Anda di halaman 1dari 8

PRAKTIKUM P1

(MENYUSUN KUISIONER DAN WAWANCARA)


“Hubungan Antara Perilaku, Lingkungan dan Kejadian Malaria di Kelurahan X
Tahun 2022”

KELOMPOK 3

Instruktur : dr. Achmad Ridwan MO, M.Sc.


Dosen Pelaksana : drg. Dientyah Nur Anggina, MPH.

Nama : Arini Alfa Hidayah


NIM : 702019038

FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALEMBANG
2022
KISI-KISI VARIABEL HUBUNGAN ANTARA FAKTOR RISIKO DAN KEJADIAN
MALARIA DI KELURAHAN X TAHUN 2022

No.
No. Variabel Sub Variabel Indikator
Item

Pernah mengalami Malaria


Riwayat Malaria 1,2
sebelumnya

Demam

Menggigil

Kejadian Berkeringat
1.
Malaria
Gejala Sakit kepala 3,4

Mual, muntah

Nyeri otot

Diare

2. Faktor resiko Daerah endemis Tinggal di daerah endemis 5


Malaria

Bepergian ke daerah endemis 6


Malaria

Lingkungan Banyak genangan air atau talang 7


air di lingkungan rumah

Terdapat timbunan barang bekas 8


yang tidak terpakai di dalam/di
sekitar rumah

Terdapat Selokan/parit disekitar 9,10,11


rumah

Terdapat kandang ternak di 12,13


lingkungan rumah

Orang di lingkungan sekitar 14,15


(tetangga, teman, keluarga,
kerabat) yang memiliki riwayat
Malaria

Kebiasaan dan Pemakaian kelambu saat tidur 16


perilaku
Banyak pakaian yang tergantung 17
di dalam rumah

Ventilasi dipasang kawat kasa 18

Pemakaian obat nyamuk di 19


dalam rumah

Kebiasaan keluar rumah di 20


malam hari

Bepergian ke ladang tanpa 21


menggunakan baju
LEMBAR KUISIONER DAN WAWANCARA

Nomor : 38
Nama : Ny.L
Umur : 26th
Jenis kelamin : Perempuan
Alamat : Vila Garden Garlic No.71
Pekerjaan : Pengusaha
Pendidikan Terakhir : S1
Informed Consent : setuju / tidak menyetujui

a) Kejadian Malaria
1. Apakah Bapak/Ibu mempunyai Riwayat penyakit Malaria sebelumnya?
a. Pernah >3 kali
b. Belum pernah
c. Pernah 1-2 kali
Jika pernah, sebutkan kapan: …………….
2. Apakah Bapak/Ibu sudah mengetahui tentang Penyakit Malaria?
a. Iya
b. Tidak
3. Apakah Bapak/Ibu mengetahui gejala dari penyakit Malaria?
a. Iya
b. Tidak
4. Apakah Bapak/Ibu pernah mengalami gejala sebagai berikut.
1) Demam
a. Iya
b. Tidak
2) Menggigil
a. Iya
b. Tidak
3) Berkeringat
a. Iya
b. Tidak
4) Sakit kepala
a. Iya
b. Tidak
5) Mual muntah
a. Iya
b. Tidak
6) Nyeri otot
a. Iya
b. Tidak
7) Diare
a. Iya
b. Tidak

Jika Iya, kapan/ sudah berapa lama dan berapa kali ?

b) Faktor Resiko
5. Apakah Bapak/Ibu tinggal di daerah endemis Malaria?

a. Ya b. Tidak

6. Apakah Bapak/Ibu pernah bepergian ke daerah endemis Malaria?

a. Bangka Belitung d. Kalimantan Timur


b. Papua e. Maluku
c. Nusa Tenggara Timur f. ……….. (lain-lain)

7. Apakah banyak genangan air atau talang air di lingkungan rumah Bapak/Ibu?
a. Iya
b. Tidak
8. Apakah terdapat timbunan barang bekas yang tidak terpakai di dalam/di sekitar
rumah Bapak/Ibu?
a. Iya
b. Tidak
9. Apakah terdapat penumpukan / Tempat Pembuangan Sampah disekitar rumah?
a. Iya
b. Tidak
10. Apakah terdapat selokan/parit di sekitar rumah Bapak/Ibu?
a. Iya
b. Tidak
11. Bila ada, apakah aliran airnya lancar?
a. Iya
b. Tidak
12. Bila ada, apakah rutin dibersihkan?
a. Iya
b. Tidak
13. Apakah terdapat kandang ternak di lingkungan rumah Bapak/Ibu?
a. Iya
b. Tidak
14. Bila ada, apakah letaknya terpisah dari rumah Bapak/Ibu?
a. Iya
b. Tidak
15. Apakah terdapat orang di lingkungan sekitar (tetangga, teman, keluarga, kerabat)
yang memiliki riwayat Malaria (demam, menggigil, berkeringat, sakit kepala,
nyeri otot, dan sebagainya)?
a. Ada
b. Tidak ada
16. Bila ada, sebutkan siapa: Ny.R
a. Jenis kelamin : 1) Laki-Laki 2) Perempuan
b. Usia : 27 tahun
c. Pekerjaan : PNS
17. Apakah Bapak/Ibu dan keluarga memakai kelambu pada saat tidur?
a. Iya
b. Tidak
18. Apakah terdapat banyak pakaian yang tergantung di dalam rumah Bapak/Ibu?
a. Iya
b. Tidak
19. Apakah ventilasi rumah Bapak/Ibu dipasang kawat kasa?
a. Iya
b. Tidak
20. Apakah Bapak/Ibu memakai/melakukan penyemprotan obat nyamuk di dalam
rumah?
a. Iya
b. Tidak
21. Apakah Bapak/Ibu memiliki kebiasaan keluar rumah pada malam hari?
a. Iya
b. Tidak
22. Apakah Bapak/Ibu sering berpergian ditempat yang terbuka?
a. Iya
b. Tidak
23. Apakah Bapak/Ibu memiliki kebiasaan bepergian ke ladang tanpa memakai baju?
a. Iya
b. Tidak
LEMBAR OBSERVASI / PENGAMATAN

No. Pernyataan Ya Tidak Keterangan

Terdapat genangan air atau talang air Sedikit


1. 
di sekitar rumah

Barang
2. Timbunan barang bekas 
gudang

Terdapat selokan/parit di sekitar Sedikit


3. 
rumah

4. Selokan/parit aliran air lancar 

5. Selokan/parit rutin dibersihkan 

Terdapat kendang ternak di


6. 
lingkungan rumah

7. Kandang ternak terpisah dair rumah 

8. Kelambu terpasang di kamar tidur 

9. Pakaian tergantung menumpuk  Sedikit

10. Terdapat ventilasi kawat kasa 

Pemasangan obat nyamuk dalam


11. 
rumah

12. Kondisi air sehari hari kotor 

Memakai alat pengusir/membunuh Saat malam


13. 
nyamuk hari saja

Anda mungkin juga menyukai