Anda di halaman 1dari 2

MAKALAH

PARAGRAF

KELOMPOK 3 :
IGNAZIA BIRGITHA
ANDI MUH. RIZKY SULHAMDANI
NURUL SAFITRI
MUH. FAJRIN YUSUF
RAFLI ADITYA YANI
MUHAMMAD HUSNI TAMRIN
MUH. RIZAL

UNIVERSITAS HASANUDDIN
FAKULTAS TEKNIK
DEPARTEMENT TEKNIK ARSITEKTUR
2018
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah Subhanahu Wata’ala atas segala karunia nikmatnya sehingga
makalah Bahasa Indonesia yang bertema “Paragraf” ini dapat diselesaikan dengan maksimal,
tanpa ada halangan yang berarti. Makalah ini disusun untuk memenuhi tugas yang diampu
oleh Ibu Muslimat

Makalah ini berisi tentang makna dasar Pancasila dan Undang-Undang Dasar serta posisinya
di dalam penerapan konstitusi di Indonesia. Dalam penyusunannya melibatkan berbagai
pihak, baik dari dalam sekolah maupun luar sekolah. Oleh sebab itu saya mengucapkan
banyak terima kasih atas segala kontribusinya dalam membantu penyusunan makalah ini.

Meski telah disusun secara maksimal, namun penulis sebagai manusia biasa menyadari
bahwa makalah ini masih jauh dari sempurna. Karenanya penulis mengharapkan kritik dan
saran yang membangun dari pembaca sekalian.

Besar harapan saya makalah ini dapat menjadi sarana membantu masyarakat dalam
memahami sumber hukum tertinggi di Indonesia yakni Pancasila dan UUD 1945.

Demikian, semoga makalah ini dapat diterima sebagai ide/gagasan yang menambah kekayaan
intelektual bangsa.

Gowa, 04 Oktober 2018

Kelompok 3

Anda mungkin juga menyukai