Anda di halaman 1dari 2

SOSIALISASI KONDOM

No. Dokumen : 440/ /SOP-UKM/35.07.103.108/2017

No. Revisi : 00
SOP Tanggal
: 18 Januari 2017
Terbit
Halaman : 1/2
UPTD
drg. Widodo Widjanarko
PUSKESMAS
NIP. 196306151998011003
WAGIR

1. Pengertian Memberikan pengertian dan kegunaan pemakaian kondom untuk mencegah


penularan penyakit HIV/AIDS dan penyakit menular seksual lainnya.
2. Tujuan Sebagai acuan langkah – langkah penerapan untuk sosialisasi kondom
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Wagir Kabupaten Malang Nomor :
180/95/KEP/35.07.103.108/2017 Tentang Kewajiban Mengikuti Program
Orientasi
4. Referensi Permenkes RI No.75 Tahun 2014
5. Prosedur 1. Melakukan persiapan sosialisasi kondom
2. Sasaran sosialisasi kepada kelompok beresiko
3. Memberikan sosialisasi cara penggunaan kondom yaitu:
a. Buka Bungkus dengan hati-hati
b. Letakkan kondom diujung penis dengan cincin menghadap luar
c. Pasang kondom sampai ke pangkal penis
d. Setelah ejakulasi pertama tahan cincin kondom agar tidak terlepas lalu
Tarik penis dari vagina ketika masuk ereksi
e. Buang kondom dengan benar
6. Diagram -
Alir Persiapan
Sosialisasi
Kondom

Sasaran Sosialisasi
Kelompok Resiko

Memberikan
sosialisasi cara
penggunaan
kondom

7. Dokumen Register Penderita AIDS


Terkait
SOSIALISASI KONDOM

No. Dokumen : 440/ /SOP-UKM/35.07.103.108/2017

No. Revisi : 00
SOP Tanggal
: 18 Januari 2017
Terbit
Halaman : 2/2
UPTD
drg. Widodo Widjanarko
PUSKESMAS
NIP. 196306151998011003
WAGIR

8. Unit Terkait Pelaksana Desa (Bidan dan Perawat)

9. Rekaman Historis Perubahan

No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl. Mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai