Anda di halaman 1dari 2

1.

Soal Nomor 1
A. Jenis Uji: Analisis Regresi Berganda (4 Persyaratan: Normalitas, Linieritas,
Multikolinieritas, dan Heteroskedastisitas)
B. Rumusan Masalah:
a. Apakah ada pengaruh variabel independen X1 terhadap variabel dependen Y?
b. Apakah ada pengaruh variabel independen X2 terhadap variabel dependen Y?
c. Apakah ada pengaruh variabel independent (X1) dan (X2) secara bersama-sama
terhadap variabel dependent Y
C. Rumusan Hipotesis:
H1  Terdapat pengaruh variabel independent X1 terhadap variabel dependent Y
H2  Terdapat pengaruh variabel independent X2 terhadap variabel dependent Y
H3  Terdapat pengaruh variabel independent (X1) dan (X2) secara bersama-sama
terhadap variabel dependent Y

2. Soal Nomor 2
A. Jenis Uji: Analisis Jalur

B. Rumusan Masalah:
a. Apakah ada pengaruh variabel X1 dan X2 terhadap Y?
b. Apakah ada pengaruh variabel X1, X2, dan Y terhadap Z?
c. Apakah ada pengaruh variabel X1 dan X2 melalui Y terhadap Z?
C. Rumusan Hipotesis:
a. Ada pengaruh X1 dan X2 terhadap Y
b. Ada pengaruh X1, X2, dan Y terhadap Z
c. Ada pengaruh X1 dan X2 melalui Y terhadap Z

3. Soal Nomor 3
A. Jenis Uji: Anakova 1 Jalan 1 Kovariat
B. Rumusan Masalah:
Setelah dikendalikan oleh kovariabel (X), apakah terdapat perbedaan pada kriterium/
variabel dependen (Y) antara siswa yang mengikuti variabel faktor 1 (A), variabel
faktor 2 (B), variabel faktor 3 (C), dan variabel faktor 4 (D)?
C. Rumusan Hipotesis:
Setelah dikendalikan oleh kovariabel (X), terdapat perbedaan pada kriterium/ variabel
dependen (Y) antara siswa yang mengikuti variabel faktor 1 (A), variabel faktor 2 (B),
dan variabel faktor 3 (C).

- H0 → µ1. = µ2 = µ3 , maka tidak ada perbedaan


- Ha → H0 → µ1. ≠ µ2 ≠ µ3 , maka ada perbedaan

Dasar Pengambilan Keputusan pada Anakova 1 Jalan 1 Kovariat berdasarkan Fhitung


dan nilai Sig.
- Jika Fhitung > Ftabel, maka H0 ditolak, dan
- Jika Fhitung < Ftabel, maka Ha ditterima.
atau
- Jika nilai Sig. <0,05 maka H0 ditolak, dan
- Jika nilai Sig. >0,05 maka Ha diterima.

Anda mungkin juga menyukai