Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN PENANGGUNG JAWABAN

“KEGIATAN MAULID NABI MUHAMMAD SAW


1443 H/2021”

SMKS BHAKTI INDONESIA MEDIKA


PANGKALAN BUN
2021
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Maulid nabi Muhammad SAW atau maulid nabi atau maulud adalah
peringatan hari lahir nabi Muhammad SAW, yang di Indonesia perayaannya
jatuh pada setiap tanggal 12 Rabiul Awal dalam penanggalan Hijriyah.
Perayaan Maulid Nabi merupakan tradisi yang berkembang di
masyarakat Islam jauh setelah Nabi Muhammad wafat. Secara subtansi,
peringatan ini adalah ekspresi kegembiraan dan penghormatan kepada Nabi
Muhammad SAW
Sehubung dengan program kerja OSIS SMKS Bhakti Indonesia Medika
Pangkalan Bun periode 2021/2022, khususnya Divisi Keagamaan Terhadap
Tuhan Yang Maha Esa, kami selaku panitia pelaksana telah
menyelenggarakan sebuah acara kegiatan Peringatan Maulid Nabi
Muhammad SAW. Kegiayan ini diisi dengan ceramah yang diharapkan
dapat mencetak generasi muslim yang berkualitan dalam bidang literasi selain
itu, acara ini juga dimaksudkan mampu membentuk ukhuwah islamiyah yang
erat

B. MAKSUD DAN TUJUAN


1. Maksud
Memperingati hari kelahiran Nabi Muhammad SAW
2. Tujuan
a. Mengharapkan ridho Allah SWT
b. Untuk mengenang kembali perjuangan Nabi Muhammad SAW untuk
dijadikan teladan dalam kehidupan sehari-hari
c. Untuk mempererat tali silaturahmi
BAB II
LAPORAN KEGIATAN

A. NAMA KEGIATAN
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

B. TEMA
“Meneladani Akhlak dan Meningkatkan Cinta Kepada Rasul
SAW”

C. PELAKSANAAN
Hari/Tanggal : Selasa, 19 Oktober 2021
Tempat : Lapangan SMKS BIM Pangkalan Bun
Waktu : 07.00-Selesai

D. SUSUNAN PANITIA
Penanggung Jawab : Kepala sekolah
Penceramah : Drs.H.Subiono,M.Pd
Pembaca ayat Al-Qur’an : Ayu Wulandari, Ervina
Budy Ananda
Pembawa Acara : Wulan Ayu Lestari, Ervina Budy Ananda
Ketua Pelaksana : Sarmila
Sekretaris : Septia Dwi Murdianto, Ervina Budy ananda
Bendahara : Ayu Kurnia
Sie Acara : Annisa, Fredy, Dina, Trisyanur, Tifani
Sie Pelengkapan : Uswa, Hayatun, Grace, Eri, Ilham, Jafkan, M.
Akbar
Sie Konsumsi : Novita, meysya, Osa, Dea, Fani
Sie Dokumentasi : Rahmat, Nouval, Apri
E. SUSUNAN ACARA

1. Hadrah
2. Pembukaan
3. Pembacaan ayat suci Al-Qur’an
4. Sambutan kepala sekolah Smks Bhakti Indonesia Medika Pangkalanbun
5. Acara inti ( tausiyah agama )
6. Istirahat (bagi makanan,hadrah tampil )

7. Do’a dan penutup

F. DANA MASUK
No Keterangan Jumlah Harga Satuan Total

1. Penceramah 1 orang Rp 250.000 Rp 250.000

2. Grup hadrah 1 grup Rp 250.000 Rp 250.000

3. Qari 1 orang Rp 50.000 Rp 50.000

3. Konsumsi snack 300 kotak Rp 8.000 Rp 2.400.000

4. Konsumsi guru 40 kotak Rp 20.000 Rp 800.000

5. Aqua botol 1 dus Rp 4.000 Rp 96.000

6. Buah-buahan - Rp 250.000 Rp 250.000

7. Spanduk 1 Rp. 150.000 Rp 150.000

8. Doorprize - Rp 150.000 Rp 150.000

Total keseluruhan Rp 4.396.000


G. DANA KELUAR

No Keterangan Jumlah Harga Satuan Total

1. Penceramah 1 orang Rp 175.000 Rp 175.000

2. Grup hadrah 1 grup Rp 250.000 Rp 250.000

3. Qari 1 orang Rp 50.000 Rp 50.000

4. Konsumsi snack 333 kotak Rp 8.000 Rp 2.664.000

5. Konsumsi guru 40 kotak Rp 20.000 Rp 800.000

6. Aqua botol 1 dus Rp 4.000 Rp 96.000

7. Pisang 1 kg Rp 8.000 Rp 8.000

8. Jeruk 1 kg Rp. 13.000 Rp 13.000

9. Anggur 1 kg Rp 40.000 Rp 40.000

10. Pear - Rp 25.000 Rp 25.000

11. Salak - Rp 15.000 Rp 15.000

12. Spanduk 1 Rp 150.000 Rp 150.000

13. Al Qur’an 3 Rp 36.000 Rp 108.000

14. Papper bag 3 Rp 5.000 Rp 15.000

Dana pembubaran
15. 26 Rp 15.000 Rp 390.000
panitia

Total keseluruhan Rp 4.799.000


BAB III
PENUTUP

Demikian laporan penanggung jawaban Kegiatan Memperingati Maulid


Nabi Muhammad SAW.1443 H/2021 M kami buat. Yang dimana kegiatan
tersebut telah terlaksana dengan sangat lancar sesuai dengan ekspektasi dan
harapan para panitia penyelenggara, meskipun ada beberapa kesalahan- kesalahan
yang tidak disengaja.
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMKS BHAKTI INDONESIA MEDIKA
PANGKALAN BUN
Jl. Sutan Syahrir, Madurejo, Kec. Arut Sel., Kabupaten Kotawaringin
Barat, Kalimantan Tengah, KodePos 74112

Sumber dana : Sekolah

A. Rincian Pengeluaran Dana


Pemasukan Rp 4.396.000
Pengeluaran Rp 4.799.000
-
Jumlah Rp -403.000

Demikian rincian dana kegiatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1443


H/2021 yang dilaksanakan pada hari Selasa, 19 Oktober 2021 di SMKS
Bhakti Indonesia Medika Pangkalan Bun.

Sekretaris
Ketua Panitia

Sarmila Ervina Budy Ananda

Kepala Sekolah Kesiswaan

Agung Setyono Wibowo, S.Pd Tengku Akhmad Akbar, A.Md. AK


NIK : 01.14.800 NIK : 01.14.799
LAMPIAN

A. DOKUMENTASI KEGIATAN
B. Nota

Anda mungkin juga menyukai