Anda di halaman 1dari 1

JUNK FOOD and FAST FOOD ARE NOT HEALTHY

Mengapa junkfood/fastfood itu tidak sehat? Karena, kandungan gizi yang terdapat didalamnya lah
yang sangat tidak ramah untuk tubuh. didalam junkfood/fastfood biasanya terdapat kandungan
minyak,gula, garam, pengawet makanan, pemanis buatan. Di sisi lain, makanan cepat saji adalah
jenis makanan yang Anda dapatkan dari restoran yang dirancang untuk dikirimkan kepada Anda
secepat mungkin.

Beberapa makanan cepat saji bisa sedikit menyehatkan yaitu sushi, salad. Hampir semua
junkfood/fastfood itu tidak sehat. Dikarenakan kandugannya yg sangat berbahaya bagi tubuh
junfood/fastfood bisa membuat sesorang terjangkit penyakit obesitas, diabetes, kanker, dan
penyakit kronis lainnya.

Di luar negeri banyak yang mengonsumsi junkfood dikarenakan masyarakat yang sifatnya konsumtif
dan maunya yang praktis. Karena itulah banyak orang luar negeri yang mengidap penyakit obesitas,
terutama di amerika serikat. Maka beruntunglah kita yang tinggal di Indonesia yang kaya akan
tanaman hijau yang alami, sehingga tidak sulit untuk mengonsumsi makanan/ minuman yang alami.
Karena itu kita harus berpikir sebelum memakan fastfood.

Anda mungkin juga menyukai