangkan sistem informasi akuntans yang
terintegrasi dengan sub-sistem lain dalam kerangka CBIS. Namun demikian, risalah
tersebut tidak memuat keputusan yang relevan dengan hal yang dimaksud di atas
karena perlu dipikirkan lebih lanjut mengenai faktor-faktor yang berkaitan..
Berdasarkan data tersebut, Anda diminta :
a) Tentukan 1 (satu) judul penelitian yang relevan dengan persoalan tersebut di
atas (minimal 3 variabel) !
b) Rumuskan masalah penelitiannya !
c) Buatlah tabel operasionalisasi variabelnya !
d) Gambarkan struktur hubungan antar variabelnya !
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SILIWANGI
FAKULTAS EKONOMI
Jalan Siliwangi No. 24 Kota Tasikmalaya Kode Pos 46115 Kotak Pos 164
Telepon (0265) 323534 e-mail : fe@unsil.ac.id
Laman : https://fe.unsil.ac.id

-o0o-
Berkas Jawaban

Nama : Yudi Septiadi Nugraa


NPM : 193403028
Kelas : C

Jawaban.

a) Pengaruh lemahnya sistem pengendalian dan sistem informasi akuntansi terhadap


kualitas kinerja karyawan.
b) Rumusah masalah penelitiannya:
 Faktor apa saja yang menyebabkan lemahnya sistem pengendalian?
 Bagaimana sistem informasi akuntansi pada PT.Q
 Faktor apa saja yang menyebabkan kinerja karyawa tidak maksimal?
c) Table operasionalisasi variabelnya

Konsep konstruk Dimensi karakteristik

Kualitas kinerja Kualitas Kinerja Lemahnya Lemahnya sistem


karyawan yang karyawan (Y) sistem pengendalian dan sistem
tidak maksimal pengendalian informasi akuntansi
(X1) berpengaruh terhadap
kualitas kinerja karyawan

Sistem
informasi
akuntansi (X2)
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SILIWANGI
FAKULTAS EKONOMI
Jalan Siliwangi No. 24 Kota Tasikmalaya Kode Pos 46115 Kotak Pos 164
Telepon (0265) 323534 e-mail : fe@unsil.ac.id
Laman : https://fe.unsil.ac.id

d) struktur hubungan antar variabelnya

Lemahhnya sistem pengendalian

Kualitas kinerja karyawan

Sistem informasi akuntansi

-oOo-

Anda mungkin juga menyukai